Claim Missing Document
Check
Articles

Found 33 Documents
Search

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANGTUA TERHADAP PERILAKU AGRESIF ANAK PADA TK A DAN TK B DI PAUD TELKOM TERNATE andi agustan arifin; Haryati; Sri Wahyuni
Abata : Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini Vol. 3 No. 1 (2023): Maret
Publisher : Nahdlatul Ulama University Sunan Giri Bojonegoro, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32665/abata.v3i1.1370

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui status sosial ekonomi orangtua berpengaruh atau tidak berpengaruh terhadap perilaku agresif anak pada TK A dan TK B di PAUD Telkom Ternate. Jenis penelitian  ini adalah penelitian kuantitatif, populasi pada penelitian ini berjumlah 183 orangtua dan sampel penelitian berjumlah 71 orangtua, dan tehnik pengambilan sampel yang digunakan adalah simple random sampling. Pada penelitian ini memiliki dua variabel, yaitu status sosial orangtua sebagai variabel X dan perilaku agresif anak sebagai variabel Y. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini adalah angket (kuesioner), pengujian hipotesis pada penelitian dilakukan dengan analisis regresi linear sederhana. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Ada Pengaruh Status sosial ekonomi orangtua terhadap perilaku agresif anak dengan hasil yang diperoleh dari nilai signifikasi sebesar 0.013 sehingga nilai signifiksi lebih kecil dari probabilitas 0.05 (2) Besar Pengaruh status sosial ekonomi orangtua terhadap perilaku agresif anak yang diperoleh dari hasil nilai R square 0.086 menunjukkan bahwa status sosial orangtua berpengaruh terhadap perilaku agresif anak sebesar 8.6% dan 91.4% dipengaruhi oleh faktor lain.
PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANGTUA TERHADAP PERILAKU AGRESIF ANAK PADA TK A DAN TK B DI PAUD TELKOM TERNATE andi agustan arifin; Haryati; Sri Wahyuni
Abata : Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini Vol. 3 No. 1 (2023): Maret
Publisher : Nahdlatul Ulama University Sunan Giri Bojonegoro, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32665/abata.v3i1.1370

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui status sosial ekonomi orangtua berpengaruh atau tidak berpengaruh terhadap perilaku agresif anak pada TK A dan TK B di PAUD Telkom Ternate. Jenis penelitian  ini adalah penelitian kuantitatif, populasi pada penelitian ini berjumlah 183 orangtua dan sampel penelitian berjumlah 71 orangtua, dan tehnik pengambilan sampel yang digunakan adalah simple random sampling. Pada penelitian ini memiliki dua variabel, yaitu status sosial orangtua sebagai variabel X dan perilaku agresif anak sebagai variabel Y. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini adalah angket (kuesioner), pengujian hipotesis pada penelitian dilakukan dengan analisis regresi linear sederhana. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Ada Pengaruh Status sosial ekonomi orangtua terhadap perilaku agresif anak dengan hasil yang diperoleh dari nilai signifikasi sebesar 0.013 sehingga nilai signifiksi lebih kecil dari probabilitas 0.05 (2) Besar Pengaruh status sosial ekonomi orangtua terhadap perilaku agresif anak yang diperoleh dari hasil nilai R square 0.086 menunjukkan bahwa status sosial orangtua berpengaruh terhadap perilaku agresif anak sebesar 8.6% dan 91.4% dipengaruhi oleh faktor lain.
Penerapan Teknik Role Playing Terhadap Perilaku Asertif dan Empati Siswa SMA Negeri 12 Makassar Nurhidayatullah D; Agustan Arifin
JBKPI: Jurnal Bimbingan dan Konseling Pendidikan Islam Vol 2, No 02 (2023): J-BKPI: Jurnal Bimbingan dan Konseling Pendidikan Islam
Publisher : Universitas Muhammadiyah Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26618/jbkpi.v2i02.11471

Abstract

Abstrak:Penelitian ini menelaah penerapan teknik role playing untuk meningkatkan perilaku asertif dan empati siswa SMA Negeri 12 Makassar. Masalah utama penelitian ini adalah: (i) Apakah ada pengaruh role playing terhadap perilaku asertif siswa SMA Negeri 12 Makassar? (ii) Apakah ada pengaruh role playing terhadap empati siswa  SMA Negeri 12 Makassar? Tujuan utama penelitian ini adalah (i) Untuk mengetahui pengaruh role playing terhadap perilaku asertif siswa SMA Negeri 12 Makassar dan (ii) Untuk mengetahui pengaruh role playing terhadap empati siswa SMA Negeri 12 Makassar.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan desain pra eksperimen terhadap 30 subjek penelitian yang merupakan siswa kelas X SMA Negeri 12 Makassar pada tahun ajaran 2020/2021. Pengumpulan data dengan menggunakan angket berbentuk skala dan observasi. Analisis data menggunakan analisis deskriptif, analisis observasi dan analisis t-test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (i) Role playing berpengaruh terhadap perilaku asertif siswa SMA Negeri 12 Makassar. (ii) Role playing berpengaruh terhadap empati siswa SMA Negeri 12 Makassar.
PENERAPAN PERMAINAN TIM DALAM MENGATASI RINTANGAN KOMUNIKASI SISWA KELAS X MAN 1 KOTA TERNATE Andi Agustan Arifin; Haryati; M.Irfan Hasanuddin; Rita Puspita
Prosiding Seminar Nasional Orientasi Pendidik dan Peneliti Sains Indonesia Vol. 2 (2023): Prosiding Seminar Nasional Orientasi Pendidik dan Peneliti Sains Indonesia (OPPSI) 20
Publisher : Orientasi Pendidik dan Peneliti Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini menelaah penerapan permainan tim dalam mengatasi rintangan komunikasi Siswa Di MAN 1 Kota Ternate. Masalah utama penelitian ini adalah: (1) Bagaimana gambaran rintangan komunikasi yang dialami siswa di MAN 1 Kota Ternate (2) Apakah penerapan permainan tim dapat mengatasi rintangan komunikasi siswa di MAN 1 Kota Ternate. Tujuan penelitian ini adalah: (1) Untuk mengetahui gambaran rintangan komunikasi siswa di MAN 1 Kota Ternate (2) Untuk mengetahui penerapan permainan tim dapat mengatasi rintangan komunikasi siswa di MAN 1 Kota Ternate. Penelitian ini menggunakan pendekatan eksperimen terhadap 40 subjek penelitian, masing 20 subjek untuk eksperimen dan 20 subjek untuk kelompok kontrol yang merupakan siswa kelas X MAN 1 Kota Ternate pada tahun ajaran 2021/2022. Pengumpulan data dengan menggunakan instrumen angket dan observasi. Analisis data menggunakan analisis persentase dan analisis statistik inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) gambaran rintangan komunikasi menunjukkan mengalami penurunan atau berada pada kategori rendah (2) penerapan perminan tim memiliki pengaruh yang nyata dan positif dalam mengatasi rintangan komunikasi siswa di MAN 1 Kota Ternate.
Kecenderungan Perilaku Agresif Anak pada Ibu Bekerja dan Tidak Bekerja Anggraini, Anggraini; Arifin, Andi Agustan; Alhaddad, Bujuna; Puspita, Rita
Jurnal Basicedu Vol. 6 No. 3 (2022)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i3.2758

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan mengetahui (1) Kecenderungan perilaku agresif anak pada ibu yang bekerja, (2) Kecenderungan perilaku agresif anak pada ibu yang tidak bekerja. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan studi kasus. Teknik pengumpulan data digunakan untuk memperoleh data dan informasi tentang kecenderungan perilaku agresif anak pada ibu yang bekerja dan tidak bekerja adalah wawancara, dan observasi. Informan dalam penelitian ini adalah 2 anak dengan kcenderungan perilaku agresif, 2 orang ibu (orangtua), 2 orang guru sebagai informan pendukung. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kecenderungan perilaku agresif anak pada ibu yang bekerja disebabkan karena perlakuan manja dan keinginan yang tidak terpenuhi serta pengaruh tayangan media. Kecenderungan agresif anak pada ibu yang tidak bekerja disebabkan karena perlakuan kasar dan kekerasan fisik, serta keinginan memiliki kepunyaan orang lain. Kecenderungan perilaku tersebut, tidak banyak disebabkan oleh ibu yang bekerja dan tidak bekerja akan tetapi pada pola asuh orangtu dan pemberian model yang ditiru dan didapatkan oleh anak.
Penerapan Teknik Kursi Kosong untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri Siswa MAN 1 Kota Ternate Arifin, Andi Agustan; Ummah, Dewi Mufidatul; Achmad, Fatoni; Puspita, Rita
Jurnal Bimbingan dan Konseling Terapan Volume 5, Issue 2, July 2021
Publisher : Guidance and Counseling Study Program, Pattimura University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jbkt.v5i2.1526

Abstract

ABSTRAKTujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui tingkat kepercayaan diri pada siswa dan mengetahui apakah terdapat pengaruh penggunaan teknik kursi kosong terhadap peningkatan kepercayaan diri pada siswa MAN 1 Kota Ternate. Penelitian ini menggunakan pendekatan eksperimen. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain eksperimen sederhana (Posttest Only Control Group Design). Subjek penelitian sebanyak 60 siswa pada kelas XI MAN 1 Kota Ternate. Pengumpulan data menggunakan angket dan observasi. Analisis data menggunakan analisis deskriptif dan inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Tingkat kepercayaan diri siswa pada kelompok eksperimen siswa kelas XI MAN 1 Ternate sebelum diberikan teknik kursi kosong berada pada kategori rendah, setelah diberikan perlakuan, tingkat kepercayaan diri siswa mengalami peningkatan yaitu berada pada kategori tinggi. Sedangkan pada kelompok kontrol tingkat kepercayaan diri siswa pada saat pretest dan posttest berada pada kategori rendah (2) Terdapat pengaruh kepercayaan diri siswa yang diberikan teknik kursi kosong dengan siswa yang tidak diberikan teknik kursi kosong.Kata Kunci: kepercayaan diri, teknik kursi kosongABSTRACTThe purpose of this study was to determine the level of students’ self-confidence and to find out whether there was an effect of using the empty chair technique on increasing self-confidence in students of MAN 1 Ternate. This research used an experimental approach. The design used in this study was a simple experimental design (Posttest Only Control Group Design). The research subjects were 60 students of XI grade in MAN 1 Ternate. Collecting data used questionnaires and observations. Data analysis used descriptive and inferential analysis.The results showed that: (1) The level of self-confidence of students in the experimental group of class XI students of MAN 1 Ternate before being applied the empty chair technique was in the low category, after giving treatment, the level of student confidence increased, namely in the high category. Meanwhile, in the control group, the students' self-confidence at the pretest and posttest were in the low category. (2) There was an influence of students' self-confidence who were given the empty chair technique with students who were not given the empty chair technique.Key Word: self confidence, empty chair technique
Meminimalisir Stres Belajar Siswa Melalui Teknik Meditasi Hening Arifin, Andi Agustan
Jurnal Bimbingan dan Konseling Terapan Volume 2, Issue 1, January 2018
Publisher : Guidance and Counseling Study Program, Pattimura University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jbkt.v2i1.237

Abstract

Students in the process and learning activities should minimize the things that can interfere with the process of concentration of mind and attention in learning, whether the disturbance that comes from within and outside of students themselves. The silent meditation technique will affect the state of mind, and life. The state of mind also affects health in general, let alone be known that the students also range to stress due to lessons in school, resulting in low learning achievement. Therefore, students need a strong frame of mind and excellent health and a panacea to fight stress and that is a quiet meditation technique. The silent meditation technique will reduce stress accumulation, giving a positive effect on the state of mind and health in general.
Kecenderungan Perilaku Agresif Anak pada Ibu Bekerja dan Tidak Bekerja Anggraini, Anggraini; Arifin, Andi Agustan; Alhaddad, Bujuna; Puspita, Rita
Jurnal Basicedu Vol. 6 No. 3 (2022)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i3.2758

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan mengetahui (1) Kecenderungan perilaku agresif anak pada ibu yang bekerja, (2) Kecenderungan perilaku agresif anak pada ibu yang tidak bekerja. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan studi kasus. Teknik pengumpulan data digunakan untuk memperoleh data dan informasi tentang kecenderungan perilaku agresif anak pada ibu yang bekerja dan tidak bekerja adalah wawancara, dan observasi. Informan dalam penelitian ini adalah 2 anak dengan kcenderungan perilaku agresif, 2 orang ibu (orangtua), 2 orang guru sebagai informan pendukung. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kecenderungan perilaku agresif anak pada ibu yang bekerja disebabkan karena perlakuan manja dan keinginan yang tidak terpenuhi serta pengaruh tayangan media. Kecenderungan agresif anak pada ibu yang tidak bekerja disebabkan karena perlakuan kasar dan kekerasan fisik, serta keinginan memiliki kepunyaan orang lain. Kecenderungan perilaku tersebut, tidak banyak disebabkan oleh ibu yang bekerja dan tidak bekerja akan tetapi pada pola asuh orangtu dan pemberian model yang ditiru dan didapatkan oleh anak.
Development of a Group Guidance Service Model Based on Segulaha Cultural Values to Improve the Character of Junior High School Students Andi Agustan Arifin; Syamsul Bachri Thalib; Kamaruddin Hasan
Journal of Educational Science and Technology (EST) Volume 10 Number 2 August 2024
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/est.v10i2.65147

Abstract

This research is a development research which aims to find out: (1) Description of the need for a group guidance service model based on segulaha cultural values in improving the character of junior high school students in Ternate City, (b) Design of a group guidance service model based on segulaha cultural values in improving the character of junior high school students in Ternate City, (c) Validity, practicality and effectiveness of the segulaha cultural values-based group guidance service model in improving the character of junior high school students in Ternate City. The type of research is Research and Development with the ADDIE model. Data collection was carried out by using questionnaires, observations, feasibility and practicality assessment sheets. The data obtained was then analyzed using qualitative and quantitative statistics. The results of the research show that a group counselling service model is needed in improving character education based on cultural values. The model designs created are outlined in model books and guidebooks for group guidance services based on cultural values to improve student character. The model developed is valid, feasible and practical to be continued in supporting group guidance services based on cultural values as well as improving the character of junior high school students. The results of the analysis of the effectiveness of the segulaha cultural values-based group guidance service model in improving the character of junior high school students were very effective. This is based on the results of the pretest and posttest which have increased.
WANITA KARIER MENURUT ALQURAN N, Dyla Fajhriani; Sari, Yulia Novita; Arifin, Andi Agustan; Nasrul, Febriyani; Jariyah, Nurul
AL-WARDAH: Jurnal Kajian Perempuan, Gender dan Agama Vol 18, No 2 (2024): EDISI DESEMBER
Publisher : IAIN TERNATE

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46339/al-wardah.v18i2.1487

Abstract

Agama Islam sudah menetapkan aturan-aturan yang perlu diperhatikan oleh wanita yang semuanya sudah ada di dalam Alquran. Ada beberapa pendapat ahli yang membolehkan Wanita bekerja yaitu : Pertama, wanita yang diperbolehkan bekerja tanpa alasan apapun. Kedua, melarang wanita bekerja, dan ketiga membolehkan Wanita bekerja dengan persyaratan tertentu. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kepustakaan. Hasil yang didapatkan membuktikan bahwa wanita bekerja atau berkarier diperbolehkan dalam Alquran dengan tujuan untuk membantu ekonomi keluarga dan dikarenakan kebutuhan mendesak.