Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

Development and Validation of UNSIL Basketball Guide (PUBbG) Applications Based on Android Iman Rubiana; Budi Indrawan; Arief Abdul Malik
JUARA : Jurnal Olahraga Vol 7 No 1 (2022): JUARA: Jurnal Olahraga
Publisher : STKIP Muhammadiyah Kuningan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33222/juara.v7i1.1536

Abstract

This research aims to develop and validate the Android-based Unsil Basketball Guide (PUBbG) application. The method used in this research is the Research and Development method. Three experts were involved in validating the design and feasibility of the android application made and user validation by 66 students using the proportional random sampling technique. The instruments used are media and material expert validation instruments and user validation instruments using the System Usability Scale (SUS). Data were analyzed using descriptive statistical techniques. The results showed that the overall application validity test results obtained percentages of 84%, 80%, and 90%, which means that the developed application is valid and feasible to use. The results of user validity using the SUS score are in the excellent category with a value of 72.95, and the results of the application effectiveness assessment based on a user survey get 8.68 results, which means that the application is practical to be able to improve the basic techniques of Bolabakset. This study concludes that the application product that has been made is in the appropriate category based on the results of expert evaluations and is effective for improving basic basketball techniques based on survey results to users.
Meningkatkan Imunitas Tubuh Melalui Senam Umum di Masa New Normal Iman Rubiana; Fegie Rizkia Mulyana; Melya Nur Herliana; Novi Soraya
Jurnal Pengabdian Olahraga Masyarakat (JPOM) Vol 3, No 1 (2022): Mei 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jpom.v3i1.11906

Abstract

The results of interviews between the service team and local residents obtained problems and residents' wishes to be facilitated and given activities and education that can increase activities and immunity of residents, especially by exercising in the new normal. Various busy residents and work pressures that result in mental disorders. The psychological impact felt by residents will increase if it is not balanced with immunity or the degree of body fitness. So there is a need for an understanding of new activities in the New Normal and the importance of increasing body immunity in the New Normal by exercising properly and correctly. The purpose of this service activity is to provide socialization and education related to adapting new habits and how to exercise properly and correctly in order to increase body immunity in the New Normal. The implementation method used in this service activity uses the lecture method and socialization by doing mass gymnastics for 20 meetings which are held every Sunday. The results of this service activity are that residents feel positive impacts such as getting used to a clean and healthy living culture, increasing citizens' insight regarding how to exercise properly and correctly according to the FITT formula (Frequency, Intensity, Time, and Type), increasing residents' motivation is shown by the enthusiasm of residents to follow mass gymnastics activities during service activities, as well as the creation of a culture of exercising once a week guided by one of the residents who was given education during the service activity.AbstakHasil wawancara antara tim pengabdian bersama warga setempat didapat permasalahan serta keinginan warga untuk difasilitasi dan diberikan kegiatan serta edukasi yang bisa meningkatkan aktivitas serta imunitas warga khususnya dengan berolahraga dimasa new normal. Berbagai kesibukan warga dan tekanan pekerjaan yang mengakibatkan gangguan mental. Dampak psikologis yang dirasakan warga akan semakin meningkat apabila tidak diimbangi dengan kekebalan ataupun derajat kebugaran tubuh. Sehingga perlunya pemahaman terkait aktivitas baru dimasa New Normal dan pentingnya meningkatkan imunitas tubuh dimasa New Normal dengan cara berolahraga yang baik dan benar. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini, memberikan sosialisasi dan edukasi terkait adaptasi kebiasaan baru dan cara berolahraga yang baik dan benar guna meningkatkan imunitas tubuh dimasa New Normal. Metode pelaksanaan yang digunakan dalam kegiatan pengabdian ini menggunakan metode ceramah dan sosialisasi dengan melakukan senam secara masal selama 20 kali pertemuan yang dilaksananakan setiap hari minggu.  Hasil  dari  kegiatan  pengabdian ini  yaitu warga merasakan dampak positif seperti membiasakan budaya hidup bersih dan sehat,bertambahnya wawasan warga terkait cara berolahraga yang baik dan benar menurut rumus FITT (Frekuensi, Intensitas, Time, dan Tipe), bertambahnya motivasi warga ditunjukkan dengan animo warga mengikuti kegiatan senam massal selama kegiatan pengabdian berlangsung, serta terciptanya budaya berolahraga setiap satu minggu satu kali dengan dipandu oleh salah satu warga yang diberikan edukasi selama kegiatan pengabdian berlangsung
UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATA KULIAH PENDIDIKAN BOLA BASKET MELALUI PEMBELAJARAN STUDENT CENTERED LEARNING DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING AND INQUIRY (PBL) Budi Indrawan; Iman Rubiana; Melya Nur Herliana
Journal of SPORT (Sport, Physical Education, Organization, Recreation, and Training) Vol 2, No 1 (2018): Journal of S.P.O.R.T
Publisher : Pendidikan Jasmani Universitas Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (140.812 KB) | DOI: 10.37058/sport.v2i1.504

Abstract

Dalam mencapai kualitas pembelajaran, mata kuliah pendidikan bola basket menghadapi kesulitan dalam proses perkuliahan. Dikarena status mahasiswa baru disemeter I banyak yang pada waktu di sekolah SMA tidak melakukan olahraga bola basket mungkin dengan keterbatasan sarana dan prasarana yang ada di sekolah ataupun guru tidak memberikan pengalaman praktek bola basket. Sehingga mata kuliah bola basket banyak mahasiswa yang tidak mengerti dan sulit didalam mempratekan teknik dasar permainan bola basket.  Untuk memberikan pemahaman dan pengalaman yang lebih seperti tujuan di atas. Dengan pendekatan Student Center Learning dan model Based Learning and Inqury tersebutlah solusi yang ingin diampuh oleh penulis. Karena dengan pembelajaran berpusat pada mahasiswa, mahasiswa akan lebih memahami dari apa yang mereka cari sendiri. Selain itu dengan menggunakan model Based Learning and Inqury mahasiswa dituntut untuk bisa memecahkan masalah yang telah diberikan. Setelah menerapkan pembelajaran Student Center Learning dengan model Based Learning and Inqury diperoleh data dari hasil evaluasi. Dapat disimpulkan bahwa awalnya  dinyatakan belum mencapai KKM karena 12 mahasiswa hanya mencapai nilai di bawah 70. Sedangkan data hasil setelah menggunakan pembelajaran student center learning dengan menggunakan model Based Learning and Inqury menunjukan adanya peningkatan pada hasil post test, dengan hasil 31 mahasiswa semuanya mencapai 100% di atas nilai KKM. Selain itu diperoleh penemuan-penemuan dari hasil wawancara kepada mahasiswa yang menunjukan sikap yang positif terhadap pembelajaran student center learning dengan cara Based Learning and Inqury.
PERBANDINGAN PENGARUH LATIHAN UPHILL DENGAN INTERVAL TRAINING TERHADAP PENINGKATAN KECEPATAN LARI Defri Mulyana; Iman Rubiana
Journal of SPORT (Sport, Physical Education, Organization, Recreation, and Training) Vol 5, No 1 (2021): Journal of S.P.O.R.T
Publisher : Pendidikan Jasmani Universitas Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37058/sport.v5i1.2899

Abstract

AbstrakTujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh informasi tentang perbandingan pengaruh latihan uphill dengan interval training terhadap peningkatan kecepatan lari pada siswa peserta ekstrakurikuler sepakbola SMA Negeri 10 Tasikmalaya dan informasi tentang bentuk latihan yang paling efektif di antara keduanya. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan teknik tes. Populasi penelitian yang digunakan adalah siswa Peserta Ekstrakurikuler Sepakbola SMA Negeri 10 Tasikmalaya sebanyak 32 orang yang dijadikan sampel sebanyak 30 orang. Berdasarkan hasil pengolahan data dengan uji statistik, t hitung 2,05 sama dengan t tabel 2,05 dan berada di dalam daerah penerimaan hipotesis, sehingga hipotesis nol (Ho) ditolak dan hipotesis kerja diterima. Dengan demikian, terdapat pengaruh yang berarti antara kelompok A dan kelompok B dalam meningkatkan kecepatan lari. Dengan demikian, bahwa latihan uphill lebih berpengaruh yang signifikan dalam meningkatkan keterampilan lari siswa peserta ekstrakurikuler sepakbola SMA Negeri 10 Tasikmalaya. Dari hasil penelitian ini disarankan agar para Pembina dan pelatih olahraga hendaknya selalu mencoba bentuk-bentuk latihan yang tepat sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai agar hasil latihannya memuaskan. Hasil penelitian ini dapat dijadikan acuan dalam menyusun dan melaksanakan program latihan yang bertujuan meningkatkan kecepatan lari. Kata Kunci : Latihan Uphil, Interval Training, Kecepatan Lari AbstractThe purpose of this study was to obtain information about the comparison of the effect of uphill training with interval training on increasing running speed in students participating in extracurricular football at SMA Negeri 10 Tasikmalaya and information about the most effective form of training between the two. The research method used is an experimental method with test techniques. The research population used was 32 students who participated in the extracurricular football at SMA Negeri 10 Tasikmalaya, who were sampled as many as 30 people. Based on the results of data processing with statistical tests, t count 2.05 is the same as t table 2.05 and is in the area of acceptance of the hypothesis, so the null hypothesis (Ho) is rejected and the working hypothesis is accepted. Thus, there is a significant effect between group A and group B in increasing running speed. Thus, that uphill training has a significant effect on improving the running skills of the students participating in the extracurricular football at SMA Negeri 10 Tasikmalaya. From the results of this study it is suggested that the coaches and sports coaches should always try the right forms of training in accordance with the objectives to be achieved so that the training results are satisfactory. The results of this study can be used as a reference in preparing and implementing an exercise program aimed at increasing running speed.Keywords:  Uphil Training, Interval Training, Running Speed
KEMAMPUAN TEKNIK DASAR BOLA BASKET: STUDI DESKRIPTIF PADA MAHASISWA Arief Abdul Malik; Iman Rubiana
Journal of SPORT (Sport, Physical Education, Organization, Recreation, and Training) Vol 3, No 2 (2019): Journal of S.P.O.R.T
Publisher : Pendidikan Jasmani Universitas Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (170.793 KB) | DOI: 10.37058/sport.v3i2.1238

Abstract

Pada tahun 2019 merupakan tahun pertama seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri (SBMPTN) menggunakan portofolio bagi mahasiswa yang memilih program studi dalam bidang seni dan/atau olahraga. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan teknik dasar bola basket pada mahasiswa pendidikan jasmani yang masuk melalui jalur SBMPTN pada tahun 2019. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan sampel sebanyak 130 mahasiswa yang berusia 17-21 tahun. Instrumen yang digunakan adalah tes passing ke dinding dengan jarak 3 meter selama 30 detik, tes shooting selama 30 detik, dan tes menggiring bola dengan zig zag. Data dianalisis dengan menggunakan teknik statistik deskriptif. Dari hasil penelitian diperoleh infomasi bahwa rata-rata kemampuan teknik dasar bola basket mahasiswa berada pada kategori cukup berdasarkan penilaian acuan nilai (PAN). Perlu adanya perbandingan antara penerimaan mahasiswa melalui jalur lain agar dapat diketahui perbedaan kemampuan mahasiswa pada masing-masing jalur penerimaan berdasarkan cabang olahraga yang diajarkan pada jurusan yang memiliki program studi olahraga agar didapatkan data yang lebih komprehensif.
Socialization and Training of Basic Gymnastics Skills Based on Sports Science and Technology Fegie Rizkia Mulyana; Novi Soraya; Iman Rubiana; Melya Nur Herliana
Jurnal Pengabdian Olahraga Masyarakat (JPOM) Vol 3, No 2 (2022): November 2022
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jpom.v3i2.13877

Abstract

The results of interviews between the service team and the two partners, namely the City Council. PERSANI Tasikmalaya and KKG PJOK SD Kota Tasikmalaya, obtained partner problems, namely coaching and massing the gymnastics branch which was not evenly distributed in each sub-district and PJOK SD teachers had difficulties in teaching basic gymnastic techniques during the learning process. The purpose of this service activity is to provide socialization and training of basic sports science and technology-based gymnastics skills by applying the Android-based GYMBASTECH software as a guide in teaching or practicing basic gymnastics techniques. In addition, it also contributes concepts and ideas to the PERSANI Tasikmalaya City Council in fostering and massing the gymnastics branch in the City of Tasikmalaya through empowering the resources of SD PJOK teachers throughout the city of Tasikmalaya. The implementation method used in this service activity uses the lecture method and socialization by providing theoretical and practical studies related to gymnastics learning strategies and methods in training basic gymnastics skills for four days. The socialization and training began with giving a pretest and ended with a posttest for 45 participants. The results of this service activity are an increase in knowledge and insight as well as the skills of KKG PJOK teachers at SD Kota Tasikmalaya in mastering basic gymnastic skills in terms of pretest results with an average score of 65.97 participants, and posttest results with an average value of 76, 09.Hasil wawancara antara tim pengabdian bersama kedua mitra yaitu Pengkot. PERSANI Tasikmalaya dan KKG PJOK SD Kota Tasikmalaya, didapat permasalahan mitra yaitu pembinaan dan pemassalan cabang olahraga senam yang tidak merata disetiap kecamatan serta guru-guru PJOK SD memiliki kesulitan dalam mengajarkan teknik dasar senam ketika proses pembelajaran. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini memberikan sosialisasi dan pelatihan keterampilan dasar senam berbasis IPTEKS keolahragaan dengan mengaplikasikan software GYMBASTECH berbasis android sebagai panduan dalam mengajar ataupun melatih teknik dasar senam. Selain itu memberikan sumbangsih konsep dan gagasan kepada Pengkot PERSANI Tasikmalaya dalam pembinaan dan pemassalan cabang olahraga senam di Kota Tasikmalaya melalui pemberdayaan sumber daya guru PJOK SD se-Kota Tasikmalaya. Metode pelaksanaan yang digunakan dalam kegiatan pengabdian ini menggunakan metode ceramah dan sosialisasi dengan memberikan kajian teoretis dan praktis terkait strategi pembelajaran senam dan metode dalam melatih keterampilan dasar senam selama empat hari. Sosialisasi dan pelatihan diawali dengan memberikan pretest dan diakhiri dengan posttest kepada peserta yang berjumlah 45 orang. Hasil  dari  kegiatan  pengabdian ini  yaitu adanya peningkatan pengetahuan dan wawasan serta keterampilan para guru KKG PJOK SD Kota Tasikmalaya dalam menguasai keterampilan dasar senam ditinjau dari hasil pretest dengan nilai rata-rata peserta sebesar 65,97, dan hasil posttest dengan nilai rata-rata 76,09
EFEK LATIHAN PLYOMETRIK JUMP TO BOX TERHADAP HASIL JUMP SHOOT PADA PERMAINAN BOLA BASKET herdi Hartadji; iman rubiana; Melya Nur Herliana; Muh Aripudin
Journal of SPORT (Sport, Physical Education, Organization, Recreation, and Training) Vol 6, No 2 (2022): Journal of S.P.O.R.T
Publisher : Pendidikan Jasmani Universitas Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37058/sport.v6i2.6381

Abstract

AbstrakTujuan penelitian ini untuk mengetahui informasi tentang pengaruh latihan plyometrik jump to box terhadap hasil jump shoot pada pemain ekstrakurikuler bola basket sekolah Menengah Pertama Negri 5 Kota Tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah pemain eksktrakurikuler bola basket sekolah Menengah Pertama Negeri 5 Kota Tasikmalaya yang berjumlah 20 orang. Sample yang di gunakan dalam penelitian ini adalah total sampling yang artinya seluruh populasi di jadikan sample penelitian. Instrumen penelitian ini adalah tes jump shoot. Berdasarkan hasil penelitian, pengolahan data, analisis data, dan pengujian hipotesis, maka ditemukan pengaruh yang berarti dalam latihan plyometrik jump to box terhadap hasil jump shoot permainan bola basket pemain ekstrakurikuler bola basket Sekolah Menengah Pertama Negeri 5 Kota Tasikmalaya 2020 dengan nilai t’hitung t’tabel (7,74 2,09). 
Sosialisasi Bahaya Penyakit Hipokinetik terhadap Pertumbuhan dan Perkembangan Anak pada Guru dan Orang Tua KOBER dan TAAM di Kecamatan Cibeureum Kota Tasikmalaya Melya Nur Herliana; Iman Rubiana; Budi Indrawan; Fegie Rizkia Mulyana
Jurnal Pengabdian Olahraga Masyarakat Vol 4, No 1 (2023): Mei 2023
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jpom.v4i1.14730

Abstract

ABSTRACTThe purpose of this service is to inform about the dangers of hypokinetics for growth and development in children. Hypokinetics is a condition of being sedentary such as the use of remote controls, computers, elevators and escalators, without being balanced with physical activity which will cause disease due to lack of movement. This information was conveyed to TAAM and KOBER teachers and parents in Cibereum District, Tasikmalaya City, with the hope that this will become part of the main task for Kober and TAAM teachers who must be able to overcome the problem of hypokinetic disease, especially in children. Teachers and parents must be able to continue to motivate children to continue to be active in their daily lives. Kober and TAAM teachers are also required to provide good movement experiences for children so that children's growth and development are good too. With this activity, finally the teachers and parents know the solution that must be done to be able to overcome the presence of hypokinetic disease in children.ABATRAKTujuan pengabdian ini untuk menginformasikan mengenai bahayanya hipokinetik terhadap pertumbuhan dan perkembangan pada anak. Hipokinetik adalah kondisi kurang bergerak seperti penggunaan remote control, komputer, lift dan tangga berjalan, tanpa dimbangi dengan aktifitas fisik yang akan menimbulkan penyakit akibat kurang gerak. Informasi ini disampaikan kepada para guru dan orang tua TAAM dan KOBER di Kecamatan Cibereum Kota Tasikmalaya, dengan harapan Ini menjadi bagian tugas utama untuk guru Kober dan TAAM yang mana harus mampu mengatasi masalah penyakit hipokinetik terutama pada anak. Guru dan orang tua harus mampu terus memotivasi anak untuk terus bergerak aktif dalam kehidupan sehari-harinya. Guru Kober dan TAAM dituntut pula untuk memberikan pengalaman gerak yang baik untuk anak agar pertumbuhan dan perkembangan anak baik pula. Dengan adanya kegiatan ini akhirnya para guru dan orang tua mengetahui solusi yang harus di lakukan untuk bisa menanggulangi adanya penyakit hipokinetik kepada anak.
Pengembangan media pembelajaran bulutangkis berbasis aplikasi android Nanang Kusnadi; Iman Rubiana; Haikal Millah
Multilateral : Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga Vol 22, No 2 (2023): June
Publisher : Lambung Mangkurat University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/multilateral.v22i2.15197

Abstract

Tujuan utama penelitian ini adalah untuk menghasilkan media pembelajaran bulutangkis berbasis aplikasi android bagi mahasiswa. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian pengembangan (research and development) mengadopsi langkah-langkah penelitian pengembangan dari Borg and Gall tapi hanya sampai pada langkah menghasilkan produk belum menguji keefektifan produk tersebut. Hasil penilaian dari hasil validator ahli bulutangkis sebesar 94% ada pada kategori sangat baik, hasil validator ahli media pembelajaran sebesar 84% ada dalam kategori baik, dan hasil validator ahli teknologi sebesar 90% ada dalam kategori baik. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa berdasarkan hasil angket validasi pakar ahli bulutangkis, media, dan teknologi, bahwa rancangan media pembelajaran bulutangkis berbasis aplikasi android untuk meningkatkan teknik dasar bulutangkis pada mahasiswa dinyatakan layak dengan persentase 89%.
Effectiveness of Using Android-Based Learning Media in Increasing Understanding and Basic Techniques of Student Basketball Games Iman Rubiana; Budi Indrawan; Arief Abdul Malik
Halaman Olahraga Nusantara : Jurnal Ilmu Keolahragaan Vol. 6 No. 2 (2023): Halaman Olahraga Nusantara (Jurnal Ilmu Keolahragaan)
Publisher : Universitas PGRI Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31851/hon.v6i2.9976

Abstract

This research is a follow-up study to test the effectiveness of learning media based on android applications that have been developed and validated by experts in previous studies. The Penjas Unsil Basketball Guige (PUBbG) application has been successfully created and validated by experts with good criteria,, which can already be tested for implementation on students, and research articles have been published in the JUARA Sinta 3 Journal. Therefore, in this study, the researcher attempted to investigate the effect of using an Android application-based learning media called Penjas Unsil Basketball Guide (PUBbG) in increasing students' understanding and basic techniques of playing basketball. As an illustration of the information in the Unsil Basketball Guide (PUBbG) Penjas application which includes a video tutorial on basic techniques that must be mastered by students at a minimum, along with a narrative text module which supports the video. The research method used is an experimental method with a pretest-posttest design to determine the effect of applying products made to increasing understanding and basic basketball techniques. Participants in this study were students of Physical Education at Siliwangi University. The instrument used was a student comprehension test with the Basketball Common Content Knowledge test and the Basic Basketball Skills Technique Test. Furthermore, the data analysis technique used is the t test to determine the effectiveness of the product used by testing the differences in pre-test and post-test results after implementing android application products and comparing them with the control group. The results showed that even though the two groups both showed an increase, only the understanding of students who had a significant difference with the experimental group had more impact than the control group. Whereas in basic technical skills, there was no significant difference between the two groups.