cover
Contact Name
Yana Setiawan
Contact Email
yanasetiawan@upi.edu
Phone
+6285722670850
Journal Mail Official
abmas@upi.edu
Editorial Address
Gedung Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pendidikan Indonesia Jl. Dr. Setiabudhi No 229 Bandung 40154
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Abmas
ISSN : 14121891     EISSN : 27981436     DOI : https://doi.org/10.17509/abmas
Jurnal Abmas merupakan media publikasi pada bidang Pengabdian kepada Masyarakat yang dipublikasikan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat (LPPM) Universitas Pendidikan Indonesia. Pertama kali terbit pada tahun 2001 dengan nomor ISSN 1412-1891 serta dengan ISSN Elektronik 2798-1436. Jurnal Abmas terbit 2 kali pada bulan Juni dan Desember. Publikasi Jurnal Abmas ini bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran atau gagasan konseptual dan hasil penelitian yang telah dicapai di bidang pengabdian kepada masyarakat. Setiap penulis yang tertarik untuk publikasi pada Jurnal Abmas, dapat mengirimkan naskah mengikuti pedoman penulisan.
Articles 124 Documents
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN LINGKUNGAN BERKELANJUTAN (PENGELOLAAN SAMPAH MANDIRI) DI DESA CIBEUREUM WETAN KECAMATAN CIMALAKA KABUPATEN SUMEDANG Widaningsih, Lilis; Cahyani, Diah; Megayanti, Trias
ABMAS Vol 16, No 1 (2016): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1403.554 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v16i1.38799

Abstract

PENYULUHAN KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT DALAM MEMITIGASI BENCANA ALAM DI DESA SUNTENJAYA KECAMATAN LEMBANG KABUPATEN BANDUNG BARAT Kastolani, Wanjat
ABMAS Vol 15, No 1 (2015): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (765.97 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v15i1.38820

Abstract

Desa Suntenjaya termasuk salah satu desa di Kecamatan Lembang yang memiliki potensi terjadinya bencana alam yang cukup tinggi. Hal tersebut didasarkan pada kondisi topografi, lahan (tanah), serta curah hujan yang relatif tinggi, sehingga potensi terjadinya erosi, longsor dapat terjadi manakala intensitas hujan yang tinggi. Apalagi diiringi dengan perilaku masyarakat yang kurang ramah lingkungan baik dalam budidaya tanaman holtikultur maupun penebangan pohon (tumbuhan) yang ada di lokasi masyarakat berada. Juga, Desa Suntenjaya termasuk Patahan Lembang, yang sewaktu-waktu akan terjadi gempa. Karena itulah, adanya penyuluhan tentang kesiapsiagaan masyarakat dalam memitigasi bencana alam di Desa Suntenjaya merupakan langkah yang tepat, sehingga dapat mengurangi resiko korban bencana alam.
LATTUPA: ALAT BANTU KUPAS KELAPA UNTUK MEMPERMUDAH PETANI DAN PEDAGANG KELAPA DALAM MENGUPAS BUAH KELAPA DI KECAMATAN CIKEDUNG KABUPATEN INDRAMAYU Hidayat, Rahmat; Darajatun, Rizki Achmad
ABMAS Vol 19, No 1 (2019): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (603.908 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v19i1.36466

Abstract

OPTIMALISASI PERAN KELUARGA PENERIMA DANA PKH DALAM MENINGKATKAN PENDIDIKAN DAN KESEHATAN ANAK USIA DINI SERTA PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA (Kelurahan Setiajaya Kecamatan Cibeureum Kota Tasikamalaya) ., Yasbiati; Tajmiati, Atit; Rahman, Taopik; Nugraha, Dadan
ABMAS Vol 17, No 1 (2017): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (394.859 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v17i1.36777

Abstract

MODEL MEDIA PROMOSI DESA WISATA BERBASIS KEARIFAN LOKAL KAMPUNG ADAT CIREUNDEU Widiaty, Isma; ., Ana; Abdullah, Ade Gafar
ABMAS Vol 16, No 1 (2016): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (361.005 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v16i1.38703

Abstract

PELATIHAN SENI TARI TRADISIONAL BERBASIS PENDIDIKAN KARAKTER BAGI GURU-GURU SEKOLAH DASAR DI KABUPATEN SERANG BANTEN Rohayani, Heny; Sekarningsih, Frahma; Budiman, Agus; Munsan, Sri Dinar
ABMAS Vol 15, No 1 (2015): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (825.226 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v15i1.38813

Abstract

Pembinaan Etika dan Tata Krama Bermedia Sosial pada Komunitas Mojang Jajaka Kota Tasikmalaya Nunuy Nurjanah; Haris Santosa Nugraha; Temmy Widyastuti; Oleh Solehudin; Yatun Romdonah Awaliah
ABMAS Vol 21, No 2 (2021): Jurnal Abmas, Desember 2021
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/abmas.v21i2.40168

Abstract

Kasus pelanggaran etika dan tata krama yang kerap muncul di media sosial menimbulkan kehawatiran berbagai kalangan terhadap degradasi moral para generasi muda. Pengabdian pada masyarakat ini dilakukan dengan tujuan untuk memberikan pembinaan kepada generasi muda untuk senantiasa menggunakan etika dan tatakrama bahasa Sunda yang baik dan benar dalam bermedia sosial. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini didasarkan pada hasil penelitian Model 3W (Wiwaha, Wiraga, Wibawa) sebagai alternatif solusi mengatasi permasalahan tersebut. Kegiatan ini dilaksanakan dengan menerapkan empat langkah kegiatan yakni perencanaan, tindakan, observasi, dan refkelsi. Subjek dalam pengabdian ini adalah pengurus dan anggota komunitas Mojang-Jajaka (Moka) Kota Tasikmalaya. Para peserta dibimbing untuk memahami dan menguasai konsep etika dan tatakrama bahasa Sunda yang baik dan benar (wiwaha), terampil menerapkannya dalam media sosial (wiraga), serta mampu menjadi figur atau teladan bagi masyarakat luas (wibawa). Kegiatan pembinaan ini diharapkan mampu membekali para peserta agar lebih bijak menggunakan media sosial yang didasarkan pada penerapan etika dan tata krama Sunda dalam kehidupan sehari-hari.
ANALISIS POLA PERILAKU MASYARAKAT TERHADAP PENGELOLAAN SAMPAH Yayat .; Annysa Ramayanti; Jejen Jaenal Aripin
ABMAS Vol 20, No 2 (2020): Jurnal Abmas, Desember 2020
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (439.004 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v20i1.36428

Abstract

MINAT USAHA MASYARAKAT USIA PRODUKTIF PADA TEKNIK ELEKTROPLATING DEKORATIF DI WILAYAH DAYEUHKOLOT DAN BALEENDAH Solehudin, Agus; Hamidah, Ida; Suma, Enang; Setiawan, Agus; ., Sulaeman
ABMAS Vol 18, No 1 (2018): Jurnal Abmas
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (434.087 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v18i1.36631

Abstract

PENULISAN ARTIKEL PENELITIAN TINDAKAN KELAS Eka Prihatin
ABMAS Vol 20, No 1 (2020): Jurnal Abmas, Juni 2020
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (284.349 KB) | DOI: 10.17509/abmas.v20i2.36886

Abstract

Page 2 of 13 | Total Record : 124