cover
Contact Name
Haryati
Contact Email
lppm.wit@gmail.com
Phone
+62231-207847
Journal Mail Official
lppm.wit@gmail.com
Editorial Address
Jl. Ariodinoto No.14, Lemahwungkuk, Kec. Lemahwungkuk, Kota Cirebon, Jawa Barat 45111
Location
Kab. cirebon,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Web Informatika Teknologi [J-WIT]
Published by STMIK WIT
ISSN : 25030299     EISSN : -     DOI : -
Jurnal Web Informatika Teknologi [ J-WIT ] merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) STMIK WIT. Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah hasil penelitian yang bertemakan : Teknik Informatika, Sistem Informasi, Manajemen, Pendidikan dan Komputerisasi.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 115 Documents
PENERAPAN PSAK No. 45 PADA ORGANISASI NON PROFIT (NPO) Merintan Berliana Simbolon
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 7 No. 2 (2022): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to evaluate the implementation of Statement of Financial Accounting Standard (PSAK) No. 45 for non-profit organizations in Bandar Lampung in year 2012. Nonprofit entities obtain resources from sponsors who do not expect repayments or economic benefits proportional to the amount of resources provided. This study uses a sample of 22 non-profit entities in Bandar Lampung. However, for this study purpose, 4 nonprofit organizations have been selected as they met the criteria according of financial reporting standards. Data were evaluated using the focus group discussion method. The results of the study found that the PSAK No. 45 on the reporting of financial position, statement of activities, and cash flow statements have not been implemented by non-profit entities in Bandar Lampung. An exception is of one organization which prepared those as a requirement to submit a proposal for international funding.
PENGENDALIAN PENDAPATAN PADA TITIK TRANSISI TAHAP LIFE CYCLE: STUDI KASUS PERUSAHAAN MANUFAKTUR Herawati, Iis Dewi
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 7 No. 2 (2022): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Corporations pass every stage of their life cycles through different ways. At each point of these stages a company has the possibility to turn into decline. When this occurs, a company has the incentive to manage earnings in order to maintain its performance reflected in reported earnings. The objective of this study is to examine whether earnings management choices are different in corporate life cycles from growth to mature and mature to stagnant. The differences in earning management behaviour were indicated by negative and positive discretionary accruals. The sample was taken from manufacturing firms listed on the Indonesia Stock Exchange (2006 to 2013) in different life stages. The results show that firms in growth-mature and mature-stagnant did manage earnings through discretionary accruals, as indicated by significant differences as compared to those in other corporate life cycles.
PEMASARAN ONLINE PRODUK UMKM DI ERA PANDEMI COVID-19 Darmeinis Darmeinis
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 6 No. 2 (2021): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Salah satu pilar terpenting dalam perekonomian Indonesia adalah UMKM (Usaha Mikro, Kecil Menangah). Namun sayangnya, saat ini pandemi menjadi salah satu permasalahan terbesar UMKM untuk dapat bertahan. Pandemi COVID-19 merubah seluruh kehidupan manusia, terutama pada aspek ekonomi. Krisis ini menyebabkan pedapatan menurun dan bahkan banyak perusahaan melakukan pemutusan hubungan kerja terhadap karyawan mereka. Tidak hanya itu, terdapat beragam regulasipemerintahyang mengakibatkan adanya batasan untuk dapat meningkatkan transaksi penjualan produk UMKM. Kegiatan produksi dan operasional yang tidak seimbang menyebabkan usaha mereka merugi. Tentunya dalam hal ini sangat dibutuhkan kreatifitas dan inovasi untuk dapat tetap terus bertahan. Saat ini UMKM harus melakukan pengembangan usaha, berinovasi dan berjuang ditengah moderenisasi. Pemanfaatan digitalplatform sebagai salah satu mediapromosi dan penjualan produk UMKM ternyata tidak terlalu berpengaruh, dikarenakan menurunnya daya beli konsumen. Diperlukan kerjasama dan dukungan dari terdampak pandemi.
PENGARUH DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. XYZ Nugroho, Moh. Taufan
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin terhadap kinerja karyawan pada PT. XYZ di Jakarta. Metode yang digunakan adalah explanatory research dengan sampel sebanyak 65 responden. Teknik analisis menggunakan analisis statistik dengan pengujian regresi, korelasi, determinasi dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini variabel disiplin diperoleh nilai rata-rata skor sebesar 3,694 dengan kriteria baik. Variabel kinerja karyawan diperoleh nilai rata-rata skor sebesar 3,831 dengan kriteria baik. Disiplin berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dengan nilai persamaan regresi Y = 16,249 + 0,597X, dan nilai koefisien korelasi 0,723 atau memiliki tingkat hubungan yang kuat dengan nilai determinasi 52,3%. Uji hipotesis diperoleh signifikansi 0,000 < 0,05.
PENERAPAN DIGITAL MARKETING DALAM STRATEGI PEMASARAN UMKM DI ERA MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (MEA) Nur Fitriyani Sahamony
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 7 No. 2 (2022): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Teknologi saat ini terus berkembang dan manfaat penggunaan internet terasa bagi para pemakainya. Beberapa orang merasa ketergantungan dengan adanya internet, termasuk aktivitas Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UKM) dalam memanfaatkan teknologi informasi untuk menjalankan usahanya khususnya pada era Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Tujuan penelitian ini secara umum mendeskripsikan dampak digital marketing terhadap volume penjualan bagi pelaku UMKdi kota Batam. Penelitian ini berjenis kualitatif, dengan menggunakan model triangulasi, yang menggabungkan metode wawancara terstruktur, wawancara mendalam dan observasi terhadap pelaku UMKM yang terdaftar aktif di Dinas Pemberdayaan Masyarakat Pasar – Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Kota. Dari hasil penelitian diketahui bahwa digital marketing memudahkan pelaku UMKM untuk memberikan informasi dan berinteraksi secara langsung dengan konsumen, memperluas pangsa pasar, meningkatkan awareness dan meningkatkan penjualan bagi pelaku UKM.
ANALISIS HUBUNGAN KOMITMEN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA GURU Tanjung, Boma Jonaldy
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 7 No. 2 (2022): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine: 1) the effect of commitment on employee work productivity; 2) the effect of work experience on employee work productivity; 3) which influence is more dominant between work commitment and work experience on employee work productivity. This research is a descriptive associative research with hypothesis testing. The population in this study was a sample of 60 public junior high school teachers in Kemayoran, Central Jakarta, with a saturated sample technique. The data collection technique used a questionnaire and tested its validity and reliability. The data analysis technique used was the F test, t test and R2 test. The results of this study are that work motivation and work experience together have a positive effect on teacher work productivity. This is evident from the results of the F test which obtained Fcount of 36,956> Ftable of 3,159 and a significant value of 0.000 <0.05. Work motivation has a positive effect on teacher work productivity. This is evident from the results of the t test which obtained tcount X1 = 3.584> t table of 1.671 and a significant value of 0.001 <0.05. Work Experience has a positive effect on Employee Work Productivity. This is evident from the results of the t test which obtained t count X2 = 3.294> t table of 1.671 and a significant value of 0.002 <0.05. From these results Work Motivation has a greater (dominant) influence on Employee Productivity. This is evident from the results of the t test which obtained t count X1 is greater than t count X2, namely 3.584> 3.294.
Pola Pembayaran Marketplace dengan Cara Cashless pada Agen JNE Area Jakarta Utara Noviansyah, Rizky; Mikkael, Reimond Hasangapan
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini berjudul Pola Pembayaran Marketplace Dengan Cara Cashless Pada Agen JNE Area Jakarta Utara. Tujuan penelitian berjudul Pengaruh Pola Pembayaran Marketplace Dengan Cara Cashless Pada Agen JNE Area Jakarta Utara, adalah sebagai berikut: (1) Mengetahui pengaruh pola pembayaran di Marketplace dengan cara chassles untuk meningkatkan layanan perusahaan. (2) Mengetahui jumlah layanan jasa agen JNE untuk meningkatkan pelayanan masyarakat. (3) Meningkatkan kualitas pelayanan JNE bagi pelanggan di Marketplace. (4) Sebagai syarat pengajuan jurnal untuk menyelesaikan tugas pendidikan kuliah S1 bagi peneliti. (5) Menguji pengaruh transaksi dengan Cashless terhadap Agen JNE Jakarta Utara. (6) Menguji adanya pengaruh pembayaran cara Cashless terhadap agen JNE Jakarta Utara. (7) Mengetahui adanya hubungan positif signifikan transaksi Cashless dengan menggunakan layanan jasa JNE Area Jakarta Utara. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan jenis kuantitatif. Data penelitian diperoleh dari angket dan data diolah menggunakan aplikasi SPSS Windows Versi 26.0 dengan menggunakan pengolahan data analisis deskriptif, analisis regresi berganda dan analisis korelasi. Jumlah sampel adalah 30 responden sebagai pengguna Marketplace dan menggunakan transaksi Cashless yang memenuhi syarat kriteria uji kelayakan data. Hasil penelitian ini menunjukkan besarnya pengaruh hubungan yang kuat dengan rasio keseluruhan dengan besar nilai  63,1% dari dampak pola pembayaran Marketplace (X1) dan transaksi konsumen menggunakan Cashless (X2) pada Agen JNE Area Jakarta Utara (Y).  
Penerapan Metode Analytic Hierarchy Proces (AHP) dan Wighted Sum Model (WSM) pada Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Calon Mahasiswa Baru LM. Fajar Israwan
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 4 No. 1 (2019): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penerimaan peserta didik baru pada institusi pendidikan merupakan kegiatan yang dilaksanakan tiap tahun ajaran. Banyaknyajumlah pendaftar dapat menyebabkan kekeliruan, akurasi pemilihan yang tidak konsisten dan penilaian yang bersifat subjekif jikasistem penyeleksian dilakukan secara manual. Penelitian ini bertujuan untuk membangun Sistem Pendukung Keputusan (SPK)penentuan mahasiswa baru pada program studi eksakta. Analytic Hierarchy Proces (AHP) digunakan untuk melakukanperhitungan bobot kriteria dan Wighted Sum Model (WSM) digunakan untuk melakukan perhitungan nilai tiap kriteria danperangkingan. Terdapat 3 kriteria yaitu nilai ujian masuk, asal jurusan sekolah dan nilai ujian nasioanl (NEM), sertamenggunakan 140 sampel data. Penelitian ini menghasilkan aplikasi SPK yang dapat melakukan proses perhitungan dengancepat dan akurat untuk mementukan kelulusan calon mahasiswa baru.
Evaluasi Sistem Aplikasi Manajemen Aset Menggunakan Metode Webuse (Web Usability) Di Koperasi Karyawan FIHA Dita Rizki Amalia; Akhdan Akhdan
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 4 No. 2 (2019): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Saat ini manajemen Koperasi Karyawan FIHA membutuhkan waktu lama untuk dapat mengevaluasi data aset tidak habis pakaisetiap bulannya. Selain waktu yang dibutuhkan lama utuk mengevaluasi dan merekap data aset, data yang dihasilkan jugaseringkali tidak sesuai dengan penempatan aset tersebut. Perkembangan dunia Teknologi Informasi saat ini dapat menjadi solusiterhadap permasalahan tersebut, dengan membuat sistem aplikasi manajemen aset. Solusi dari permasalahan tersebut adalahdengan merancang sistem aplikasi manajemen aset menggunakan sistem aplikasi berbasis web, sehinggan pendataan aset dapatdilakukan secara komputerisasi dan output yang dihasilkan akan cocok dengan keadaan di lapangan sehingga dapat dievaluasidengan mudah. Metode yang diguanakan adalah metode WEBUSE untuk mengukur seberapa baik level usability apikasi dimatapengguna adakah kesulitan yang dialami pengguna dengan pengujian skenario tugas dan kuesioner yang dirangkum empatvariabel usability yang meliputi learnability, efficiency, memorability, error dan satisfactory. Untuk mengetahui masalah-masalahusability yang dialami oleh pengguna dilakukan analisis berdasarkan hasil pengujian dari kuesioner. Hasil yang akan dicapaiadalah dapat digunakan sebagai dasar masukan dalam mengembangkan apikasi manajemen aset berbasis web dan dapatdikembangkan menjadi alat ukur evaluasi website yang diintegrasikan dengan sistem berbasis web yang dikembangkan diKoperasi Karyawan FIHA.
PENGARUH PENGGUNAAN METODE PERMAINAN EDUKASI DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBAHASA ANAK PADA TK TABITHA Yoyon, Laurencia Maria; Widiyastuti, Arie
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 7 No. 1 (2022): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada anak usia dini, seluruh perkembangan anak berkembang pesat karena otak anak mengalami peningkatan yang signifikan. Aspek perkembangan bahasa sangatlah penting untuk dikembangkan karena bahasa adalah sebagai alat komunikasi baik secara lisan, tulisan, simbol, atau menggunakan lambang. Permainan edukasi adalah permainan yang mampu merangsang dan melatih perkembangan otak anak. Penelitian ini menggunakan metode permainan edukasi berupa boneka tangan pada anak usia 4 - 5 tahun untuk upaya meningkatkan perkembangan bahasa pada anak di Taman Kanak - Kanak Tabitha. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan metode permainan edukasi dalam meningkatkan kemampuan berbahasa anak pada Taman Kanak - Kanak Tabitha. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan Penelitian Tindakan Kelas ( PTK ). Populasi penelitian ini adalah 10 anak kelompok A pada TK Tabitha

Page 9 of 12 | Total Record : 115