cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Fashion and Fashion Education Journal
ISSN : 22526803     EISSN : 28280237     DOI : -
Arjuna Subject : -
Articles 202 Documents
KOMPARASI HASIL PEMBUATAN KEMEJA MENGGUNAKAN POLA SISTEM M.H.WANCIK DAN SISTEM SOEKARNO Masruroh, Masruroh
Fashion and Fashion Education Journal Vol 3 No 1 (2014)
Publisher : Fashion and Fashion Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pola di atas kertas dan pola di atas bahan adalah cara yang dapat digunakan untuk membuat pola busana, namun yang membedakan adalah dari segi media dan waktu pembuatannya. Penelitian ini menggunakan sistem M.H.Wancik dan sistem Soekarno, pembuatan pola menggunakan sistem pola dan teknik pembuatan pola yang berbeda kemungkinan akan mempengaruhi hasil dari suatu busana. Penelitian ini adalah penelitian eksperimen, objek dalam penelitian ini adalah  pembuatan kemeja dengan pola di atas kertas dan pola di atas bahan menggunakan pola sistem M.H.Wancik dan sistem Soekarno. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode observasi, dokumentasi, dan eksperimen. Pengujian reliabilitas menggunakan judgment ratings yang dilakukan oleh panelis ahli pola. Metode analisis data menggunakan analisis varian (Anova) dua jalur. Disimpulkan secara keseluruhan hasil kemeja yang dibuat dengan teknik pembuatan pola yang berbeda yaitu pola di atas kertas dan pola di atas bahan tidak ada perbedaan, dan jika dilihat dari sistem pola yaitu sistem M.H.Wancik dan sistem Soekarno ada perbedaan. Hasil kemeja yang baik digunakan antara yang menggunakan pola sistem M.H.Wancik dan sistem Soekarno adalah hasil pembuatan kemeja menggunakan sistem M.H.Wancik ukuran S (Small) dan sistem Soekarno ukuran L (Large).Pattern above the paper and pattern above the material are some available way to create clothes’ pattern, but the things differentiate both are the media and the duration. This research applies M.H.Wancik’s system and Soekarno’s system. Using different pattern making techniques may influence the result of the clothes itself. This research is an experimental research, the object of this research is producing shirt with pattern above paper and pattern above the material using M.H.Wancik’s system pattern and Soekarno’s system pattern. The methods used in this research are observation, documentation, and experiment. Reliability test applies judgment rating done by pattern expert panelist. The method of the data analysis is 2 way varian analysis (Anova). The conclusion is that the shirts produced with both pattern above paper and pattern above material have no differences, but using different system patterns cause several differences. From applying those system patterns, I conclude that among the result, S-size shirt using M.H.Wancik’s system and L-size shirt using Soekarno’s system are the best to wear.
PENGARUH BAHAN AJAR TERHADAP KUALITAS HASIL BELAJAR MATERI KONSTRUKSI POLA PADA PRODI PKK TATA BUSANA Sugiarti, Letna
Fashion and Fashion Education Journal Vol 2 No 1 (2013)
Publisher : Fashion and Fashion Education Journal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Batik, Lengkeng, Zat Warna Alam PEMANFAATAN DAUN LENGKENG (Nephelium Logan) UNTUK PEWARNA BATIK Amantika, Ravika Setyo; Syamwil, Rodia; Nurrohmah, Siti
Fashion and Fashion Education Journal Vol 10 No 1 (2021)
Publisher : Department of Home Economics, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ffej.v10i1.23977

Abstract

UTILIZATION OF LEAF LITCHI (NEPHELIUM LOGAN) FOR BATIK DYES. Abstract : The purpose of this study to determine whether the leaves litchi can be used as natural dye for batik cloth. This research uses experimental method and the result in laboratory test to see the quality of dyeing result with leaf litchi. The analysis used that is analysis descriptive on all results test laboratory . The object of this research is leaf litchi , primissima mori cloth that has been batik, type mordan (alum, lime tohor, tunjung). Leaf extraction process litchi with type different mordant showing existence difference old age color on fabric morri that is without mordan produce most young color with value the mean T% 44,32, with alum with value the mean T% 46,71, then chalk with value the mean T% 77.79, and tunjung produce The oldest color with value average of TT% 94.02. Conclusions can be explained that leaf litchi can be used as a source of natural dyes in bati k and the type of mordan used can affect the direction of the resulting batik color Keywords: Batik, Leaf litchi (Nephelium logan) , Natural Color Substance
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN TEKSTIL DI SMK SYAFI’I AKROM PEKALONGAN Safitri, Emilia
Fashion and Fashion Education Journal Vol 1 No 1 (2012)
Publisher : Department of Home Economics, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ffej.v1i1.24023

Abstract

Abstract The results of SMAN Syafi'i Akrom Pekalongan obtained data that the learning of textile subjects is still low, seen from the results of learning that still many not meet the standards of KKM. One of the learning models that can be used in textile learning is the Numbered Heads Together (NHT) model. The purpose of this research is to know and use various models of NHT learning on student learning outcomes in the subjects of Textile Lesson. The population in this research is the students of Fashion Class class X SMK Syafi'i Akrom Pekalongan communicating 16 students. The sample in this study using total sampling. Methods of data collection using test methods and nontes. Testing hypothesis 1 using Uji-t obtained thitung> ttable that is 4,98> 2,13. Testing of hypothesis 2 using N-Gain calculation obtained significance 0,33. Based on the results of research can be concluded that there is integration and 33% use of NHT learning model on student learning outcomes in the eyes of Textile Lessons. Keywords : Cooperative Learning, Numbered Heads Together (NHT), learning outcomes
PEMBUATAN BUBUK WARNA EKSTRAK DAUN PETAI CINA (LAUCAENA LEUCOCEPHALA) SEBAGAI PEWARNA ALAMI KAIN K, Elga Hayu; Kusumastuti, Adhi; Putri, Alda Talia
Fashion and Fashion Education Journal Vol 10 No 1 (2021)
Publisher : Department of Home Economics, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ffej.v10i1.32784

Abstract

Abstract. Natural ingredients used as fabric dyes is expected to reduce environmental pollution due to the use of synthetic dyes. Chinese petai leaves contain flavonoids which produce a yellowish green color. This study was conducted to determine and analyze the color quality natural dyes of Chinese petai leaves on primissima mori fabric. This study used descriptive qualitative data methods. The use of water and NaOH-water was used in this study as a variation of solvent. Dyeing was done by soaking the fabric in 15 minutes to 30 minutes, then drying and repeating until 15 times. The dyeing result was tested in term of color difference and type. Based on the research, it can be concluded that Chinese petai leaves extract with NaOH – water solvents achreved value of 85.69% while extract with water solvent achieved value of 72.63%. Keywords: Chinese petai leaves, natural dyes, water, water–NaOH, color Abstract. Bahan alami yang digunakan sebagai pewarna kain, diharapkan dapat mengurangi pencemaran lingkungan akibat penggunaan warna sintetis. Daun petai cina mengandung pigmen warna flavonoid yang menghasilkan warna hijau kekuningan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis kualitas ketuaan warna dari zat warna alam daun petai cina pada kain mori primissima. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif. Penggunaan pelarut air dan NaOH–air digunakan dalam penelitian ini sebagai variasi pelarut. Pewarnaan dilakukan dengan cara merendam kain dalam waktu 15 menit, kemudian dijemur dan diulangi hingga frekuensi pencelupan 15 kali. Hasil pencelupan diuji nilai beda warna dan ketuaan warna yang dihasilkan. Kesimpulan yang diperoleh berdasarkan hasil analisis data bahwa larutan warna daun petai cina dengan pelarut NaOH–air memiliki nilai ketuaan 85.69%, lebih tinggi dibandingkan pelarut air yang memiliki nilai 72.63%. Kata Kunci : Daun Petai Cina, Zat Warna Alami, air, air–NaOH, Ketuaan Warna
Kualitas Hasil Tas Makrame Berbahan Pelepah Pisang Menggunakan Teknik Makrame Rosyidina, Widda; Prasetyaningtyas, Wulansari; Anisa, Bonita Paratejasari
Fashion and Fashion Education Journal Vol 10 No 1 (2021)
Publisher : Department of Home Economics, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ffej.v10i1.32937

Abstract

Abstract: The purpose of this study was to determine the quality of the results of bags made from banana fronds using macrame technique. This research method is experimental research, the type of experiment in this study is pure research, namely the experiment of making bags made from banana fronds using macrame technique, in this experiment making bags with 3 models namely models A, B, and C, using the basic ingredients of banana fronds. This research variable uses a single variable that is the quality of a bag made from banana midrib, this variable does not affect or be influenced by other variables. Data collection methods in the researchers' documentation and questionnaire (questionnaire). The data analysis technique uses descriptive percentages. The results of research on bags were tested for quality by 39 respondents. The results of the quality test analysis showed that the overall bag product was very high, with an average value of 87.05% -91.15%. The highest quality studies were found in bag model C with an average value of 91.15%, the criteria were very high, then bag A with an average value of 87.05, and bag B with an average value of 90.00%. The conclusion from this study is that the highest quality is found in the C model bag with a percentage value of 91.15%. Keywords: baggage quality, banana fronds, macrame technique.
Kelayakan Produk Lenan Rumah Tangga dari Limbah Tekstil dengan Teknik Paquiw Arsetyaji, Siswanti Ade; Widowati, Widowati; Mandasari, Agistiana
Fashion and Fashion Education Journal Vol 10 No 1 (2021)
Publisher : Department of Home Economics, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ffej.v10i1.33627

Abstract

Kelayakan diartikan sebagai kepantasan atau kepatutan, kelayakan produk lenan rumah tangga dari limbah tekstil dengan teknik paquiw diuji kelayakan oleh validator produk untuk mengetahui bagaimana tingkat kelayakan terhadap produk tersebut. Kelayakan produk dapat dilihat dari mutu barang atau produk dengan menggunakan bahan baku yang ada di kampus unnes khususnya jurusan Tata Busana yang ada sekitar 30% sisa limbah tekstil yang tidak digunakan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kelayakan hasil dari produk lenan rumah tangga yang berupa sarung bantal dan taplak meja dari limbah tekstil dengan mengaplikasikan berbagai macam teknik paquiw yang di tinjau dari aspek estetika maupun ekonomi dengan menggunakan teori tentang kelayakan yang berupa desain, bahan baku, cara pembuatan, merek, kemasan, dan harga. Obyek pada penelitian ini menggunakan sampling insidental yang artinya teknik penentuan sampel yang berdasarkan kebetulan, yaitu siapa saja yang secara kebetulan/insidental bertemu dengan peneliti dapat digunakan sebagai sampel. Uji kelayakan dengan melibatkan 1 validator produk dan 2 panelis ahli dilakukan untuk mengetahui kualitas kelayakan apakah layak atau tidak untuk digunakan dan sebelum angket disebar kepada para responden. Untuk soal kelayakan apakah valid atau tidak itu dilakukan dengan melibatkan 20 responden ujicoba tidak terlatih untuk mengetahui lebih dalam tingkat dari soal dan produk tersebut. Angket uji kelayakan dilakukan oleh 30 responden untuk mengetahui tingkat kelayakan tertentu. Data hasil uji kelayakan dianalisis dengan menggunakan rumus korelasi product moment dilanjutkan dengan data distribusi frekuensi. Hasil uji kelayakan menunjukkan adanya perbedaan yang nyata pada produk lenan rumah tangga dari aspek desain, bahan baku, cara pembuatan, merek, dan harga namun tidak dengan kemasan. Tingkat kelayakan paling tinggi didapatkan oleh aspek desain, bahan baku, dan cara pembuatan. Hasil dari uji kelayakan menunjukkan bahwa hasil dari panelis 91,11% sangat layak, Ujicoba 100% valid, dan Responden 94,22% sangat layak
Keefektifan Modul Pada Hasil Belajar Mata Pelajaran Membuat Pola Siswa Tata Busana SMK NU Miftahul Falah Dewi, Anggita Fortuna; Wahyuningsih, Sri Endah; Ning, Wulidah
Fashion and Fashion Education Journal Vol 10 No 1 (2021)
Publisher : Department of Home Economics, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ffej.v10i1.33786

Abstract

KEEFEKTIFAN MODUL PADA HASIL BELAJARMATA PELAJARAN MEMBUAT POLASISWA TATA BUSANA SMK NU MIFTAHUL FALAHAnggita Fortuna Dewi*)a, Sri Endah Wahyuningsih,*)bJurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang, Gedung E7 Kampus Sekaran, Gunungpati, Semarang 50229Email: anggitafortuna27@yahoo.com Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk 1)Mengetahui apakah modul valid dan layak digunakan pada mata pelajaran Membuat Pola 2)Mengetahui berapa besar keefektifan modul terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran Membuat Pola. Penelitian ini merupakan penelitian R&D (Research And Development) menggunakan One Group Pretest- Posttest Design dengan populasi siswa kelas X Tata Busana dengan jumlah 23 siswa. Sampel penelitian menggunakan sampling jenuh. Metode pengumpulan data menggunakan metode tes, observasi, dokumentasi dan angket. Analisis data penelitian menggunakan uji-t. Besarnya peningkatan hasil belajar dihitung menggunakan Uji Gain Scores diperoleh 0,43 atau 43% berkriteria sedang. Hasil penelitian berdasarkan uji-t diperoleh thitung= 12,81 > ttabel=2,040 maka hipotesis diterima. Kesimpulan yang diperoleh yaitu terdapat peningkatan hasil belajar siswa mata pelajaran Membuat Pola menggunakan modul. Kata Kunci : Modul, Hasil Belajar, Membuat Pola AbstractThis study aims to 1) Find out if module is valid and worthy to use the subject of Pattern Making. 2) Know how big is the effectiveness of the use of module againts the result of the study on Pattern Making subjects. This research is a R&D (Research and Development) using One Group Pretest- Posttest Design with population the students class X Fashion with a total of 23 students.The sampling using total sampling. Method of collecting data using tests method, observasion, documentation, and question form. The analysis of research data using t-test. The magnitude of the increase in the result of the study were calculated using the Gain Scores test obtained 0.43 or 43% with moderate criteria. Result of research based on t-test is obtained tc=12,81>ttable=2,040 thus hypothesis accepted. The conclusion obtained is that there is an increase in learning outcomes using the module on Pattern Making subject.Keyword: The module, Learning Outcomes, Pattern Making *)aAlumni Mahasiswa Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, Fakultas Teknik, UNNES *)bStaff Pengajar Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, Fakultas Teknik, UNNES
Pengembangan Modul Elektronik Dasar Desain sebagai Bantuan Belajar Mandiri untuk Kelas X SMK Waidah, Zulfatu Bintil; Sawitri, Sicilia
Fashion and Fashion Education Journal Vol 9 No 2 (2020)
Publisher : Department of Home Economics, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ffej.v9i2.35269

Abstract

Kompetensi membuat proporsi tubuh merupakan salah satu Kompetensi Dasar Desain yang masih sulit dipelajari oleh siswa kelas X Program Keahlian Tata Busana SMK Widya Praja Ungaran. Kurangnya bantuan belajar secara mandiri untuk siswa diluar jam pembelajaran merupakan salah satu faktor penyebabnya. Tujuan penelitian ini adalah terciptanya modul elektronik Dasar Desain Kompetensi membuat proporsi tubuh dan mengetahui seberapa layak produk tersebut sebagai bantuan belajar secara mandiri untuk siswa kelas X SMK Widya Praja Ungaran. Penelitian ini merupakan Penelitian dan Pengembangan (Research and Development) yang menggunakan desain penelitian pengembangan Borg and Gall yang dimodifikasi oleh Sugiyono. Teknik pengumpul data yang digunakan adalah angket berupa lembar uji kelayakan. Hasil akhir penelitian diperoleh produk modul elektronik yang dikembangkan berupa software aplikasi mencakup kompetensi membuat proporsi tubuh, dan hasil produk modul elektronik dinyatakan layak digunakan dengan persentase ahli media 84% dan persentase ahli materi 90,69% sehingga produk yang telah dikembangkan layak digunakan sebagai bantuan belajar secara mandiri untuk siswa kelas X SMK Widya Praja Ungaran.
Perbedaan Kualitas Hasil Pengepresan Interfacing pada Blazer Ditinjau dari Alat Press lestari, Yuni tri; Wahyuningsih, Sri Endah; Irmayanti, Irmayanti
Fashion and Fashion Education Journal Vol 9 No 1 (2020)
Publisher : Department of Home Economics, Faculty of Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ffej.v9i1.36098

Abstract

Blazer merupakan salah satu busana yang menjadi pilihan konsumen karena mudah dipadupadankan dengan busana lain untuk menunjang tampilan yang fashionable. Pembuatan blazer dengan teknik jahit tailoring tidak mudah, terutama pada proses pengepresan interfacing, dari pengalaman dan pengamatan pada mata kuliah Manajemen Busana Tailoring hasil praktik pembuatan blazer masih ada yang mengalami masalah pengepresan interfacing karena kurangnya pengetahuan dalam penggunaan alat pengepresan serta teknik pengepresan yang kurang tepat.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kualitas blazer ditinjau dari hasil pengepresan interfacing menggunakan 2 alat press yang berbeda serta mengetahui ada tidaknya perbedaan hasil pengepresan interfacing dari blazer tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian eksprerimen. Metode pengumpulan data menggunakan lembar pengamatan. Teknik analisis data penelitian ini adalah Descriptive Presentase dan T-Test. Sampel diambil dari mahasiswa Pendidikan Tata Busana Unnes angkatan 2015 dan 2016. Hasil analisis deskriptif persentase menunjukkan Blazer dengan kode S1B dan S2B memiliki kualitas sama-sama sangat baik ditinjau dari hasil pengepresan interfacing masing-masing sebesar 86% dan 90%. Hasil T-test menunjukkan ada perbedaan antara blazer S1B dan S2B dengan signifikansi sebesar 0.008. perbedaan tersebut terdapat pada indikator kerataan permukaan dan hasil daya tekan.

Page 4 of 21 | Total Record : 202