Claim Missing Document
Check
Articles

Found 39 Documents
Search

Sistem Informasi Persediaan Barang Operasional Hotel Berbasis Web Aldo, Dasril; Nengsih, Yeyi Gusla; Wijaya, Trisno
J-SAKTI (Jurnal Sains Komputer dan Informatika) Vol 6, No 1 (2022): EDISI MARET
Publisher : STIKOM Tunas Bangsa Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30645/j-sakti.v6i1.452

Abstract

Lovina Inn Hotel is a hotel that provides services to tourism guests in Batam City. At this time, in storing inventory data, it still uses a record book, so that when searching for inventory information, incoming and outgoing goods are still carried out in a recording form. The purpose of this study is to design an information system for operational goods inventory at the Lovina Inn hotel so that it makes it easier to manage data by not doing manual recording. With the application of a structured analysis model method for the creation of an Operational Inventory Information System, it can make it easier to build a system using the PHP language (Hypertext Preprocessor) and a database using MySQL. This application is designed to make it easier for the hotel to manage the incoming and outgoing stock of goods to the hotel operational inventory report
Pengembangan Sistem Informasi Berbasis Web dengan Menggunakan Metode Agile: Studi Kasus Pengelolaan Proyek TI Samosir, Khairunnisa; Gusla Nengsih, Yeyi
Jurnal Informatika, Komputer dan Bisnis (JIKOBIS) Vol. 4 No. 2 (2024): Vol. 4 No. 2 Desember 2024
Publisher : LPPM ITB AAS Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29040/jikobis.v4i2.112

Abstract

In this study, we developed a web-based information system for Information Technology (IT) project management using the Agile approach. This system aims to improve efficiency and effectiveness in project management by providing various features, such as project progress monitoring, resource management, and communication between team members. In developing the system, needs analysis, design, implementation, and testing were carried out using the Agile method which focuses on collaboration and adaptation to change. The results of this study indicate that the use of the Agile method in developing web-based information systems can improve flexibility and responsiveness to changes in user needs.
Segmentasi Pasien Rumah Sakit Berdasarkan Pola Kunjungan Menggunakan Algoritma K-Means Clustering untuk Optimasi Layanan Medis Nengsih, Yeyi Gusla; Samosir, Khairunnisa; Satria, Budy
Jurnal Pendidikan Sains dan Komputer Vol. 5 No. 01 (2025): Call for Papers February 2025
Publisher : Information Technology and Science (ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/jpsk.v5i01.5492

Abstract

Rumah sakit menghadapi tantangan dalam mengelola arus pasien yang beragam, baik dari segi waktu kunjungan, frekuensi kedatangan, hingga jenis layanan yang dibutuhkan. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan segmentasi pasien berdasarkan pola kunjungan menggunakan algoritma K-Means, guna mengoptimalkan layanan medis dan meningkatkan efisiensi operasional rumah sakit. Data yang digunakan mencakup informasi Umur, Jenis Kelamin, Jumlah Kunjungan (per tahun), Durasi Kunjungan, Jenis Perawatan, Diagnosa Utama. Dalam penelitian ini penulis menggunakan K-Means Clustering. Metode K-Means Clustering adalah salah satu teknik dalam analisis data yang digunakan untuk mengelompokkan data ke dalam beberapa kelompok atau cluster berdasarkan kesamaan atau kedekatan atribut atau karakteristik data tersebut. Sedangkan untuk membantu pengolahan data agar lebih cepat dan efesien penulis menggunakan aplikasi Rapidminer. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pasien dapat dikategorikan ke dalam 3 (Tiga) cluster, seperti penyakit kronis yaitu cluster_2 yang terdapat 4 variabel data, pasien dengan dengan kunjungan secara rutin yaitu cluster_1 yang terdapat 6 variabel data, dan pasien dengan kategori isidental yaitu cluster_2 terdapat 10 variabel data. Dari hasil segmentasi ini, rumah sakit dapat mengambil langkah strategis, seperti penjadwalan dokter yang lebih efektif, optimalisasi sumber daya medis, serta pengelolaan antrian yang lebih baik. Dengan pendekatan ini, rumah sakit dapat meningkatkan kepuasan pasien, mengurangi waktu tunggu, serta mengalokasikan tenaga medis dan fasilitas dengan lebih efisien.
SOSIALISASI PENGGUNAAN APLIKASI DIAGNOSA PENYAKIT ISPA (INFEKSI SALURAN PERNAFASAN AKUT) DI RS IMELDA PEKERJA INDONESIA Erlindai, Erlindai; Nengsih, Yeyi Gusla; Sitorus, Mei Sryendang; Simanjuntak, Marta; Christy, Johanna; Hutauruk, Puput Melati
Pengabdian Kepada Masyarakat Indonesia SEAN (ABDIMAS SEAN) Vol. 2 No. 01 (2024): Pengabdian Kepada Masyarakat Indonesia SEAN (ABDIMAS SEAN), Februari 2024
Publisher : SEAN Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58471/abdimassean.v2i01.518

Abstract

Penyakit ISPA (Infeksi Saluran Pernapasan Akut) merupakan penyakit yang umum terjadi pada masyarakat khususnya bayi dan anak-anak yang disebabkan karena virus rhinoviruses, RSV, adenovirus, virus influenza atau virus parainfluenza. Sebagian besar masyarakat tidak mengetahui apa saja gejala-gejala yang timbul dari penyakit ISPA yang diderita oleh anak sebelum mendatangi dokter terlebih dahulu. Oleh karena itu bahasa pemrograman PHP dan Mysql dapat membantu masyarakat untuk lebih mudah mengetahui diagnosa penyakit yang diderita tanpa harus bertemu dengan dokter. Metode yang dipakai pada pengabdian masyarakat ini yaitu dengan memberikan sosialisasi dan pelatihan penggunaan sistem pakar yang akan dibangun untuk memudahkan seseorang dalam mendiagnosa penyakit ISPA dengan cara mengadopsi pengetahuan manusia ke dalam sistem komputer, sehingga sistem pakar mampu menyelesaikan permasalahan mulai dari mengetahui diagnose, obat dan edukasi yang diberikan untuk mencegah terjadinya ISPA atau penanganan dasar yang bisa dilakukan penderita. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dimulai dari tahap persiapan dengan membangun aplikasi certainty factor mulai dari tahap penginputan gejala dan penyakit, tahap proses penyusunan variabel gejala dan penyakit kedalam bentuk rules sampai tahap output berupa hasil rules relasi hasil diagnose dan bobot gejala. Hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini, diharapkan bertambahnya pengetahuan masyarakat tentang penyakit ISPA pada anak dengan menggunakan metode certainty factor (metode penulusuran kedepan) berdasarkan gejala-gejala yang dirasakan serta menemukan solusi atau memperoleh keyakinan besarnya persentase diagnose penyakit yang diderita. Sistem pakar dibuat dengan memanfaatkan bahasa pemrograman PHP dan MySQL sebagai database. Kegiatan ini berhasil dilakukan dengan baik berkat kerjasama tim pelaksana, pakar IT dan dokter diRSU Imelda Pekerja Indonesia Medan.
Segmentasi Pasien Rumah Sakit Berdasarkan Pola Kunjungan Menggunakan Algoritma K-Means Clustering untuk Optimasi Layanan Medis Nengsih, Yeyi Gusla; Samosir, Khairunnisa; Satria, Budy
Jurnal Pendidikan Sains dan Komputer Vol. 5 No. 01 (2025): Artikel Riset February 2025
Publisher : Information Technology and Science (ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/jpsk.v5i01.5492

Abstract

Rumah sakit menghadapi tantangan dalam mengelola arus pasien yang beragam, baik dari segi waktu kunjungan, frekuensi kedatangan, hingga jenis layanan yang dibutuhkan. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan segmentasi pasien berdasarkan pola kunjungan menggunakan algoritma K-Means, guna mengoptimalkan layanan medis dan meningkatkan efisiensi operasional rumah sakit. Data yang digunakan mencakup informasi Umur, Jenis Kelamin, Jumlah Kunjungan (per tahun), Durasi Kunjungan, Jenis Perawatan, Diagnosa Utama. Dalam penelitian ini penulis menggunakan K-Means Clustering. Metode K-Means Clustering adalah salah satu teknik dalam analisis data yang digunakan untuk mengelompokkan data ke dalam beberapa kelompok atau cluster berdasarkan kesamaan atau kedekatan atribut atau karakteristik data tersebut. Sedangkan untuk membantu pengolahan data agar lebih cepat dan efesien penulis menggunakan aplikasi Rapidminer. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pasien dapat dikategorikan ke dalam 3 (Tiga) cluster, seperti penyakit kronis yaitu cluster_2 yang terdapat 4 variabel data, pasien dengan dengan kunjungan secara rutin yaitu cluster_1 yang terdapat 6 variabel data, dan pasien dengan kategori isidental yaitu cluster_2 terdapat 10 variabel data. Dari hasil segmentasi ini, rumah sakit dapat mengambil langkah strategis, seperti penjadwalan dokter yang lebih efektif, optimalisasi sumber daya medis, serta pengelolaan antrian yang lebih baik. Dengan pendekatan ini, rumah sakit dapat meningkatkan kepuasan pasien, mengurangi waktu tunggu, serta mengalokasikan tenaga medis dan fasilitas dengan lebih efisien.
Application for Promotion of Micro, Small and Medium Enterprise Activities in Increasing Student Business Creativity Using Digital Technology Daeli, Cosmas Samuel; Karo-Karo, Siddik; Nengsih, Yeyi Gusla
Pascal: Journal of Computer Science and Informatics Vol. 2 No. 01 (2024): Pascal: Journal of Computer Science and Informatics
Publisher : Devitara Innovations

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to develop a digital technology-based promotion application aimed at improving students' ability to promote MSME products. This application is expected to provide innovative solutions in increasing the visibility and sales of MSMEs managed by students, by providing features that support promotional activities effectively. The data collection method is carried out through field research, interviews, and direct observation. The results of the study show that this application has great potential in supporting promotional efforts and improving students' digital skills, which in turn can have a positive impact on the local and national economy.
Penerapan Metode VIKOR dalam SPK Penentuan Strategi Pemasaran Produk UMKM Astiti, Sarah; Samosir, Khairunnisa; Nengsih, Yeyi Gusla; Darmansah, Darmansah
Jurnal Pendidikan Sains dan Komputer Vol. 5 No. 02 (2025): Artikel Riset Oktober 2025
Publisher : Information Technology and Science (ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/jpsk.v5i02.6977

Abstract

Usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) adalah salah satu sektor penting dalam pembangunan ekonomi khususnya daerah purwokerto. Namun, karena keterbatasan modal, akses terhadap teknologi digital dan persaingan yang semakin ketat, banyak UMKM menghadapi kesulitan dalam menentukan strategi pemasaran yang tepat. Seringkali, strategi pemasaran yang tidak tepat menghasilkan jangkauan pelanggan dan daya saing produk yang lebih rendah di pasar. Tujuan dari penelitian ini untuk menentukan strategi pemasaran produk UMKM di purwokerto. Dengan menggunakan analisis multi-kriteria, strategi pemasaran alternatif yang ideal dapat ditemukan. Metode yang di gunakan yaitu Vlsekriterijumska Optimizacija I Kompromisno Resenje (VIKOR), metode ini untuk menilai dan memilih strategi pemasaran yang paling efektif berdasarkan beberapa kriteria yang relevan. Data penelitian terdiri dari lima strategi pemasaran yang berbeda yaitu pemasaran melalui media sosial, promosi di pasar, mengikuti pameran atau acara, bekerja sama dengan influencer local dan strategi door-to-door. Setiap strategi dinilai berdasarkan lima kriteria yaitu biaya implementasi, jangkauan konsumen, efektivitas promosi, kesesuaian dengan tren digital, dan kemudahan pelaksanaan. Hasil perhitungan menunjukkan bahwa strategi pemasaran melalui media sosial menempati peringkat pertama dengan nilai Q = 0,000 karena memiliki tingkat efektivitas yang tinggi, jangkauan yang luas, dan biaya yang relatif rendah. Strategi kolaborasi dengan influencer menempati peringkat kedua dengan nilai Q = 0,115 sebagai alternatif kompromi, dan strategi pameran atau event dan door to door menempati peringkat ketiga dengan nilai Q = 0,236. Oleh karena itu, penelitian ini menemukan bahwa metode VIKOR dapat menawarkan strategi pemasaran yang lebih terukur dan objektif untuk UMKM.
PENERAPAN METODE FORWARD CHAINING DALAM SISTEM BERBASIS WEB UNTUK IDENTIFIKASI GEJALA KECEMASAN REMAJA Hermanto, hermanto; Nengsih, Yeyi Gusla; Mahendra, Deni Yuza
PENDIDIKAN SAINS DAN TEKNOLOGI Vol 12 No 4 (2025): in Press
Publisher : STKIP PGRI Situbondo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47668/edusaintek.v12i4.2048

Abstract

Gangguan kecemasan pada remaja kerap mengganggu konsentrasi belajar, relasi sosial, dan kesejahteraan, sementara akses layanan psikologis formal masih terbatas. Penelitian ini mengimplementasikan dan mengevaluasi sistem pakar berbasis web untuk deteksi awal kecemasan remaja menggunakan metode Forward Chaining. Basis pengetahuan disusun dari literatur akademik menjadi himpunan gejala (G01–G20) dan variabel konteks yang dipetakan ke tiga kategori keluaran (Rendah, Sedang, Tinggi) melalui aturan IF–THEN (R1–R25). Pengembangan mengikuti model terstruktur (analisis–perancangan–implementasi–verifikasi–pemeliharaan), dengan realisasi menggunakan PHP 8 dan MySQL. Antarmuka menyediakan pencarian, pemilihan gejala multi-item, serta ringkasan hasil dan saran tindak lanjut. Evaluasi dilakukan secara black-box pada 30 kasus uji berlabel (10 Rendah, 10 Sedang, 10 Tinggi). Metrik yang dihitung meliputi akurasi, presisi, recall, F1, dan Cohen’s κ. Hasil menunjukkan seluruh kasus terklasifikasi dengan benar (akurasi 100%), presisi/recall/F1 tiap kelas = 1,00 dan κ = 1,00. Temuan ini mengindikasikan bahwa penelusuran berbasis fakta pada Forward Chaining mampu menangkap pola kombinasi gejala secara konsisten. Sistem yang diusulkan layak dipertimbangkan sebagai media skrining mandiri dan triase awal yang mudah diakses di lingkungan pendidikan, dengan catatan perluasan data uji dan pemutakhiran aturan berkala untuk memperkuat generalisasi.
Pengolahan Data Sebagai Tahapan Perancangan Aplikasi Retensi Rekam Medis Upaya Dalam Peningkatan Efisiensi Informasi Kesehatan di Puskesmas Helvetia Medan Nengsih, Yeyi Gusla; Tasri, Yanti Desnita; Naiborhu, Eugina Gok Asi Tri
Jurnal Ilmiah Perekam dan Informasi Kesehatan Imelda (JIPIKI) Vol. 10 No. 1 (2025): Jurnal Ilmiah Perekam dan Informasi Kesehatan Imelda Edisi Februari
Publisher : Akademi Perekam dan Informasi Kesehatan Imelda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52943/jipiki.v10i1.1776

Abstract

In providing health center services, quality and patient safety must be paid attention to. One of the efforts that must be made to improve the quality of the health information system in community health centers is that they must have a good document storage system. The administration of medical records can be carried out well if all components related to the administration of medical records, starting from the admission section, data processing (assembling and analysis), storage and retention to destruction are carried out in accordance with established procedures. Retention systems that are still manual cause medical record files to pile up, making it difficult  to find the files needed and causing retention activities to not run effectively and efficiently, so a medical record retention application is needed that makes it easier for health facilities to process medical record file data that is no longer active. The aim of this research is to carry out data processing as a stage in designing a medical record retention application in an effort to increase efficiency in managing health information at the Medan Helvetia Community Health Center. The type of research is qualitative descriptive research. By collecting data through interviews and documentation. The results obtained in this research are the design of a medical record retention system application using UML (Unified Modeling Language) modeling, namely Flowmap, Context Diagram, Data Flow Diagram, Entity Relationship Diagram and output reports in the form of active and inactive medical record file data at the Helvetia Health Center in Medan Microsoft Excel application form.