Claim Missing Document
Check
Articles

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN ANAK MENGGUNAKAN KARTU HURUF PADA KELOMPOK B Martina Mogi; Marsianus Meka; Efrida Ita
Jurnal Citra Pendidikan Anak Vol 2 No 3 (2023): Jurnal Citra Pendidikan Anak
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcpa.v2i3.1134

Abstract

Abstract This study aims to improve children’s initial reading skills in group B at Cahaya Baru, Malanuza Satu village, Golewa district, Ngada District for the 2021/2022 academic year by using letter cards as media. The type of research is classroom action research. The implementation of this research activity uses the Kemmis and Mc. Taggart (Kusuma and Dwigtama, 2010 :21), with the following research steps: plan, act, observer and reflect. Subjects in the study of group B children aged 5- 6 years at TKK Cahaya Baru Malanuza Satu village, consisten of 12 children. The object of this study is language ability (start reading). Data collection methods using observation and documentation methods. Any activities carried out, is an activity related to the ability to read the beginning is to pronounce the alphabet A- Z, recognize vowels and consonants, connect letters into simple words, and imitating A- Z writing. The increase can be proven by the percentage gain which reaches 75% in cycle II. This through the media of letter cards, the initial reading ability of group B children in TKK Cahaya Baru has increased. Therfore teachers are advised to prepare more appropriate learning media to attract students’ interesy in carrying out learning activities.
UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF ANAK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA KARTU ANGKA BERWARNA PADA ANAK KELOMPOK B Veronika Eno; Marsianus Meka; Yasinta Maria Fono
Jurnal Citra Pendidikan Anak Vol 2 No 3 (2023): Jurnal Citra Pendidikan Anak
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcpa.v2i3.1136

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kognitif untuk mengenal angka anak menggunakan Media kartu angka pada anak usia 5-6 tahun di TKK Negeri Ngulukedha. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Pelaksanaan penelitian tindakan model Kemmis dan Taggart (Kusuma dan Dwitagama, 2010: 21) perencanaan (plan), pelaksanaan dan observasi (Act dan Observer), Refleksi (Reflect). Peningkatan dapat dibuktikan dengan perolehan presentase pencapaian mencapai 83,3% pada siklus II yang telah mencapai indikator yang telah ditentukan yaitu > 75%. Oleh karena itu bahwa melalui media kartu angka kemampua kognitif pada anak usia 5-6 tahun mengalami peningkatan. Untuk itu sarankan kepada guru-guru agar menyiapkan media kegiatan pembelajaran yang menarik dan menyenangkan anak.
PENGEMBANGAN MEDIA KERETA ANGKA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGINITIF BERPIKIR SIMBOLIK PADA ANAK KELOMPOK B Karolina Coo; Efrida Ita; Marsianus Meka
Jurnal Citra Pendidikan Anak Vol 2 No 2 (2023): Jurnal Citra Pendidikan Anak
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcpa.v2i2.1139

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) Menghasilkan Media Permainan kereta angka anak usia dini, tema transportasi untuk meningkatkan kemampuan kognitif pada anak kelompok B di TKK St Theresia Mangulewa, Kecamatan Golewa Barat KabupatenNgada. Model penelitian digunakana dalah model ADDIE. Model initer diri atas lima bagian yakni: (1) analyze, (2) design, (3) development, (4) implementation, (5) evaluation. Hasil penelitian pengembangan media kereta angka berdasarkan hasil uji coba ahli dan anak usia dini sebagai pengguna produk adalah sebagai berikut: (1) uji coba ahli material ada pada kategori valid dengan persentase 81,3%, (2) uji coba ahli media dengan kategori sangat valid dengan persentase 91,4%, (3) uji coba ahli desain dengan kategori sangat valid 89,3%, (4) uji coba perorangan dengan kategori sangat valid dengan persentase 80%, (5) uji coba kelompok kecil dengan kriterial sangat valid dengan persentase 87,5%.berdasarkan hasil uji coba media kereta angka untuk AUD oleh ahli dan anak usia dinis ebagai pengguna produk dinyatakan layak digunakan dalam proses pembelajaran media kereta angka.Kata Kunci: Media Kereta Angka, Kemampuan Kognitif AnakUsia 5-6 Tahun
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN POHON ANGKA UNTUK KEMAMPUAN BERHITUNG PERMULAAN PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN KELOMPOK B Magdalena Inu; Marsianus Meka; Elisabeth Tantiana Ngura
Jurnal Citra Pendidikan Anak Vol 2 No 2 (2023): Jurnal Citra Pendidikan Anak
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcpa.v2i2.1148

Abstract

Sejarah Artikel Diterima……… Direview……… Disetujui……… Kata Kunci: Pengembangan Media Pohon Angka Anak Usia Dini Kognitif Penelitian ini bertujuan untuk: (1) merancang atau mendesain media pembelajaran pohon angka untuk kemampuan berhitung pada anak kelompok B, (2) mengetahui tingkat kelayakan media pohonan agka untuk kemampuan berhitung permulaan pada anak kelompok B. Penelitian ini dilakukan di TKK Negeri Harapan Bangsa Bajawa. Adapun subjek dalam penelitian ini adalah 1 orang ahli materi, 1 orang ahli media, 1 orang ahli desain dan peserta didik usia 5-6 tahun di TKK Negeri Harapan Bangsa Bajawa. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa media pohon angka dengan kelayakan hasil uji ahli materi pembelajaran memperoleh 93,33% dengan komentar dari ahli yaitu layak untuk diujicobakan tanpa revisi. Dari ahli media pembelajaran memperoleh hasil 97,5% dengan kualifikasi" sangat valid" dengan komentar dari ahli yaitu dapat digunakan dengan memperhatikan saran dari ahli. Dari ahli desain pembelajaran memperoleh hasil 100% dengan kualifikasi" sangat valid" dengan komentar dari ahli yaitu sudah dapat digunakan dengan memperhatikan saran dari ahli. Penelitian uji coba perorangan memperoleh hasil 100%, dengan kualifikasi" sangat valid". Uji coba kelompok kecil memperoleh hasil 100% dengan kualifikasi " sangat valid". Berdasarkan hasil di atas, menunjukan bahwa media pohon angka dinyatakan layak untuk digunakan sebagai media pembelajaran dalam meningkatkan kemapuan berhitung permulaan pada anak kelompok B TKK Negeri Harapan Bangsa Bajawa.
PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN LINGKUNGAN UNTUK KEMAMPUAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK USIA DINI Elisabeth Meo Ngodhu; Marsianus Meka; Gde Putu Arya Oka
Jurnal Citra Pendidikan Anak Vol 2 No 4 (2023): Jurnal Citra Pendidikan Anak
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcpa.v2i4.2283

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) menjelaskan rancangan atau desain media video pembelajaran lingkungan untuk kemampuan sosial emosional pada anak usia dini(2) Untuk mengetahui tingkat kelayakan dari media video pembelajaran lingkungan keluarga pada Anak Usia 5-6 Tahun Di PAUD Terpadu Citra Bakti. Penelitian ini dilakukan di PAUD Terpadu Citra Bakti, Kabupaten Ngada Provinsi Nusa Tenggara Timur. Media ini dikembangkan dengan model ADDIE. yaitu: (1) analyze, (2) design, (3) development, (4) implementation, dan (5) evaluation. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi: (a) angket, (b) obsevasi, (c) wawancara atau diskusi dan (d) dokumentasi. Data yang dikumpulkan dalam penelitian berupa kualitatif dan kuantitatif. Ada beberapa prosedur pengembangan melalui dari beberapa tahap yaitu: 1) tahap analisis 2) analisis kurikulum 3) analisis kebutuhan siswa 4) analisis kompetensi 5) tahap desain 6) perancangan desain produk 7) penyusunan aturan cara penggunaan 8) menyusun instrumen penilaian produk 9) tahap pengembangan 10) pembuatan produk 11) validasi ahli 12) revisi 1 13) tahap implementasi 14) uji coba perorangan dan kelompok kecil 15) revisi II 16) produk 17) tahap evaluasi. Berdasarkan hasil uji coba ahli dan anak usia dini sebagai pengguna produk adalah sebagai berikut: (1) uji coba ahli media ada pada ketegori valid, (2) uji coba ahli materi ada pada kategori valid, (3) uji coba ahli desain ada pada kategori valid, (4) uji coba kelompok kecil ada pada kategori sangat valid, (5) uji coba perorangan ada pada kategori sangat valid. Dengan demikian,hasil uji coba media video pembelajaran untuk AUD oleh ahli dan anak usia dini sebagai pengguna produk dinyatakan layak digunakan dalam proses pembelajaran yang di kembangkan untuk kemampuan sosial emosional pada anak usia dini
PENDAMPINGAN KEGIATAN LITERASI DALAM MENDUKUNG MERDEKA BELAJAR KAMPUS MERDEKA DI UPTD SDN RIOMINSI KABUPATEN NGADA Wilibaldus Bhoke; Maria Efriliana Diru; Yohana Rasdiyanti; Maria Editha Bela; Melkior Wewe; Pelipus Wungo Kaka; Marsianus Meka; Bernabas Wani; Maria Carmelita Tali Wangge
Jurnal Abdimas Ilmiah Citra Bakti Vol. 4 No. 3 (2023)
Publisher : STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jailcb.v4i3.993

Abstract

Kegiatan pendampingan ini bertujuan untuk memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk belajar dan mengembangkan diri melalui aktivitas luar kelas. Kegiatan ini dilakukan seiring dengan pelaksanaan Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di UPTD SDN Riominsi yang juga bertujuan untuk menambah empati atau kepekaan sosial terhadap permasalahan yang ada, mengasah keterampilan berpikir kritis, pemecahan masalah dan bekerja sama. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam kegiatan ini berbentuk observasi lapangan. Sedangkan metode pendampingan dilakukan secara luring. Lokasi kegiatan ini di UPTD SDN Riominsi di Kabupaten Ngada Nusa Tenggara Timur. Bentuk kegiatan pendampingan ini berfokus pada kegiatan literasi. Hasil dari kegiatan ini pada akhirnya memberikan dampak positif baik bagi siswa, guru dan juga sekolah. Dan juga guru menjadi lebih kreatif dan menemukan solusi pembelajaran yang menarik terkait pemanfaatan teknologi digital dalam kegiatan pembelajaran.
Penggunaan Media Pembelajaran Amplop Ajaib untuk Meningkatkan Kemampuan Numerasi Siswa Kelas 2 di SDK Boba Maria Platonia Dongi; Efrida Ita; Marsianus Meka
EDUKASIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Vol. 5 No. 1 (2024): Edukasia: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran
Publisher : LP. Ma'arif Janggan Magetan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62775/edukasia.v5i1.804

Abstract

This study aims to improve numeracy skills in mathematics for Grade 2 Elementary School students in Boba Village, South Golewa District, Ngada Regency. The type of research used is class action research involving 2nd grade students totaling 9 people. The research methods used were written and oral tests. This study was conducted with pre cycle, cycle 1, and Cycle 2. The use of magic envelopes Learning media in numeracy learning can improve students ' numeracy skills from pre-cycle to Cycle 1 by 6.67% and obtain an average pre-cycle score of 63.33 to Cycle 1 with an average of 70 or in the sufficient category. From Cycle 1 to cycle 2 experienced an average increase of 10%. While classically increased from Cycle 1 to cycle 2 by 95% of the minimum completeness of 70%. This shows that the use of magic envelopes Learning media can improve the numeracy ability of 2nd grade elementary school students.