cover
Contact Name
Iskandar Zulkarnain
Contact Email
abdimasloyalitasdanedukasi@gmail.com
Phone
+6281361811797
Journal Mail Official
abdimasloyalitasdanedukasi@gmail.com
Editorial Address
Jl. Sisingamangaraja km. 5,5 no. 10, Harjosari I, Kec. Medan Amplas, Kota Medan, Sumatera Utara 20217
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
Jaliye: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi
ISSN : 29618010     EISSN : 29618878     DOI : https://doi.org/10.47662/jaliye.v1i1.247
Jaliye : Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi merupakan jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) yang diterbitkan oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Al Washliyah (Univa) Medan. Jurnal ini memuat publikasi hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa implementasi berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, teknik, pertanian, sosial humaniora, dan ekonomi. Dalam satu tahun Jaliye diterbitkan sebanyak 2 (dua) kali yaitu pada bulan Juni dan Desember. Redaksi Jaliye mengundang para peneliti, akademisi, dan para praktisi untuk bersama menuangkan gagasan dan pemikirannya mengenai upaya dalam mengimplementasikan keilmuan di masyarakat. Ruang lingkup Jurnal Jaliye meliputi: Pendidikan, Teknik, Pertanian, Sosial humaniora, dan Ekonomi
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 53 Documents
PENYUSUNAN PEMBUKUAN USAHA PERCETAKAN CV. ARFA SUNDARI JAYA DI MEDAN TIMUR Sundari, Dewi; Yurmaini , Yurmaini; Erliyanti, Erliyanti
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 1 No. 2 (2022): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v1i2.650

Abstract

Tujuan Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat untuk memberikan atau mentransfer ilmu dan pengetahuan. Selain itu, diharapkan dapat memberikan pemahaman bagi pemilik dan karyawan usaha percetakan CV Arfa Sundari Jaya tentang penyusunan dan pembukuan keuangan agar mempermudah dalam mengelola keuangan sehingga dapat direncanakan dengan sebaik-baiknya, atau dalam lingkup lebih luas mengkalkulasi, mengkontrol serta mengatur keseluruhan transaksi keuangan yang terjadi sepanjang keberlangsungan dunia usaha. Metode pelaksanaan pengabdian ini dilakukan secara sistematis dan terbagi dalam beberapa kegiatan mulai dari tahap survei berupa sosialisasi yang dilakukan dengan menyusun program-program yang akan disampaikan saat kegiatan pengabdian masyarakat dilangsungkan, meliputi: penyusunan materi dan jadwal serta pembagian tugas tim pengabdian serta survei lokasi pengabdian. Tahap sosialisasi yaitu berupa silaturahmi dengan pimpinan usaha percetakan dan menyampaikan maksud dan tujuan pengabdian serta hasil yang diharapkan. Pada tahap ini juga dilakukan perjanjian kerjasama pengabdian serta menentukan jadwal acara berlangsung. Tim pelaksana kegiatan pengabdian pada masyarakat adalah dosen Program Studi Ekonomi Syariah yang beranggotakan 4 orang. Tim pengabdian akan memberikan materi tentang penyusunan dan pembukuan keuangan sederhana yang kreatif dan inovatif, dilanjutkan dengan pemberian pelatihan melalui simulasi praktek penyusunan pembukuan keuangan. Hasil pengabdian yang diperoleh adalah bertambahnya keilmuan, pengetahuan dan skill bagi Peserta mengenai cara penyusunan pembukuan keuangan usaha percetakan dalam laporan keuangan. Pengabdian ini dapat memberikan bantuan untuk meningkatkan kemampuan peserta secara langsung dan tepat sasaran, serta membuka wawasan khususnya para entrepreneur tentang pembukuan sebagai dasar untuk mengukur kinerja keuangan suatu bisnis.
PELATIHAN APLIKASI CORELDRAW DALAM PENINGKATAN HARDSKILL KARYAWAN DALAM MEMENUHI PESANAN KONSUMEN CV. ARK JAYA Sundari, Dewi; Yurmaini , Yurmaini; Ritonga, Muhammmad Tohir
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 1 No. 1 (2021): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi (Edisi Khusus)
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v1i1.655

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan di CV. Ark Jaya Medan Kegiatan ini meliputi pembelajaran desain grafis tentang pembuatan logo, spanduk dan banner yang diawali dengan pengenalan aplikasi coreldraw. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan hardskill karyawan pada bidang desain grafis terutama pada karyawan bidang penyeytiingan yang akan menghadapi pesanan konsumen . Pembelajaran dilakukan pada kegiatan ini adalah bagaimana mendesain logo, spanduk dan banner yang dibutuhkan masyarakat sebagai properti media informasi yang banyak digunakan disetiap aktivitas baik industri, usaha dan perkantoran. Metode pembelajaran yang dilakukan adalah metode presentasi dan pendampingan langsung dalam bentuk praktikum penggunaan aplikasi coreldraw serta melakukan kegiatan evaluasi melalui penugasan studi kasus pembuatan logo, spanduk dan banner dengan tema Iklan Pemasaran dan Logo Perusahaan . Berdasarkan hasil sebaran angket dan evaluasi kegiatan pelatihan keterampilan desain grafis menunjukan 80 % dari total peserta bisa mendesain logo, spanduk, banner dan peserta dapat menerapkan lebih dari satu aplikasi desain grafis sehingga tujuan kegiatan pengabdian telah tercapai yaitu untuk meningkatkan hardskill peserta bidang desain grafis dalam menghadapi konsumen.
PENGEMBANGAN USAHA PENGOLAHAN IKAN ASIN DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN UD. MELATI KOTA SIBOLGA Sundari, Dewi; Ritonga, Muhammad Tohir; Irwansyah , Irwansyah
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 1 No. 1 (2021): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi (Edisi Khusus)
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v1i1.656

Abstract

Pengabdian masyarakat dilakukan dengan metode pemberian pelatihan, pendampingan kepada peserta mengenai cara pengolahan ikan asin yang lebih efektif sehingga memberikan keuntungan yang lebih banyak sehingga dapat meningkat pendapatan UD. Melati dalam mensejahterakan seluruh pegawai yang terlibat dalam pengolahan ikan asin samapai dengan memasarkannya. Adapun Tujuan pelaksanaan PKM yaitu (1) Untuk meningkatkan pengolahan ikan asin pada UD. melati (2) Untuk meningkatkan pengetahuan tentang cara pemasaran ikan asin di dunia pasar (3) Untuk meningkatkan hasil kualitas ikan asin yang lebih bermutu dan efektif kepada seluruh pegawai UD. Melati terutama pemilik usaha Usaha Dagang Melati. Wilayah Lokasi mitra berada di Kota Siboga di Desa Aek Habil Kecamatan Sibolga Sambas. Kegiatan Pelatihan dan worshop dilakasanakan di UD. Melati. Hasil yang diperoleh dari hasil kegiatana PKM yaitu : 1) meningkatnya pengetahuan mengenai Teknik pengolahan ikan asin, (2) Untuk meningkatkan pengetahuan tentang cara pemasaran ikan asin di dunia pasar (3) meningkatkan hasil kualitas ikan asin yang lebih bermutu dan efektif setelah mendapatkan pelatihan dan workshop PKM yang . Hasil lain yang diperoleh yaitu meningkatnya pendapatan pemilik UsD. Melatia danTaraf hidup peserta pelatihan. Luaran/output kegiatan PKM yaitu (1) meningkatnya pengetahuan peserta mengenai materi-materi kegiatan, (2) artikel ilmiah yang dipublikasi pada jurnal OJS (3) publikasi pelaksanaan PKM pada media online.
PERAN BADAN USAHA MILIK DESA DALAM PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL MELALUI KEWIRAUSAHAAN SOSIAL Daulay, Leni Agustina; Alianur, Mudfar; Yustinaningrum, Bettri; Aini, Nurul
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 3 No. 1 (2024): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v3i1.699

Abstract

The purpose of this dedication activity is to improve the well-being of the people of Gegarang village with the role of the village owned enterprise agency as a driver and create creative and innovative social entrepreneurship. The approach of this dedication activity is Participatory Action Research (PAR). The results of this dedication show that (1) participants have an understanding of social entrepreneurship and marketing, (2) participants have successfully implemented the process of making onion cakes based on Fish Depik good taste and good product packaging, (3) the success rate of dedication activity seen from the large number of consumers who purchased the product.
PENDAMPINGAN BELAJAR BAHASA INGGRIS BAGI REMAJA MESJID AL-MUSTAFA DI ERA GLOBALISASI Warda, Yulia; Prihatini, Syafrina; Mardiah, Mardiah; Sari, Adinda Mutiara
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 3 No. 1 (2024): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v3i1.704

Abstract

English is a comprehensive global language used by the world community whose role is very important as a means of communication to convey ideas, feelings, and ideas in international activities to prepare for the global era. We also interpret English as a foreign language that is used for academic, professional, and work purposes. Demanding learners to master language skills namely speaking skills, reading skills, listening skills, and writing skills, this ability is known as macro skills, while micro skills in English are vocabulary, grammar, and pronunciation. For learners, the most basic thing is to master basic vocabulary (vocabulary skills) this is the main key to mastering the scope of other skills. The target of this PKM activity is the millennial generation (adolescents) who are productive age who have the opportunity and ability to learn foreign languages, namely English. As for some of the problems faced by mosque youth in recognizing and learning English as a global language including; learning English and the limitations on the knowledge of adolescents themselves. b. lack of interest and motivation in learning Islam and English. c. inappropriate delivery strategy. To answer all the above problems, what is done is to provide learning assistance that attracts teenagers' enthusiasm by using audio visuals, namely the animated video I Am the Best Muslim. The purpose of the implementation of this PKM is to provide services to the community, especially adolescents, to attract their interest in recognizing the concept of Islam in English, as well as increasing the limited knowledge of adolescents, as well as to increase interest and motivation to learn, then show that there are many ways to convey knowledge to adolescents. The implementation method in this PKM is by delivery, discussion (question and answer), and evaluation of PKM activities' success. From the results of the implementation of this service, the PKM team can conclude that youth English learning assistance with audiovisuals can attract teenagers' interest and motivation to learn in recognize the concepts of Islam and English. and can be seen from the feedback response to the discussion session and watching the English animation presented.
PESANTREN KILAT RAMADHAN UNTUK MENINGKATKAN PENGAMALAN AGAMA REMAJA MESJID GABUNGAN 7 DESA KEC. KOTABULUH, KABUPATEN KARO Hidayah, Nurul; Azis, Abdul; v, Rukmana; Jannah, Fathul
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 3 No. 1 (2024): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v3i1.705

Abstract

This community service is entitled "Ramadhan Lightning Islamic Boarding School for Teenagers Combined Mosque of 7 Villages (Amburidi, Rih Tengah, T. Marahe, Ujung Deleng, Liang Merdeka, Negeri Ginger and Bandar Meriah) District. Buluh City, Karo Regency.” The purpose of this community service activity is 1) Want to know the religious understanding of the Adolescents of the Subdistrict Association. Buluh City, Kab. Karo, 2) Want to know the role of Islamic boarding schools in increasing the religious practice of teenagers in the Combined District. Buluh city, district. Karo. The benefit of this activity is that it is an alternative that can be implemented to increase religious understanding for teenagers in mosques in the district. Bulu City and its surroundings. The method used is a). Lecture, b). Questions and Answers, c). Demonstration. The results of the community service program are 1) By implementing the Ramadhan express Islamic boarding school, it can increase the religious understanding of combined youth in the district. Buluh City, district. Karo. 2) Islamic boarding schools are effective in increasing the religious practice of teenagers in the Combined District. Buluh city, district. Karo.
PELATIHAN PENGGUNAAN ALGORITMA K-MEANS CLUSTERING UNTUK MENGIDENTIFIKASI KARAKTERISTIK SISWA Yudhanegara, Mokhammad Ridwan; Lestari, Karunia Eka
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 3 No. 1 (2024): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v3i1.710

Abstract

Salah satu bentuk inovasi di bidang pendidikan adalah pengembangan aplikasi yang dapat digunakan baik dalam pembelajaran maupun administrasi sekolah. Pengelompokkan siswa berdasarkan kondisi siswa dengan berbagai macam karakteristiknya sangatlah penting. Informasi dari pengelompokkan tersebut dapat dijadikan sebagai acuan bahan pertimbangan bagi guru atau pihak sekolah untuk melakukan langkah secara terstruktur dalam rangka meningkatkan kualitas siswa dan standar mutu sekolah. Clustering adalah metode yang dapat digunakan untuk membagi kumpulan data (objek) ke dalam kelompok (cluster) berdasarkan kemiripan antar objek. Kegiatan pelatihan yang merupakan bagian dari program pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan di SDN Karanganyar 01 Karawang. Kegiatan pelatihan ini diikuti oleh 25 peserta yang sebagian besar adalah Guru. Data yang digunakan berupa data hasil nilai mata pelajaran IPA dan IPS siswa. Data dianalis menggunakan metode k-means clustering menggunakan aplikasi XLSTAT. Pelatihan pengklasteran dengan menggunakan metode k-means diharapkan mempermudah para guru maupun tenaga pendidik dalam mengidentifikasi karakteristik siswa.
GERAKAN STATISTIKA MASUK DESA Lestari, Karunia Eka; Yudhanegara, Mokhammad Ridwan
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 3 No. 1 (2024): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v3i1.711

Abstract

Salah satu permasalahan yang dihadapi oleh aparatur pemerintah desa, pelaku usaha, guru, dan tata usaha di sekolah pada saat adalah terbatasnya kemampuan dalam menganalisis/mengolah data khususnya mengenai inferensi statistik. Hal ini menjadi permasalahan yang sangat serius. Karena dengan tidak cakapnya menganalisis data, dapat mengakibatkan terhambatnya kemajuan suatu instansi maupun bidang usaha. Selain itu, kemampuan dalam menggunakan perangkat lunak statistika juga sangat minim terutama pada kalangan aparatur pemerintah desa dan pelaku usaha. Pelatihan analisis data mengenai inferensi statistik ini merupakan solusi dari permasalahan tersebut. Pelaksanaan pelatihan yang diselenggarakan yaitu memuat materi statistika dan penggunaan perangkat lunak statistika.
PELATIHAN PENGENALAN HURUF DAN ANGKA DENGAN MEDIA FLASHCARD DI TK NAZAWA MEDAN Maharani, Israq; Rizqi, Nur Rahmi; Lubis, Ulfa Annisa
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 3 No. 1 (2024): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v3i1.728

Abstract

Flashcard merupakan salah satu media pembelajaran interaktif yang berupa kartu yang berisi gambar, kata ataupun simbol yang berukuran kecil ataupun berukuran bebas sesuai dengan penggunaannya dimana dan kepada siapa akan diberikan. Bermain flashcard sangat tepat digunakan pada anak usia dini untuk mengenalkan angka, huruf, gambar ataupun simbol lainnya yang dapat membantu perkembangan kemampuan sensorik, motirok dan memberikan motivasi pada siswa untuk belajar. Flashcard digunakan untuk membantu siswa mengenal huruf dan angka serta gambar kemudian dapat memberikan contoh sesuai inisial guruf yang diberikan serta menghitung jumlah benda yang ada disekitar berdasarkan simbol yang ada pada flashcard. Flashcard dapat digunakan untuk berbagai usia dan tingkat pendidikan sesuai dengan keperluannya. Agar pengenalan huruf dan angka menjadi efektif maka flashcard harus digunakan dengan warna-warna yang menarik perhatian, dengan gambar-gambar yang dapat menumbuhkan semangat dan motivasi siswa untuk belajar.
SOSIALISASI ALAT PERAGA PEMBELAJARAN MATEMATIKA ALAT HITUNG PERKALIAN DI SEKOLAH SDN No. 067249 MEDAN MARELAN Mahmud , Ronald; Nazaruddin, Ilham
JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi Vol. 3 No. 1 (2024): JALIYE: Jurnal Abdimas, Loyalitas, dan Edukasi
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UNIVA Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47662/jaliye.v3i1.730

Abstract

Manfaat masyarakat ini berupa penyediaan media atau alat peraga pembelajaran berbasis matematika bagi siswa UPT Sekolah SDN 067249 Medan Marelan yang terdapat di Kota Medan. Strategi yang kami gunakan adalah strategi alamat dan balasan serta strategi bakat. Sosialisasi atau sarasehan dimulai dan diakhiri pada tanggal 21 Juni 2024 pukul 08.00. Acara ini dapat berupa acara sosial dan seolah-olah berlangsung dalam satu sesi. Permasalahan yang terjadi di sekolah adalah siswa kurang tertarik mempelajari ilmu hitung karena pembelajaran dianggap sangat merepotkan. Mempunyai alat peraga pembelajaran aritmatika akan memudahkan siswa dalam memahami IPA, dimana siswa akan lebih mudah dalam menentukan kenaikan atau jawaban yang tepat, juga akan memudahkan mereka untuk dapat melakukan pengecekan dan guru akan memudahkan mereka dalam melakukan pengecekan. mengkomunikasikan materi tanpa merasa merepotkan. Bantuan pendidikan yang digunakan lebih mudah dan tidak menuntut siswa untuk mendapatkannya, sehingga siswa akan merasa bahwa pembelajaran lebih mudah dan mudah diperoleh karena adanya bantuan media pembelajaran tersebut. Dengan memanfaatkan bantuan pengajaran ini, pihak yang terdepan sependapat untuk memperjelas media ini karena sederhana dan cocok untuk anak sekolah dasar sehingga tidak terlalu menuntut mereka dalam melakukan peningkatan.