Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Computing Jurnal Informatika

MEMBANGUN APLIKASI PELAPORAN PENJUALAN BERBASIS WEB DAN ANDROID (STUDI KASUS DI FRIED CHICKEN DINASTY) Zen Munawar, S.T., S.Kom., M.Kom.; Tepi Fahrul Rozi
COMPUTING | Jurnal Informatika Vol. 6 No. 1 (2019): COMPUTING Edisi Bulan Juni 2019 | Jurnal Informatika
Publisher : Program Studi Teknik Informatika FTI UNIBBA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (278.363 KB)

Abstract

Fc Dynasty (Fried Chicken Dynasty) is a fast-food company was established in 2006, located Ibun District of Bandung regency. Fied Chiken marketed using four mobile outlet. The owners wish that every employee can report the seller from the sale of each day so as to facilitate recap how that should be paid from employee to owner. Of the problems it created for web-based applications and android. These applications are managed is employee data, transaction data, data and other materials that need to be taken such as sauces, packaging bags etc. Fc DINASTY (Fried Chicken DINASTY) adalah perusahaan makanan cepat saji berdiri sejak tahun 2006 yang berlokasi Kecamatan Ibun Kabupaten Bandung. Fied Chiken dipasarkan menggunakan 4 (empat) gerobak. Pemilik berkeinginan agar setiap karyawan penjual dapat melaporkan hasil penjualan setiap harinya sehingga dapat mempermudah merekap berapa yang harus disetorkan dari karyawan kepada pemilik. Dari permasalahan tersebut maka dibuatkan aplikasi yang berbasis web dan android. Aplikasi tersebut yang dikelola adalah data karyawan, data tansaksi, dan data bahanbahan lainnya yang perlu dibawa seperti saos, kantong kemasan dll. Kata Kunci: Aplikasi, Web, Android
Perancangan Interface Aplikasi Pencatatan Persediaan Barang Di Kios Buku Palasari Bandung Dengan Metode User Centered Design Menggunakan Balsamiq Mockups Zen Munawar
COMPUTING | Jurnal Informatika Vol. 6 No. 2 (2019): COMPUTING Edisi Bulan Desember 2019 | Jurnal Informatika
Publisher : Program Studi Teknik Informatika FTI UNIBBA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1523.827 KB)

Abstract

Pembukuan adalah pencatatan data perusahaan dengan suatu cara tertentu, seperti mencatat keluar masuknya barang dalam kartu persediaan. Akuntansi terutama berhubungan dengan perancangan sistem pencatatan penyusunan laporan berdasarkan data yang telah dicatat dan penafsiran atas laporanlaporan tersebut. Kios buku Palasari merupakan pihak mitra dimana pencatatan persediaan barang yang dilakukan belum up to date, juga tidak mempunyai kartu persediaan. Hal tersebut menjadi masalah karena menjadi sulit saat barang tersebut dibutuhkan. Oleh karena itu tujuan dari kegiatan ini untuk membantu pihak mitra melakukan pencatatan persediaan barang dengan melakukan perancangan interface aplikasi pencatatan persediaan barang berbasis web menggunakan metode user centered design. Perancangan tampilan interface pengguna dibuat menggunakan aplikasi Balsamiq Mockups 3. Tahapan dari metode user centered design terdiri dari plan the human centered process,specify the context of use, specify user and organizational requirements dan produce design solutions. Dengan menggunakan metode user centered design maka rancangan tampilan interface pengguna yang dihasilkan berfokus kepada kebutuhan pengguna. Hasil rancangan tampilan antarmuka pengguna yang telah dibuat meliputi homepage yang berisi login, dashboard, pembelian, penjualan, barang,supplier, laporan dan pengaturan.
Tren Masa Depan Penggunaan Aplikasi Web Usage Mining COMPUTING INFORMATIKA; Zen Munawar
COMPUTING | Jurnal Informatika Vol. 7 No. 1 (2020): COMPUTING Edisi Bulan Juni 2020| Jurnal Informatika
Publisher : Program Studi Teknik Informatika FTI UNIBBA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (227.363 KB)

Abstract

Web usage mining adalah penerapan teknik data mining untuk menemukan pola penggunaan dari data web dan untuk memahami dan melayani dengan lebih baik kebutuhan aplikasi berbasis web. Metode web usage mining menggunakan beberapa latar belakang pengetahuan seperti konten web, topologi situs web, Hirarki, navigasi pengguna dan batasan. Dalam penelitian ini penulis mengusulkan rekomendasi berbasis collaborative filtering baru metodologi yang menangani kelebihan produk masalah di situs-situs e-commerce besar. Tujuan dari penggalian data untuk menemukan perilaku pengguna saat mengakses web. Peneltian ini memberikan area penggalian data penggunaan web, teori dan tren penelitian di masa depan. Web usage mining berhubungan dengan teknik penggalian data log untuk kinerja pengguna yang digunakan dalam aplikasi berbasis web serta mendukung perancangan , e-commerce, layanan yang. Web usage mining memiliki tiga fase yaitu preprocessing, deteksi pola dan pembelajaran pola. Pentingnya metode menganalisis pola log data web yang terdapat noise dan permasalahan saat preprocessing. Untuk mempelajari pola pengumpulan data harus secara profesional. Dibahas juga berbagai aplikasi penggalian data penggunaan web dan permasalahan yang ada, serta pekerjaan yang berkaitan web usage mining. Dalam penelitian diperoleh kesimpulan beberapa masalah dengan web usage mining seperti menemukan informasi yang diinginkan, menemukan informasi terkait, mempelajari pengetahuan yang berharga, rekomendasi atau personalisasi data.