Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH METODE MIND MAPPING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA MATERI NEGARAKU INDONESIA Ita Elga Ica; Conny Dian Sumadi
Jurnal Media Akademik (JMA) Vol. 2 No. 7 (2024): JURNAL MEDIA AKADEMIK Edisi Juli
Publisher : PT. Media Akademik Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62281/v2i7.717

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa kelas IV SDN Manduro 01 Jombang terkait materi Negaraku Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif desain Quasi eksperimental untuk mengukur efektivitas dengan menggunakan Mid Mapping dalam meningkatkan hasil belajar siswa. Subjek penelitian ini meliputi seluruh Kelas eksperimen terdiri dari 19 siswa, sementara kelas kontrol terdiri dari 16 siswa SDN Manduro 01 Jombang. Penelitian dilakukan di SDN Manduro 01 Kecamatan Kabuh, Kabupaten Jombang . Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dokumentasi, pre-test dan post-test. Pada penelitian ini instrumen yang digunakan yaitu lembar observasi siswa, lembar wawancara guru. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis kuantitatif. Data tersebut didapatkan dari nilai siswa yang diambil dari pre-test dan post- test yang dianalisis berdasarkan prinsip kuantitatif dengan menggunakan SPSS Statistics 26 yang berhubungan dengan angka statistik. Hasil penelitian yang sudah dilakukan, bahwa penerapan metode mind mapping memiliki pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar siswa kelas IV pada materi Negaraku Indonesia di SDN Manduro 1 Jombang. Hal ini dibuktikan dengan peningkatan nilai rata-rata post-test pada kelas eksperimen yang menggunakan metode mind mapping sebesar 84,21, dibandingkan dengan nilai rata- rata post-test pada kelas kontrol yang tidak menggunakan metode ini, yaitu sebesar 49,38. Uji independent sampel t-test menunjukkan bahwa perbedaan ini signifikan secara statistik, dengan nilai signifikan sebesar 0,000. Temuan ini menunjukkan bahwa metode mind mapping dapat membantu siswa dalam memahami dan mengingat materi pelajaran dengan lebih baik, serta membuat proses pembelajaran menjadi lebih menarik dan efektif.
PENGARUH METODE MIND MAPPING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV PADA MATERI NEGARAKU INDONESIA Ita Elga Ica; Conny Dian Sumadi
Jurnal Media Akademik (JMA) Vol. 2 No. 7 (2024): JURNAL MEDIA AKADEMIK Edisi Juli
Publisher : PT. Media Akademik Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62281/v2i7.717

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa kelas IV SDN Manduro 01 Jombang terkait materi Negaraku Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif desain Quasi eksperimental untuk mengukur efektivitas dengan menggunakan Mid Mapping dalam meningkatkan hasil belajar siswa. Subjek penelitian ini meliputi seluruh Kelas eksperimen terdiri dari 19 siswa, sementara kelas kontrol terdiri dari 16 siswa SDN Manduro 01 Jombang. Penelitian dilakukan di SDN Manduro 01 Kecamatan Kabuh, Kabupaten Jombang . Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dokumentasi, pre-test dan post-test. Pada penelitian ini instrumen yang digunakan yaitu lembar observasi siswa, lembar wawancara guru. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis kuantitatif. Data tersebut didapatkan dari nilai siswa yang diambil dari pre-test dan post- test yang dianalisis berdasarkan prinsip kuantitatif dengan menggunakan SPSS Statistics 26 yang berhubungan dengan angka statistik. Hasil penelitian yang sudah dilakukan, bahwa penerapan metode mind mapping memiliki pengaruh yang signifikan terhadap hasil belajar siswa kelas IV pada materi Negaraku Indonesia di SDN Manduro 1 Jombang. Hal ini dibuktikan dengan peningkatan nilai rata-rata post-test pada kelas eksperimen yang menggunakan metode mind mapping sebesar 84,21, dibandingkan dengan nilai rata- rata post-test pada kelas kontrol yang tidak menggunakan metode ini, yaitu sebesar 49,38. Uji independent sampel t-test menunjukkan bahwa perbedaan ini signifikan secara statistik, dengan nilai signifikan sebesar 0,000. Temuan ini menunjukkan bahwa metode mind mapping dapat membantu siswa dalam memahami dan mengingat materi pelajaran dengan lebih baik, serta membuat proses pembelajaran menjadi lebih menarik dan efektif.
DEVELOPMENT OF MULTILINGUAL E-TEXTBOOK ABOUT MADURA HISTORY FOR ELEMENTARY SCHOOL Sumadi , Conny Dian; S, Ach. Kusairi
UICELL No 7 (2023): UICELL Conference Proceedings 2023 (in progress)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This development research aimed to: (1) reveal the feasibility of the multilingual etextbook about Madura from material, media and language aspects (2) reveal the effectiveness of the multilingual e-textbook about Madura in learning process. Thisresearch refers to the developmental phases that were developed by Alessi and Trollip consisting of three development procedures, namely: (1) planning (2) design (3) development. This research produces multilingual e-textbook about Madura into three languages there are Bahasa, English and Bahasa Madura. The feasibility result score for content aspect was 4.23 (very decent), media aspect 4.24 (very decent) and language aspect was 4.24 (very decent). Affectivity test using learning outcome test, it is shown that 83.8% of the students able to solve the test more than the minimum score. Keywords: Multilingual, E-textbook, Madura History
ANALYSIS OF MATHEMATICAL DISPOSITION IN ELEMENTARY SCHOOLS MATHEMATICS LEARNING Yeni Fitriya; Rika Wulandari; Conny Dian Sumadi
Jurnal Cakrawala Pendas Vol. 9 No. 3 (2023)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jcp.v9i3.5127

Abstract

Mathematical dispositions play an important role in mathematics learning. Students who have a negative disposition will have an impact on their learning. Aspects of mathematical disposition consist of self-confidence, perseverance, learning with full responsibility, never giving up, and having an interest in challenging, reflective, and creative problems. Given the importance of the mathematical disposition aspect, it should be of particular concern in learning. This study aims to provide a description of the mathematical dispositions of students in grades 4, 5, and 6 at SDN Banyuajuh 1. Using a qualitative case study approach, this research was conducted to obtain in-depth results. The researcher is the main instrument and is supported by several supporting instruments, such as a mathematical disposition questionnaire, observation sheets, interview guidelines, and documentation guidelines. The findings in this study indicate that the condition of the high school students' mathematical dispositions is in a good category. This is indicated by several aspects of achievement, such as the implementation of mathematics and the positive level of student self-confidence. However, not all aspects of mathematical disposition can be achieved properly. Aspects of flexibility, monitoring ability, and student reflection abilities need to be improved. Not only that but teachers also need to pay attention to aspects of cultural appreciation and integration in mathematics. Students' mathematical dispositions are not only influenced by teacher factors but also by student factors. Learning environment factors also play an important role. So, this study provides implications and recommendations for mathematics learning activities that are oriented toward students' mathematical dispositions. Disposisi matematis memiliki peran penting dalam pembelajaran matematika. Siswa yang memiliki disposisi negatif akan berdampak pada kegagalan belajar. Aspek disposisi matematis yang terdiri dari percaya diri, tekun, belajar dengan penuh tanggungjawab, pantang menyerah, memiliki ketertarikan terhadap soal yang menantang, reflektif dan kreatif. Mengingat pentingnya aspek disposisi matematis, seharusnya menjadi perhatian khusus dalam pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan deskripsi terhadap kondisi disposisi matematis siswa kelas 4, 5 dan 6 di SDN Banyuajuh 1. Melalui pendekatan kualitatif metode studi kasus, penelitian ini dilakukan guna memperoleh hasil yang mendalam. Peneliti sebagai instrumen utama dan didukung beberapa instrumen pendukung seperti angket disposisi matematis, lembar observasi, pedoman wawancara dan pedoman dokumentasi. Temuan dalam penelitian ini menunjukan bahwa kondisi disposisi matematis siswa kelas tinggi dalam kategori baik. Hal ini terindikasi dari beberapa aspek capaian seperti implementasi matematika hingga tingkat kepercayaan diri siswa yang positif. Namun, tidak semua aspek disposisi matematis dapat terrcapai dengan baik. Aspek fleksibiltas, kemampuan monitoring dan kemampuan refleksi siswa perlu ditingkatkan. Bukan hanya itu, guru juga perlu memperhatikan aspek apresiasi dan integrasi budaya dalam matematika. Disposisi matematis siswa tidak dipengaruhi oleh faktor guru saja, melainkan faktor dari siswa, faktor lingkungan belajar juga berperan penting. Jadi, penelitian ini memberi implikasi dan rekomendasi pada kegiatan pembelajaran matematika yang berorientasi pada disposisi matematis siswa.
Pemanfaatan electronic Word of Mouth Communication (eWOM) Guna Pengembangan Wisata Kecamatan Modung Kabupaten Bangkalan Conny Dian Sumadi; Tyasmiarni Citrawati
BEKTI : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 1 No. 2 (2022): BEKTI : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (November 2022 - February 2023)
Publisher : Lembaga Citra Pustaka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56480/bekti.v1i2.846

Abstract

Electronic word of mouth communication that is formed on social media allows users to share information with each other through comments or reviews about certain tourist destinations, this is able to attracct other users to come to visit. To promote Modung as a tourist village destination, a strategy is needed. One of them is the electric Word of Mouth (eWOM) tecnique. In relation to the world of tourism, purchasing decisions are assumed to e visiting decisions so that theories regarding purchasing decisions are also used in visiting decisions. Additionally, in commercial situations WoM involves customers sharing attitudes, opinions or reactions about a busniess, product or service with others. Positive WoM is also considered as a strong market communication medium for companies to influence customers, especially to visit the tourism village.
Eksistensi Kearifan Lokal dalam Melestarikan Rokat “Bhuju' Jepara” di Desa Buddagan 1 Pamekasan Gilang Achmad Marzuki; Conny Dian Sumadi; Moh. Syarif Hidayat
BEKTI : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 3 (2024): BEKTI : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (March - June 2024)
Publisher : Lembaga Citra Pustaka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56480/bekti.v2i3.860

Abstract

Rokat Bhuju’ is a long-standing tradition that is deeply rooted in mysticism, where many members of the local community believe in ancestral spirits that can influence their daily lives. Therefore, all villagers are obliged to uphold and preserve the Rokat Bhuju’ tradition to this day. However, the practice has been adapted to fit Islamic values, incorporating the recitation of Surah Yassin and Tahlil. This research focuses on three main aspects: first, the original form of local wisdom in Buddagan 1 Pamekasan hamlet related to the preservation of Rokat Bhuju’ Jepara; second, the process of implementing Rokat Bhuju’ Jepara; and third, the messages conveyed through the tradition in Buddagan 1 Pamekasan hamlet. Data were collected through observation, interview, and documentation. The results showed that: first, the manifestation of local wisdom in preserving Rokat Bhuju’ Jepara includes rituals and dishes that have special meaning. For example, during the ritual, prayers are offered to Allah SWT for protection, asking the ancestors to bless the community with health, safety, abundant harvests, and protection from disasters. Second, during the Rokat Bhuju’ Jepara ceremony, the community brings coffe, food, and market snacks, followed by the recitation of Surah Yassin and Tahlil, and end with a prayer. This ceremony is held every week on Monday night. Third, the messages that can be learned from the local wisdom of Rokat Bhuju’ Jepara is that this tradition should not be abandoned even though in today’s modern society and many do not believe in this tradition. It is better to preserve this tradition so that it can protect and avoid unwanted things and children and grandchildren can know about this tradition.
Pemanfaatan Daun Singkong Menjadi Keripik Daun Singkong (Crantz) di Desa Larangan Luar Kecamatan Larangan Kabupaten Pamekasan Dzikri Wahyu Ramadhani; Conny Dian Sumadi; M. Saufi Rahman
BEKTI : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 2 No. 3 (2024): BEKTI : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (March - June 2024)
Publisher : Lembaga Citra Pustaka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56480/bekti.v2i3.870

Abstract

Crantz is a product made from cassava leaves that has been innovated to have a higher selling value. This community service (KKNT) was conducted in Larangan Luar Village, Larangan Subdistrict, Pamekasan with the aim of increasing the knowledge and skills of villagers in making cassva leaf chips (Crantz). The method used was demonstration and experimentation, namely giving theory and simulation to target participants, followed by the practice of making cassava leaf chips (Crantz). Based on the results of observations of the participants' responses from the beginning to the end of the service activities, the cassava leaf chips (Crantz) making training succeeded in increasing the knowledge and skills of villagers in Larangan Luar Village especially around Taneyan Lanjhang Heritage, Buddagan 1.
Program Kegiatan Posyandu Balita untuk Menciptakan Generasi Sehat dan Cerdas Qurrotul Aini; Conny Dian Sumadi; Machful Indrakurniawan
BEKTI : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2024): BEKTI : Jurnal Pengabdian Kepada Masarakat (November 2024 - February 2025)
Publisher : Lembaga Citra Pustaka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56480/bekti.v3i2.1217

Abstract

This study ams to the posyandu toddler program in buddagan village 1,larangan luar district,pamekasan regency in an effort to improve basic healty services for toddlers.this study uses aqualitative approach with data collections techiques through observations,and interview,amd documentations.observations,and interviews with a number of informants data analysis drawing conlusions.the results of the study showed several problems,such as low public awaresness of the importance of toddler health and nutrition care,and lack of recording of posyandu activities.however the implementation of the posyandu toddler program has been good becaice it provides basic health services such as weighing,measuaring heightand providing additional food every month.the obstacles faced inluce the location of the posyandu which is far from some residents’homes and low community parcipations.in conclusion,the posyandu toddler program in buddagan village 1 shows that although this progrsm has been running according to procedures and providing good service,there are stiil several aspects that need to be improved.community prcipations and completeness of data need to be improved to achieve better effectiveness.
Pemberdayaan dan Pemasaran Produk UMKM Berupa Keripik Daun Singkong Melalui Bazar pada Festival Taneyan Lanjhang Nurul Laily Syahada; Conny Dian Sumadi; Ilham Handika
BEKTI : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2024): BEKTI : Jurnal Pengabdian Kepada Masarakat (November 2024 - February 2025)
Publisher : Lembaga Citra Pustaka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56480/bekti.v3i2.1219

Abstract

Buddagan Hamlet 1 Larangan Luar Village has several potential villages developing within it. Village potential that is still developing includes the agricultural and livestock sectors. In the livestock sector, there are usually chicken and cattle farming centers. Meanwhile, in the agricultural sector, the superior commodities owned by Buddagan 1 Outer Ban Village include corn, tobacco, peanuts, chilies and cassava. The outsider community empowers each other's potential with various foods that have economic value. One type of potency that is often used is Samiler chips, the main ingredient of which is cassava. The many uses of cassava are often needed, but what is unique is that the cassava leaves are often not used and are used as feed for residents' cows. In line with the title of the KKN-T service in Larangan Luar Village, namely, optimizing economically valuable foods through cassava leaf chips. Apart from that, through the KKN-T work program the focus is on products that will be made into superior MSME products in Larangan Luar Village. In line with the UTM KKN-T students, they are optimizing cassava leaves into a food that has economic value and can be included in bazaar activities at the Taneyan Lanjhang Festival, Buddagan Hamlet 1, Larangan Luar Village.
TINJUAN LITERATUR: IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATERI IPA SEKOLAH DASAR Sumadi, Conny Dian
JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA) Vol. 12 No. 2 (2024): JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA)
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Singaperbangsa Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35706/judika.v12i2.11097

Abstract

Tujuan penelitan ini adalah untuk memberikan kajian dan ulasan tentang implementasi model-model pembelajaran terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada materi IPA sekolah dasar. Penelitian ini merupakan studi literatur. Teknik yang digunakan adalah teknik purporsive sampling melalui google scholar. Sampel dalam penelitian berupa artikel memiliki relevansi dengan kata kunci model pembelajaran, kemampuan berpikir kritis, IPA sekolah dasar di Indonesia tahun 2020-2023. Metode yang digunakan adalah analisis terdiri dari beberapa indikator antara lain 1) Daftar artikel; 2) Jenis penelitian; 3) Subjek penelitian; 4) Analisis Hasil Penelitian. Hasil penelitian diperoleh 11 artikel yang relevan dengan Masing-masing 4 artikel SINTA 5, 6 artikel SINTA 4 dan 1 artikel SINTA 3. Jenis penelitian yang digunakan hanya peneltian kuantitatif sebanyak 4 dan penelitian tindakan kelas sebanyak 7. Subjek yang digunakan adalah siswa kelas tinggi yaitu sebanyak 10 di kelas V sisanya di kelas IV sebanyak 1 penelitian. Terakhir setelah dilakukan analisis hasil artikel penelitian menunjukkan bahwa 11 model pembelajaran dapat berpengaruh dan meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada materi IPA sekolah dasar.