Claim Missing Document
Check
Articles

Found 16 Documents
Search

The Effectiveness of Puzzle Game-Based Learning Media in Improving Mathematics Science Problem Solving Skills Hidayatulloh; Noerhasmalina
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol 11 No 3 (2025): March
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v11i3.10625

Abstract

Problem solving ability is an important skill in learning mathematics, especially in geometry material that requires conceptual understanding and spatial analysis. This study aims to test the effectiveness of puzzle games in improving mathematical science problem solving abilities. The method used in this study was a quasi-experimental design with a pretest-posttest control group design. The research sample consisted of 60 grade XII students who were divided into two groups, an experimental group using ethnomathematics puzzle games and a control group using conventional methods. Data were obtained through problem solving tests before and after treatment, then analyzed using N-gain and t-test with SPSS to determine the significance of differences in learning outcomes between the two groups. The results showed that the experimental group experienced a significant increase compared to the control group (p <0.001). The average N-gain value in the experimental group was 0.70 in the high category, while in the control group it was 0.46 in the moderate category. In addition, the effect size analysis of 1.39 showed that the use of ethnomathematics puzzle games had a major impact on improving students' mathematical science problem solving abilities. Puzzle games are an effective learning medium in improving students' mathematical science problem-solving abilities in geometry material. In addition, this approach can enrich students' learning experiences by connecting mathematical concepts with relevant cultural contexts. Therefore, the use of ethnomathematics puzzle games is recommended as an innovative learning strategy that can be applied in teaching mathematics at MAN 1 Tanggamus.
Pengaruh Kedisiplinan Terhadap Prestasi Belajar Siswa Di SMAS IT Al Maidah Kabupaten Bekasi Tahun Ajaran 2019/2020 Hidayatulloh
Science and Education Journal Vol 1 No 3 (2023): Science And Education Journal (SNEJ)
Publisher : Yayasan Pendidikan Cahaya Budaya Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64626/snej.v1i3.98

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kedisiplinan siswa terhadap prestasi belajar siswa di SMAS IT Al Maidah Kabupaten Bekasi Tahun Ajaran 2019/2020 dengan jumlah sampel sebanyak 30 siswa. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Sumber data yang diperoleh yaitu sumber data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data melalui teknik observasi, dokumentasi, dan interview. Teknik analisis datanya dengan cara uji asumsi, analisis deskriptif dan analisis statistik dengan regresi linier menggunakan bantuan SPSS (Statistic Program Social Sciences) Release 16,0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kedisiplinan siswa dan prestasi belajar di SMAS IT Al Maidah Kabupaten Bekasi Tahun Ajaran 2019/2020 dalam kategori baik terlihat dari adanya hasil penilaian rating scale yang disebar masih banyak indikator yang menyatakan baik, prestasi belajar Ekonomi siswa yang dilihat dengan nilai raport siswa dalam kategori baik, probabilitas (0,000) jauh lebih kecil dari 0,05 maka Ho di tolak artinya terdapat pengaruh yang signifikan kedisiplinan siswa dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar Ekonmi siswa di SMAS IT Al Maidah Kabupaten Bekasi Tahun Ajaran 2019/2020.
THE ROLE OF RELIGIOSITY AND LONELINESS ON QUARTER LIFE CRISIS IN STUDENTS OF MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF SIDOARJO (UMSIDA) Rachma, Khasyya Aulia; Ghozali Rusyid Affandi; Hidayatulloh
Proceeding of International Conference on Social Science and Humanity Vol. 2 No. 3 (2025): Proceeding of International Conference on Social Science and Humanity
Publisher : PT ANTIS INTERNATIONAL PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61796/icossh.v2i3.38

Abstract

Objective: Quarter Life Crisis is a state of feeling that arises when individuals reach their twenties, where they will feel worried about the future, especially related to work and the surrounding environment. This correlational quantitative research aims to analyze the role of religiosity and loneliness on quarter life crisis. Method: This study involved a sample of 263 respondents, by applying accidental sampling technique. The instrument used in this study is to use three psychological scales namely the quarter life crisis scale, religiosity scale and loneliness scale. The data analysis technique used in this study is multiple linear regression with the IBM SPSS version 26.0 program for windows. Results: The results of this study, that there is a significant role between religiosity and loneliness on quarter life crisis, which is 23%. Then, there is a negative role between religiosity on quarter life crisis and there is a positive role between loneliness on quarter life crisis. Novelty: In particular, this study tries to combine two variables (X), namely Religiosity and Loneliness, to see the contribution of these two variables to the phenomenon that is experienced by many early adult individuals or students, namely Quarter Life Crisis.
Pendampingan Pengkayaan Motif Batik Bertema Kekayaan Sumber Daya Alam pada CV Andanan Batik Lampung Rustiati, Elly Lestari; Priyambodo; Suroso, Erdi; Sumaryo; Aryani, Nina Yudha; Hidayatulloh
Seandanan: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2023): Seandanan: Jurnal Pengabdian pada Masyarakat
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/seandanan.v3i2.73

Abstract

Provinsi Lampung dianugerahi dengan kekayaan sumber daya alam yang sangat beragam. Kekayaan ini berupa ragam flora dan fauna khas yang berhabitat di Lampung. Tujian pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan pendampingan dalam penambahan motif batik di CV Andanan Batik Lampung dengan menggunakan tema kekayaan sumber daya alam Lampung. Penambahan ini diharapkan dapat menambah ciri khas batik lampung dibandingkan dengan batik yang diproduksi daerah lainnya. Metode pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat dilaksanakan melalui ceramah, diskusi, praktik dan evaluasi. Hasil kegiatan diperoleh batik yang memberikan aksen kopi sebagai motif pengisi dari batik tulis yang dihasilkan. Berdasarkan evaluasi yang dilaksanakan, diperoleh respon positif dari peserta yang menginginkan kegiatan serupa dapat dilaksanakan secara berkelanjutan.
Peran Guru Dalam Mengembangkan Pendidikan Karakter di Pondok Pesantren Raudlatul Ulum 1 Hidayatulloh; Muhammad Husni
Jurnal QOSIM : Jurnal Pendidikan, Sosial & Humaniora Vol 3 No 1 (2025): 2025
Publisher : Yayasan pendidikan dzurriyatul Quran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61104/jq.v3i1.817

Abstract

Pendidikan karakter di pesantren memiliki peran penting dalam membentuk generasi yang berakhlak mulia, bermoral, dan bertanggung jawab. Penelitian ini bertujuan untuk menggali peran guru dalam mengembangkan pendidikan karakter di Pondok Pesantren Raudlatul Ulum 1, dengan fokus pada implementasi nilai-nilai akhlak seperti kejujuran, disiplin, dan integritas. Menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, penelitian ini menemukan bahwa guru di pesantren tidak hanya bertindak sebagai pengajar, tetapi juga sebagai teladan yang memberikan contoh nyata dalam kehidupan sehari-hari. Guru menggunakan berbagai metode, termasuk keteladanan, pembiasaan positif, dan pendekatan diskusi untuk menginternalisasikan nilai-nilai karakter. Meskipun dihadapkan pada tantangan seperti keterbatasan waktu, keragaman latar belakang santri, dan minimnya pelatihan untuk guru, pesantren berhasil menciptakan lingkungan yang mendukung pembentukan karakter melalui kolaborasi dengan pengelola pesantren dan pemanfaatan tradisi lokal. Pendidikan karakter di pesantren juga mengintegrasikan dimensi spiritual dan sosial, menjadikannya model pendidikan yang relevan untuk mengatasi tantangan moral di era modern.
Penciptaan Video Company Profile Triplehouse sebagai Media Promosi Hidayatulloh; Agustina, Wiji Luluk
Jurnal Teknik Informatika dan Desain Komunikasi Visual Vol 2 No 1 (2023): Jurnal Teknik Informatika dan Desain Komunikasi Visual
Publisher : Fakultas Komputer Dan Desain

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Triplehouse merupakan usaha clothing yang berada di Kaliwungu. Produk yang ditawarkan Triplehouse meliputi penjualan kaos bertema racing dan pembuatan sablon kaos secara custom satuan ataupun dalam jumlah besar. Tema racing menjadi unique selling point dengan segmentasi market menyasar ke kalangan penggemar racing. Selain Triplehouse, di Kaliwungu terdapat Filantropi, yaitu usaha clothing dengan konsep yang hampir sama dengan Triplehouse. Filantropi juga menawarkan penjualan kaos dan pembuatan kaos yang dikerjakan dengan teknik sablon. Melalui strategi prmosi yang cukup kreatif, Filantropi terbukti memiliki lebih banyak pelanggan. Oleh karena itulah perlu dibuatkan media promosi sehingga Triplehouse dikenal lebih luas. Video company profile menjadi pilihan sebagai media promosi. Melalui media ini, citra Triplehouse sebagai usaha clothing sablon bertema racing yang profesional dibangun. Video diciptakan melalui tiga tahap kerja, yaitu Pra Produksi, Produksi, dan Pasca Produksi. Naskah video diperoleh dari hasil analisis data menggunakan SWOT, sementara informasi terkait Triplehouse dikumpulkan melalui observasi, studi pustaka, dan wawancara. Video company profile Triplehouse diupload di berbagai media sosial sehingga dapat menjagakau banyak kalangan.   Kata kunci: Triplehouse, video, company profile.