Claim Missing Document
Check
Articles

Found 34 Documents
Search

MODEL PENYEBARAN PENYAKIT TUBERKULOSIS DENGAN KONTROL VAKSINASI RINDI WULANDARI TANJUNG; MUHAFZAN MUHAFZAN; ZULAKMAL ZULAKMAL
Jurnal Matematika UNAND Vol 10, No 3 (2021)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.10.3.280-288.2021

Abstract

Dalam artikel ini dipelajari model penyebaran penyakit tuberkulosis dalam bentuk model kontrol optimal dengan vaksinasi dijadikan sebagai variabel pengontrol. Model penyebaran penyakit tuberkulosis tersebut dibagi atas empat kompartemen, yaitu Susceptible, Infective, Treatment dan Recovery. Masalah yang diselesaikan adalah mendapatkan level vaksinasi optimal yang memenuhi konstrain model dinamika penyebaran penyakit tuberkulosis sedemikian sehingga jumlah populasi terinfeksi diminimalkan. Suatu simulasi numerik menggunakan metode Runge Kutta orde 4 diimplementasikan untuk melihat dinamika populasi Susceptible, Infective, Treatment dan Recovery setiap waktu.Kata Kunci: Model SITR, Kontrol Optimal, Metode Runge Kutta
PENENTUAN MATRIKS METZLER UNTUK POLINOMIAL STABIL ORDE DUA Rio Saputra; Zulakmal Zulakmal
Jurnal Matematika UNAND Vol 4, No 2 (2015)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.4.2.22-28.2015

Abstract

Pada paper ini dikaji sifat yang menjamin eksistensi matriks Metzler A untuk suatu polinomial stabil p2(s) sedemikian sehingga p2(s) = det (sI − A).Kata Kunci: sistem kontrol linier kontinu, matriks Metzler, polinomial stabil
SIFAT-SIFAT TRANSFORMASI PROYEKTIF Putri Fauziahtul Asri; Haripamyu Haripamyu; Zulakmal Zulakmal
Jurnal Matematika UNAND Vol 7, No 3 (2018)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.7.3.127-135.2018

Abstract

Transformasi yang memetakan P 2 ke P 2 disebut dengan transformasi proyektif. Pada transformasi ini, koordinat homogen sangat diperlukan dalam pembentukan matriks standar transformasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji sifat-sifat yang dimiliki oleh transformasi proyektif berdasarkan matriks standar transformasi yang terbentuk.Kata Kunci: Bidang P 2 , transformasi proyektif, P GL(2)
NORMALISASI POSITIF SISTEM DESKRIPTOR KONTINU WIDYA WULANDARI; ZULAKMAL ZULAKMAL
Jurnal Matematika UNAND Vol 6, No 3 (2017)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.6.3.100-105.2017

Abstract

Dalam makalah ini dikaji masalah normalisasi positif sistem deskriptor kontinu Ex˙ = Ax + Bu dengan rank(E) < n, yaitu bagaimana syarat eksistensi matriks K ∈ Rm×n sedemikian sehingga det(E + BK) 6= 0 dan sistem x˙ = (E + BK)−1Ax adalah positif. Kata Kunci: Matriks, monomial, rank, determinan, sistem deskriptor, normalisasi, positif
APLIKASI FUZZY ADAPTIVE MINIMUM SPANNING TREE (F-AMST) UNTUK PENGELOMPOKAN PARIWISATA KABUPATEN/KOTA PROVINSI SUMATERA BARAT SUCI ANISA SYUHADA; NARWEN NARWEN; ZULAKMAL ZULAKMAL
Jurnal Matematika UNAND Vol 9, No 2 (2020)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.9.2.199-206.2020

Abstract

Teori graf dapat digunakan dalam bidang pariwisata, dalam hal ini daerah pariwisata dikelompokkan sehingga dapat mewujudkan integrasi pariwisata yang efektif dari setiap objek pada kelompokkanya masing-masing. Pada penelitian ini analisis data yang digunakan adalah fuzzy logic control metode Mamdani. Proses pengelompokan dilakukan dengan menggunakan Fuzzy Adaptive Minimum Spanning Tree (F-AMST) dan diperoleh hasil pengelompokan yang optimal menggunakan indeks Context - Independent Optimality and Partiality Properties (COP) tertinggi dengan terbentuknya empat kelompok dari 19 kabupaten/kota di Provinsi Sumatera Barat.Kata Kunci: Fuzzy Adaptive minimum spanning tree, Mamdani, Pengelompokan
OBSERVER UNTUK SISTEM KONTROL LINIER KONTINU Sukma Hayati; Zulakmal .
Jurnal Matematika UNAND Vol 5, No 1 (2016)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.5.1.96-102.2016

Abstract

Abstrak. Dalam makalah ini dikaji syarat agar diperoleh persamaan observer untuksuatu sistem kontrol linier kontinu. Estimasi yang baik memenuhie(t) ! 0 bila t ! 1,atau stabil asimtotik. Kestabilan asimtotik sistem_e diperoleh apabila bagian riil darisemua nilai eigen matriks (A  LC) bernilai negatif. Bentuk eksplisit matriks L dapatdiperoleh apabila memenuhi syarat tertentu yang dipaparkan pada paper ini.
Spektrum Graf Bintang Sn dan Graf Lengkap Kn untuk n ≥ 2 Sutra Melcy Selvia; Narwen Narwen; Zulakmal Zulakmal
Jurnal Matematika UNAND Vol 4, No 4 (2015)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.4.4.129-136.2015

Abstract

Graf G adalah pasangan himpunan (V, E) ditulis dengan notasi G = (V, E) dalam hal ini V adalah himpunan tak kosong titik dan E adalah himpunan sisi pada graf G. Spektrum pada graf dapat ditentukan dengan mencari nilai eigen dan multiplisitas suatu matriks yang dipresentasikan dari suatu graf. Dalam tulisan ini akan dicari spektrum graf bintang Sn dan graf lengkap Kn dengan mempresentasikan graf tersebut ke dalam matriks ketetanggaan, matriks Laplace, matriks signless Laplace, matriks Laplace dinormalisasi dan matriks ketetanggaan Seidel.Kata Kunci: Matriks ketetanggaan, matriks Laplace, matriks signless Laplace, matriks Laplace dinormalisasi, matriks ketetanggaan Seidel, spektrum graf
PENYELESAIAN PERSAMAAN DIFERENSIAL TUNDA LINIER ORDE 1 DENGAN METODE KARAKTERISTIK Febby Rahmi Alfionita; Zulakmal .
Jurnal Matematika UNAND Vol 5, No 2 (2016)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.5.2.45-49.2016

Abstract

Abstrak. Pada paper ini akan dikaji tentang bagaimana cara memperoleh solusi permasamaandiferensial tunda linier orde satu. Adapun metode yang digunakan padapenulisan ini adalah metode karakteristik. Hasil menunjukkan bagaimana pertumbuhankonstanta dan konstanta delay . Selain itu, diperoleh tak hingga banyaknya himpunandari solusi karakteristik untuk beberapa kasus.
MENENTUKAN BILANGAN KROMATIK LOKASI PADA GRAF BERLAPIS Cn,2n,2n Putri Wahyu Aisyah; Narwen Narwen; Zulakmal Zulakmal
Jurnal Matematika UNAND Vol 7, No 3 (2018)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.7.3.136-143.2018

Abstract

Bilangan kromatik lokasi adalah bilangan terkecil k sehingga G mempunyai pewarnaan-k lokasi. Kelas warna pada G dinotasikan dengan Ci, merupakan himpunan titik-titik yang berwarna i dan 1 ≤ i ≤ k. Misalkan Π = {C1, C2, · · · , Ck} merupakan partisi terurut dari V (G) berdasarkan suatu pewarnaan titik, maka representasi v terhadap Π disebut kode warna dari v dinotasikan dengan cΠ(v). Kode warna cΠ(v) dari suatu titik v ∈ V (G) didefinisikan sebagai vektor-k: cΠ(v) = (d(v, C1), d(v, C2), · · · , d(v, Sk)) dimana d(v, Ci) = min{d(v, x)|x ∈ Ci} untuk 1 ≤ i ≤ k. Jika setiap titik yang berbeda di G memiliki kode warna yang berbeda untuk suatu Π, maka c disebut pewarnaan lokasi dari G.Kata Kunci: Bilangan Kromatik Lokasi, Kode Warna, Graf Berlapis
SOLUSI PERSAMAAN DIFERENSIAL FRAKSIONAL NONHOMOGEN RAHMI KHAIRUN NISA; ZULAKMAL ZULAKMAL; MUHAFZAN MUHAFZAN
Jurnal Matematika UNAND Vol 10, No 2 (2021)
Publisher : Jurusan Matematika FMIPA Universitas Andalas Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jmu.10.2.202-209.2021

Abstract

. Dalam makalah ini diselesaikan persamaan diferensial fraksional nonhomogen untuk α ∈ (0, 1) dengan turunan tipe Caputo menggunakan metode transformasi Laplace. Beberapa contoh yang mengilustrasikan teorema utama disajikan.Kata Kunci: Persamaan Diferensial Fraksional Nonhomogen, Turunan Tipe Caputo, Transformasi Laplace.