cover
Contact Name
Lalu Masyhudi
Contact Email
laloemipa@gmail.com
Phone
+6287864008292
Journal Mail Official
murtiana@idu.ac.id
Editorial Address
Universitas Pertahanan RI
Location
Kab. lombok barat,
Nusa tenggara barat
INDONESIA
Jurnal Cakrawala Ilmiah
Published by bajang Institute
Digitalisasi eknomi menembus batas wilayah negara dan kedaulatan ekonomi yang dapat saja menjadi peluang atau ancaman. Digitalisasi tidak bisa dihindari, tetap permsalahan utamanya adalah bagaimana negara ini harus dapat merumuskan kebijakan agar masyarakat kita jangan hanya menjadi sapi perahan pihak yang-pihak lain. Dalam penelitian studi literatur ini penulis akan menganalisis bagaimana upaya terbaik setelah menemukan implemantasinya saat ini.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 1,308 Documents
PENGARUH SERIAL ARCANE TERHADAP MINAT BERMAIN LEAGUE OF LEGENDS AUDIENS @MOVIEMNFS Istiani Armis
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 5 No. 1 (2025): September 2025
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Serial Arcane merupakan adaptasi animasi dari semesta game League of Legends (LoL) dan menjadi bagian dari strategi transmedia storytelling yang digunakan Riot Games untuk memperluas jangkauan naratif sekaligus menarik audiens baru melalui media hiburan digital. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh tayangan serial Arcane di Netflix terhadap minat bermain League of Legends pada pengikut akun X @moviemnfs yang merupakan komunitas penonton serial dan film. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei melalui kuesioner daring kepada 100 responden. Analisis data dilakukan dengan uji regresi linear sederhana untuk menguji hubungan antara persepsi terhadap tayangan Arcane dan minat bermain League of Legends. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tayangan Arcane berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat bermain LoL, dengan nilai signifikansi 0,000 dan koefisien korelasi sebesar 0,609 yang tergolong kuat, serta nilai koefisien determinasi sebesar 37,1%. Temuan ini menunjukkan bahwa konten transmedia dengan narasi kuat dan kualitas visual tinggi mampu membentuk persepsi positif serta mendorong minat bermain game online. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi referensi dalam pengembangan strategi komunikasi digital berbasis naratif di industri hiburan interaktif.
STUDI LITERATUR EFEKTIFITAS PENGOBATAN INSOMNIA DENGAN MENGGUNAKAN AKUPUNKTUR Sa’u, Priska Akwilda; Tjundawan, Aldo
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 4 No. 1: September 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar belakang: Insomnia adalah masalah tidur yang sering dialami oleh banyak orang, lebih spesifik memengaruhi kelompok usia mulai dari remaja hingga lansia. Jika tidak diatasi dengan tepat, kondisi ini dapat menimbulkan dampak negatif pada berbagai aspek kesehatan, termasuk kesehatan mental dengan meningkatkan risiko depresi, kecemasan, dan stres. Selain itu, insomnia dapat memengaruhi kesehatan fisik dengan mengganggu fungsi kognitif, menurunkan produktivitas, serta meningkatkan risiko kecelakaan akibat kelelahan dan kurangnya konsentrasi. Akupunktur merupakan salah satu pengobatan tradisional yang sering digunakan untuk menagani berbagai kasus insomnia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui titik - titik akupunktur yang sering di pakai dan efektif untuk mengobati insomnia. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode Literature Review yang bersumber dari jurnal-jurnal penelitian klinis dalam 10 tahun terakhir yang menggunakan terapi akupunktur untuk mengobati insomnia, jurnal-jurnal ini kemudian dikumpulkan, diseleksi dan dianalisis. Hasil: Berdasarkan hasil literature review yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa akupunktur adalah metode yang efektif dalam mengatasi insomnia. Titik-titik akupunktur yang paling sering digunakan dan terbukti efektif adalah Baihui (GV 20), Sanyinjiao (SP 6), Shenmen (HT 7), Shenting (GV 24), Yintang (EX-HN 3), dan Neiguan (PC 6).
MANFAAT LIDAH BUAYA UNTUK PENGOBATAN DIABETES MELLITUS TIPE 2 Ismail, Eko Wirawinata; Ang, Suryawan
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 4 No. 1: September 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Diabetes mellitus (DM) penyakit kronis (menahun) yang merupakan dengan kondisi glukosa melebihi batas normal oleh faktor genetik dan faktor gaya hidup. Faktor genetik misalnya gangguan metabolisme yang terjadi terhadap organ pankreas sehingga tidak menghasilkan insulin yang cukup untuk memenuhi kebutuhan tubuh, atau bisa juga disebabkan oleh kelainan kronis dari proses tubuh mrnggubah karbohidrat, lemak, dan protein yang menyebabkan respon insulin kurang baik atau tidak respon sama sekali (resistensi insulin). Selain itu penyakit DM juga disebabkan pola hidup yang tidak baik di antaranya makanan yang tidak sehat, tidak suka berolahraga, kebiasaan merokok serta minum minuman beralkohol. Penyakit ini sangat berbahaya karena dapat menimbulkan kesakitan dan kematian bagi penderitanya. Kematian itu disebabkan penyakit diabetes itu sendiri dan berbagai komplikasi penyakit lain yang disebabkan diabetes. Penyakit diabetes juga disebut sebagai penyakit the silent killer karena penderitanya tidak merasakan gejala yang ditimbulkan dan saat diketahui sudah terjadi komplikasi disebabkan kerusakan organ tubuh perlahan-lahan yang mengakibatkan penderita akhirnya mengalami kematian. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan dilakukan dengan pendekatan studi kasus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perubahan yang dialami pasien pasca meminum kapsul lidah buaya. Sampel penelitian sejumlah 30 orang. Pasien yang terpilih dibagi menjadi dua kelompok, masing-masing kelompok berjumlah 15 orang. Pengolahan data dalam penelitian ini dilakukan menggunakan uji-t (uji beda). Hasil pemberian lidah buaya menunjukkan bahwa pasien yang minum kapsul lidah buaya rata-rata penurunan yang terjadi adalah 138,13 mg/dL – 88,33 mg/dL = 49,80 mg/dL Dari uji signifikansi yang dilakukan, diperoleh nilai p-value (0.000) < α (0,05) berarti ada perbedaan signifikan rata-rata kadar gula darah pasien yang diberi lidah buaya dengan yang tidak diberi, sehingga dapat diambil kesimpulan lidah buaya berhasil mengurangi kadar gula darah pasien diabetes. Selain itu, pasien yang mengonsumsi kapsul lidah buaya juga melaporkan perbaikan pada berbagai kondisi kesehatan lainnya, seperti gangguan pencernaan, masalah jantung, ginjal, dan penglihatan. Hal ini menunjukkan bahwa lidah buaya tidak hanya efektif untuk menurunkan kadar gula darah tetapi juga membantu meringankan komplikasi penyakit lain yang terkait dengan diabetes
MANFAAT AKUPUNKTUR UNTUK KASUS NYERI PINGGANG DENGAN PENGUKURAN OSWESTRY DISABILITY INDEX Pamungkas, Satrio Tri; Ang, Suryawan
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 4 No. 1: September 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pinggang sangat berperan dalam menopang tubuh, melindungi organ-organ vital, serta memungkinan tubuh melakukan pergerakan yang kompleks. Gangguan pada fungsi pinggang akan sangat membatasi fungsinya dalam menopang aktivitas sehari-hari, menyebabkan seseorang mengalami kondisi disabilitas. Salah satu gangguan fungsi pinggang yang sering muncul adalah nyeri pinggang, yaitu sensasi nyeri terlokalisasi atau rasa kurang nyaman pada area antara tulang rusuk paling bawah dan batas atas otot gluteal. Prevalensi global dari keluhan nyeri pinggang adalah 36 %, dan di negara-negara berkembang mencapai 33 %. Di Indonesia sendiri angka pastinya tidak diketahui, namun diperkirakan mencapai 7,6 – 37 %.. Pembiayaan perawatan medis untuk keluhan nyeri pinggang juga ada di peringkat tertinggi ke-6 secara global. Akupunktur, sebuah modalitas dari pengobatan tradisional Tiongkok dipercaya cukup memberikan dampak signifikan dalam upaya penanganan nyeri secara alami. Biaya rawatan akupunktur juga lebih murah dan memiliki efek samping yang minimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh terapi akupunktur dalam penurunan skor disabilitas dari penderita nyeri pinggang. Penelitian ini menggunakan desain quasi-experiment pre and post test without control. Pemilihan sampel menggunakan teknik simple random sampling, Instrumen pengukuran nyeri pinggang yang digunakan adalah Oswestry Disability Index. Sebelum menjalani terapi, setiap sampel terlebih dahulu mengisi angket ODI (pra-tes). Dari 6 sampel yang ada, 2 sampel masuk ke dalam kategori disabilitas berat, dan 4 sampel masuk ke dalam kategori disabilitas sedang. Analisis data pada penelitian ini menggunakan paired t-test dengan tingkat signifikansi spesifik α=0,05. Setelah menjalani terapi akupunktur sebanyak tiga kali, sampel kembali mengisi angket ODI (pasca-tes). Didapatkan data bahwa keenam mengalami penurunan skor disabilitas menjadi kategori disabilitas ringan. Setelah membandingkan data pra dan pasca tes, serta menjalankan uji paired t-test, dicapai p=0,00<0.05, yang menunjukkan bahwa terapi akupunktur yang dilakukan memberikan dampak terhadap penurunan skor disabilitas penderita nyeri pinggang.
SUBJECTIVE WELL BEING MANTAN PECANDU NARKOBA (SABU-SABU) Panjaitan, Nadya Rotna Aprilian; Rudangta Arianti
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 4 No. 1: September 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Subjective well-being is described as a form of subjective welfare evaluation derived from an individual's perception of their life, encompassing life satisfaction and pleasant or unpleasant feelings experienced in their life. This qualitative research, using a phenomenological approach, focuses on depicting subjective well-being and the factors influencing it in former drug addicts, particularly methamphetamine users. The study involved four adult participants. The results from four participants showed different portrayals of subjective well-being after quitting drugs. Although all participants still experienced and were dominated by feelings and thoughts that were not entirely positive, on the other hand, after undergoing rehabilitation and completely abstaining from drugs, the four participants were able to bring about changes in their way of thinking and viewing life, both cognitively and in their subjective experiences of life. Meanwhile, in the domain-specific satisfaction of the four participants, the results showed more variation. Additionally, this study also revealed key factors influencing subjective well-being, including social support, changes in mindset, and personal commitment from each individual. The implications of this research contribute to the development of clinical psychology, particularly regarding the description of subjective well-being in former drug addicts (methamphetamine users) and the factors influencing it.
PENGARUH KEPEMIMPINAN SPIRITUAL DAN QWL (QUALITY OF WORK LIFE) TERHADAP OCB (ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR) YANG DIMEDIASI KOMITMEN ORGANISASI (Studi pada Guru SMP Islam Paiton dan SMP Insan Terpadu) Ulum, Rahman; Hermawati, Adya; Nasharuddin
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 4 No. 1: September 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research aims to determine the mediating role of organizational commitment in the indirect influence of spiritual leadership and quality of work life on organizational citizenship behavior of teachers at Paiton Islamic Middle School and Insan Terpadu Middle School. The population in this study were all 56 teachers. The sample uses a saturated sampling technique because the population is relatively small. So the sample used in this research was 56 respondents. The data analysis technique used in this research is Partial Least Square-Structural Equation Modeling (PLS-SEM) using smartPLS version 4 software. The research results show that spiritual leadership is unable to improve organizational citizenship behavior. Spiritual leadership is able to increase organizational commitment. Quality of work life is unable to improve organizational citizenship behavior. Quality of work life is able to increase organizational commitment. Organizational commitment is able to increase organizational citizenship behavior. Organizational commitment is able to play a role in mediating the indirect influence of spiritual leadership on organizational citizenship behavior. Organizational commitment is able to play a role in mediating the indirect influence of quality of work life on organizational citizenship behavior.
PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS III SD NEGERI 47 UNRA KECAMATAN AWANGPONE KABUPATEN BONE MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA DEKAK-DEKAK Jafar, Muh. Idris Jafar; Sudarto, Sudarto; Khair, Asrar Abu Khair
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 4 No. 1: September 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research is a Classroom Action Research that aims to improve the mathematics learning outcomes of the third-grade students of SD Negeri 47 Unra through the application of Dekak-Dekak ​​teaching aids. The subjects of this study were of the 9 people of the third-grade students at SD Negeri 47 Unra. The action plan in this study consisted of two cycles with four stages, namely : planning, implementation, observation and reflection. The data collection techniques used were observation and testing. The data analysis techniques used were qualitative and quantitative techniques. The results of the study showed that there was an increasing in the students' mathematics learning outcomes from cycle I (sufficient qualification) to good qualification in cycle II. The conclusion of this study is that the application of Dekak-Dekak ​​teaching aids can improve the mathematics learning outcomes of the third-grade students of SD Negeri 47 Unra, Awangpone District, Bone Regency.
MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA MAHASISWA DENGAN TEKNIK BERMAIN PERAN (ROLE PLAY) PADA MAHASISWA BAHASA INGGRIS STKIP KUSUMANEGARA JAKARTA Megawati, Megawati
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 4 No. 1: September 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan berbicara mahasiswa dengan teknik bermain peran (role play) pada mahasiswa prodi pendidikan bahasa Inggris. Berbicara merupakan salah satu keterampilan yang produktif. Penelitian tersebut merupakan penelitian Tindakan kelas yang dilakukan pada mahasiswa semester empat prodi Pendidikan Bahasa Inggris sebanyak 30 mahasiswa. Penelitian Tindakan kelas terbagi menjadi dua siklus yang setiap siklus terdiri atas 4 tahapan. Tahapan tersebut adalah perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Pada siklus pertama didapatkan hasil sebesar 72 % dengan nilai rata-rata adalah 74. Kemudian pada siklus kedua didapatkan hasil 92% dan didapatkan nilai rata-rata adalah 88. Teknik bermain peran memberikan hasil baik terutama dalam kemampuan berbicara mahasiswa. Mahasiswa yang semula pasif menjadi aktif dan lebih percaya diri ketika berbicara di depan banyak orang.
SERVICE INNOVATION THROUGH THE COMPLETELY ORDERLY POPULATION ADMINISTRATION PROGRAM (TERSIPU) AT THE POPULATION AND CIVIL REGISTRATION SERVICE OF ACEH TAMIANG REGENCY Amani, Tengku Naila; Aisyah, Ti; Maryam, Maryam; Arinanda, Arinanda; Hasyem, Muhammad
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 4 No. 1: September 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Population services are one of the public services needed by the community. Problems complained about by the community prompted the Department of Population and Civil Registration of Aceh Tamiang Regency to make a new breakthrough in the form of an innovation aimed at facilitating the community in receiving services. This innovation is the TERSIPU (Orderly Complete Population Administration) program. The purpose of this study is to determine whether the TERSIPU program has been maximally implemented and the obstacles to the TERSIPU program at the Department of Population and Civil Registration of Aceh Tamiang Regency. The method used is an inductive qualitative method. This study uses Rogers' innovation attributes, namely: 1) Relative Advantage, 2) Compatibility, and 3) Complexity. Data collection techniques are through observation, interviews, and documentation. The results of the study indicate that the TERSIPU program has been implemented since 2020. The results obtained on the Relative Advantage aspect show that the benefits obtained are a proactive approach, quick document processing, and immediate issuance. In the Compatibility aspect, the TERSIPU program is in accordance with the problems and needs of the community in Aceh Tamiang Regency. In the Complexity aspect, network constraints in several remote areas hinder service delivery. The obstacles faced by the TERSIPU program are the budget, which only comes from the Regional Revenue and Expenditure Budget (APBD) and is very limited, as well as the lack of community participation in the TERSIPU program. The optimization of the well-run service is expected to continue to operate well in the future.
IMPLEMENTATION OF THE POSYANDU PROGRAM FOR THE ELDERLY IN GAMPONG LANCOK PANTE ARA, KUALA SUB-DISTRICT, BIREUEN DISTRICT Urrahmi, Nisa Urrahmi; Aisyah, Ti; Muklir, Muklir; Murniati, Murniati
Jurnal Cakrawala Ilmiah Vol. 4 No. 1: September 2024
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The implementation of the elderly posyandu program in Gampong Lancok Pante Ara is still not going well. This is due to the lack of participation of the elderly to participate in the posyandu program for the elderly which is held once a month. There are 81 pre-elderly and elderly people in Lancok Pante Ara village. Of the number of pre- elderly and elderly people who participated in the elderly posyandu program, only 18 people participated. This is due to the lack of awareness of the importance of health for the elderly and the lack of assistance from the elderly family. The research method used in this research is descriptive qualitative research method. Data collection methods include observation, interviews and documentation. The data analysis techniques include data reduction, data presentation and conclusion drawing. The results showed that the implementation of the posyandu program for the elderly in Gampong Lancok Pante Ara had been carried out according to the SOP, there were three programs carried out, namely the health service program, provision of additional food (PMT) and home visits for the elderly resti. The conclusion in this study is that the implementation of the posyandu program in Gampong Lancok Pante Ara has been carried out by the implementers although it has not been effective due to several factors that hinder the implementation of this posyandu program.