Claim Missing Document
Check
Articles

Found 37 Documents
Search

Pendampingan Kader Posyandu dalam Deteksi Dini Masalah Perilaku dan Emosional Anak Darah Ifalahma; Nurhayati Nurhayati; Ana Yuliana; Novia Kartika Hayu Asr
Compromise Journal : Community Proffesional Service Journal Vol. 2 No. 4 (2024): Compromise Journal : Community Proffesional Service Journal
Publisher : LPPM STIKES KESETIAKAWANAN SOSIAL INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57213/compromisejournal.v2i4.446

Abstract

Posyandu Ngadi Asih has a cadre of 20 people and has implemented 5 posyandu service tables but it is not yet optimal. The initial survey at Posyandu Ngadi Asih Surakarta found children who indicated mental and emotional problems such as impulsive tantrums (fussing with shouting and throwing objects) when their wishes were not met, anger when restricted in using gadgets, hitting their peers, and being reluctant to go to school because they were afraid. The problem found at Posyandu Ngadi Asih was that early detection examinations for mental, emotional and behavioral health had not been carried out. This is due to the limited knowledge and skills of cadres. The root of the problem is that there is no instrument for early detection of mental, emotional and behavioral problems, so that so far at Posyandu Ngadi Asih there has been no recap of data on children who experience mental, emotional and behavioral problems. The solution offered by this program is the Implementation of the Emotional Mental Problems Information System (SIEMPRO). Implementation method with 6 (six) stages, namely preparation, apperception, training, mentoring, evaluation and termination. The results of the program for implementing the Emotional Mental Problems Information System (SIEMPRO) at Posyandu Ngadi Asih have gone well. There was an increase in cadre skills after the activities were carried out, although not completely. Some cadres still need assistance from skilled cadres. The implementation of the Emotional Mental Problems Information System (SIEMPRO) is ready to be implemented at the Ngadi Asih posyandu. The cadres are committed to implementing and applying the results of this program in every posyandu activity and when providing support for Toddler Family Development
Evaluation of the Use of a Hypertension Control Program Using the Walet Method Liss Dyah Dewi Arini; Linda Widyaningrum; Darah Ifalahma; Yeni Nurmalitasari; Azahra Salma Salsabila Putri
Proceeding of The International Conference of Inovation, Science, Technology, Education, Children, and Health Vol. 4 No. 2 (2024): Proceeding of The International Conference of Inovation, Science, Technology, E
Publisher : Program Studi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Hypertension is a condition that is often found in health services. Hypertension is a condition when blood pressure in the blood vessels chronically increases. Many risk factors can cause hypertension, including age, race, gender, lifestyle, sodium consumption, smoking, alcohol consumption, stress level, and education. The urgency of this research is the large number of hypertension patients at the Purwodiningratan Surakarta Health Center and it is increasing almost every year. From the initial survey at the Purwodiningratan Surakarta Community Health Center, data was obtained that the number of hypertension patients over the last five years has increased, decreased, then increased again. This is supported by data on the number of hypertension patients in 2019 as many as 311, in 2020 as many as 214, in 2021 as many as 319, in 2022 as many as 125 and in 2023 up to now there are 335. The objective problem in this research is the number of patients with the disease. Hypertension increases from year to year, so research is needed on the relationship between knowledge, attitudes and family support and efforts to control hypertension. The importance of this research is as an effort to control hypertension which continues to increase from year to year by means of interviews and distributing leaflets with the aim of approaching the community. The aim of this research is to analyze how much impact the hypertension control program using the walet method (interviews and leaflets) has on the community. The achievement stages in this research are for the approach used in this research, namely cross sectional. The sample in this study was employees of the Purwodiningratan Health Center, totaling 41 respondents. The sampling technique uses the accidental sampling method based on inclusion and exclusion criteria. The statistical test used is the T test followed by a linear regression test at a significance level of 0.05.
Remodeling Pregnancy Exercises with Pelvic Rocking Exercise as Management of Back Pain in Pregnant Women Darah Ifalahma; Ana Yuliana; Zainie Aboo Bakkar; Rizki Nugraha Wargani; Rara Ayu Puspitasari
Indonesian Journal of Global Health Research Vol 7 No 1 (2025): Indonesian Journal of Global Health Research
Publisher : GLOBAL HEALTH SCIENCE GROUP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37287/ijghr.v7i1.4124

Abstract

The discomfort that often arises during the third trimester of pregnancy and is often complained of by pregnant women is back pain. Back pain in pregnant women can be treated with pregnancy exercises. In pregnancy exercises, the 5th movement, namely rocking back arches, can be continued with the Pelvic Rocking Exercise for optimal results. Objective: The aim of this study was to determine the effectiveness of remodeling pregnancy exercises using pelvic rocking exercise on back pain in pregnant women. Method: Quasi Experimental research method with pretest-posttest with control group design. The purposive sampling sample was 20 third trimester pregnant women with back pain, divided into 2 groups, namely the control group (pregnancy exercise only) and the intervention group (remodeling pregnancy exercise with pelvic rocking exercise). The instrument used was the Numerical Rating Scale pain scale observation sheet. Data analysis with a difference test between pre and post. Results: The results of the back pain scale for pregnant women in the control group after being given pregnancy exercises obtained an average of 11.71, while in the intervention group after being given remodeling pregnancy exercises with pelvic rocking exercise the average was 9.46. The results of data analysis using the Mann-Whitney U-Test showed a p value of 0.001 ≤ 0.05, which means the pain scale in the intervention group decreased more than the pain scale in the control group. Conclusion: Remodeling pregnancy exercise with pelvic rocking exercise is more effective in managing back pain in pregnant women.
STUDI LITERATUR PELAKSANAAN INFORMED CONSENT ATAS TINDAKAN KEDOKTERAN DI RUMAH SAKIT Liss Dyah Dewi Arini; Darah Ifalahma; Arinda Sumarna
Prosiding Seminar Informasi Kesehatan Nasional 2021: SIKesNas 2021
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (156.084 KB) | DOI: 10.47701/sikenas.v0i0.1222

Abstract

Informed Consent adalah persetujuan pasien terhadap tindakan kedokteran yang akan dilakukan terhadap dirinya setelah pasien mendapat penjelasan yang lengkap tentang tindakan kedokteran yang akan dilakukan. Tujuan dari informed consent antara lain adalah melindungi pasien terhadap segala tindakan medis yang dilakukan tanpa sepengetahuan pasien, dan memberikan perlindungan hukum kepada dokter terhadap akibat yang tidak terduga yang bersifat negatif, misalnya terhadap risk of treatment yang tidak mungkin dihindarkan walaupun dokter sudah mengusahakan semaksimal mungkin dan bertindak dengan sangat hati-hati dan teliti. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur. Variabel dalam penelitian ini antara lain Tindakan yang dilakukan oleh dokter terhadap pasien, Kelengkapan Informed Consent di rumah sakit, Kebijakan tentang Informed Consent di rumah sakit, Aspek hukum Informed Consent. Populasi dalam penelitian ini adalah 50 jurnal hasil pencarian di google scholar yang sesuai dengan judul yang saya ambil dengan kata kunci studi literatur, informed consent, rumah sakit. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah jurnal yang berkaitan dengan pelaksanaan informed consent atas tindakan kedokteran di rumah sakit. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setiap tindakan medis harus dilakukan persetujuan, Kelengkapan informed consent belum 100% lengkap, terdapat kebijakan tentang informed consent, dan terdapat aspek hukum tentang informed consent.Kata Kunci : studi literatur, informed consent, rumah sakit.
FAKTOR KEAKTIFAN IBU MENGIKUTI KEGIATAN POSYANDU BALITA Darah Ifalahma; Liss Dyah Dewi Arini; Fany Dwi Yulianti
Prosiding Seminar Informasi Kesehatan Nasional 2021: SIKesNas 2021
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (170.507 KB) | DOI: 10.47701/sikenas.v0i0.1241

Abstract

Pembangunan kesehatan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari pembangunan nasional karena menyentuh hampir di semua aspek kehidupan. Salah satu wujud peran serta aktif masyarakat adalah menumbuh kembangkan kegiatan di Posyandu. Tujuan penelitian untuk mengetahui gambaran faktor keaktifan ibu dalam mengikuti posyandu balita.Jenis penelitian adalah penelitian deskriptif. Sampel yang digunakan adalah ibu yang aktif menimbangkan balita sebanyak 56. Teknik pengambilan sampel adalah teknik accidental sampling. Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan analisa univariate.Hasil berdasarkan analisis data didapatkan faktor keaktifan ibu mengikuti kegiatan posyandu balita adalah mayoritas ibu umur 21-35 tahun (42,9 %), pendidikan menengah (53,6 %), ibu tidak bekerja (58,9 %), pendapatan sesuai UMR (48,2 %), jarak tempuh sedang (51,8 %).Simpulan penelitian faktor keaktifan ibu dalam mengikuti kegiatan posyandu balita yaitu umur ibu, tingkat pendidikan, pekerjaan, pendapatan dan berdasarkan jarak tempuh.Kata Kunci : faktor, keaktifan, posyandu
KARAKTERISTIK PASIEN PREECLAMPSIA DAN ECLAMPSIA DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA Yeni Tri Utami; Darah Ifalahma; Hesti Restillahiya
Prosiding Seminar Informasi Kesehatan Nasional 2021: SIKesNas 2021
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (700.262 KB) | DOI: 10.47701/sikenas.v0i0.1259

Abstract

Berdasarkan hasil survei pasien dengan diagnosis Preeclampsia dan Eclampsia tahun 2018 mengalami peningkatan dan tahun 2019 mengalami penurunan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik pasien rawat inap dengan diagnosis Preeclampsia dan Eclampsia. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif, dengan pendekatan retrospektif. Sampel yang digunakan total populasi pasien rawat inap dengan diagnosis Preeclampsia sebanyak 289 dan Eclampsia sebanyak 16. Instrument penelitian berupa pedoman observasi dan wawancara. Persentase karakteristik pasien Preeclampsia berdasarkan kelompok umur tertinggi 26-35 tahun yaitu 143 pasien (49,48%), pekerjaan tertinggi swasta yaitu 125 pasien (43,25%), pendidikan tertinggi SMA yaitu 124 pasien (42,91%), wilayah tertinggi Surakarta yaitu 129 pasien (44,64%), cara bayar tertinggi BPJS yaitu 171 pasien (59,17%) dan lama dirawat tertinggi 1-3 hari yaitu 188 pasien (65,05%). Persentase karakteristik pasien Eclampsia berdasarkan kelompok umur tertinggi 26-35 tahun yaitu 9 pasien (56,25%), pekerjaan tertinggi swasta yaitu 6 pasien (37,5%), pendidikan tertinggi SMA yaitu 8 pasien (50%), wilayah tertinggi Surakarta dan Sukoharjo yaitu 5 pasien (31,25%) cara bayar tertinggi BPJS yaitu 11 pasien (68,75%) dan lama dirawat tertinggi lama dirawat 1-3 hari dan 4-6 hari yaitu 7 pasien (43,75%). Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta sebaiknya melakukan analisis secara berkala tentang suatu penyakit, hal ini dapat digunakan untuk meningkatkan kualitas pelayanan di rumah sakit.Kata kunci : Karakteristik, Preeclampsia, Eclampsia
PENANGANAN DIARE PADA ANAK SECARA ALAMI : LITERATURE REVIEW Tirla Puspita; Darah Ifalahma; Anita Dewi Lieskusumastuti
Prosiding Seminar Informasi Kesehatan Nasional 2022 : SIKesNas 2022
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Duta Bangsa Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (175.162 KB) | DOI: 10.47701/sikenas.vi.2088

Abstract

Salah satu penyebab kematian pada anak usia di bawah lima tahun (balita) adalah diare,di seluruh dunia yang merupakan urutan kedua penyebab kematian balita. Diare merupakan salahsatu penyakit endemis dan berpotensi untuk terjadi kejadian luar biasa (KLB) yang sering disertaidengan kematian. Di Indonesia, diare merupakan penyebab kematian nomor satu pada bayi(31,4%) dan pada balita (25,2%). Hal ini terjadi dikarenakan diare tidak mendapatkanpenanganan secara intensif sejak awal muncul tanda diare. Tujuan penelitian adalah mereviewdan merekomendasikan penanganan diare pada anak secara alami. Metode pencarian artikelyang relevan menggunakan database Google Scholar, Ebsco dan Dimensions. Pencarian artikelmenggunakan kriteria yang sudah ditentukan. Menggunakan analisis population, intervensi,conclution, and output (PICO). Hasil penelitian didapatkan 6 artikel yang relevan denganpenanganan diare pada anak secara alami yaitu berupa metode dan bahan alam. KesimpulanPenanganan diare pada anak secara alami dapat berupa metode pijat bayi dan bahan alamseperti madu, kunyit, daun sisik naga, daun jambu biji, dan bubur tempe. Namun penelitianlanjutan diperlukan sebagai dasar evidance based practice dan evidance based medicine.