cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota banda aceh,
Aceh
INDONESIA
PIONIR: Jurnal Pendidikan
ISSN : 23392495     EISSN : 25496611     DOI : -
Core Subject : Education,
PIONIR: Journal of Education is an open-access Education scientific journal managed by the Study Program of Madrasah Ibtidaiyah Teacher Education (PGMI) Faculty of Tarbiyah and Teaching Ar-Raniry State Islamic University (UIN) Banda Aceh. PIONIR: Educational Journal is a forum for researchers and educational staff to develop knowledge in the field of educational studies, in order to fulfill the Tri Dharma of Higher Education, especially in the field of Basic Education.
Arjuna Subject : -
Articles 435 Documents
PENGEMBANGAN MEDIA DIGITAL INTERAKTIF BERBASIS SMART APPS CREATOR (SAC) PADA MATERI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS XI SEKOLAH MENENGAH ATAS Jamil, Mustiqlal
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 2 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i2.19385

Abstract

Pengembangan media Smart Apps Creator pada materi Makharijul Huruf dan Kaidah Tajwid
Strategi Guru PAI dalam Mengembangkan Karakter Mandiri Anak Tunagrahita di SLB YPPC Banda Aceh Khaira, Tazkirah; Jamali, Yusra; Fikri, Mumtazul; Sukino, Arief
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 2 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i2.19398

Abstract

Siswa tunagrahita merupakan salah satu siswa yang mengalami hambatan dalam intelektual di bawah rata-rata dan belum mampu melakukan aktivitas dengan sendirinya. SLB YPPC Banda Aceh merupakan pendidikan khusus yang bertujuan untuk membantu siswa berkebutuhan khusus dalam mengembangkan dan mengaktualisasikan potensinya, salah satunya mengembangkan karakter mandiri siswa. Dalam hal ini peran kepala sekolah dan guru sangat penting dalam mengembangkan karakter mandiri siswa. Tujuan penelitian (1) untuk mengetahui strategi guru PAI dalam mengembangkan karakter mandiri siswa tunagrahita di SLB YPPC Banda Aceh (2) untuk mengetahui pelaksanaan pembelajaran PAI dalam mengembangkan karakter mandiri siswa tunagrahita di SLB YPPC Banda Aceh dan (3) untuk mengetahui hasil pengembangan karakter mandiri siswa tunagrahita di SLB YPPC Banda Aceh. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif yang bersifat deskriptif. Subjek penelitian ialah kepala sekolah, guru PAI, guru kelas dan siswa. Teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pertama, terdapat tiga strategi guru dalam mengembangkan karakter mandiri siswa tunagrahita di SLB YPPC Banda Aceh yaitu melalui keteladanan, melalui pembiasaan dan melalui pembelajaran bina diri. Kedua, dalam pelaksanaan pembelajaran PAI terdiri dari perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Ketiga, Hasil pengembangan karakter mandiri siswa tunagrahita di SLB YPPC Banda Aceh dalam pembelajaran PAI pada indikator Wudhu dan Shalat menunjukkan sudah mampu mempraktekkannya walaupun tidak maksimal, karena keterbatasan mereka yang masih memerlukan bimbingan guru.
INTERNALIZATION STRATEGY OF RABBANI CHARACTER VALUES FOR STUDENT PRIMARY SCHOOL suriana, suriana
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 2 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i2.19536

Abstract

This article aims to examine strategies for internalizing rabbani character values in the learning process for high-class students at the favorite  Madrasah Ibtidaiyah in Lhokseumawe City. This study was born because character education in the millennial education system was developed only in learning/religious themes, even though it was written in the lesson plan that every lesson must contain aspects of character values. Ideally, Islamic education requires humans to have a rabbaniyyun character from an early age. This research is a qualitative research with data collection techniques using interviews, observation, and documentation. The results found in the form of rabbinic character values that were internalized by the teacher to high-class students at the favorite madrasah Ibtidaiyah in the city of Lhokseumawe were faith and obedience to Allah, distinguishing good and bad behavior, trustworthiness, forgiving each other, not taking drugs, not witnessing falsely, thinking and work hard, positive thinking, generous spirit, and help each other in goodness. While the strategies used by teachers to internalize the value of rabbinic character by strengthening the character of students from low grade, giving wise advice, reading and understanding the Qur'an, getting students to practice their knowledge, being grateful, being wise in speaking and attitude.Keywords: Strategy, teacher, internalization, rabbani character
PENDIDIKAN KARAKTER BERBASIS SIRAH NABAWIYAH DI SDTQ NURUN NABI BANDA ACEH Frianda, Fanisa
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 2 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i2.19587

Abstract

Abstract               This study aims to analyze how the implementation of character values in children's education can shape their attitudes and behaviors in the future. Despite the implementation of character education programs through the teaching of Sirah Nabawiyah, there are still some students who have not fully internalized positive character traits. Therefore, the implementation of Sirah Nabawiyah education at SDTQ Nurun Nabi Banda Aceh in the academic year 2022/2023 is expected to be more effective in helping students develop virtuous character. This research will investigate how religious character education values are instilled in children, the factors influencing the implementation of the teaching, and the strategies used by Islamic Education teachers to overcome challenges that arise during the teaching of Sirah Nabawiyah. This is a field research employing a qualitative descriptive approach as the methodology. Data will be collected through interviews, observations, and documentation. The research findings indicate that the implementation of Sirah Nabawiyah education involves various teaching methods centered around the stories from Sirah Nabawiyah, as well as the application of relevant theories and role modeling within the school culture. The role of Islamic Education teachers is crucial in conveying character values to the students. However, the research also reveals several challenges, such as the scarcity of teaching materials that align with the Sirah Nabawiyah curriculum and the low interest in learning among some students. In addressing these challenges, Islamic Education teachers collaborate with the school administration and book publishers to find more comprehensive and suitable teaching resources. Additionally, teachers also diversify their teaching methods to enhance the appeal and interactivity of the learning process for the students. Overall, this research underscores the central role of teachers in shaping the character of students through Sirah Nabawiyah education. By overcoming challenges and adopting innovative teaching strategies, teachers actively contribute to the development of students' character in line with desired religious values. Keywords: Education, Character, Sirah Nabawiyah AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana penerapan nilai-nilai karakter dalam pembelajaran anak dapat membentuk sikap dan perilaku mereka di masa depan. Meskipun telah dilaksanakan program pembentukan karakter melalui pembelajaran Sirah Nabawiyah, masih ada sebagian peserta didik yang belum sepenuhnya menginternalisasi karakter yang baik. Oleh karena itu, implementasi pembelajaran Sirah Nabawiyah di SDTQ Nurun Nabi Banda Aceh pada Tahun Pelajaran 2022/2023 diharapkan dapat lebih efektif dalam membantu peserta didik membentuk karakter yang berakhlakul karimah. Penelitian ini akan menyelidiki cara nilai-nilai pendidikan karakter religius ditanamkan pada anak, faktor-faktor yang memengaruhi pelaksanaan pembelajaran, serta strategi yang digunakan oleh guru Pendidikan Agama Islam untuk mengatasi kendala yang muncul selama pembelajaran Sirah Nabawiyah. Penelitian ini adalah penelitian lapangan yang menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif sebagai metodologi. Data akan dikumpulkan melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi pembelajaran Sirah Nabawiyah melibatkan berbagai metode pembelajaran yang berpusat pada cerita-cerita dari Sirah Nabawiyah, serta penerapan teori dan keteladanan yang berkaitan dengan budaya sekolah. Peran guru Pendidikan Agama Islam sangatlah penting dalam menyampaikan nilai-nilai karakter kepada peserta didik. Meskipun demikian, penelitian juga mengungkapkan beberapa kendala, seperti keterbatasan bahan ajar yang sesuai dengan materi pembelajaran Sirah Nabawiyah dan minat belajar yang rendah dari sebagian siswa. Dalam menghadapi kendala-kendala tersebut, guru Pendidikan Agama Islam bekerja sama dengan pihak sekolah dan penerbit buku untuk mencari sumber bahan ajar yang lebih lengkap dan sesuai dengan materi. Selain itu, guru juga mengadopsi variasi dalam metode pembelajaran guna meningkatkan daya tarik dan interaktivitas pembelajaran bagi peserta didik. Secara keseluruhan, penelitian ini menegaskan peran sentral para guru dalam membentuk karakter peserta didik melalui pembelajaran Sirah Nabawiyah. Dengan mengatasi kendala dan mengadopsi strategi pembelajaran yang inovatif, para guru berkontribusi secara aktif dalam mengembangkan karakter peserta didik sesuai dengan nilai-nilai religius yang diinginkan. Kata Kunci: Pendidikan, Karakter, Sirah Nabawiyah  
PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK BERBASIS DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PESERTA DIDIK Susanti, Dini
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 2 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i2.19599

Abstract

Pembelajaran di SD saat ini cenderung menggunakan LKPD yang dijual dari penerbit ke sekolah-sekolah. LKPD matematika yang banyak digunakan pada dasarnya belum sesuai dengan karakteristik peserta didik dan belum mengakomodasi peserta didik untuk dapat mengembangkan kemampuan berpikir kreatif dalam memecahkan masalah. Solusi ini diwujudkan dalam bentuk mengembangkan LKPD berbasis Discovery Learning yang valid, praktis, dan efektif. Model pembelajaran Discovery Learning merupakan model pembelajaran yang menekankan pemahaman  pada materi pembelajaran dengan melibatkan peserta didik secara aktif dan berfikir kreatif dalam proses pembelajaran. Hasil dari penelitian ini : pengembangan dengan model design research yang mengembangkan suatu produk. Produk yang dikembangkan dalam penelitian ini adalah LKPD matematika berbasis Discovery Learning untuk kelas IV SD Muahmmadiyah. Penelitian ini mengadopsi model Ploom yang terdiri atas 3 fase yaitu preliminary research, prototyping phase, dan assessment phase. LKPD yang dikembangkan divalidasi oleh ahli bahasa, isi dan konstruk. LKS kemudian diuijicobakan untuk melihat kepraktisan dan keefektifan dari LKPD tersebut. Kepraktisan dilihat melalui observasi pelaksanaan pembelajaran, angket respon peserta didik dan guru. Keefektifan dilihat melalui observasi aktivitas dan hasil pemikiran kreatif peserta didik dalam menemukan konsep pembelajaran. Selanjutnya  data dianalisis secara deskriptif. Manfaat dari hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai contoh LKPD untuk mata pelajaran matematika di kelas lainnya serta dapat membantu peserta didik dalam meningkatkan berpikir kreatif peserta didik dalam menemukan konsep pembelajaran sendiri dan dapat digunakan sebagai salah satu sumber belajar.
PERKULIAHAN MICROTEACHING MENUJU KURIKULUM MERDEKA BELAJAR DITINJAU DARI KREATIVITAS MAHASISWA SATRIYAWAN, AZIZ NURI
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 2 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i2.19621

Abstract

Dalam rangka memupuk kemampuan calon pendidik baik pengetahuan maupun keterampilan serta mempersiapkan generasi bangsa menuju merdeka belajar, diperlukan konsep perkuliahan perihal Microteaching, guna untuk mengembangkan dasar mengajar dan pengelolaan kelas, karena ini adalah bekal bagi calon guru sebelum terjun kedunia sekolah. Dengan adanya kurikulum merdeka, para calon pendidik diharapkan mampu memberikan inovasinya dalam rangka menerapkan kurikulum tersebut. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengembangkan kreativitas mahasiswa dalam mengajar. Jenis penelitian adalah kualitatif deskriptif dengan instrumen penilaian menggunakan rubrik. Metode pengumpulan data menggunakan teknik observasi. Penelitian ini dilaksanakan di STIT Muhammadiyah Tempurrejo Ngawi pada Program Studi PGMI tahun akademik 2021/2022. Responden dalam penelitian ini adalah mahasiswa semester enam yang berjumlah tujuh orang dengan mata kuliah microteaching. Sedangkan hasil penelitian adalah 1) Perencanaan dengan nilai 79, 2) Penguasaan materi dengan nilai 76, 3) Strategi pembelajaran dengan skor 80, 4) Media pembelajaran dengan nilai 75, 5) Evaluasi pembelajaran dengan skor 76, dari keseluruhan instrumen penilaian ini dapat diambil rata rata adalah dengan skor 77 dan masuk kriteria BAIK.
ANALISIS DAYA PEMBEDA PENGECOH DAN TINGKAT KESUKARAN SOAL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM UJIAN AHIR SEMSTER TINGKAT SEKOLAH DASAR: STUDI KASUS SDN KALIWINIG 07 RAMBIPUJI JEMBER surul, rofiatus
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 3 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i3.20012

Abstract

AbstractTests are methods or procedures used in educational measurement and assessment. Tests involve giving tasks or a series of tasks to test takers, either in the form of questions that must be answered or commands that must be carried out, to produce a score that reflects the test taker's behavior or achievements. Question item analysis is an activity to evaluate each item or question item to assess its quality. Item analysis is the process of reviewing questions in a test with the aim of obtaining a set of quality questions. Therefore, analysis is needed regarding the quality of the questions, both in terms of level of difficulty, discrimination and distracting power. The research used to analyze the question items used a quantitative descriptive research design. Type of quantitative descriptive research. The population in this study were fourth grade students at SDN Kaliwining 07 Rambipuji Jember. The research sample consisted of 21 students in one class, with the class IV Islamic Religious Education subject as the research object. The instruments used in this research include end-of-semester exam question sheets, answer keys, and student answer sheets which are used as data for analysis. The data collection techniques used in this research are observation and documentation. Quantitative data analysis in this research was carried out using a computer application called Iteman, which is special software for analyzing test items. The results of this analysis show that the level of difficulty of the question items shows that each question item has a good level of difficulty. This can be seen from the question items which have a difficulty value or P value between 0.3-0.7, which is the level of difficulty stated. good if it has a vulnerability of 0.2-0.8. So that the questions analyzed based on students' answers have a good level of difficulty. Meanwhile, the different power results of the questions get several different results, from bad, average, and good. This is shown by the Rpbis results A. 0.496, B. 0.023, C. -0.166, and D. -0.166. So some of the differentiating powers contained in the question items are not yet able to distinguish between students who differentiate between the abilities of students who have mastered and who have not mastered the competencies achieved. Therefore, improvements are needed from the school or educators. The distracting power, which obtained good and very good criteria, can be seen from the results of prop A. 0.095, B. 0.382, C. 0.429, D. 0.095. which are classified as good and very good criteria, so that each question item is chosen in the same proportion by students. 
Bullying Dalam Perspektif Psikologi Pendidikan Fatkhiati, Fatkhiati
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 3 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i3.20235

Abstract

Sebagai dampak kemajuan dunia dan dinamisme kehidupan manusia, bullying adalah salah satu bentuk manifestasi sikap negatif yang ikut menerobos dalam pendidikan. Bullying adalah sikap yang diwujudkan melalui semacam agresi yang bertujuan untuk mengintimidasi pihak yang dianggap lemah. Penelitian ini akan mengulas tentang bullying melalui kajian psikologi pendidikan. memanfaatkan metode kajian literatur, penelitian ini akan menganalisis sekumpulan dokumen, buku, ataupun jurnal lainnya yang berhubungan dengan topik permasalahan; pendekatan ini menghasilkan sudut pandang tersendiri oleh penulis sembari juga memberikan landasan-landasan inspirasi sebelumnya demi sudut pandang yang menyeluruh. Diketahui dari hasilnya, bullying dimotori oleh berbagai faktor atau motivasi yang cenderung negatif dan berdampak pada beberapa pihak. Korban adalah pihak yang berdampak paling parah akibat aktivitas bullying/perundungan. Cacat fisik dan trauma psikis adalah sebagian dampak paling umum dari aktivitas bullying ini. 
IMPLEMENTASI METODE SAS MENGGUNAKAN MEDIA LAGU UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN SISWA KELAS II SD NEGERI 4 BANDA ACEH Khadijah, Khadijah Khadijah
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 3 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i3.20281

Abstract

Penelitian yg berjudul “ Implementasi Metode SAS memakai Media Lagu untuk memiliki Kemampuan Membaca Pemulaan peserta didik Kelas II Sekolah Dasar Negeri4 Banda Aceh”, bertujuan buat mengetahui kegiatan pengajar serta siswa dalam implementasi metode SAS menggunakan media lagu dan mempercepat membaca siswa dan siswi melalui implementasi metode SAS menggunakan media lagu pada kelas II Sekolah Dasar Negeri 4 Banda Aceh. Penelitian ini memakai pendekatan kualitatif dan jenis penelitian PTK. Subjek pada penelitian peserta didik kelas II sebanyak 20 orang. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan lembar observasi serta tes. pada analisa data menggunakan rumus distribusi frekuensi. Dasil penelitian dapat diketahui bahwa keatifan pengajar selama mengelola pembelajaran pada siklus I menerapkan metode SAS dan media lagu mencapai nilai presentase 75% dalam kategori baik. siklus II mengalami peningkatan menjadi 90% menggunakan kategori sangat baik. Keaktifan siswa pada proses pembelajaran pada siklus I dalam implementasi metode SAS dan media lagu mencapai nilai presentase 75,2% dengan kategori baik. Siklus II sangat mengalami peningkatan menjadi 90,25% dengan kategori sangat baik. Kemampuan membaca permulaan siswa di siklus I yaitu 60%, di siklus ke II naik sebagai 90%. Maka dari itu, bisa disimpulkan bahwa dengan impelemtasi yang di terapkan dalam metode SAS menggunakan media lagu dalam proses pembelajaran serta siswa sangat aktif dalam pembelajaran
HUBUNGAN KEMAMPUAN LITERASI SAINS DENGAN KEMAMPUAN LITERASI DIGITAL PESERTA DIDIK KELAS V SDN CENGKARENG BARAT 03 PAGI Ali, Muhammad; Akbar, Budhi
PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN Vol. 12 No. 3 (2023): PIONIR: JURNAL PENDIDIKAN
Publisher : Prodi PGMI FTK UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/pjp.v12i3.20319

Abstract

The purpose of this study was to analyze the relationship between scientific literacy skills and digital literacy skills of fifth grade students at SDN Cengkareng Barat 03 Pagi. The method used in this research is descriptive correlational with moment product correlation test. Researchers collected data through tests for scientific literacy and questionnaires for digital literacy. The results showed that out of 60 students, the highest score of Scientific Literacy was 90 and the lowest score was 65 with Minimum Completeness Criteria (KKM) of 75. The normality test shows that the significance value of scientific literacy and digital literacy is greater than 0.05 (0.200 > 0. 05, 0.200 > 0.05 and 0.132 > 0.05, 0.200 > 0.05). The result of the linearity test is that the significance value is greater than 0.05 (0.631 > 0.05). Based on the results of this study, it can be concluded that there is a relationship between scientific literacy skills and digital literacy abilities of fifth grade students at SDN Cengkareng Barat 03 Pagi in the high category with a value of r = 0.691.