cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
jurnal.biotika@unpad.ac.id
Editorial Address
Departemen Biologi FMIPA Unpad Jl. Raya Bandung Sumedang Km 21. Jatinangor
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Biotika: Jurnal Ilmiah Biologi
ISSN : 14124297     EISSN : 26214180     DOI : https://doi.org/10.24198/biotika
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi adalah Jurnal terbuka yang diterbitkan oleh Departemen Biologi Universitas Padjadjaran yang berdiri sejak tahun 2002. Artikel yang diterbitkan di Jurnal Biotika meliputi semua artikel penelitian asli (original article) yang relevan dengan bidang Biologi dan akan ditelaah secara tertutup oleh mitra bestari. Dalam era interdisipliner ini, Biotika berperan sebagai media komunikasi ilmiah untuk bidang Biologi dan aplikasi terapannya yang relevan, seperti mikrobiologi, genetika dan molekuler, biologi struktur, biologi fungsi, biologi lingkungan maupun biologi terapan. Biotika juga berperan dalam menerbitkan hasil penelitian yang berkualitas dari peneliti muda untuk dapat dijadikan informasi ilmiah bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan penelitian. Para kontributor Jurnal Biotika terbuka untuk peneliti dari bidang-bidang terkait, akademisi dan mahasiswa berbagai strata (S1, S2, dan S3). Jurnal BIOTIKA diterbitkan setiap 6 bulan sekali yaitu bulan Juni dan Desember.
Articles 257 Documents
EFEKTIVITAS PAKAN “FERMEGE FORMULA 3” FERMENTASI CAMPURAN ECENG GONDOK (Eichhornia crassipes), AMPAS TAHU, DAN KANGKUNG (Ipomea aquatica) DENGAN PROBIOTIK RAGI TEMPE PADA PERTUMBUHAN KAMBING USIA PERTUMBUHAN DAN PRODUKTIVITAS KAMBING USIA REPRODUKSI Evie Ratnasari; Herlina Fitrihidajati; Isnawati Isnawati
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 17, No 1 (2019): BIOTIKA JUNI 2019
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v17i1.21975

Abstract

STUDI JUMLAH KROMOSOM TIGA VARIASI KEMBANG SEPATU (Hibiscus rosa-sinensis L.) Astari Dwiranti; Isnaenisa Rachma; Siska Apriliani; Andi Salamah
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 16, No 2 (2018): BIOTIKA DESEMBER 2018
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v16i2.19831

Abstract

STUDI POPULASI KUKANG JAWA (Nycticebus javanicus É.Geoffroy, 1812) DAN UPAYA PERLINDUNGANNYA OLEH MASYARAKAT LOKAL DI DAERAH RENCANA PEMBANGUNAN PLTA CISOKAN, JAWA BARAT Astrini Ayundari; Erri Noviar Megantara; Susanti Withaningsih; Parikesit Parikesit; Teguh Husodo
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 15, No 2 (2017): BIOTIKA DESEMBER 2017
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v15i2.19300

Abstract

AKTIVITAS ANTIFIDAN EKSTRAK ETANOL DAUN TANAMAN Piper nigrum, Acorus calamus, DAN Dysoxylum alliaceum TERHADAP LARVA Spodoptera litura INSTAR III Hikmat Kasmara; Melanie Melanie; Vita Novianti; Madihah Madihah; Desak Made Malini; Rani Maharani; Tri Mayanti; Wawan Hermawan
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 16, No 1 (2018): BIOTIKA JUNI 2018
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v16i1.17481

Abstract

PENGARUH KERAPATAN AGROBACTERIUM TERHADAP EFISIENSI TRANSFORMASI PADA PISANG CAVENDISH (Musa acuminata colla) Apriyani, Ria Khoirunnisa; Esyanti, Rizkita Rachmi; Dwivany, Fenny Martha
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 17, No 1 (2019): BIOTIKA JUNI 2019
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v17i1.21898

Abstract

Transformasi genetik melalui perantara Agrobacterium tumefaciens merupakan salah satu carauntuk meningkatkan kualitas buah Pisang Cavendish (Musa acuminata colla (AAA Group))yang memiliki susunan gen triploid. Efisiensi transformasi melalui A. tumefaciens terhadapembrio Pisang Cavendish dilakukan dengan mengoptimasi berbagai kerapatan optik kulturbakteri. A. tumefaciens, yaitu strain AGL1 dan GV3101 (yang masing-masing membawaplasmid ganda pBI121), mengandung gen gusA (pengode enzim β-Glucuronidase) digunakandalam proses transformasi ini. Perbedaan kerapatan optik (0,6; 0,8; 1,0) suspensi bakteri digunakan untuk proses transformasi. Persentase efisiensi transformasi dihitung berdasarkanjumlah embrio pisang yang positif pada uji GUS dibagi dengan jumlah total embrio pisang yangdiuji, dikali 100%. Efisiensi transformasi tertinggi diperoleh dari embrio pisang yangdiinokulasi oleh A.tumefaciens strain AGL1/pBI121 pada OD600nm = 1 (96%) dan efisiensitransformasi terendah diperoleh dari embrio pisang yang diinokulasi oleh A.tumefaciens strainGV3101/pBI121 pada OD600nm = 0.6 (40%).
PENGARUH PEMBERIAN LEMNA TERHADAP KAROTENOID TELUR IKAN NILEM (Osteochilus hasselti) Ujang Subhan; Ruth Mawar; Yuli Andriani
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 16, No 2 (2018): BIOTIKA DESEMBER 2018
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v16i2.19827

Abstract

KEANEKARAGAMAN JENIS BURUNG REEPS (Rare, Endangered, Endemic, Protected Species) DI CALON KAWASAN GEOPARK PANGANDARAN, JAWA BARAT Faris Muladi; Susanti Withaningsih; Johan Iskandar; Parikesit Parikesit
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 16, No 1 (2018): BIOTIKA JUNI 2018
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v16i1.17494

Abstract

LAYANAN EKOSISTEM VEGETASI TALUN DALAM PENYEDIAAN NUTRIEN TANAH: STUDI BIOMASSA TUMBUHAN BAWAH Parikesit Parikesit; Susanti Withaningsih
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 17, No 1 (2019): BIOTIKA JUNI 2019
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v17i1.22234

Abstract

PRODUKTIVITAS PRIMER FITOPLANKTON DI MUARA SUNGAI CIKAMAL DAN MUARA SUNGAI CIRENGGANIS, CAGAR ALAM PANANJUNG PANGANDARAN Hani Nurfikri Kusdaryanti; Kekeu Kaniawati Rosada
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 16, No 1 (2018): BIOTIKA JUNI 2018
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v16i1.17471

Abstract

Produktivitas primer merupakan deskripsi kuantitatif yang menyatakan kesuburan perairan terutama oleh organisme akuatik fitoplankton. Kelimpahan fitoplankton pada suatu badan air akan memengaruhi laju produktivitas primer, sementara kelimpahan fitoplankton dipengaruhi oleh keberadaan zooplankton. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan nilai produktivitas primer dengan keanekaragaman dan kelimpahan plankton di muara Sungai Cikamal dan muara Sungai Cirengganis. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode survey menggunakan botol gelap-terang serta dilakukan pengukuran karakteristik fisikokimia perairan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai produktivitas primer di muara Sungai Cikamal ialah 62,83 mgC/m3/jam sedangkan nilai produktivitas primer di muara Sungai Cirengganis yaitu 171,87 mgC/m3/jam. Kelimpahan fitoplankton dan zooplankton di muara Sungai Cirengganis didapatkan lebih tinggi dibandingkan dengan muara Sungai Cikamal. Secara umum, nilai produktivitas primer tertinggi ialah pada muara Sungai Cirengganis yang didukung oleh kelimpahan fitoplankton yang tinggi  disertai kondisi lingkungan dan  karakteristik fisikokimia perairan yang optimal. Selanjutnya, berdasarkan indeks diversitas Shannon-Wiener muara Sungai Cikamal dan muara Sungai Cirengganis termasuk ke dalam perairan tercemar ringan.
VARIASI MORFOLOGI Calamus javensis Blume DI TAMAN NASIONAL GUNUNG HALIMUN-SALAK (TNGHS) Niarsi Merry Hemelda; Mega Atria; Noviar Andayani
BIOTIKA Jurnal Ilmiah Biologi Vol 16, No 2 (2018): BIOTIKA DESEMBER 2018
Publisher : Universitas Padjadjaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24198/bjib.v16i2.19832

Abstract

Page 4 of 26 | Total Record : 257