cover
Contact Name
Nikma Yucha
Contact Email
iqtisad@umaha.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
iqtisad@umaha.ac.id
Editorial Address
Jl Ngelom Megare, Taman, Sidoarjo, Jawa Timur
Location
Kab. sidoarjo,
Jawa timur
INDONESIA
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN
ISSN : -     EISSN : 26226367     DOI : 10.51804/iqtishad
Asset-liability management, corporate governance Auditing, bank assurance, banking crises, investment banking, central banks Derivatives, structured financial products Efficiency, performance, technological progress Financing decisions, financial institution management Regulation, supervision, standards, accountability Environmental/financial/management/social accounting Risk management, internal control Asset pricing, financial engineering Bankruptcy prediction/determinants Corporate finance, venture capital Credit risk modelling/management Foreign exchange markets Law and finance, mergers and acquisitions Mutual funds/portfolio management
Articles 109 Documents
The Influence Of Work Environment and Leadership Style On Employees Performance At Supporting Division PT. XYZ Which Is Moderated by Work Motivation Prabowo, Pancanto Kuat; Utama, Johan Surya
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN Vol. 7 No. 1 (2024): Desember 2024
Publisher : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51804/iej.v7i1.16857

Abstract

An organization, be it a company, institution or community, requires competent and skilled human resources so that the operational system within it can run well. The purpose of this study is to examine the influence of work environment and leadership style on employee performance which is moderated by work motivation as an intervening variable. This research uses quantitative methods whose samples are taken from the supporting division, one of the divisions at PT. XYZ. The sampling technique uses probability sampling in the form simple random random where the sample used is all employees in the supporting division, amount 41 people. The analytical method used in this research is moderated regression analysis assisted by the SPSS application.
Eksplorasi Brand Love sebagai Faktor Kunci dalam Loyalitas Penonton Serial Barat Kempa, Sesilya; Margo, Valerie; Indriyani, Ratih
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN Vol. 7 No. 1 (2024): Desember 2024
Publisher : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51804/iej.v7i1.16858

Abstract

This research examines the direct and indirect influence of emotional brand attachment, brand satisfaction and brand experience on brand love and customer loyalty of Western series viewers in Indonesia. Data was collected using a non-probability sampling technique using an online questionnaire distributed to 300 respondents quantitatively. This research analysis uses Partial Least Squares - Structural Equation Modeling (PLS-SEM). The research results show that emotional attachment, brand satisfaction, and brand experience significantly influence brand love. However, emotional attachment and brand experience do not have a direct influence on customer loyalty, highlighting the mediating role of brand love. Brand satisfaction is proven to be a key predictor of customer loyalty. These findings underscore the importance of building emotional connections, creating positive experiences, and ensuring audience satisfaction to drive loyalty through brand love. This research provides practical implications for Western series producers to increase audience engagement by integrating elements of cultural relevance, improving story quality, and utilizing social media platforms. Future research could explore additional factors influencing customer loyalty as well as examine different cultural contexts to broaden the generalizability of the findings.
ANALISIS KUALITAS PRODUK PAKAN KUCING DI PT. CPP Ardhyani, Ika Widya; Adriansyah, Gusti; Pramudita, Rezki Aulia; Mahmuda, Siti; Manafsetiawan, Dhany
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN Vol. 7 No. 1 (2024): Desember 2024
Publisher : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51804/iej.v7i1.16862

Abstract

Penelitian ini menganalisis pengendalian kualitas produksi pakan kucing di PT.CPP Sidoarjo. Tingginya jumlah produk cacat menjadi dasar evaluasi terhadapproses produksi dari bahan baku hingga produk akhir. Metode yang digunakanadalah Seven Tools, termasuk check sheet, p-Chart, dan histogram, untukmengidentifikasi penyebab cacat. Berdasarkan data Januari–Desember 2023,persentase cacat tertinggi terjadi pada Maret (12,5%) dan terendah padaAgustus (5%). Jenis cacat utama adalah Mixed, Moisture, Size Over/Under, Colour,dan Keropos, dengan cacat Size Over/Under paling dominan (2.500 kasus).Analisis p-Chart menunjukkan bahwa meskipun masih dalam batas kendali,fluktuasi ini perlu dipantau untuk mencegah potensi ketidakterkendalianproses produksi, yang dapat menyebabkan peningkatan cacat di masamendatang. Oleh karena itu, perbaikan perlu dilakukan melalui perawatanmesin berkala, pengawasan bahan baku, dan kepatuhan SOP yang lebih ketatuntuk meningkatkan kualitas produk.
PENGARUH LIKUIDITAS, LEVERAGE, PROFITABILITAS, DAN PERTUMBUHAN PENJUALAN TERHADAP DIVIDEN PAYOUT RATIO Martah, Varid
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN Vol. 7 No. 1 (2024): Desember 2024
Publisher : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51804/iej.v7i1.16870

Abstract

Perusahaan yang mampu membayar dividen dapat diasumsikan oleh masyarakat sebagai perusahaan yang sangat mneguntungkan apabilah melakukan kegiatan investasi. Penelitian ini bertujuan menganalisis adanya pengaruh dari Likuiditas, Leverage, Profitabilitas, dan Pertumbuhan Penjualan atas pembagian Dividen Payout Ratio (DPR) perusahaan sub sektor Food and Beverage yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI) periode tahun 2014 – 2019. Metode penelitian yang diguanakan adalah metode Kuantitatif yang bersifat Asosiatif. Dengan jenis data sekunder yang terdapat pada lapororan keuangan suatu perusahaan. Jumlah populasi perusahaan adalah sebanyak 26, sesuai dengan ketentuan yang ditentukan maka terdapat 5 perusahaan yang akan dilakukan analisis. Hasil dari analisis Uji Hipotesis Simultan t menunjukkan hasil variabel Likuiditas memiliki nilai signifikansi 0,467 > 0,05 yang artinya tidak terbukti berpengaruh atas variabel Dividen Payout Ratio. Ha tersebut juga terjadi pada variabel Leverage memiliki nilai signifikansi 0,709 > 0,05 yang dapat diartikan tidak terbukti terbukti terdapat pengaruh atas variabel Dividen Payot Ratio. Variabel Profitabilitas memiliki nilai signifikansi 0,939 > 0,05l yang dapat diartikan tidak terdapat pengaruh atas variabel Dividen Payout Ratio. Dan variabel Pertumbuhan Penjualan memiliki nilai signifikansi 0,307 > 0,05 yang dapat diartikan tidak juga terdapat pengaruh atas variabel Dividen Payout Ratio.
DETERMINAN KEPUTAUSAN PEMBELIAN: PERAN LOKASI, PERSEPSI HARGA, DAN PERILAKU KONSUMEN PADA PELANGGAN SRC (SAMPOERNA RETAIL COMMUNITY) Pramudita, Rezki Aulia; Kurnia Ramadlon, Khilyati Zahro
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN Vol. 7 No. 1 (2024): Desember 2024
Publisher : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51804/iej.v7i1.16872

Abstract

ABSTRAK SRC dikenal sebagai toko kelontong modern yang menawarkan berbagai produk mulai dari kebutuhan pokok hingga kebutuhan sehari-hari. Sebagai salah satu toko ritel modern, SRC menyajikan beragam kebutuhan atas harga terjangkau, aksesibilitas yang mudah, orientasi lokal, dan ketersediaan di lokasi perumahan padat penduduk, termasuk di wilayah peperkampunganan. Tujuan dari riset ini adalah untuk memverifikasi menganalisis pengaruh lokasi, harga, dan perilaku konsumen terhadap keputusan pembelian secara bermakna. Target audiens riset ini adalah karyawan SRC Akbar. memanfaatkan non-probability sampling sebagai teknik riset pustaka kuantitatif. Atas menggunakan alat analisis regresi SPSS versi 26, seseorang dapat menganalisis data atas menggunakan valditias, reliabilitas, asumsi klasik, dan analisis regresi garis berganda. Jumlah sampel yang memenuhi kriteria purposive sampling adalah 100 partisipan. Hasil penelitian ini menunjukkan 1) Lokasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian pada Perumahan (wilayah A) dengan nilai sig 0,03<0,05 dan Perkampungan (wilayah B) dengan nilai sig 0,04<0,05 2) Persepsi Harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian pada Perumahan (wilayah A) dengan nilai sig 0,007<0,05 dan Berpengaruh Positif dan tidak signifikan pada Perkampungan (wilayah B) dengan nilai sig 0,125>0,05 3) Perilaku Konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian pada Perumahan (wilayah A) dengan nilai sig 0,02<0,05 dan Perkampungan (wilayah B) dengan nilai sig 0,001<0,05 4) Lokasi, Persepsi Harga dan Perilaku Konsumen terhadap Keputusan Pembelian berpengaruh positif dan simultan terhadap Keputusan Pembelian pada Perumahan (wilayah A) dan Perkampungan (wilayah B).
ANALISIS PENGARUH BAURAN PEMASARAN DAN KEMASAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN AIR MINERAL Pramudita, Rezki Aulia; Antika, Rosi Wahyu; Kuat Prabowo, Pancanto
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN Vol. 3 No. 2 (2021): Juni 2021
Publisher : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51804/iej.v3i2.939

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh persepsi harga, kualitas produk, dan kemasan terhadap keputusan pembelian air minum mineral merek Aqua di Kec. Gedangan Sidoarjo. Penelitian ini dilakukan terhadap warga Kecamatan Gedangan Sidoarjo dengan populasi sebesar 50 orang. Metode pengambilan sampel dengan sampling jenuh yang berarti seluruh populasi dijadikan sampel, yakni 50 orang. Teknik analisis data yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda dengan menggunakan program SPSS 21.0 for windows. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh bahwa persepsi harga secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Sedangkan kualitas produk dan kemasan tidak mempunyai pengaruh terhadap keputusan pembelian keputusan pembelia. Hasil uji F diperoleh nilai Fhitung 18,352 > Ftabel 2,81 dan nilai signifikansi sebesar 0,000 < 0,05. Dengan demikian bisa disimpulkan bahwa secara simultan atau bersama-sama variabel persepsi harga, kualitas produk dan kemasan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Dari hasil analisis diperoleh nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,545. Artinya, ketiga variabel persepsi harga, kualitas produk, dan kemasan secara bersama-sama memberikan kontribusi sebesar 54,5 % terhadap keputusan pembelian, sedangkan sisanya sebesar 45,5 % merupakan sumbangan/kontribusi variabel lain yang tidak diamati dalam penelitian ini.Kata kunci : Persepsi Harga, Kualitas Produk, Kemasan, Keputusan Pembelian
DINAMIKA PERILAKU ORGANISASI DALAM PERGURUAN TINGGI ISLAM: KAJIAN KUALITATIF Rahayu, Sucik
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN Vol. 7 No. 2 (2025): Juni 2025 on Progress
Publisher : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51804/iej.v7i2.16934

Abstract

Penelitian ini mengkaji dinamika perilaku organisasi di Sekolah Tinggi Islam Sunniyyah Selo Grobogan dengan pendekatan kualitatif. Fokus utama penelitian ini adalah untuk menggali peran nilai-nilai Islam dalam membentuk budaya organisasi, serta mengidentifikasi pengaruh kepemimpinan dan dinamika komunikasi dalam organisasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai-nilai Islam, seperti amanah, keadilan, musyawarah, dan kasih sayang, sangat mendalam diterapkan dalam pengambilan keputusan dan interaksi sehari-hari di organisasi. Prinsip-prinsip tersebut tidak hanya berfungsi sebagai panduan moral, tetapi juga berkontribusi pada pembentukan budaya organisasi yang inklusif dan adil. Kepemimpinan yang berbasis pada nilai-nilai Islam juga berperan penting dalam menjaga keseimbangan antara profesionalisme akademik dan etika agama. Selain itu, dinamika komunikasi yang terbuka dan proses musyawarah dalam penyelesaian konflik meningkatkan solidaritas dan loyalitas anggota organisasi. Penelitian ini menegaskan bahwa integrasi antara nilai agama dan pengelolaan organisasi dapat menciptakan lingkungan yang produktif, harmonis, dan berlandaskan pada nilai-nilai luhur Islam, yang mendukung pencapaian tujuan bersama
PENGARUH PELATIHAN KERJA, KUALITAS KERJA DAN SEMANGAT KERJA TERHADAP PENGEMBANGAN KARIER PT. INDOMARCO PRISMATAMA, AREA, TAMAN, SIDOARJO Martah, Varid
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN Vol. 7 No. 2 (2025): Juni 2025 on Progress
Publisher : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51804/iej.v7i2.16935

Abstract

This research aims to determine the influence of job training, work quality and work enthusiasm on career development at PT. Indomarco Prismatam area, Taman, Sidoarjo. The method used in this research is a quantitative method with a sample size of 100 respondents. The technique used in this research is a saturated sampling technique. The population in this study is the population of all employees in the Taman, Sidoarjo area. Therefore, the population size is the same as 100 samples. The independent variables in this research are job training, work quality and work enthusiasm with the dependent variable being career development. Data obtained using a questionnaire is related to job training, work quality and work enthusiasm for career development. The analysis technique used is multiple linear regression analysis, classical assumptions, t test, f test, and coefficient of determination test using the SPSS 22.0 for Windows program. The partial research results of job training, work quality and work enthusiasm have a positive and significant effect on career development. This can be seen from the calculated t value for job training of 7.987 > t table 2.578, the t calculated value for work quality 9.718 > t table 2.578, the calculated t value for work enthusiasm 4.914 > t table 2.578. The results of the f test obtained a calculated F value of 37.753 > F table 0.1957 with a significance level of 0.001. Thus, it can be concluded that simultaneously or together the variables of job training, work quality and work enthusiasm have a positive and significant effect on employee career development. From the results of the analysis, the R2 coefficient of determination value is 0.541, meaning that the independent variables of job training, work quality and work enthusiasm together contribute 62% to the dependent variable of career development.
Strategi Penetapan Harga Jual UMKM : Perbandingan Metode Full Costing Dan Variable Costing Dalam Menunjang Keberlangsungan Usaha (Studi Kasus Pelipur Lapar Sidoarjo) Ningrum, Dewi Agustya; Persada, Cipta Damai
IQTISHADequity jurnal MANAJEMEN Vol. 7 No. 2 (2025): Juni 2025 on Progress
Publisher : FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MAARIF HASYIM LATIF

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51804/iej.v7i2.16945

Abstract

This research discusses the importance of cost calculation in determining appropriate selling prices for Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs), with a particular focus on Pelipur Lapar Sidoarjo. MSMEs play a vital role in Indonesia’s economy, contributing significantly to economic development and employment creation. In the pricing process, the full costing and variable costing methods are commonly em-ployed to calculate the Cost of Goods Sold (COGS). Full costing encompasses all variable and fixed costs comprehensively, resulting in a higher COGS and a more detailed depiction of expenses. Conversely, variable costing considers only the direct variable costs associated with the production process, making it simpler and more suitable for short-term decision-making. This study adopts a qualitative approach, collecting data through interviews and direct field observations, and analyzes the COGS based on both methods. The results indicate that the COGS calculated via full costing is IDR 14,000 per portion, while the variable costing approach yields IDR 13,000 per portion. The selling prices determined using the cost-plus pricing ap-proach also differ, at IDR 22,000 and IDR 20,000 per portion, respectively. These findings confirm that employing the full costing method can assist MSMEs in setting more accurate and profitable prices, thereby supporting business sustainability. It is recommended that MSME actors perform comprehensive and precise cost calculations as a basis for pricing decisions to enhance competitiveness and contribute more effec-tively to the national economy.

Page 11 of 11 | Total Record : 109