Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

PENANGANAN CASE STUDY AKSI UNJUK RASA SEKELOMPOK MASYARAKAT DESA DALU SEPULUH A AKIBAT KERUSAKAN JALAN Dewi Dini Ananda; Gusti Pirandy; Fajar Utama Ritonga
Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa) Vol. 1 No. 11 (2023): Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa)
Publisher : CV SWA Anugerah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8765/krepa.v1i11.1259

Abstract

Indonesia merupakan negara penganut sistem demokrasi yang mana kedudukan rakyat menempati posisi yang tertinggi. Konsekuensi dari sistem demokrasi yang dianut oleh sebuah negara ialah adanya jaminan atas hak kemerdekaan untuk mengeluarkan pendapat. Dengan adanya sistem demokrasi yang dianut oleh bangsa Indonesia memberikan kedudukan dan juga apresiasi yang tinggi kepada masyarakat Indonesia agar dapat ikut serta dalam mengawasi proses berjalannya negara Indonesia dengan dapat menyampaikan aspirasi, dan juga pendapat secara lisan maupun tertulis. Salah satu bentuk penyampaian aspirasi masyarakat ialah dengan melakukan unjuk rasa. Dalam menggunakan haknya masyarakat Desa Dalu Sepuluh A Kecamatan Tanjung Morawa melakukan aksi unjuk rasa untuk menyalurkan aspirasinya tentang kerusakan jalan yang meresahkan dan mengganggu aktifitas masyarakat. Penelitian ini menganalisis penanganan case study aksi unjuk raya yang dilakukan oleh sekelompok masyarakat Desa Dalu Sepuluh A akibat kerusakan jalan umum kawasan Desa Dalu Sepuluh A Kecamatan Tanjung Morawa. Oleh karena itu pekerja sosial mengambil peran untuk membantu menyalurkan aspirasi masyarakat Desa Dalu Sepuluh A Kecamatan Tanjung Morawa.
PELAKSANAAN SUB PIN(PEKAN IMUNISASI NASIONAL) VAKSIN POLIO UNTUK BALITA USIA 0-59 BULAN DI KELURAHAN SEI SIKAMBING D MEDAN Piter HD Tampubolon; Gusti Pirandy; Fajar Utama Ritonga
Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa) Vol. 1 No. 12 (2023): Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa)
Publisher : CV SWA Anugerah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8765/krepa.v1i12.1381

Abstract

Pemberian imunisasi dasar lengkap dapat mencegah kematian bayi dari penyakit yang dapat dicegah dengan pemberian imunisasi seperti BCG, Polio, Campak dan HB0. Pemberian imunisasi pada bayi sangat merangsang kekebalan tubuh pada bayi. Penelitian ini dilakukan di Kelurahan Sei Sikambing D. Tujuan penelitian ini untuk mencegah penularan dan melindungi anak-anak Sumatera Utara dari penyebaran virus polio. Sub PIN Polio merupakan pekan pemberian imunisasi polio guna mencegah dan memutus rantai virus penyakit polio yang mengakibatkan lumpuh layu pada anaktujuan kegiatan ini adalah untuk mengurangi risiko penularan virus polio yang datang dari negara lain. dan memastikan tingkat kekebalan masyarakat terhadap penyakit polio cukup tinggi, memberikan perlindungan secara optimal dan merata pada balita terhadap kemungkinan munculnya kasus polio khususnya di kelurahan sei sikambing D Medan. Imunisasi polio merupakan upaya untuk melindungi anak dari penyakit polio. Penyakit POLIO adalah penyakit saraf yang dapat menyebabkan kelumpuhan, penyakit ini disebabkan oleh virus dan sangat menular terutama pada anak-anak dibawah usia 15 tahun. Sasaran imunisasi pollo untuk anak usia: 0-59 BULAN
SOSIALISASI SEKOLAH SIAGA KEPENDUDUKAN (SSK) KEPADA GURU DAN SISWA SMAN 6 KOTA MEDAN Egidya Oktarin; Gusti Pirandy; Fajar Utama Ritonga
Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa) Vol. 1 No. 12 (2023): Kreativitas Pada Pengabdian Masyarakat (Krepa)
Publisher : CV SWA Anugerah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8765/krepa.v1i12.1382

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas sosialisasi Sekolah Siaga Kependudukan (SSK) kepada guru dan siswa di SMAN 6 di Kota Medan. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus dengan mengumpulkan data melalui wawancara, observasi, dan analisis dokumen terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sosialisasi SSK telah memberikan dampak positif dalam meningkatkan pemahaman dan kesadaran guru dan siswa tentang isu-isu kependudukan. Guru dan siswa melaporkan peningkatan pengetahuan mereka tentang program kependudukan, termasuk masalah-masalah seperti pertumbuhan penduduk, keluarga berencana, dan keberlanjutan lingkungan. Namun, penelitian juga mengungkapkan beberapa kendala dalam implementasi sosialisasi SSK. Beberapa guru mengalami kesulitan dalam mengintegrasikan materi kependudukan ke dalam kurikulum yang padat, sementara siswa menghadapi tantangan dalam menerapkan pemahaman mereka dalam kehidupan sehari-hari. Penelitian ini merekomendasikan langkah-langkah seperti pelatihan tambahan untuk guru, pengembangan bahan ajar yang lebih interaktif, dan kolaborasi yang lebih erat antara sekolah dan lembaga kependudukan terkait. Dengan langkah-langkah tersebut, diharapkan sosialisasi SSK dapat menjadi lebih efektif dalam mencapai tujuan pendidikan kependudukan di SMAN 6 di Kota Medan.
Penerapan Program Weekly Rate Sebagai Bentuk Intervensi Mikro pada Anak di UPT SD Negeri 067099 Medan Juwita Enjelina Panjaitan; Gusti Pirandy
ABDISOSHUM: Jurnal Pengabdian Masyarakat Bidang Sosial dan Humaniora Vol. 2 No. 4 (2023): Desember 2023
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55123/abdisoshum.v2i4.2089

Abstract

Education is a conscious and planned effort to create a learning atmosphere and learning process so that students can actively develop their potential to have religious spiritual strength, personality, self-control, and skills. Primary school education is the education of children aged 7 to 13 years as education at the basic level developed in accordance with the education unit, regional potential, and socio-culture. The family is the first and main education base for children. It is important for a child to gain basic knowledge, psychological development and physical growth. Most of a child's life is spent in the family so that the educational experience gained from the family will affect the next educational process. Therefore, parents must be able to instill good and correct education, and be responsible for their children. Weekly rate is an activity to record things experienced by grade 4 students every week. The note must be filled in by students before school dismissal time. Where the output of this program is to be able to carry out a micro-level-based intervention process for students in need in the field of education.
PENGARUH DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP KEBERHASILAN REHABILITASI PECANDU NARKOBA Arif Abdillah Lubis; Gusti Pirandy; Fajar Utama Ritonga
Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial Vol. 3 No. 10 (2024): Triwikrama: Jurnal Ilmu Sosial
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.6578/triwikrama.v3i10.3807

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dukungan keluarga terhadap keberhasilan rehabilitasi pecandu narkoba. Dukungan keluarga diyakini memiliki peran penting dalam proses pemulihan pecandu narkoba, namun belum banyak penelitian yang mengkaji secara mendalam dari sudut pandang para pecandu itu sendiri. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode casework, di mana peneliti melakukan studi kasus mendalam terhadap satu orang pecandu narkoba yang menjalani rehabilitasi. Data dikumpulkan melalui wawancara mendalam, observasi, dan studi dokumen terkait riwayat kehidupan dan proses rehabilitasi. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa dukungan keluarga, baik dalam bentuk dukungan emosional, instrumental, maupun pengawasan, memiliki pengaruh yang signifikan terhadap motivasi dan ketahanan diri para pecandu dalam menjalani rehabilitasi. Namun, bentuk dan kualitas dukungan keluarga yang dibutuhkan dapat bervariasi tergantung pada karakteristik individu dan tahapan rehabilitasi yang dijalani. Penelitian ini memberikan wawasan mendalam tentang peran dukungan keluarga dalam rehabilitasi pecandu narkoba dan implikasinya bagi pengembangan intervensi yang melibatkan keluarga secara efektif.
Dampak Sosial dan Ekonomi Pasar Murah di Lingkungan Lokal Kantor Camat Medan Baru Hasibuan, Zuhri Fitransyah; Pirandy, Gusti; Ritonga, Fajar Utama
Mitra Abdimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 3 No 2 (2023)
Publisher : Medan Resource Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.57251/mabdimas.v3i2.1319

Abstract

This study investigated the social and economic impacts of the cheap market in the local environment, focusing on the sub-district office of Medan Baru. Data collection methods include interviews, surveys, and documentary analysis. Results show that the cheap market contributes significantly to the welfare of the local community by improving accessibility to basic consumer goods and providing business opportunities for local traders. Socially, the cheap market strengthens social cohesion and facilitates cultural exchange among the local population. Economically, the presence of cheap markets boosts local economic growth by increasing traders' income and reducing the cost of living for the community. The findings provide valuable insights for local governments and relevant stakeholders to improve and support the cheap market program in promoting social inclusion and economic growth in local communities.
Penerapan Casework Dalam Membangun Kesadaran Bahaya Perundungan pada Siswa UPT SMPN 10 Medan Gresia Amelia; Fajar Utama Ritonga; Gusti Pirandy
Jurnal Riset Rumpun Ilmu Sosial, Politik dan Humaniora Vol. 3 No. 1 (2024): Januari : Jurnal Riset Rumpun Ilmu Sosial, Politik dan Humaniora
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jurrish.v3i1.2253

Abstract

Attitude is the basis of a person's judgment and behavior, the character of the nation that must be upheld, one of which is mutual respect, not only for elders but fellow human beings regardless of genes, age and position. Mutual respect must be built from an early age, before building a generation of accomplished nations, mutual respect must be applied first. the development of the times and technology is none other than the biggest influence in influencing and hindering the building of the national character as expected, this is very much felt when starting kampus mengajar program’s. therefore the purpose of writing this journal is to build an attitude of mutual respect as well as the dangers of bullying among UPT SMPN 10 Medan, Padang Bulan students, with a period of 3 months. With the help of the staged casework method by Zastrow. The stages in the groupwork method include (1) Engagement, Intake, Contract, (2) Assessment, (3) Planning, (4) Intervention, (5) Monitoring, (6) Evaluation, and (7) Termination. This method shows a positive development in the attitude of students at UPT SMPN 10 Medan.
The Importance of Good Family Communication on Elderly Welfare Simbolon, Narma; Pirandy , Gusti
Literasi Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Inovasi Vol 3 No 1 (2023)
Publisher : Pengelola Jurnal Politeknik Negeri Ketapang Jl. Rangga Sentap, Dalong Sukaharja, Ketapang 78813. Telp. (0534) 3030686 Kalimantan Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58466/literasi.v3i1.1292

Abstract

Communication is an interpersonal process that involves verbal and non-verbal changes. Communication refers not only to the content but also to the feelings and emotions in which the individual conveys the relationship, because of that communication must be done as selectively as possible, the elderly for example, need to require special attention from everyone. Seniors in the family play the role of parents, as well as grandparents. Status and other related roles of individuals in a family will change through various ways that take place in the family life cycle. Elderly is a vulnerable age group and needs special attention from the family. Elderly social welfare is an action as an effort to meet the needs of the community, especially the elderly who cannot carry out their social functions, namely by providing assistance and support services. As a result of physical, psychological, emotional and social changes, the elderly demand good communication patterns. This study uses the evaluation method, the results of the study indicate that the importance of good family communication for the social welfare of the elderly. The results of this study can be used as additional knowledge, in providing counseling to families about the importance of implementing good communication in the elderly, and can provide treatment for family problems in elderly care.
Menanamkan Etika dengan Membentuk Anak Berkepribadian Melalui Sopan Santun Debora Purba, Christin; Pirandy, Gusti
Literasi Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Inovasi Vol 4 No 1 (2024)
Publisher : Pengelola Jurnal Politeknik Negeri Ketapang Jl. Rangga Sentap, Dalong Sukaharja, Ketapang 78813. Telp. (0534) 3030686 Kalimantan Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58466/literasi.v4i1.1343

Abstract

The author carried out Field Work Practice II at the Department of Social Affairs, Women's Empowerment and Child Protection in Pematang Siantar City. However, the author did a mini project with neighborhood children around the house. The mini project carried out by the author is to shape children's personality through good manners. The problem experienced by the client rather than the author is the lack of good manners in children so that if they are not taught from now on it can have a negative impact on their future growth. From this problem, the author is interested and has the aim of instilling ethics by forming children with personality through good manners, which is a mini project from this author. The author has clients (groups) who experience this problem. Where the group consists of children who are still in elementary school (SD). The author uses social groupwork stages, namely from the preparation stage to the termination stage. The method used is by using a Problem Tree. After carrying out all the stages of social groupwork, the results presented by the author are that clients can instill ethics by forming children with good manners so that children's social skills become more developed and also make it easier for children to interact with other people, and can treat other people with respect.
Upaya Pemanfaatan Dana UMKM Untuk Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Di Kecamatan Medan Baru Hutasoit, Nisa; Pirandy , Gusti
Literasi Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Inovasi Vol 3 No 1 (2023)
Publisher : Pengelola Jurnal Politeknik Negeri Ketapang Jl. Rangga Sentap, Dalong Sukaharja, Ketapang 78813. Telp. (0534) 3030686 Kalimantan Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58466/literasi.v3i1.1380

Abstract

Kemiskinan merupakan masalah sosial yang serius di negara berkembang termasuk Indonesia. Masalah kemiskinan merupakan masalah yang kompleks dan multidimensi yang berkaitan dengan masyarakat, budaya, ekonomi dan aspek lainnya. Usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) merupakan salah satu alternatif yang dapat dipilih masyarakat untuk meningkatkan pendapatannya. UMKM, khususnya UMK, berperan sangat penting dalam menciptakan lapangan kerja dan sumber pendapatan bagi masyarakat Indonesia, terbukti lebih mampu bertahan dari krisis ekonomi yang melanda Indonesia pada tahun 1998. Titik terburuk dengan dampak negatif yang sangat besar di hampir setiap sektor. Kajian ini diharapkan dapat menjelaskan pemanfaatan dana UMKM oleh pengusaha dan dampaknya terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengklarifikasi efisiensi penggunaan dana UMKM masyarakat di Kecamatan Medan Baru,Sumatera Utara