cover
Contact Name
Rahmawati Sururama
Contact Email
rahmawatisururama@ymail.com
Phone
+6281321130752
Journal Mail Official
jmb@ipdn.ac.id
Editorial Address
Jl. Ir. Soekarno Km.20, Jatinangor, Jawa Barat, Sumedang, Jawa Barat 45363
Location
Kab. sumedang,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Media Birokrasi
ISSN : 27221695     EISSN : 27147339     DOI : https://doi.org/10.33701/jmb.v4i2
Core Subject : Social,
Jurnal Media Birokrasi merupakan upaya Program Studi Administrasi Pemerintahan Daerah Fakultas Manajemen Pemerintahan Institut Pemerintahan Dalam Negeri dalam meningkatkan publikasi karya ilmiah dalam bidang Administrasi Pemerintahan Daerah. Jurnal Media Birokrasi terbit dua kali dalam setahun pada bulan April dan Oktober. Jurnal Media Birokrasi telah terdaftar dengan nomor ISSN 2722-1695 (media cetak) dan nomor e-ISSN 2714-7339. Jurnal Media Birokrasi memuat artikel dan karya ilmiah baik berupa hasil penelitian maupun non penelitian. Jurnal Media Birokrasi bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran atau gagasan konseptual dan hasil penelitian yang telah dicapai di bidang administrasi pemerintahan daerah. Jurnal Media Birokrasi secara khusus menitikberatkan pada permasalahan pokok dalam pengembangan ilmu Administrasi Pemerintahan Darah. Jurnal ini berfokus pada kajian teoritis dan praktis diantaranya: Administrasi Kependudukan dan Pencatatan Sipil Administrasi Pembangunan Daerah Administrasi Pertanahan Administrasi Publik Administrasi Kependudukan dan Lingkungan Hidup Pemerintahan Daerah Desentralisasi dan Otonomi Daerah Pelayanan Publik
Articles 66 Documents
INOVASI PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN “SI DUKUN 3 IN 1” DI PROVINSI DKI JAKARTA Dhany Sukma; Muhamad Shendy Adam Firdaus
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 2 No. 1, April 2020
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The ideal bureaucracy according to Max Weber, one of which is to create service certainty, but the opposite is true. Residents often have a weak bargaining position when accessing public services. They cannot get a guarantee of certainty, especially in terms of service completion time. In fact, it is not uncommon that procedure and cost uncertainty also occurs. Meanwhile, population administration is the most basic public service. Every event in human life is inseparable from population services. This study aims to elaborate the dynamics of population administration services in DKI Jakarta Province, especially in the case of obtaining birth certiϔicate documents. The theory of innovation in public services is used to analyze cases. Research carried out with a qualitative approach. The ϔindings of this research show that public services in the form of the “Si Shaman 3 in 1” program launched by the Jakarta Population and Civil Registry Ofϔice has been successful enough to be an innovation that beneϔits citizens. Without complicated procedures, residents can immediately get population services integratedwith BPJS Health membership. Keywords: public services, innovation, population and civil registration, bureaucracy
PEMANFAATAN DANA OTONOMI KHUSUS DALAM MENDUKUNG KINERJA PEMERINTAH DI PROVINSI ACEH Maria Ekowati
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 2 No. 1, April 2020
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Ten years has passed since a memorandum of understanding between the Government of the Republic of Indonesia and the free Aceh Movement (GAM) in Helsinki, Finland dated August 15, 2005. The memorandum of understanding is that behind the disagreement of Law No. 11 year 2006 about the government of Aceh. This research explores the implementation of special autonomy funds in the Aceh government. By using the data of the government ????inancial report of Aceh Year 2017 (Audited). The results of Research analysis showed that the utilization of special autonomy funds can improve Acehgovernment performance. Theuse of special autonomy funds as mandated in the legislation used to ????inance the 7 (seven) developments in the province of Aceh, namely infrastructure, economics, poverty, education, social and health, including the implementation of Aceh privileges. With the proper ????inancing of development for the entire sector is expected to be a strong thrust for the province of Aceh in spur development. Keywords: dana special autonomy; performance; economic growth; and the Aceh government
PELAKSANAAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DALAM PEREKAMAN KTP????E L DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN POSOPROVINSI SULAWESI TENGAH Dedi Kusmana; Andika Nugra Deo Bermuli
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 2 No. 1, April 2020
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study takes title ”Implementation Of Citizen Administration Information System In Recording Electronic Identity In Poso, Central Sulawesi”. This researchwas description about how the realization of KTP-el input based on Administration Information System worked in Poso. The purpose of this study was to determine the Population Administration Information System Implementation in recording the ID card-el in Poso and to determine the limiting factor Population Administration Information System Implementation in recording KTP-el in Poso. Research method the writer used was exploratory method by analyzing data through inductive approachment. As for how to collect data is by observation, interview and documentation. Based on an analysis conducted by the authors, it turns Population Administration Information System Implementation in recording KTP-el in Poso has not gone well because they wear long-Standard Operating Procedure and also still hampered by several obstacles that are still people who do not do the recording, the Internet is still often dif????icultconditions KTP-el recorders are sometimes broken. At that moment lasted, socialization Administration Information System Implementation to the public hopefully maximized followed by improving the competence of the relevant institutions about damage to goods KTP-el input based arga Administration Information System Implementation in the town of Poso could be better and the maximum. Keywords: implementation, population administration information system
PENERAPAN MANAJEMEN RISIKO DALAM PENGELOLAAN DANA DESA: PERSPEKTIF KONSEPTUAL Mochamad Muslih
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 2 No. 1, April 2020
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The administration of village funds has been established by the government since 2014. In addition to having reaped a lot of bene????its, village grants have alsocaused a lot of abuse in the use of village funds. One solution that might hamper the misuse of village funds is the application of integrated risk management. The purpose of this study is to study the application of the concept of risk management in village fund management. The method used is qualitative method with survey approach. 79 (seventy nine) respondents consisting of academics and practitioners were respondents in this study. The results showed that the majority of respondents thought that it was necessary to implement integrated risk management in village fund management. Village fund managers are advised to implement risk management in village fund management. Village fund management organizations to have a chief risk of????icer. Future researchers should examine the bene????its of applying risk management quantitatively. Keywords: village funds, risk management, chief risk of????icer, survey.
PENGELOLAAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DESA ????PADES???? DESA BATETANGNGA KECAMATAN BINUANG KABUPATEN POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT Rahmawati Sururama; Andy Ariskha Masdar
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 2 No. 1, April 2020
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Village-Owned Enterprises, hereinafter referred to as BUMDes or BUM Desa, are business entities whose entire or most of their capital is owned by the Village through direct participation from village assets that are separated for the management of assets, services, and other businesses for the welfare of the village community. BUMDes Batetangnga is a BUMDes that was established right in the Village of Batetangnga, one of the villages located in the District of Binuang, Polewali Mandar Regency, West Sulawesi Province.This research aims to analyze the management of Village-Owned Enterprises (BUMDes) Towards Increased Village Original Income (PADes) Batetangnga Village, Binuang District, Polewali Mandar Regency, West Sulawesi Province. This research uses descriptive method with inductive approach. Data collection techniques are done through observation, interviews and documentation. The data analysis technique usedis ????ishbone analysis. Based on the results of research conducted, BUMDes Batetangnga is a BUMDes which is considered quite good, but there are still some shortcomings. The most prominent problem is the decline in BUMDes revenue in 2018 due to several factors. Then the other problem is related to the problem of human resources management of BUMDes Batetangnga which is considered not to have maximum knowledge and still needs to be developed and improved
Model Inovasi Pelayanan Publik di Kabupaten Sragen Provinsi Jawa Tengah Khasan Efendi; Tumija Tumija; Nur Handayani; Mohammad Rifai
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 4 No. 1, April 2022
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33701/jmb.v4i1.2327

Abstract

Tujuan penelitian ini mengetahui jenis inovasi pelayanan publik melalui model inovasi pelayanan publik dalam bentuk Mal Pelayanan Publik (MPP) dan peran Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Sragen. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, adapun teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi (pengamatan), interview (wawancara), dan dokumentasi dengan jumlah informan enam orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jenis inovasi pelayanan publik melelui model inovasi pelayanan dalam bentuk Mal Pelayanan Publik (MPP) yaitu Inovasi produk layanan, inovasi proses layanan, inovasi system layanan, inovasi kebijakan dan metode pelayanan yang diperoleh masyarakat dari pemerintah, BUMN, BUMD dan swasta dapat diperoleh dalam satu pintu untuk semua jenis pelayanan publik, baik melalui OSS (49 jenis pelayanan) maupun melalui Si Pioner (44 jenis pelayanan). Peran Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) untuk mewujudkan Mall Pelayanan Publik di Kabupaten Sragen cukup baik. Namun masih terkendala pada kebijakan refocusing anggaran akibat wabah pandemi covid-19, sehingga harus merescedule kembali pembangunanya dan menyesuaikan kemampuan keuangan daerah yang berakibat pada target waktu yang ditetapkan sebelumnya tidak tercapai.Kata Kunci: model, inovasi, pelayanan publik
Tata Kelola Pemerintahan Daerah Yang Inovatif dan Kolaboratif Dimasa Pandemi Covid 19 di Kota Cimahi Bertha Lubis
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 4 No. 1, April 2022
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33701/jmb.v4i1.2337

Abstract

Dampak wabah Pandemi covid 19 di Indonesia secara umum telah berdampak kepada semua sector kehidupan masyarakat salah satu sektornya adalah pelayanan Masyarakat dibatasi untuk melakukan kegiatan-kegiatan diruang-ruang publik, dan membatasi ijin operasional perkantoran, serta membatasi pegawai-pegawai yang masuk kantor, hanya diijinkan 50 % dari jumlah pegawai, membuat pelayanan publik, mengalami hambatan, namun Kota Cimahi tidak berhenti dengan melakukan inovasi dan kolaborasi dalam tata kelola pemerintahannya. Tujuan penelitian untuk mengetahui tata kelola pemerintahan daerah yang inovatif dan kolaboratif dimasa pandemi covid 19 dikota Cimahi, hambatan serta upaya untuk mengatasi hambatan tersebut. Metode ysng digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan pendekatan induktif. Data didapat dari data sekunder dan data primer. Hasil dan simpulan. Sebelum adanya wabah Pandemi Covid 19, pelayanan dilakukan secara tata muka langsung, namun adanya wabah pandemi Covid 19, pelayanan dirubah dengan menggunakan aplikasi secara on-line terkoneksi jaringan internet, pelayanan dalam bentuk on-line dapat dikatakan berhasil, karena adaya kepuasan masyarakat atas pelayanan tersebut . sehingga dapat dijadikan contoh, oleh daerah-daerah lain diprovinsi Jawa Barat, adapun hambatan yang terjadi adalah berupa jaringan, sarana belum memadai dan keterbatasan Sumber Daya Manusia.Kata Kunci : Tata Kelola, Inovatif dan Kolaboratif, Pandemi Covid 19.
Transformasi Pelayanan Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kabupaten Subang Di Masa Pandemi Covid 19 Sunasih Mulianingsih
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 4 No. 1, April 2022
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33701/jmb.v4i1.2338

Abstract

Pelayanan aparatur sipil negara (ASN) kepada masyarakat, di masa pandemi covid 19, menghadapi berbagai permasalahan, meskipun demikian harus tetap berjalan sebagaimana mestinya, melalui perubahan dan penyempurnaan, agar masyarakat tetap mendapatkan pelayanan sesuai kebutuhannya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Transformasi Pelayanan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Subang di masa Pandemi Covid 19 serta hambatan dan upaya mengatasi hambatan tersebut. Dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan induktif. Data diperoleh dari primer dan sekunder. Hasil dan simpulan, bahwa Agar pelayanan dapat terlaksana dengan sebaik-baiknya, maka Dinas Kependudukan dan pencatan sipil melakukan perubahan atau Transformasi di bidang pelayanan meskipun pelaksanaannya terbatas karena memiliki hambatan yaitu Sarana yang belum memadai yang berupa jaringan, kemudian yang dimiliki oleh masyarakat untuk memperlancar transformasi pelayanan terbatas, selanjutnya mind set masyarakat masih sederhana dan Adanya keterbatasan SDM dalam proses transformasi secara kulaitas maupun kuantitas. untuk mengatasi hambatan dilakukan upaya sosialisasi dan edukasi, membuka mindset masyarakat dan Untuk keterbatasan sumber daya manusia melalui pendidikan dan latihan IT bagi pegawai.Kata Kunci: Transformasi; Pelayanan; Pandemi Covid-19.
Manajemen Pemerintahan Kecamatan Dalam Mendukung Penerapan Protokol Kesehatan Di Kecamatan Wirosari Kabupaten Grobogan Irfan Setiawan
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 4 No. 1, April 2022
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33701/jmb.v4i1.2403

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan menganalisis manajemen pemerintahan kecamatan dalam mendukung penerapan protokol kesehatan pandemi Covid di Kecamatan Wirosari, dan untuk mengkaji dan mengetahui dukungan pemerintah daerah dalam penanganan pandemi Covid 19 di Kecamatan Wirosari, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah. Penelitian ini menggunakan konsep manajemen Terry (1971) untuk mendeskripsikan penyelenggaraan manajemen pemerintahan kecamatan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Guna memperoleh informasi yang jelas, peneliti menggunakan teknik pengumplan data melalui wawancara, obeservasi dan dokumentasi terhadap sumber data yang berasal dari para aparat di Kantor Kecamatan Wirosari, pegawai Puskesmas, aparat instansi vertikal, lurah dan kepala desa desa serta masyarakat di Kecamatan Wirosari. Data Hasil penelitian menunjukkan Manajemen pemerintahan Kecamatan dalam mendukung penanganan protokol kesehatan di Kecamatan Wirosari berjalan dengan baik. Hal tersebut terlihat dari pelaksanaan fungsi perencanaan, pengorganisasian, pergerakan dan pengawasan di Kecamatan Wirosari.Dukungan pemerintah kabupaten berjalan dengan baik pada segi dukungan kebijakan, sementaraa untuk dukungan anggaran kegiatan tidak didukung secara khusus dengan anggaran dalam pelaksanaan kegiatan di kecamatan.Kata Kunci: Manajemen Pemerintahan; Kecamatan; Protokol kesehatan; Pandemi Covid.
Kualitas Pelayanan Melalui Website Dan Media Sosial Dalam Menyediakan Layanan Yang Handal Di Masa Pandemi Covid 19 Di Kota Batam Marthalina Marthalina
Jurnal Media Birokrasi Jurnal Media Birokrasi, Vol. 4 No. 1, April 2022
Publisher : PRODI ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DAERAH FAKULTAS MANAJEMEN PEMERINTAHAN IPDN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33701/jmb.v4i1.2428

Abstract

Penggunaan media sosial dibutuhkan saat pandemi covid 19. Pemeritah Indonesia berupaya melakukan transformasi pelayanan publik ke kanal informasi teknologi dengan mengurangi kontak langsung dalam pelayanan. Meskipun kualitas website pemerintah daerah di Indonesia masih belum baik dan merata, akan tetapi tuntutan dan kebutuhan masyarakat dalam menghadapi pandemi covid-19 cukup tinggi. Pada tahun 2021, Kota Batam merupakan daerah zona merah dengan jumlah kasus Covid-19 tertinggi dengan klister tidak terlacak di Provinsi Kepulauan Riau. Penelitian ini dibutuhkan untuk melihat kualitas website dan media sosialnya dalam penyelenggaraan pelayanan publik selama pandemi covid 19 di Kota Batam. Penelitian menggunakan metode kuntitatif dengan pendekatan deskriptif. Analisis data-data temuan lapangan disajikan komprehensif dan mendalam secara deskriptif khususnya eksplorasi dengan memahami makna temuan penelitian dari sejumlah individu atau sekelompok orang yang berasal dari masalah sosial. Kegiatan penelitiandilakukan dengan tahap orientasi, tahap eksplorasi, tahap member check. Kualitas website dan media sosial yang dikelola oleh Pemerintah Daerah Kota Batam yang telah diukur melalui 3 (tiga) dimensi utama yaitu kualitas konten, layanan kualitas, dan kualitas teknis dengan rata-rata 60,15% responden menilai baik. Upaya peningkatan kualitas telah dilakukan dengan membangun sinergi dan memperkuat komunikasi antar lembaga pemerintahan daerah mengatasi kekurangan tenaga sumber daya manusia dengan memperbanyak pelatihan teknologi informasi dan komunikasi unggahan yang lebih singkat dan padat engagement dengan konten yang menghasilkan favorites likes, komentar, share, balasan, re-tweet, dan berbagai cara apa pun yang dapat digunakan masyarakat.Kata Kunci: kualitas, teknologi informasi, media sosial, pelayanan publik