cover
Contact Name
Humaidi
Contact Email
journalofarabiceducation@gmail.com
Phone
+6285856528798
Journal Mail Official
journalofarabiceducation@gmail.com
Editorial Address
Jl. Raya Martajesah Kelurahan Martajesah Kec. Bangkalan Kab. Bangkalan
Location
Kab. bangkalan,
Jawa timur
INDONESIA
Qismul Arab: Journal of Arabic Education
ISSN : 3031674X     EISSN : 28279476     DOI : https://doi.org/10.62730/qismularab
Core Subject : Education,
Qismul Arab: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab diterbitkan dua kali setahun sejak 2021 (November dan Mei), adalah jurnal multibahasa (Bahasa Indonesia, Arab, dan Inggris), peer-review, dan berspesialisasi dalam Studi Bahasa Arab. Jurnal ini diterbitkan oleh Prodi Pendidikan Bahasa Arab STAI Syaichona Moh. Cholil Bangkalan. Redaksi menyambut para sarjana, peneliti dan praktisi Studi Bahasa Arab di seluruh dunia untuk mengirimkan artikel ilmiah untuk diterbitkan melalui jurnal ini. Semua artikel akan ditinjau oleh para ahli sebelum diterima untuk diterima. Setiap penulis bertanggung jawab penuh atas artikel yang diterbitkan.
Articles 67 Documents
Kontrastif Kolokasi dalam Penerjemahan Arab-Indonesia Ani Susilawati
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 1 No. 02 (2022): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v1i02.13

Abstract

The comparative study conducted in this research is to see the differences and similarities between Arabic and Indonesian collocations and to see how the collocation process is translated. The comparative study was conducted using a comparative descriptive methodological approach. This research is a type of library research, which describes research conducted solely based on facts or phenomena contained in the data. The data processing process is carried out using three steps of contrastive analysis, the first is a description, the second is an overview and the third is a comparison as well as describes the collocation process in translation. Through these several stages, lexical and grammatical collocation data can be obtained both in Arabic and Indonesian as follows: words that are side by side or side by side between prepositions and verbs where the prepositions used are the prepositions (fî), ??(ilâ)??? (alâ), (an), ?(li) and (bi), resulting in the form or category of verb + preposition. Meanwhile, lexical collocations in Arabic use noun + noun, adjective + noun, verb + noun, preposition + noun and Indonesian lexical and grammatical collocations take the form of subject + predicate, noun + adjective, noun + noun, noun + adjective, noun + noun, verb + noun, adjective + noun. Furthermore, in the translation process, the lexical and grammatical collocation forms from the two languages cannot be translated literally or word for word (as is) but must be translated according to the context of the sentence and the culture used in the language.
Implementasi Pembelajaran Kitab Al-Arobiyah Bayna Yadaika dalam Meningkatkan Pemahaman Mahasiswa Ahmad Taufiq; Inayah Priyatun
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 1 No. 02 (2022): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v1i02.14

Abstract

Language is considered very important by people and even by the world because it is considered a necessity as well as dependence in capturing the understanding of what the interlocutor is saying. In Indonesia, there are three languages ??that are very popular and often used in life, especially in the world of education. The first language is Indonesian as communication, and two foreign languages, namely English and Arabic as the language to be studied for the future. Therefore, it takes an Arabic language learning in the first step to get to know and apply Arabic in everyday life, both in terms of profession or just for personal needs. This research is descriptive, qualitative, which means a research conducted to get an overview or description of the Arabic language, regarding learning Arabic through the Kitab al-Arobiyah Bayna Yadaika by a number of IAIN Pekalongan students who reside in the An-Nur Dormitory, Pekalongan Regency. This learning is considered to have been able to build the enthusiasm and activeness of students. This is evidenced by the preparation of students when they will follow the course of learning.    
Strategi Pengajaran Bahasa Arab dengan Pendekatan Kontekstual untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis: (Studi Kasus pada Siswa MTsN Bangkalan) M Rofii; Shobiratul Mabrukah
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 2 No. 01 (2022): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v2i01.16

Abstract

Keterampilan menulis bahasa Arab di Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) Bangkalan masih sangat rendah, masih menitik beratkan pada keterampilan membaca dan kurang memperhatikan pada keterampilan lainnya. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui model strategi pengajaran bahasa Arab dengan pendekatan kontekstual untuk meningkatkan keterampilan menulis bagi siswa kelas VII MTsN Bangkalan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan datanya menggunakan tiga yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi, dengan populasi sampel terdiri dari 20 siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi pengajaran dengan menggunakan pendekatan kontekstual sangat efektif untuk meningkatkan keterampilan menulis dalam pengajaran bahasa Arab bagi siswa kelas VII MTsN Bangkalan. Dengan menggunakan strategi pengajaran pendekatan kontekstual siswa bisa membaca dan memahami tulisan dengan gaya pendidikan yang menyenangkan, tidak monoton dan terfokus pada buku teks.
Interferensi Penerjemahan Indonesia-Arab : (Studi Kasus Terhadap Mahasiswa Jurusan Bahasa Dan Sastra Arab Fuad IAIN Metro Lampung) Ani Susilawati
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 2 No. 01 (2022): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v2i01.21

Abstract

Translation means the transfer of one language to another. In the translation process, of course, you will be faced with linguistic problems and non-linguistic problems. Linguistic problems that often occur such as mastery of vocabulary and mastery of the structure of the source language are low so that in the process of translating words and sentences they experience many obstacles. Meanwhile, non-linguistic factors related to social and cultural aspects such as equivalence in translation. This study aims to reveal meaning deviations in the selection of diction or inappropriate words and sentences that occur due to language interference that occurs in the translator, where the translation results seem stiff and difficult to understand. In addition to choosing the right diction, the translator's sense of language (dzauq) should not be ignored. Because the sense of language arises from the social and cultural side that is automatically attached to a language. This research is a type of library research, which describes a research conducted solely based on facts or phenomena contained in the data. The data is taken from the thesis proposal of BSA FUAD IAIn Metro students. In this study using three stages in the data processing process, namely data collection techniques using listening and note-taking techniques, data analysis techniques using a language approach, and the last technique is the presentation of the results of data analysis carried out by parsing each data. Through these several stages, it can be found that these problems occur due to bilingualism and lack of mastery of the sense of language (dzauqul lughoh).
Analisis Problematika Pembentukan Lingkungan Bahasa Arab : (Studi Kasus di Prodi PBA STAI Syaichona Moh. Cholil Bangkalan) Fera Andriani Djakfar
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 2 No. 01 (2022): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v2i01.22

Abstract

Learning Arabic for PBA students is not only sufficient to be conducted in the classroom, but there must be a special environment outside the classroom that supports the provision of language materials in the classroom.  Therefore, PBA STAI Syaichona Moh.  Cholil Bangkalan tries to create an Arabic environment from year to year.  However, this effort cannot be separated from the various problems, so the purpose of this research is not only to describe the process of formation of the Arabic language environment, but also to analyze the problems of creating an Arabic environment in PBA STAI Syaichona Moh.  Cholil Bangkalan.  This research is a qualitative research to explore existing problems directly and not only through the existing literature.  The results of this study are the creation of an Arabic speaking environment in PBA STAI Syaichona Moh.  Cholil Bangkalan is formed in a formal and informal manner.  While the problems in creating an Arabic speaking environment include an open campus environment, neighboring Islamic boarding schools and other non-Arabic speaking study programs, mother tongue interference, lack of motivation, lack of regulations for language offenders, no private dormitory for PBA students, lack of supervision from leadership, and absence of supporting funds.
Strategi Pengembangan Desain Model Social Learning untuk Peningkatan Kualitas Penguasaan Bahasa Arab : (Studi Kasus Di Stais Syaichona Moh. Cholil Bangkalan) Mutmainah Mutmainah
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 2 No. 01 (2022): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v2i01.23

Abstract

Prodi Pendidikan Bahasa Arab di Sekolah Tinggi Agma Islam Syaichona Cholil Bangkalan berupaya untuk meningkatkan kualitas penguasaan bahasa arab yang dimiliki oleh mahasiswa. Namun demikian, tidak semua mahasiswa STAIS bersedia dan semangat untuk meningkatkan penguasaan bahasa Arab. Sehingga membutuhkan strategi agar mahasiswa memiliki kesadaran untuk memiliki kemauan membuka diri untuk meningkatkan penguasaan bahasa Arab, sebagai mahasiswa prodi Bahasa Arab yang memang semestinya memiliki kualifikasi Bahasa Arab yang berkualitas. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis kinerja dan kebutuhan guna mengetahui masalah yang dihadapi Prodi Pendidikan Bahasa Arab di STAIS dalam meningkatkan kualitas penguasaan bahasa arab dan menentukan kebutuhan-kebutuhan mahasiswa agar dapat meningkatkan kualitas penguasaan bahasa arab yang dimiliki. Penelitian ini merupakan penelitian ini merupakan jenis kajian pengembangan model ADDIE tahap analysis, ada dua: pertama adalah analisis kinerja (performance analysis), dan kedua adalah analisis kebutuhan (need analysis). Pendekatan kualitatif dengan jenis kajian studi kasus. Teknik penentuan informan pada penelitian ini menggunakan purposive sampling dan snowball sampling. Teknik pengambilan data dilakukan melalui wawancara mendalam (in-depth interview) dan dokumentasi. Data penelitian ini diolah dan dianalisis menggunakan analisis kualitatif, dan uji keabsahhannya menggunakan triangulasi sumber dan metode. Hasil analisis kinerja menunjukkan bahwa terdapat beberapa problem dalam peningkatan penguasaan kualitas bahasa Arab, antara lain: motivasi yang kurang, belum terbuka terhadap informasi atau teknologi baru, dan kuranya strategi yang inovatif. Sedangkan dari analisis kebutuhan menunjukkan bahwa mahasiswa membutuhkan tiga aspek, meliputi: 1) aspek motif, motif dalam mempelajari dan meningkatkan motivasi dalam meningkatkan pengusaan bahasa Arab. 2) aspek kompetensi/kemampuan, ada empat yaitu: pertama adalah maharah al istima’ (ketrampilan mendengar), kedua adalah maharah al kalam (ketrampilan berbicara), keterampilan membaca) merupakan keterampilan membaca. Dan keempat adalah maharah al kitabah (ketrampilan menulis). 2) Aspek strategi, dalam meningkatkan penguasaan kualitas pengguanasaan bahasa Arab penting menggunakan stertegi yang efektif, salah satunya adalah model social learning, sebagai upaya pada peningkatan kualitas penguasaan bahasa arab mahasiswa melalui program-program.
Model Pembelajaran Maharah al-Kalam Menggunakan Kitab “al-Muhadatsah al-Arabiah” Karya K.H Ahc. Ghazali Salim: (Studi Kasus Santri di PP. Raudlatul Jannah Taposan Palengaan Pamekasan) Moh Supriyadi
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 2 No. 01 (2022): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v2i01.24

Abstract

Berbicara bahasa arab merupakan suatu keterampilan yang produktif dari seorang pelajar yang memiliki skel dalam menggunakan suara yang akurat dan mampu mengatur susunan kata dan kalimat sehingga bisa mengungkapkan apa yang diinginkan oleh pembicara saat berbicara. Tidak diragukan lagi bahwa berbicara adalah salah satu bentuk kegiatan linguistik yang paling penting, bagi orang dewasa dan anak-anak, baik pria maupun wanita, berbicara lebih banyak digunakan dalam kehidupan manusia dibandingkan dengan tulisan. Oleh karena itu, guru harus mempersiapkan strategi dan tadribat lughawiyah yang menyenangkan dan memotivasi untuk mendorong siswa agar mandiri dan terdorong untuk berbicara, terutama dalam berbicara bahasa Arab dengan mudah dan benar, untuk meningkatkan kefasihan lisan. Seorang guru sangat membutuhkan kitab “al-Muhadatsah al-Arabiah” dalam pembelajaran maharah al-kalam, karana kitab ini memiliki kelebihan tersendiri yang sangat memudahkan oleh siswa terutama bagi siswa baru mengenal bahasa arab. Karena didalamnya tidak hanya focus pada materi percakan akan tetapi dilengkapi dengan latihan-latihan yang menstimulus siswa untuk berbicara bahasa arab denga fasih.
Pengaruh Penggunaan Metode Al-La’bu Al-Adwar Untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikatif Maharah Kalam : (Studi Kasus Mahasiswa Semester II STIT Miftahul Ulum Bangkalan) Jalaludin Faruk Azhari; Asyhari Zubair
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 2 No. 01 (2022): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v2i01.35

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan metode al-la’bu al-adwar untuk meningkatkan kemampuan komunikatif dalam maharah kalam, subyek dari penelitian ini adalah mahasiswa semester II STIT Miftahul Ulum Bangkalan. Teknik analisi data yang digunakan ialah uji normalitas dan uji t-tes dengan menggunakan bantuan software SPSS 26,00. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara sesudah penerapan metode al-la’bu al-adwar dengan sebelum penerapan, hal ini dibuktikan melalui uji t dengan diperoleh harga statistik t = 15,138 dengan df = 24 dan angka signifikasi atau p-value = 0,000 < 0,05 atau Ho ditolak dan Ha diterima. Sedangkan untuk mengukur indikator tingkat pengaruh penggunaan metode al-la’bu al-adwar ialah dengan menggunakan uji Gain, dengan perolehan nilai dengan rata-rata 0.5710 yang mempunyai arti memiliki pengingkatan hasil belajar kategori sedang.
Ta’tsîr Itqân al-Mufradât ‘ala Qudrah Hifdz al-Quran li Tilmîdzât al-Fasl al-tsâlis A Luthfatul Qibtiyah; Nur Faradila; Izzat Amini
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 2 No. 02 (2023): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v2i02.38

Abstract

Mastery of Arabic vocabulary is the ability to use the words you have in communicating and making it easier to memorize Arabic texts, especially memorizing the Al-Qur'an. The aim of this research is to determine the effect of vocabulary mastery on the ability to memorize the Qur’an and the size range of the third class “A” female students at the Al-Amin Brandwan Institute for the Memorization of the Qur’an. The research used quantitative input. The two variables are vocabulary proficiency (the independent variable) and the ability to memorize the Qur'an (the dependent variable). The community in this research is the students of the Institute for Memorizing the Qur’an, third semester “A”, numbering 36 students. To collect the data, the researcher used a questionnaire and documentation. And the data analysis method used is simple linear regression analysis using SPSS for Windows 20. Data analysis results using a simple linear regression equation that the output value is t count value = 2.482 with significant level 0.000 < 0.05, which means that vocabulary mastery (independent variable) There is an effect on the ability Memorizing the Qur’an (dependent variable).
Daur Al-Indhibath Al-Lughawiy ‘Alaa Nidzami Al-Hayah Li Thalibaati Tarbiyatil Mu’allimien Al-Islamiyah Maghfirotul Hasanah; Bidari Bidari
Qismul Arab: Journal of Arabic Education Vol. 2 No. 02 (2023): Qismul Arab: Journal of Arabic Education
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Syaichona Moh. Cholil Bangkalan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62730/qismularab.v2i02.44

Abstract

Keberadaan disiplin berbahasa arab merupakan hal yang penting dalam kehidupan dan segala sesuatu akan terus berkaitan dengan bahasa. Dalam hal ini tidak ada seorangpun yang mampu hidup tanpa bahasa, sehingga disiplin berbahasa menjadi hal yang sangat penting dalam membentuk Pendidik yang sukses serta sempurna dalam pengaplikasiannya. Pada masa modern saat ini, terdapat banyak sekali pondok pesantren atau lembaga yang memberikan perhatian lebih pada perkembangan dua bahasa Internasional yaitu bahasa Arab dan bahasa Inggris dengan pembelajaran yang konsisten dan peraturan yang kuat untuk membentuk lingkungan yang berbahasa, salah satunya Pondok Modern Darussalam Gontor yang kemudian diadposi dan juga diterapkan oleh salah satu Pondok Pesantren yang berdomisili di Pulau Garam Madura yaitu Tarbiyatul Mu’allimien Al-Islamiyah PP. Al-Amien Prenduan Sumenep Madura. Sehubungan dengan hal ini, maka TMI memiliki model pendidikan yang tercakup dalam sepuluh macam atau ketegori yang dilaksanakan selama 24 jam dalam kurikulum terpadu, di dalamnya terdapat Kurikulum Dasar, Intra Kurikuler, Ekstra Kurikuler, dan CO Kurikuler yang mana dalam hal ini mencakup berbagai macam kegiatan keterampilan berbahasa seperti latihan berbahasa, drama mingguan, penambahan kosa kata dan kegiatan berbahasa lainnya. Peneliti mengkhususkan objek penelitiannya kepada Santriwati Kelas V TMI Putri PP. Pesantren Al-Amien Prenduan dengan fokus pembahasan terkait disipilin berbahasa itu sendiri (bahasa Arab) dan perannya terhadap disiplin kehidupan sehari-hari Santriwati Kelas V TMI Putri PP. Pesantren Al-Amien Prenduan dengan metode penelitian kualitatif deskriftif dengan cara mengumpulkan data-data melalui observasi langsung, wawancara kepada narasumber terkait yaitu Santriwati Kelas V TMI Putri PP. Pesantren Al-Amien Prenduan, wali kelas, pembimbing asrama, ketua pusat pengembangan bahasa, dan dokumentasi yang berhubungan dengan disiplin berbahasa arab seperti buku Hidup Berdisiplin karya KH. Muhammad Idris Jauhari, TENGKO, daftar atau data pelanggaran di Mahkamah ‘Ulya, Marhalah Aliyah, pelanggaran di bagian penanggungjawab bahasa dan prestasi yang telah dicapai oleh Santriwati Kelas V TMI Putri PP. Pesantren Al-Amien Prenduan. Adapun hasil dari penelitian ini, disiplin berbahasa sangat berperan penting dalam disiplin kehidupan Santriwati Kelas V TMI Putri dengan penerapan dari berbagai macam kegiatan kebahasaan seperti penambahan kosa kata, pembelajaran resmi di dalam kelas, pembelajaran tidak resmi di luar kelas seperti datang tepat waktu ke Mushalla sehingga mereka terbiasa dengan kebiasaan yang baik dan menjadi pamong yang baik pula bagi yang lainnya, kemudian juga mereka terlatih untuk senantiasa sadar diri dan memiliki manejemen yang kuat untuk terus mengembangkan kedisiplinan dalam kehidupan. Selain itu juga mereka terbiasa mengakui kesalahan yang telah dilakukan dan terlatih untuk mengembangkan potensi kebahasaannya seperti meraih prestasi, selalu berkomunikasi dengan berbahasa arab serta yang tak kalah penting adalah senantiasa menerapkan disiplin berbahasa