cover
Contact Name
Sularno
Contact Email
soelarno@unidha.ac.id
Phone
+6288270875130
Journal Mail Official
jurnal.ittc@gmail.com
Editorial Address
Jl. Veteran dalam no.24d, Kota Padang, Sumatera Barat 25112
Location
Unknown,
Unknown
INDONESIA
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan
Published by CV ITTC Indonesia
ISSN : -     EISSN : 30631467     DOI : https://doi.org/10.62379/jipk
Core Subject : Health, Science,
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | ISSN (E): 3063-1467 merupakan jurnal ilmiah yang menerbitkan artikel bidang psikologi dan kesehatan. Jurnal ini terbit setiap tiga bulanan, yakni bulan Januari, April, Juli, dan Oktober. Adapun cakupan dari jurnal ini antara lain: Bidang Psikologi: Psikologi Pendidikan, Psikologi Klinis, Psikologi Perkembangan, dan Psikologi Sosial. Bidang Kesehatan: Ilmu kedokteran, ilmu keperawatan, ilmu kebidanan, farmasi, dan ilmu gizi.
Articles 64 Documents
Pengaruh Terapi Musik Terhadap Penurunan Nyeri Dismenore Di SMA UII Yogyakarta Lestari, Reza Ayu Lestari; Sri Ratna Ningsih
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dysmenorrhea has adverse effects, both in the long term and the short term. Music therapy can be an alternative to overcome dysmenorrhea pain. The purpose of this study was to determine the effect of music therapy on reducing dysmenorrhea pain in adolescent girls. The method used is a pre-experiment with a one-group pretest-posttest design approach. The population in this study consisted of 31 female students in grade X, some of whom were then taken as samples using total sampling. The measuring instrument used was the Numeric Rating Scala pain scale, and the statistical test used the Wilcoxon test. The results of the study showed that the pain scale of dysmenorrhea before music therapy was on a moderate pain scale (4-6) for 17 respondents (73%) and a severe pain scale (7-10) for 14 respondents (28%). After the implementation of music therapy, a mild pain scale (1-3) was obtained for 14 respondents (28.5%), moderate pain (4-6) for 16 respondents (72%), and severe pain (7-10) for one respondent (0.5%). The results of the p-value calculation showed a result of 0.000 (<0.05), so Ha was accepted. This study proves the effect of music therapy on reducing pain in dysmenorrhea at SMA UII Yogyakarta
Pengaruh Cyberbullying Pada Kesehatan Mental Mahasiswa Di Daerah Istimewa Yogyakarta Rifan Fauzi Setiawan; Wayan Wirayana; Muhammad Dhino Ridho Adiaksa
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini mengkaji pengaruh cyberbullying terhadap kesehatan mental remaja di Daerah Istimewa Yogyakarta, di tengah pesatnya perkembangan teknologi informasi yang memengaruhi pola komunikasi. Cyberbullying, sebagai perilaku intimidasi yang dilakukan melalui media sosial dapat memiliki dampak yang signifikan terhadap kesehatan mental individu yang menjadi korban, seperti meningkatkan tingkat kecemasan dan depresi. Strategi penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif, yang mencakup pengumpulan data melalui survei pada remaja berusia 13 hingga 29 tahun. Sebanyak 100 responden diambil sebagai sampel dari populasi sebanyak 275.521 orang dengan menggunakan rumus Slovin. Instrumen yang digunakan terdiri dari skala cyberbullying dan skala kecemasan yang dilakukan pengujian terhadap validitas dan reliabilitasnya. Temuan analisis mengindikasikan bahwa semua item dalam skala kecemasan valid, sedangkan satu item dalam skala cyberbullying tidak valid. Uji korelasi menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0,000, yang menunjukkan adanya hubungan positif yang signifikan antara cyberbullying dan kecemasan. Temuan ini menunjukkan bahwa peningkatan tingkat cyberbullying berpotensi meningkatkan kecemasan di kalangan remaja, yang menuntut perhatian dan strategi pencegahan yang komprehensif dari orang tua, pendidik, dan masyarakat untuk mendukung kesehatan mental remaja.
Analisis Prilaku Konsumen Dalam Pembelian Produk Farmasi Di Apotek Kimia Farma DIS Cileungsi Qonita Aziz, Jihan; Muhibban
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perilaku konsumen dalam sektor farmasi dipengaruhi oleh berbagai faktor, seperti harga, kualitas produk, layanan apotek, serta faktor sosial dan psikologis.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perilaku konsumen dalam pembelian produk farmasi di Apotek Kimia Cileungsi Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei dengan pendekatan kuantitatif, di mana data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada konsumen yang berkunjung ke Apotek Kimia Cileungsi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor harga dan kualitas produk menjadi pertimbangan utama dalam pengambilan keputusan pembelian. Selain itu, faktor kepercayaan terhadap apotek dan rekomendasi dari tenaga apotek juga mempengaruhi keputusan konsumen. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan bagi pihak apotek untuk lebih memahami preferensi konsumen dan merumuskan strategi pemasaran yang lebih efektif dalam menarik pelanggan.
Hubungan Antara Perilaku Phubbing Dengan Kualitas Persahabatan Pada Mahasiswa Jurusan Promosi Kesehatan PT X Harri Kurniawan; Daffa Abiyyu Ramadhan; Ummil Khairiyah; Purwanti Endah Rahayu
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara perilaku phubbing dengan kualitas persahabatan pada mahasiswa Jurusan Promosi Kesehatan Politeknik Kesehatan Padang. Variabel bebas dalam penelitian adalah perilaku phubbing dan variabel terikat dalam penelitian ini adalah kualitas persahabatan. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala perilaku phubbing dan skala kualitas persahabatan. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik simple random sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah 118 mahasiswa Jurusan Promosi Kesehatan di Politeknik Kesehatan Padang. Uji validitas dan uji reliabilitas pada penelitian ini menggunakan teknik Alpha Cronbach. Hasil koefisien validitas pada skala perilaku phubbing bergerak dari rix = 0,312 sampai dengan rix = 0,800 dengan nilai koefisien reliabilitas α = 0,935, sedangkan hasil koefisien validitas pada skala kualitas persahabatan bergerak dari rix = 0,312 sampai dengan rix = 0,771 dengan nilai koefisien reliabilitas α = 0,924. Berdasarkan analisis data, diperoleh nilai korelasi sebesar r = -0,629 dengan taraf signifikansi p = 0,000 (< 0,01), maka hipotesis diterima dengan arah hubungan yang negatif. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang kuat dan signifikan antara perilaku phubbing dengan kualitas persahabatan pada mahasiswa Jurusan Promosi Kesehatan di Politeknik Kesehatan Padang berarah negatif artinya semakin tinggi perilaku phubbing maka semakin rendah kualitas persahabatan, dan sebaliknya semakin rendah perilaku phubbing maka semakin tinggi kualitas persahabatan yang dimiliki mahasiswa Jurusan Promosi Kesehatan di Politeknik Kesehatan Padang. Adapun besar sumbangan efektif antara variabel perilaku phubbing terhadap variabel kualitas persahabatan pada mahasiswa Jurusan Promosi Kesehatan di Politeknik Kesehatan Padang adalah sebesar 39,6%.
Hubungan Antara Workload Dan Burnout Pada Karyawan Di Surabaya Dengan Effort-Reward Imbalance Sebagai Variabel Moderator Shintya Ayu Santoso; Eben Ezer Nainggolan; Etik Darul Muslikah
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara workload dan burnout pada karyawan di Surabaya dan effort-reward imbalance berperan dalam memoderasi hubungan antara workload dan burnout. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan di Surabaya dengan jumlah sampel 384 orang, hal ini ditentukan dengan menggunakan table krejcie didasarkan 5% kesalahan dan mempunyai 95% kepercayaan. Pendekatan yang digunakan adalah kuantitatif korelasional, dengan teknik accidental sampling. Alat ukur yang digunakan adalah The Maslach Burnout Inventory, Carga Mental Questionnaire (CarMen-Q), dan Effort-Reward Imbalance Questionnaire (ERI). Teknik analisis data menggunakan uji regresi hierarki. Bedasarkan hasil analisis ini menyatakan bahwa terdapat hubungan antara workload dan burnout, serta effort-reward imbalance memoderasi hubungan antara workload dan burnout. Jadi semakin tinggi effort-reward imbalance yang dialami oleh karyawan, maka semakin kuat hubungan antara workload dan burnout pada karyawan tersebut.
Keterlibatan Belajar Sebagai Variabel Intervening Antara Kecanduan Game Online Dan Motivasi Akademik Pada Mahasiswa Muhammad Aris Wahyudi; Eben Ezer Nainggolan; Sayidah Aulia Ul Haque
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Motivasi akademik mahasiswa merupakan isu yang krusial dalam dunia pendidikan, baik di Indonesia maupun secara global. Tantangan seperti rendahnya dukungan lingkungan belajar, manajemen waktu yang kurang optimal, hingga pengaruh negatif dari kecanduan game online menjadi hambatan yang signifikan. Dampak dari perkembangan teknologi dan penetrasi internet, telah terbukti menurunkan motivasi belajar, mengurangi waktu belajar, serta melemahkan kemampuan interaksi sosial mahasiswa. Selain itu, keterlibatan belajar mahasiswa kerap menghadapi hambatan seperti rendahnya partisipasi aktif, minimnya interaksi antara dosen dan mahasiswa, serta penggunaan teknologi secara tidak produktif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah keterlibatan belajar sebagai variabel intervening pada hubungan antara kecanduan game online dan motivasi akademik pada mahasiswa Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode korelasional. Populasi dalam penelitian ini adalah 304 mahasiswa dengan tingkat kesalahan 10% ditabel Issac dan Michael. Teknik pengambilan partisipan ini menggunakan teknik purposive sampling, Pengukuran skala keterlibatan belajar menggunakan skala yang dimodifikasikan dari peneliti Abbasi, dkk (2023) yang mengacu pada teori tokoh Fredricks, dkk (2004). Pengukuran skala kecanduan game online menggunakan skala dari tokoh Lemmens, dkk (2009). Pengukuran skala motivasi akademik menggunakan skala dari tokoh Vallerand, dkk (1992). Keterlibatan belajar mampu memperkuat hubungan antara kecanduan game online dan motivasi akademik, variabel ini tidak berfungsi sebagai mediator yang signifikan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kecanduan game online memiliki pengaruh negatif langsung terhadap motivasi akademik mahasiswa, di mana tingkat kecanduan yang tinggi berhubungan dengan motivasi akademik yang lebih rendah, terlepas dari keterlibatan belajar.
Efektivitas Dan Proses Sterilisasi Uap Dalam Farmasi Niken Rahmita; Dewi Rahmawati; Sirojul Eilma; Sari Fatul Layly; Anisya Khusnul; Dzakiya Zhihrotulwida; M. Fitrul Mubarak
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sterilization is the liberation of materials or tools from various living microorganisms or their resting stages. Sterilization methods can be divided into two general groups, namely physical and chemical. Although sterilization can be achieved with certain chemicals, generally physical methods are more reliable. One of the most effective methods for killing microorganisms is using high temperatures. One of the sterilizers that uses the pressurized steam heat method is the autoclave. This review article was carried out with the aim of discussing and providing information to readers regarding the sterilization of tools and materials that will be used in medical and non-medical settings, which is very important in every manufacturing process. Apart from that, we also know the benefits and processes of sterilization that are commonly used, namely steam sterilization.
Faktor Pengetahuan, Sikap, Dan Praktik Dalam Pemberian Asi Ekslusif Pada Anak Tri Dela Puspita; Marina Valentia Putri Lubis; Widia Lestari; Rani Suraya
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Exclusive breastfeeding for the first six months of a baby's life still faces various challenges, particularly related to mothers' knowledge, attitudes, and practices. This study aims to analyze the factors influencing the success of exclusive breastfeeding in Jatirejo Village, Pagar Merbau District. The research method used is descriptive quantitative with a questionnaire survey involving 30 mothers with children aged 0–24 months. The results show that most mothers have a good understanding of exclusive breastfeeding. However, several challenges remain, such as perceptions of low breast milk production, work demands, and lack of education. On the other hand, support from family and healthcare professionals plays a crucial role in the success of exclusive breastfeeding. Therefore, continuous education and policies supporting breastfeeding mothers, especially working mothers, are necessary. 
Hubungan Antara Tingkat Keparahan Diare Dengan Kadar Kalium Darah Pada Pasien Dewasa Dengan Gastroenteritis Akut Di RS Advent Manado Sulawesi Utara Ni Kadek Dhairya; , Diana Shintawati Purwanto; , Stefana Helena Margaretha Kaligis
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Gastroenteritis akut dengan diare adalah masalah kesehatan utama di seluruh dunia, termasuk di Indonesia. Diare berdampak langsung pada keseimbangan elektrolit tubuh, terutama kalium, yang dapat menyebabkan gangguan fungsi tubuh hingga komplikasi serius. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara tingkat keparahan diare dengan kadar kalium darah pada pasien dewasa dengan gastroenteritis akut di RS Advent Manado, Sulawesi Utara. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian analitik observasional dengan rancangan penelitian potong lintang. Penelitian ini merupakan penelitian retrospektif dengan menggunakan data sekunder (data rekam medis) yang akan digabungkan dengan skoring Vesikari. Penelitian ini menggunakan metode total sampling dan tercatat, 249 pasien memenuhi kriteria inklusi sebagai sampel Berdasarkan hasil penelitian, 135 (54,2%) pasien memiliki kadar kalium normokalemia dengan tingkat keparahan diare terbanyak adalah keparahan diare sedang sebanyak 126 (50,6%) pasien. Hasil analisis uji Chi-square, didapatkan nilai p-value 0,973 (p-value>0,05). Simpulan penelitian ini adalah tidak terdapat hubungan antara tingkat keparahan diare dengan kadar kalium darah pada pasien dewasa dengan gastroenteritis akut di RS Advent Manado.
Hubungan Dukungan Suami Dengan Tingkat Kejadian Depresi Postpartum Pada Ibu Pasca Melahirkan di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta Sartika, Bella; Dita Kristiana
Jurnal Ilmu Psikologi dan Kesehatan | E-ISSN : 3063-1467 Vol. 1 No. 4 (2025): Januari - Maret
Publisher : CV. ITTC INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

THE RELATIONSHIP BETWEEN HUSBAND'S SUPPORT AND THE LEVEL OF POST-BIRTH DEPRESSION AT PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA HOSPITAL Bella Sartika¹, Dita Kristiana² ABSTRACT The negative impact of postnatal depression is not only experienced by the mother, but can have an impact on the child and their family as well. Mothers who experience postpartum depression are unable to care for their babies optimally, including being lazy about providing breast milk directly. Husband's support is one of the factors that influences the incidence of postpartum depression. The aim of this research is to determine the relationship between husband's support and the incidence of postpartum depression at PKU Muhammadiyah Hospital Yogyakarta in 2024. The research was conducted from August 2024 to November 2024 at PKU Muhammadiyah Hospital Yogyakarta. The research method employed was descriptive correlational with a cross-sectional design. The research was carried out in August 2024 - November 2024. The population of this study was all postpartum mothers who visited and had an examination at PKU Muhammadiyah Hospital, Yogyakarta. The total population was 136 respondents. The sampling technique was simple random sampling with a total of 58 postpartum mothers. Based on the statistical test output of non-parametric statistical tests using the Chi-square test with SPSS, the Asymp value was obtained. Sig. (2-tailed) 0.03, it can be concluded that Ha is accepted, which means there is a relationship between husband's support and the incidence of postpartum depression in postpartum mothers at PKU Muhammadiyah Yogyakarta Hospital, Ngupasan, Gondomanan District, Yogyakarta City, 2024. After conducting a correlation test, it was found The Pearson Chi-square value is 167, which means there is a relationship between husband's support and low postpartum depression. Husband's support is really needed by mothers in facing childbirth, with support from the people closest to them, mothers are able to get through the difficult times of childbirth, so that the incidence of depression in mothers giving birth can be reduced. Keywords       : Husband's Support, Postpartum, Depression   ¹Student  of  Bachelor  of  Midwifery  and  Midwifery  Professional  Education,  Universitas Aisyiyah Yogyakarta ²Lecturer of Midwifery and Midwifery Professional Education, Aisyiyah University, Yogyakarta