cover
Contact Name
RIDWAN
Contact Email
ridwanr320@gmail.com
Phone
+6282340340330
Journal Mail Official
jurnal.jiper86@gmail.com
Editorial Address
Jl. KH. Ahmad Dahlan No.1, Pagesangan, Kec. Mataram, Kota Mataram, Nusa Tenggara Bar. 83115
Location
Kota mataram,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
JURNAL ILMU PERPUSTAKAN (JIPER)
ISSN : 27747301     EISSN : 27160432     DOI : -
Core Subject : Science, Social,
Cakupan topik meliputi: 1. Manajemen Perpustakaan Umum, Khusus, Sekolah dan Perguruan Tinggi; 2. Etika Profesi Pustakawan dan Arsiparis; 3. Literasi Informasi; 4. Layanan pada Perpustakaan dan Lembaga/Unit Arsip; 5. Preservasi dan Konservasi Media Informasi (Bahan Perpustakaan dan Arsip); 6. Teknologi Informasi di Perpustakaan dan Lembaga/Unit Arsip; 7. Perpustakaan dan Media Sosial; 8. Big Data dan Data Analytics; 9. Manajemen Koleksi Perpustakaan dan Arsip; 10. Open Access, Open Data dan Data Management; 11. Topik lain terkait bidang Ilmu Informasi, Perpustakaan dan Kearsipan
Articles 108 Documents
STRATEGI PERPUSTAKAAN SEKOLAH SMK NEGERI 4 MALANG DALAM MENYEDIAKAN SUMBER INFORMASI UNTUK SISWA Ganis Chandra Puspitadewi; Fiki Sabri Irawan
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 5, No. 2 (2023): September
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v5i2.17737

Abstract

The Library SMK Negeri 4 Malang is a source of information required to provide librarians with access to library services and collections. This study seeks to identify and describe the SMK State 4 Malang school library's strategy for serving as a source of information for students. The library at SMC State 4 Malang serves as the location for qualitative research employing descriptive methods. Techniques for data collection using structured interviews According to the results of the research, there are ten major findings in the process and strategy of providing information sources in the school library of SMK Negeri 4 Malang. These include the collection of information resources available in the library, the strategy or effort of a library in providing information sources to students, the reasons for the existence of a strategy or attempt to provide information resources in the libraries, the attitude of librarians i.e., their willingness to provide information sources to students, and the attitude of librarians. The anticipated strategies and efforts can be effectively implemented. A significant number of students are pleased to use the library's services and take advantage of the collection that has been made available
ALUR TAHAPAN PENGEMBANGAN KOLEKSI DI PERPUSTAKAAN SMAN 1 BENGKULU TENGAH Kartika Puspita Sari; Sri Rohyanti Zulaikha; Adzkiyah Mubarokah
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 5, No. 2 (2023): September
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v5i2.16904

Abstract

Pengembangan koleksi memberi pengaruh besar dalam memenuhi kebutuhan pengguna yang semakin beragam. Penelitian ini tentang tahapan pengembangan koleksi yang ada di perpustakaan sekolah yakni SMAN 1 Bengkulu Tengah. Tujuan dari penelitian untuk memberikan wawasan terkait apa yang harus dilakukan dalam pengembangan koleksi agar nantinya mampu menjadi bahan rujukan bagi perpustakaan setingkat lainnya. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah kualitatif dengan fokus penelitian lapangan secara langsung. Data dikumpulkan dengan proses wawancara, dokumentasi dan observasi. Teknik analisis data menggunakan reduksi data. Hasil penelitian ini yakni tahapan pengembangan koleksi yang ditinjau secara garis besar komponen kegiatan tersebut terbagi atas enam komponen, yaitu analisis masyarakat, kebijakan seleksi, seleksi, pengadaaan, penyiangan dan evaluasi koleksi. Perpustakaan. Pengembangan koleksi di Perpustakaan SMAN 1 Bengkulu Tengah sudah dilakukan rutin sesuai anggaran, kebijakan pengembangan koleksi sudah ada namun perlu beberapa revisi untuk dijadikan pedoman baku. Staf perpustakaan yang ada di SMAN 1 Bengkulu Tengah terdiri dari 5 orang yang dibagi menjadi satu orang kepala perpustakaan, dua orang pada layanan pemustaka, satu orang pada layanan teknologi informasi dan satu orang pada layanan teknis, dimana pengembangan koleksi dibawah tanggung jawab layanan teknis.Kata Kunci:PengembanganKoleksiTahapan 
KEMAMPUAN KOMUNIKASI PUSTAKAWAN DALAM PENCARIAN KOLEKSI KAITANNYA DENGAN KUALITAS LAYANAN DI PERPUSTAKAAN GEMILANG SMPN 1 BANGUNTAPAN Imroatun Shaleha; Anis Masruri
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 5, No. 2 (2023): September
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v5i2.17773

Abstract

This study aims to determine the communication skills of librarians in relation to service quality in the search for collections at the Gemilang Library. This research method uses a descriptive qualitative method. Data collection techniques with observation, interviews, and documentation. The results of this study based on Garperz's theory are ten in service quality. As for the ten points, there are seven points that have been implemented, including politeness and friendliness, responsibility, ease of service, variations in service models, personal service, convenience in obtaining service, and service supporting attributes. Efforts made as a librarian in increasing user satisfaction at the Gemilang Library, by means of librarian guidance or training, one of which is BIMTEK. In addition, continue to improve self-quality by learning, increasing the network of friends, innovating and finally by communicating well with users.Keywords: Competency, PersonalityService qualitYCommunication
TREN PERKEMBANGAN SISTEM MANAJEMEN PERPUSTAKAAN DI SULAWESI SELATAN Ismaya Ismaya; Syahdan Syahdan; Andi Ahmad Chabir Galib; Mawaddatul Maykam
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 5, No. 2 (2023): September
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v5i2.17002

Abstract

Rutinitas utama yang dilakukan oleh perpustakaan yakni mengorganisasikan ilmu pengetahuan (knowledge management) agar dapat diakses dengan mudah dan cepat oleh pemustaka. Tata kelola dan layanan perpustakaan mengalami perubahan seiring dengan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi. Namun demikian beberapa perpustakaan yang ada saat ini masih bertahan dengan tata kelola dan bentuk layanan yang konvensional karena satu dan lain hal, ataupun karena tak ingin terjebak dalam teknologi yang menurutnya menyulitkan itu. Dari urgensi masalah tersebut, maka dilakukan penelitian ini yang bertujuan untuk menganalisis jumlah perpustakaan di Sulawesi Selatan yang telah menerapkan layanan berbasis website serta menganalisis kendala dan tantangan yang dihadapi perpustakaan dalam menerapkan sistem layanan berbasis website. Penelitialn ini menggunalkaln metode riset kombinalsi (mixed methods resealrch) yalitu penelitialn yalng didalsalri paldal galbungaln positivisme daln posotivisme. Penelitian ini mensurvei 54 perpustakaan yang telah menerapkan sistem automasi perpustakaan. Data diperolah melalui angket survey dan kunjungan langsung ke beberapa perpustakaan yang kami pilih untuk penjajakan lebih jauh. Survei menunjukkan bahwa dari 54 perpustakaan yang menjadi sasaran survei, 48 diantaranya telah menggunakan sistem otomasi perpustakaan karena kemudahan yang diberikan. Kendala dan tantangan yang pada umumnya dialami perpustakaan ialah internet connection, hardware, the system itself, and human resources.
PERAN PKBM LINGKARAN SEBAGAI SARANA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI DESA DENAI LAMA Wiwik Wifebianti; Abdul Karim Batubara; Abdi Mubarak Syam
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 5, No. 2 (2023): September
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v5i2.17063

Abstract

Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat hadir agar masyarakat dapat mendapatkan pendidikan yang setara dengan yang lainnya. Pusat Kegiatan Belajar masyarakat menyajikan program pemberdayaan masyarakat dengan upaya membantu masyarakat terbebas dari permasalahan pendidikan dan perekonomian. Program pemberdayaan masyarakat juga diharapkan dapat mengembangkan potensi yang dimiliki masyarakat serta dapat memanfaatkan sumber daya alam yang tersedia agar memiliki nilai ekonomis. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menggali lebih jauh peran PKBM Lingkaran sebagai sarana Pemberdayaan Masyarakat Desa Denai Lama. Metode Penelitian yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu dengan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data yang dilakukan yaitu dengan menggunakan model Miles dan Huberman yang terdiri dari data reduksi, data penyajian, dan data verifikasi. Data yang telah didapat kemudian diseleksi dan dipilah, selanjutnya data-data yang dipilih disajikan ke dalam tabel dan narasi agar memudahkan untuk menarik kesimpulan dari penelitian tersebut. Setelah penelitinya menyimpulkan data sesuai dengan rumusan masalah agar hasil yang didapat menjadi relevan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pusat kegiatan belajar masyarakat Lingkaran sangat berperan terhadap pemberdayaan masyarakat dan perubahan ekonomi yang hadir di amsyarakat. Dengan adanya program pemberdayaan masyarakat maka terciptalah masyarakat yang mandiri, kreatif dan inovatif. Desa Denai Lama juga dapat menjadi desa wisata yang meningkatkan perekonomian masyarakat desa.Kata Kunci: desa wisata, ekonomi kreatif, pkbm, pemberdayaan masyarakat
PERAN PERPUSTAKAAN LINGKARAN DALAM MENINGKATKAN LITERASI BUDAYA MASYARAKAT DI DESA DENAI LAMA Gadis Salsabila; Achiriah Achiriah; Abdi Mubarak Syam
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 5, No. 2 (2023): September
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v5i2.17446

Abstract

Literasi budaya merupakan hal yang penting untuk diketahui dan dipelajari oleh amsyarakat Indonesia. Era modern yang perlahan membawa masyarakat Indonesia pada kebudayaan asing menjadikan Perpustakaan Lingkaran mengambil langkah untuk menanamkan dan menyebarkan nilai-nilai budaya Indonesia kepada masyarakat luas agar masyarakat tidak melupakan budaya asli Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran yang diberikan oleh Perpustakaan Lingkaran terhadap peningkatan literasi budaya di desa Denai Lama serta dampak apa yang terjadi dari peningkatan literasi budaya tersebut. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif, yang mana hal ini ditujukan agar data yang diperoleh dari lapangan dapat dijabarkan dengan sebaik mungkin. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu dengan teknik observasi, wawancara serta dokumentasi. Setelah data-data yang diperoleh dirasa sudah cukup maka peneliti melakukan analisis data dengan tahap reduksi data, penyajian data, serta verifikasi data. Data yang telah di verifikasi selanjutnya dilakukan pengecekan ulang agar diperoleh hasil yang lebih konkret dan valid. Hasil dari penelitian yang dilakukan di desa Denai Lama ini menyatakan bahwa Perpustakaan Lingkaran sangat berperan dalam peningkatan literasi budaya di desa Denai Lama dilihat dari antusias masyarakat pada berbagai kegiatan kebudayan yang dilakukan oleh Perpustakaan Lingkaran. Dengan berbagai kegiatan kebudayaan tersebut, tidak hanya menarik minat masyarakat desa Denai Lama saja, namun pula masyarakat dari berbagai daerah turut merasakan antusias akan kebudayaan tradisional tersebut. Melalui kegiatan kebudayaan ini pula dilihat bahwa Perpustakaan Lingkaran turut memberikan dampak yang nyata pada peningkatan literasi budaya serta peningkatan Peningkatan ilmu dan keterampilan masyarakat tidak lepas dari peran Perpustakaan Lingkaran yang selalu mengutamakan kepentingan dan kebutuhan masyarakat desa Denai Lama.Kata Kunci: literasi budaya, budaya tradisional, masyarakat desa, perpustakaan desa
EVALUASI KOLEKSI MONOGRAF MENGGUNAKAN METODE CONSPECTUS DI UPT PERPUSTAKAAN UIN ALAUDDIN MAKASSAR PERIODE PENGADAAN TAHUN 2018 Asmawarny Fitriana; Saenal Abidin; Andi Ibrahim; Hildawati Almah; Ayu Trysnawati
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 5, No. 2 (2023): September
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v5i2.17784

Abstract

ABSTRAK:Penelitian ini berjudul “Evaluasi Koleksi Monograf Menggunakan Metode Conspectus di UPT Perpustakaan UIN Alauddin Makassar Periode Pengadaan Tahun 2018”. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil evaluasi tingkat kekuatan dan kelemahan koleksi monograf pada pengadaan tahun 2018 di UPT Perpustakaan UIN Alauddin Makassar dengan pendekatan metode conspectus. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Peneliti melakukan pengumpulan data dengan cara mengevaluasi koleksi menggunakan lembar kerja conspectus sebanyak 84 judul koleksi yang menjadi sampel penelitian. Kemudian dianalisis dengan melakukan distribusi persentase kelas utama klasifikasi Dewey (000-900); analisis tingkat kekuatan dan kelemahan koleksi monograf; cakupan kronologis; dan analisis cakupan bahasa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat kekuatan  pada koleksi monograf berdasarkan indikator level conspectus berada pada kelas 000 (Karya umum), 100 (Filsafat), 600 (Ilmu Terapan) dan 800 (Kesusastraan) dengan aras tingkat 3a yaitu Study or Instructional Support Level, Introductory (Aras pendukung kebutuhan instruksional/kajian, pengantar). Sedangkan untuk tingkat kelemahan koleksi terdapat pada kelas 700 (Kesenian) dengan aras tingkat 1a yaitu Minimal Level Even Coverage (Aras minimal, cakupan tidak merata).
STRATEGI PENGEMBANGAN KOLEKSI LOCAL CONTENT DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KABUPATEN LABUHANBATU Dalimunthe, Astiana Sakinah; Siregar, Yusra Dewi; Fathurrahman, Muslih
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 6, No. 1 (2024): Maret
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v6i1.21739

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pengembangan koleksi muatan lokal di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Labuhanbatu dan kendala-kendala dalam pengembangan koleksi muatan lokal. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpulan data penelitian ini melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan reduksi data, penyajiandata dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi pengembangan koleksi konten lokal menggunakan strategi pengelolaan koleksi konten lokal dan visi misi pengembangan strategi pengumpulan konten lokal. Dalam pengembangan koleksi muatan lokal sangat penting dan mempunyai tujuan untuk mengembangkan koleksi muatan lokal pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Labuhanbatu. Kendala yang dihadapi dalam pengembangan koleksi konten lokal adalah anggaran/dana, sumber daya alam (SDM), pengguna. 
DIGITALISASI KOLEKSI REALIA BERBASIS KONTEN GRAFIS DI PERPUSTAKAAN INSTITUT PERTANIAN STIPER YOGYAKARTA Fadilah, Cindy; Masruri, Anis
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 6, No. 1 (2024): Maret
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v6i1.20634

Abstract

The aim of this research is to increase accessibility and user involvement through the use of digital technology in the context of the realia collection at the INSTIPER Yogyakarta library. By using graphic content, the library aims to present information in a more visual and interactive way, thereby enriching the user's experience in understanding and accessing the realia collection. The research method used is descriptive research with a qualitative approach. Data collection techniques used include observation and interviews. The data sources used include primary data directly from library users and staff as well as secondary data from documents and related literature. The data processing and analysis process includes data reduction, data presentation, and results verification. The results of this research show that the digitization of the realia collection based on graphic content in the INSTIPER Yogyakarta library includes three main stages. The first stage includes collecting and searching the realia collection available in the INSTIPER Yogyakarta library. The second stage includes the development of graphic content to present information about the realia collection visually and interactively. This can include creating infographics, 3D visualizations or animations that enrich the user experience. The final stage is the digitization of the realia collection itself, so that users can access it online via the library's digital platform.
ACTION RESEARCH TENTANG STRATEGI PROMOSI PERPUSTAKAAN MELALUI SOSIAL MEDIA INSTAGRAM DI PERPUSTAKAAN SMP IT ANUGRAH HIDAYAH MAKASSAR Ramadayanti, Ramadayanti; Tahir, Arsil; Abidin, Saenal
JURNAL ILMU PERPUSTAKAAN (JIPER) Vol. 6, No. 1 (2024): Maret
Publisher : Unversitas Muhammadiyah Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31764/jiper.v6i1.21743

Abstract

Penelitian ini berfokus pada implementasi strategi promosi perpustakaan melalui media sosial instagram dalam bentuk penelitian action research. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif dengan teknik penelitian tindakan, artinya peneliti sendiri akan ikut serta dalam implementasi strategi promosi Perpustakaan SMP IT Anugrah Hidayah melalui media sosial instagram. Peneliti menggunakan model penelitian action research berdasarkan rumus Kemmis dan McTeggart, yaitu dengan mengikuti siklus perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Kemudian, teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara, observasi, dokumentasi dan studi literatur. Adapun hasil penelitain menunjukkan, Perpustakaan SMP IT Anugrah Hidayah Kota Makassar menggunakan Instagram sebagai sarana untuk promosi jasa dan informasi sehingga menjangkau lingkungan sekolah khususnya bagi siswa, guru dan tenaga pendidik. Perencanaan promosi dasar untuk promosi Perpustakaan SMP IT Anugrah Hidayah Kota Makassar melalui media sosial Instagram meliputi logo, informasi waktu pelayanan, koleksi perpustakaan dan dokumentasi kegiatan. Adapun desain final konten Instagram promosi Perpustakaan SMP IT Anugrah Hidayah Kota Makassar yang meliputi desain logo, tampilan beranda, tampilan feed, desain postingan koleksi bahan pustaka, desain dokumentasi kegiatan perpustakaan, desain tata tertib perpustakaan, desain jenis layanan perpustakaan dan desain jenis koleksi Perpustakaan SMP IT Anugrah Hidayah.

Page 7 of 11 | Total Record : 108