cover
Contact Name
Arnis Budi Susanto
Contact Email
arnis.feb@unej.ac.id
Phone
+62 815-6565-692
Journal Mail Official
ejeba.feb@unej.ac.id
Editorial Address
https://ejeba.jurnal.unej.ac.id/index.php/e-JEBAUJ
Location
Kab. jember,
Jawa timur
INDONESIA
eJEBA
Published by Universitas Jember
ISSN : 23554665     EISSN : 26853523     DOI : https://doi.org/10.19184/ejeba.v10i1.37361
Core Subject : Economy, Science,
-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi is a biannual double-blind peer-reviewed academic journal that is dedicated to publishing high-quality scholarly works on all disciplines of economics, business, and accounting studies. The objective of the Journal is to provide a leading forum for the enhancement of communication between researchers and policymakers on the recent development of economics, business, and accounting. The publication in the Journal lays emphasis on works at the cutting edge of economics, business, and accounting that have not been published everywhere. The Journal covers the discussion of contemporary economics, Islamic economics, business, and accounting in theoretical, empirical, and comparative studies which are not limited to Indonesian economics, business, and accounting, but in international economics, business and accounting too.
Articles 230 Documents
Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Jember Aldy Purnama Indrianto; Mochamad Syaharudin; Budi Nurhardjo
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.12325

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi dan stres kerja terhadap kinerja pegawai Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Jember. Populasi dalam penelitian ini adalah pegawai Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Jember yang berjumlah 73 orang. Tehnik pengambilan sampel menggunakan metode sensus atau sampel jenuh merupakan suatu teknik penentuan sampel bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel. Jenis data menggunakan data kualitatatif melalui berbagai macam teknik pengumpulan data serta data kuantitatif dimana data yang berbentuk angka atau bilangan. Sumber data yang digunakan menggunakan data primer data yang dikumpulkan melalui pihak pertama, biasanya dapat melalui wawancara, kuesioner dan observasi yang bertujuan untuk menunjang penelitian ini dan data sekunder dimana di peroleh dari jurnal, artikel dan internet yang mendukukung. Metode analisis data menggunakan statistik deskriptif, uji instrumen, uji asumsi klasik, dan pengujian hipotesis yang terdiri dari metode analisis regresi linier berganda serta uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa gaya kepemimpinan, motivasi dan stres kerja berpengaruh terhadap kinerja Pegawai Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Jember.
Penyerapan Tenaga Kerja Di Provinsi Jawa Timur Fivien Muslihatinningsih; miftahul walid; I Wayan Subagiarta
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.12742

Abstract

One of the factors that can create a successful economic development in each country is the absorption of labor. The high absorption of labor will reduce poverty and increase economic growth. Thus, the government of each country is no exception, Indonesia is also carrying out reforms related to labor issues. The purpose of this study is to determine the factors that influence employment in East Java Province in 2010-2017. The variables used in this study are employment, wages, population and Gross Regional Domestic Product (GRDP). The data used in this study is panel data. The analysis tool used is panel data regression analysis. The results in this study using the model fixed effect are the variables of labor, wages, population and Gross Regional Domestic Product (GRDP) affecting employment in East Java. The policy recommendations carried out are programs to improve the quality and productivity of the workforce, programs for expanding and placing workers, developing industrial relations and sharia work programs and labor inspection and labor protection programs.
Pengaruh Pemekaran Wilayah... Pengaruh Pemekaran Wilayah Terhadap Pertumbuhan Ekonomian Daerah (Studi Kasus Tujuh Provinsi Hasil Pemekaran Wilayah Di Indonesia) Wida Safitri; Duwi Yunitasari; Siti Komariyah
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.12950

Abstract

PDRB provinsi hasil pemekaran wilayah menunjukan kenaikan di setiap tahunnya namun perkembangan perekonomian menunjukan perbedaan dan Pendapatan Daerah di Provinsi hasil pemekaran menunjukan adanya kenaikan di setiap tahunnya, namun hal ini tidak terlepas dari tingginya Dana Perimbangan yang di dapat dari pemerintah Pusat. Di Indonesia sejak tahun 1999 sampai tahun 2012 terdapat 8 Provinsi yang di mekarkan dan Provinsi Kalimantan Utara di mekarkan di 2012 akhir. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak pemekaran wilayah terhadap perekonomian di tujuh Provinsi hasil pemekaran di Indonesia dalam kurun waktu 2008 sampai dengan 2017. Data yang digunakan dalam penelitian adalah data sekunder terdiri dari runtut waktu 2008 sampai tahun 2017 yang diperoleh dari Badan Pusat Statistik Nasional. Analisis yang digunakan adalah Indeks Diversitas Entropi PDRB,Indeks Diversitas Entropi Pendapatan Daerah, dan Tipologi Klassen. Dari IDE PDRB terdapat 5 Provinsi yang mengalami perkembangan dan 2 yang belum mengalami perkembangan, Hasil nilai IDE Pendapatan Daerah terdapat 1 Dearah dengan kapasitas fiskal yang tinggi dan 6 lainnya belum mengalami perekembangan. Hasil dari tipologi Klassen terdapat 2 provinsi dengan kategori maju dan tumbuh cepat 4 Provinsi sedang berkembang dan 1 Provinsi relatif tertinggal.
Pengujian Empiris Pengaruh Ketidakpastian Kebijakan Ekonomi Amerika Serikat Terhadap Dinamika Perekonomian Indonesia Suwito Suwito; Siswoyo Hari Santosa; Duwi Yunitasari
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.13121

Abstract

The global economic uncertainy situation is one of the phenomena that occurs at this time. Erratic economic policies in developed countries have an impact on the economy in developing countries. This study analyzes the influence of uncertainty in US economic policy on the dynamics of the Indonesian economy. Estimates using the Ordinary Least square method are used to determine the relationship between variables. Then the data used in this study began in 1998Q1-2016Q4. The estimation results show that the dynamics of uncertainty in US economic policies have a significant effect on the Indonesian economy. EPU variables, US exchange rates, and have a significant effect on Indonesia's economic growth. This result is proven by the IRF which indicates the response from the EPU fluctuation which was responded to by the GDP variable in Indonesia. These conditions indicate that the uncertainty of the economic policies of the United States affects the performance of the Indonesian economy.
The Effect of Employee Engagement, Rewards, and Leadership Style on Turnover Intention at Ijen View Bondowoso Hotel Pratiwi Yenitasari; Sampeadi Sampeadi; Wiji Utami
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.13478

Abstract

The objective of this research is to analyze the effect of employee engagement, rewards, and leadership style on employee turnover intention at Ijen View Bondowoso Hotel. This research is an explanatory research. The sample used in this research consisted of 98 employees. The analysis method used was multple linear regression. The results showed that employee engagement, rewards, and leadership style have a significant and negative effect on turnover intention. These findings imply that the higher employee engagement, rewards, and leadership style, the lower the turnover intention rate.
Pengaruh Profitabilitas, Komite Audit dan Kepemilikan Asing Terhadap Kebijakan Dividen (Studi pada Perusahaan Properti, Real Estate dan Konstruksi Bangunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2018) Awiah Fitriyani
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.14113

Abstract

This study aims to determine the effect of profitability as measured by return on equity, audit committee and foreign ownership on dividend policy as measured by dividend payout ratio. So sample used in research this as many as 45 samples, consistingfom 9 companies registered in the property, real estate, construction and building companies listed on the Indonesia Stock Excange with period years 2014-2018. The results of this study indicate that partially Return on Equity significantly influences the Dividend Payout Ratio, the Audit Committee does not significantly influence the Dividend Payout Ratio and Foreign Ownership has a significant effect on the Dividend Payout Ratio. In addition, the results of the simultaneous study that Return on Equity, Audit Committee and Foreign Ownership of Dividend Payout Ratio have a significant effect on Dividend Payout Ratio.
Pengaruh Kesadaran Merek dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Siska Dwi Rachmawati; Anik Lestari Andjarwati
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.14849

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel independen Kesadaran Merek dan Citra Merek terhadap variabel dependen keputusan Pembelian pada pengguna JNE Express di Surabaya Selatan. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah non-probability sampling dengan metode judgemental sampling. populasi dalam penelitian ini adalah pengguna akhir yang pernah menggunakan JNE Express di Surabaya Selatan dan responden dalam penelitian ini berusia 18-34 tahun serta sampel yang digunakan sebanyak 220 responden. Data penelitian ini adalah kuantitatif dengan mengumpulkan data dengan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa kesadaran merek dan citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.
The Effect of Price, Ease of Transaction, Information Quality, Safety, and Trust on Online Purchase Decision Rizqi Maulana Ilham Akbar; Raden Andi Sularso; Ketut Indraningrat
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.14956

Abstract

This research aims to analyze the effect of price, ease of transaction, information quality, safety, and trust on online purchase decision. Applying purposive sampling technique, the sample was students of the Department of Management, Faculty of Economics and Business, University of Jember that consisted of 100 respondents. This study used quantitative data sourced from primary data. Data were analyzed using multiple linear regression. Results showed that, both partially and simultaneously, the variables of price, ease, information quality, safety, and trust had a significant positive effect on online purchase decision.
Analisis Fraud Diamond Theory terhadap Terjadinya Fraud (Studi Empiris pada Dinas Kota Probolinggo) Bela Putri Hernanda; Dewi Ayu Puspita; Sudarno Sudarno
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.15473

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggali presepsi pada pegawai dinas Kota Probolinggo mengenai pengaruh kesesuaian kompensasi, sistem pengendalian internal, budaya organisasi, dan kompetensi terhadap terjadinya kecurangan (fraud) di sektorpemerintah. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling.Pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner. Penelitian ini menggunakan sampel sejumlah 84 pegawai dinas Kota Probolinggo. Metodeanalisis data dalam penelitian ini menggunakan statistik deskriptif, uji kualitas data, ujiasumsi klasik, dan pengujian hipotesis yang terdiri dari metode analisis regresi linierberganda, koefisien determinasi, uji F, dan uji-t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh antara kesesuaian kompensasi dan kompetensi terhadap terjadinya kecurangan (fraud) pada pegawai dinas Kota Probolinggo. Sistem pengendalian internal dan budaya organisasi berpengaruh negatif terhadap kecenderungan kecurangan (fraud)pada pegawai dinas Kota Probolinggo.
Penerimaan Pengguna Terhadap Sistem Informasi Manajemen BAZNAS dan Kesesuaian Dengan PSAK Nomor 109 (Studi Kasus pada Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Jember) Cici Wijayanti; Ahmad Roziq; Ririn Irmadariyani
e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2020): e-JEBA Volume 7 Nomor 1 Tahun 2020
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19184/ejeba.v7i1.15553

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerimaan pengguna terhadap Sistem Informasi Manajemen Baznas (SIMBA) dengan teori Technology Acceptance Model (TAM) serta menilai terkait pelaporan keuangan dalam SIMBA menghasilkan informasi yang akurat dan kesesuaian dengan PSAK Nomor 109. Objek penelitian pada penelitian ini adalah Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Jember. Metodologi yang digunakan adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Analisis penerimaan pengguna terhadap SIMBA disesuaikan dengan faktor-faktor yang dibentuk oleh Davis dan kesesuaian akuntansi zakat, infak atau sedekah dalam SIMBA dinilai dari aspek pengakuan, penyajian, dan pengungkapan. Berdasarkan hasil penelitian bahwa pengguna SIMBA di BAZNAS Kabupaten Jember mencerminkan faktor-faktor yang dibentuk oleh Davis dengan menduga terdapat dua faktor eksternal lainnya, yaitu pengetahuan dan keterampilan. SIMBA dari aspek pengakuan, penyajian, dan pengakuan telah sesuai dengan PSAK 109, kecuali dari pengungkapan tidak dapat menambah paragraf baru.