Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : JEM : Jurnal Equilibrium Manajemen

PENERAPAN METODE REGULATORY IMPACT ASSESSMENT (RIA) DALAM PENYUSUNAN REGULASI DAERAH Rahmad Satria
Jurnal Equilibrium Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Panca Bhakti Vol 1 No 1 (2018): Jurnal Repository
Publisher : Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Panca Bhakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penyusunan regulasi daerah setingkat peraturan daerah selama ini lebih bersifat legal drafting menekankan kepada kesesuaian dan kepatuhan terhadap peraturan perundang-undangan yang lebih tinggi, namun belum memandang panting aspirasi dan peran pemangku kebyakan serta partisipasi publik RIA (Regulatory Impact Assessment) dapat dipergunakan sebagai piranti evaluasi secara sistematis terhadap regulasi daerah sehingga menjadi lebih kontekstual, aspiratif, responsif, berkualitas efektif dan efisien.
PENYUSUNAN PERATURAN DAERAH DALAM KONTEKS PEMBANGUNAN BERBASIS HAK ASASI MANUSIA Rahmad Satria
Jurnal Equilibrium Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Panca Bhakti Vol 1 No 1 (2018): Jurnal Repository
Publisher : Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Panca Bhakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pembangunan berbasis HAM merupakan konsepsi pembangunan manusia yang didasarkan pada standar HAM yang lahir dari kepribadiaan akibat maraknya ketidakadilan dan kemiskinan yang merendahkan martabat kemanusiann. Negara yang direpresentamirian pemerintah dan pemerintah daerah memikul tanggung jawab utama untuk mewujudkan pemenuitan hak ekonomi, social dan budaya terhadap warganya, Indacator pemenuhan hak tersebut dapat dilakukan melalui produk regulasi dan ketersediaan anggaran.