cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
husnaina.mailisa@unmuha.ac.id
Editorial Address
Jl. Muhammadiyah No. 91 Batoh - Lueng Bata Kota Banda Aceh Tel / fax : 0651-21024 / 0651-21024
Location
Kota banda aceh,
Aceh
INDONESIA
Jimma : Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh
ISSN : 20880588     EISSN : 27165094     DOI : http://dx.doi.org/10.37598/
Jimma : Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh, terbitan ini berisi artikel bidang ilmu Manajemen diterbitkan secara berkala 6 bulanan yaitu pada Edisi Januari-Juni dan Edisi Juli-Desember
Articles 228 Documents
PENGARUH DANA BAGI HASIL, DANA ALOKASI UMUM, DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP TAX EFFORT (Studi pada Pemerintah Kabupaten di Madura) Subhan Subhan
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 7, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (293.352 KB) | DOI: 10.37598/jimma.v7i1.483

Abstract

The purpose of this reseach was to know the effect of profit sharing, general allocation fund and special allocation fund to tax effort in the district in madura. Independence variable in this reseach were profit sharing, general allocation fund and special allocation fund. Dependent variable of this reseach was tax effort.The data of this research is quantitative data in the form of financial statements of Regional Government and Gross Regional Domestic Product of 2010 until 2014. While the analytical model used to test the hypothesis is multiple linear regression is based on the financial statements of Regional Government and Regional Gross Regional Domestic Product until 2014.The results show that the profit-sharing fund, general allocation fund and allocation fund partially does not affect the tax effort. Simultaneously for revenue sharing, general allocation funds and allocation funds Partially no effect on tax effort. Key Word : Profit Sharing, General Allocation Fund, Special Allocation Fund, Tax Effort
PENGARUH KREATIFITAS IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTFREN DI KOTA BANDA ACEH (Studi pada Pelanggan Smartfren di Kota Banda Aceh) Suryani Murad, S.E., M. Si
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 6, No 1 (2016)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (295.297 KB) | DOI: 10.37598/jimma.v6i1.507

Abstract

A.Shimp Terence, (2009) Periklanan dan Promosi: aspek tambahan komunikasi terpadu - Jilid 3. Jakarta: Erlangga. Arifin, Adyatma (2012), Pengaruh Periklanan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pasta Gigi Pepsodent di Kota Makassar.Arikunto, S. 2010. Prosedur penelitian : Suatu Pendekatan Praktik. (Edisi Revisi). Jakarta : Rineka CiptaBelch, George E. Belch, Michael A. (2009), Advertising and Promotion An Integraded Marketing Communications Perspective 8th  Edition. New York McGraw – HillBovee, Courtland L, dan Arens, William F, Irwin Homewood. Illionis. 2010 Contemporary AdvertisingEngel, James. F, Roger D. Blackwell dan Paul W. Miniard. (1995). Consumer Behavior. Eight Edition. Orlando: The Dryden Press. Ghozali, Imam, (2005), Aplikasi MultiVariate Dengan Program SPSS, Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Ginting, Paham dan Syafrizal Helmi Situmorang, 2008. Filsafat Ilmu dan Metode Riset, Medan : USU Press. Handoko, Rudolph Setiaji. (2006). Analisis Pengaruh Kredibilitas Endorser Dan Kreatifitas Iklan Terhadap Efektivitas Iklan Yang Mempengaruhi Sikap Terhadap Merek (Studi Kasus Iklan Televisi Pada Konsumen Sepeda Motor Honda Di Kota Semarang). Tesis Tidak Ditebitkan. Semarang: PPS UNDIP. Kotler, Philip, (2005), Manajemen Pemasaran, Alih Bahasa Benyamin Molan Jilid 2, Jakarta : Indeks Kotler, Philip. 2009, Manajemen Pemasaran. Edisi 13. Jilid 2, Jakarta : Penerbit Erlangga.Mahardiyanto, Agus (2013), Pengaruh Iklan Kopi “Top Coffe” Terhadap Keputusan Pembelian pada Konsumen di Kota Jember. Riyanto, Makmun. (2008). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Efektifitas Iklan Dan Implikasinya Terhadap Sikap Merek (Studi Kasus Pada Iklan Ponds Di Kota Semarang). Tesis. Semarang: Universitas Diponegoro. Schifman, G. Leon dan Leslie Lazar Kanuk, (2004), Prilaku Konsumen, Edisi Ketujuh, Alih Bahasa Drs. Zoelkifli Kasip. Jakarta : PT. INDEKS Kelompok GramediaSimamaro, Bilson, (2003), Memenangkan Pasar dengan Pemasaran Efektif dan Profitabel, Cetakan Kedua. Jakarta : Gramedia Pustaka UtamaSugiyono, (2009), “Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan RD”, Bandung:Alfabeta.Sugiyono, (2011), “Metode Penelitian Pendidikan”,Bnadung: Alfabeta.Swastha, Basu dan Irawan, (2008), Manajemen Pemasaran Modern, Cetakan ketigabelas. Yogyakarta Liberty YogyakartaWaluyo, Teguh (2013), Pengaruh Kreativitas Iklan Terhadap Loyalitas Konsumen Sepeda Motor (Studi Pada Konsumen Sepeda Motor Merek Honda Di Semarang. http://tekno.liputan6.com/read/2217359/smartfren-targetkan-14-juta-pelanggan-di-2015 http://www.indotelko.com/kanal?c=idit=Lima-Operator-Cukup-Melayani-Pasar-Indonesia 
MENEGUHKAN DIMENSI BUDAYA ORGANISASI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH ACEH Muhammad Yamin
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 7, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (209.872 KB) | DOI: 10.37598/jimma.v7i1.489

Abstract

Universitas Muhammadiyah Aceh sebagai salah satu lembaga pendidikan tinggi yang bernaung di bawah payung persyarikatan Muhammadiyah memiliki kepribadian yang nilai-nilainya diturunkan dari nilai ajaran Islam berlandaskan Al-qur’an dan hadist sebagaimana termaktub dalam anggaran dasar dan anggaran rumah tangga Muhammadiyah. Namun demikian, sebagai sebuah lembaga pendidikan yang diberi wewenang khusus menangani masalah pendidikan, maka UNMUHA menjadi subsistem dalam organisasi Muhammadiyah yang juga harus memilki sistem makna bersama yang dianut untuk menjalankan aktifitas organisasinya secara mandiri yang dikenal dengan budaya organisasi. Artikel ini bertujuan untuk memformulasikan dimensi budaya organisasi di lingkungan kerja Universitas Muhammadiyah Aceh yang belum terdefinisikan secara akademis. Tagline moralitas dan intelektualitas yang menjadi frasa mendampingi simbol dan logo UNMUHA belum ditetapkan sebagai rumusan budaya organisasi, sejatinya frasa tersebut dapat direkatkan menjadi dimensi budaya organisasi Universitas Muhammadiyah Aceh sehingga nilai-nilai kerja yang diusung seluruh civitas akademika UNMUHA harus selalu berjalan dalam bingkai moralitas dan intelektualitas yang dijadikan sebagai budaya organisasi UNMUHA. Kata Kunci : Budaya organisasi, moralitas, intelektualitas.
PENGARUH KOMPETENSI, PELATIHAN DAN FASILITAS TERHADAP MOTIVASI KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA TEUNGKU PADA LEMBAGA DAYAH DI KABUPATEN BIREUEN Rizaldy Sahputra; Hafasnuddin Hafasnuddin; Saiful Bahri
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 7, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (194.529 KB) | DOI: 10.37598/jimma.v7i1.484

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) mengetahui kondisi deskriptif kompetensi, pelatihan, fasilitas, motivasi dan kinerja Teungku dayah (2) pengaruh kompetensi terhadap motivasi kerja Teungku Dayah, (3) pengaruh pelatihan terhadap motivasi kerja Teungku Dayah (4) pengaruh fasilitas terhadap motivasi kerja Teungku Dayah (5) pengaruh kompetensi terhadap kinerja Teungku Dayah, (6) pengaruh pelatihan terhadap kinerja Teungku Dayah (7) pengaruh fasilitas terhadap kinerja Teungku Dayah dan (8) pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja teungku dayah, dan (9) pengaruh tidak langsung kompetensi, pelatihan, fasilitas terhadap kinerja teungku dayah melalui motivasi kerja teungku dayah di Kabupaten Bireuen. Penelitian ini dilakukan pada Dayah di Kabupaten Bireuen. Adapun yang menjadi objek penelitian ini adalah kompetensi, pelatihan, fasilitas belajar, motivasi dan kinerja Teungku Dayah di Kabupaten Bireuen. Peralatan analisis data dalam penelitian ini menggunakan model SEM dengan bantuan software AMOS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara kompetensi, pelatihan, fasilitas, motivasi kerja dan kinerja Teungku Dayah sudah berjalan dengan baik, kompetensi berpengaruh terhadap motivasi kerja Teungku Dayah, pelatihan berpengaruh terhadap motivasi kerja Teungku Dayah, fasilitas berpengaruh terhadap motivasi kerja Teungku Dayah, kompetensi berpengaruh terhadap kinerja Teungku Dayah, pelatihan berpengaruh terhadap kinerja Teungku Dayah, fasilitas berpengaruh terhadap kinerja Teungku Dayah, motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja Teungku Dayah dan terdapat pengaruh kompetensi, pelatihan dan fasilitas terhadap kinerja Teungku Dayah melalui motivasi kerja Kata kunci :    Kompetensi, Pelatihan, Fasilitas, Motivasi Kerja dan Kinerja Teungku Dayah
ANALISIS TINGKAT KESIAPAN DAN KEMAMPUAN MAHASISWA PEKERJA DI MEDAN DALAM MENGHADAPI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (MEA) Lusiah Lusiah
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 5, No 1 (2015)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37598/jimma.v5i1.501

Abstract

This study aims to determine the influence level of readiness that consists of physical readiness and mental readiness as well as the ability consisting of intellectual ability and physical ability on the competitiveness of college student workers who is working in Medan on facing the ASEAN Economic Community (AEC).The method used in this research is descriptive quantitative research methods. The analytical method used is multiple linear regression analysis and hypothesis testing which consists of partial test (t test), simultaneous test (F test) and also determination test. The population of this research is all college student workers at five private universities in Medan that is STIE-STMIK IBBI, STMIK-STIE Mikroskil, STIE-STBA-STMIK ITMI, UNPRI, STBA-PIA which amounts to 13.628 people. The sampling technique in this study using Non Probability Sampling technique namely purposive sampling, constitute the sampling technique with certain considerations, that is college students who are already working. Determination of the number of samples taken as respondents in this study using slovin method obtained by 99 people.
TINGKAT KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP PELAYANAN JASA PENDIDIKAN PADA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH ACEH Mukhtaruddin Mukhtaruddin; Nadiya Nadiya; Suryani Murad
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 7, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (200.925 KB) | DOI: 10.37598/jimma.v7i1.485

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah : (1) Untuk mengetahui kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan jasa pendidikan pada Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh(2)Mengetahui perbedaan kepuasan antara harapan dan kenyataan yang dirasakan mahasiswa Fakultas Ekonomi sehubungan dengan pelayanan jasa pendidikan pada Universitas Muhammadiyah Aceh.Adapun yang menjadi objek dalam penelitian ini adalah pelayanan jasa pendidikan pada Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh. Sedangkan subjek yang digunakan adalah Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh. Teknik pengumpulan data meliputi: wawancara, kuisioner, dan studi kepustakaan. Data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan alat bantusoftware computer melalui programStatistical Product and Service Solution (SPSS) versi 21.00.Dalam penelitian ini ada lima dimensi yang digunakan untuk mengukur kualitas pelayanan jasa pendidikan di Fakultas Ekonomi Iniversitas muhammadiyah Aceh, yaitu: Kehandalan (Reliability), Daya tanggap (Responsiveness,), Jaminan (Assurance), Empati (Empathy) dan Bukti Fisik (Tangible). Diantara kelima dimensi kualitas pelayanan jasa pendidikan tersebut nilai kesenjangan (gap) terbesar pada dimensi tangible, yakni sebesar -0,86 hal ini dapat diartikan dimensi kualitas layanan yang dinilai paling buruk menurut mahasiswa adalah dimensi tangible. Sebaliknya dimensi yang dinilai paling baik adalah dimensi responsiveness. Dengan kata lain, bila pengukuran kepuasan didasarkan pada perbandingan antara harapan terhadap layanan dengan kinerja pelayanan yang dirasakan, maka secara umum mahasiswa lebih puas terhadap dimensi responseveness.                                                           Kata kunci : Pelayanan, Reability, Responsiveness, Assurance, Empathy, Tangible, Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Aceh
LINGKUNGAN TOKO SEBAGAI STIMULUS PEMBELIAN TIDAK TERENCANA (THE IMPACT OF STORE ENVIRONMENT ON IMPULSE BUYING BEHAVIOR) Amelia - Amelia
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 6, No 1 (2016)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (189.042 KB) | DOI: 10.37598/jimma.v6i1.504

Abstract

ABSTRAKPersaingan dunia bisnis saat ini membuat pemilik usaha melakukan berbagai cara untuk menarik minat konsumen dan meningkatkan jumlah penjualan. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan membuat suasana (atmosphere) toko yang menarik. Penelitian ini bertujuan untuk melihat respon pelanggan terhadap lingkungan toko ditinjau dari faktor ambien, desain, dan sosial sebagai stimulus perilaku pembelian tidak terencana (Impulse buying). Terfokus pada pembeli pada toko Buccerry Galeri, Banda Aceh, penelitian ini mengambil sampel sebanyak 96 orang dan menggunakan analisis regresi sederhana pada program statistika SPSS versi 22.0 dalam menganalisis data. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa lingkungan toko berpengaruh sebagai stimulus pembelian tidak terencana. Namun dalam analisis didapatkan bahwa hubungan antara lingkungan toko dan pembelian tidak terencana lemah. Kata Kunci : Lingkungan toko, Pembelian tidak terencana, Banda Aceh    Abstract Nowadays, competition in business makes business owners do much efforts in variety ways to attract customers and increase sales. One of the efforts is creating an attractive store environment. This study investigates variable of store environment (atmosphere) which viewed from ambient, design, and social factor as stimuli of impulse buying behavior on 96 customers in Buccerry Galeri, Banda Aceh. Using the linier regression analysis in SPSS version 22.0, the research found that store environment is a stimuli of Buccerry Galeri's consumers' impulse buying. However, the relationship between store environment and impulse buying is weak.  Keywords:  Store environment, Impulse buying, Banda Aceh
MENGGUNAKAN STRATEGY BIAYA RENDAH: SEBUAH KAJIAN LITERATURE Husnaina Husnaina
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 7, No 1 (2017)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (147.033 KB) | DOI: 10.37598/jimma.v7i1.486

Abstract

Industri penerbangan saat ini menuntut perusahaan agar dapat bersaing secara global. Dan tuntutan akan persaingan di dalam industri penerbangan membuat beberapa perusahaan menerapkan strategi “Low Cost”. Istilah Penerbangan “low cost” atau sering disebut LCC (low cost carrier). LCC sering juga disebut sebagai Budget Airlines atau no frills flight atau juga Discounter Carrier. LCC merupakan model penerbangan yang unik dengan strategi penurunan operating cost. Kata kunci: Strategi biaya rendah, LCC, Industri Penerbangan
ANALISIS EVA DAN MVA PADA PERUSAHAAN JAKARTA ISLAMIC INDEKS Ghazali - Syamni
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 6, No 1 (2016)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (322.048 KB) | DOI: 10.37598/jimma.v6i1.505

Abstract

AbstrakTujuan penelitian ini adalah menganalisis kinerja keuangan berdasarkan economic value added (EVA) dan market value added (MVA) pada saham yang termasuk di Jakarta Islamic Indeks. Penggunaan analisis ini dikarenakan kinerja perusahaan dengan menggunakan kinerja tradisi belum mencermin nilai ekonomi dari perusahaan. Di masa yang akan datang.  Hasil penelitian menemukan bahwa nilai Economic Value Added pada tahun 2011 sampai dengan 2013 tertinggi dimiliki oleh perusahaan United Tractor Tbk. Sementara Market Value Added tertinggi oleh perusahaan Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. Pada tahun 2012 PT Charoen Pokhpand Tbk sedangkan pada tahun 2013 kembali pada perusahaan Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. Di sisi lain nilai terendah untuk Economic Value Added pada tahun 2011 sampai dengan 2013 adalah Kalbe Farma Tbk,  perusahaan Telekomunikasi Indonesia Tbk, dan Kalbe Farma Tbk. Sementara Market Value Added nilai terendah pada tahun 2011 sampai 2013 adalah PT . London Sumatera Plantation Tbk Katakunci: kinerja, keuangan, EVA , MVA AbstractThe purpose of this study was to analyze financial performance based on economic value added (EVA) and market value added (MVA) in shares included in the Jakarta Islamic Index. The use of this analysis due to the company's performance using the performance tradition not reflect the economic value of the company. In the future. The results found that the value of Economic Value Added in 2011 to 2013 the highest owned by United Tractor Tbk. While the highest Market Value Added by company Indocement Tbk. In 2012 PT Charoen Pokhpand Tbk whereas in 2013 returned to the company Indocement Tbk. On the other hand the lowest value for Economic Value Added in 2011 to 2013 is Kalbe Farma Tbk, the company Telekomunikasi Indonesia Tbk, and Kalbe Farma Tbk. While the Market Value Added lowest value in 2011 until 2013 were PT. London Sumatra Plantation Tbk Katakunci: performance, Financial, EVA , MVA
ANALISIS EVALUASI KINERJA PELABUHAN PERIKANAN LAMPULO DALAM PENINGKATAN KESEJAHTERAAN HIDUP DAN PENGURANGAN ANGKA PENGANGGURAN Sulfitra Sulfitra; Agus Ariyanto
Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh Vol 8, No 1 (2018): Edisi Januari - Juni 2018
Publisher : Universitas Muhammadiyah Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (88.467 KB) | DOI: 10.37598/jimma.v8i1.577

Abstract

Pelabuhan perikanan merupakan sentral kegiatan yang memiliki hubungan yang kuat terhadap keberhasilan kegiatan penangkapan ikan. Pelabuhan Perikanan Lampulo (PP Lampulo) Banda Aceh secara tata kelola operasional merupakan salah satu UPTD (Unit Pelaksana Teknis Dinas) yang berada dibawah Dinas Kelautan dan Perikanan Aceh dengan tugas melaksanakan sebagian kegiatan teknis operasioan dan/atau kegiatan teknis penunjang di bidang pengelolaan, pengawasan, penataan dan pengembangan serta pelayanan teknis pelabuhan perikanan. PP Lampulo dapat menciptakan berbagai lapangan pekerjaan baru bagi masyarakat untuk menunjang pertumbuhan ekonomi dan pemasukan bagi pemerintah dalam upaya peningkatan kesejateraan hidup dan pengurangan angka pengangguran melalui evaluasi kinerja PP Lampulo. Penilai evaluasi kinerja dari sisi evaluasi tujuan dan sasaran bahwa tujuan dan sasaran PP Lampulo sudah sesuai dengan pembangunan pelabuhan, begitu juga dengan rencana PP Lampulo sudah sesuai dilihat dari dampaknya kepada masyarakat. Lingkungan PP Lampulo sudah kondusif, walaupun masih terlihat kekurangan dok di pelabuhan tersebut. Pengukuran kinerja PP Lampulo dilakukan secara rutin setiap bulan untuk meningkatkan penghasilan yang lebih baik bagi masyarakat untuk kesejahteraan hidup dan pengurangan angka pengangguran.Kata Kunci: Evaluasi Kerja, Kesejahteraan Hidup, Pengangguran

Page 4 of 23 | Total Record : 228