Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

PENGATURAN LAYOUT UNTUK OPTIMALISASI KINERJA STREET MAGICIAN Eduardus Matthew; Irena V.G. Fajarto; Erwin Ardianto Halim S.
Ide dan Dialog Desain Indonesia (Idealog) Vol 3 No 1 (2018): Jurnal Idealog Vol 3 No 1
Publisher : Universitas Telkom

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25124/idealog.v3i1.1784

Abstract

Street magic has similarity with close-up magic, but what’s make it different are the way how the magician perform it and where it happened. Street magicians can almost perform their tricks in anywhere and anytime, even with preparation before it. But usually street magicians perform their tricks in some public spaces, with number of crowd that cannot be calculated. This makes the trick that the magician performed is leaked to people around there, this happened because there’s no safe space or some personalspaces that magician can keep while they’re performing some tricks. The research method are doing some survey (direct & indirect) by doing some interviews to street magicians and observe some street magic videos and then doing review with personal spacestheory. The result shows that the layout of the space can optimize how street magician works. The conclusion is the designed space already appropriate.
Mural as Educational Media at Simpay Asih Kindergarten, Cideres, Majalengka, Jawa Barat Erwin Ardianto Halim; Sherlywati Sherlywati; Tri Octaviani
Journal of Innovation and Community Engagement Vol. 1 No. 2 (2021)
Publisher : Universitas Kristen Maranatha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28932/jice.v1i2.3547

Abstract

Murals as educational media are a means of student development and good social life. Simpay Asih Kindergarten needs other learning media in teaching its students so that murals can be an alternative. Murals also provide motivation in learning. Another impact of a mural is to create a beautiful and positive space. Mural painting is painting in stages. Concepts and sketches are the first stage, then proceed to the preparation of the walls as a medium for painting, and the last stage is the final touch. Teachers and students of Simpay Asih Kindergarten welcomed the implementation of this mural, so that a positive response was obtained. With enthusiasm, the mural can have a positive impact on Simpay Asih Kindergarten students. Keywords: mural; education; kindergarten
Online Mini Workshop on Recycled Cardboard Craft with Batik Pattern for Junior High School Students Irena V Gunawan; Erwin Ardianto Halim
Journal of Innovation and Community Engagement Vol. 3 No. 2 (2022)
Publisher : Universitas Kristen Maranatha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.28932/ice.v3i2.4450

Abstract

Paper is one kind of waste which are abundantly available. Although the use of writing or printing paper is significantly reduced since many writing activities have moved to digital means, however other paper products such as cardboards are significantly increasing. This is a result of the increase in online shopping activities where most of the goods are being delivered in cardboard packages. One of the craft topics for Level 7 of Junior High School from the Indonesian Ministry of Education and Culture includes the recycled paper or other paper products to be transformed into other functions. Hence, cardboard is very suitable to be used as a learning object. As cardboard also has a certain structure which consists of 3 layers of cardboard, the middle is corrugated paper, hence the students could learn to manipulate cardboard into an interesting product. As the workshop was being conducted online there were some techniques that had to be adjusted in terms of material delivery strategies and teaching methods. The workshop method conducted by a community service team consists of university lecturer and university students who gave a mini-workshop session for the 7-grade school students. The students were invited to employ their crafting skills using commonly available recycled cardboard material.
ANALISA BANGUNAN DENGAN PENGARUH TIONGHOA PADA PECINAN INDRAMAYU JAWA BARAT Yudita Royandi; Irena Vanessa Gunawan; Erwin Ardianto Halim
Gorga : Jurnal Seni Rupa Vol 11, No 1 (2022): Gorga : Jurnal Seni Rupa
Publisher : Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24114/gr.v11i1.32582

Abstract

The city of Indramayu is in the province of West Java which was influenced by Dutch and Chinese culture which left historical buildings. Several previous studies that have been carried out in Indramayu City put more emphasis on historical buildings as the main objects and architectural objects that are considered important by researchers. This study aims to map buildings with Chinese cultural influences in the Chinatown of Indramayu City and identify current historical conditions to clarify which Chinese cultural influences are. This research method is a qualitative description with an analysis of the cultural studies approach. Observation, interviews and documentation are data collection techniques in this study. The results of this study found a typology of mapping of historic buildings in the Chinatown area of Indramayu which can be described and searched for common threads. From the results of the data collection, it can be seen that the elements of Chinese architecture that can be recognized from these buildings are very thick, so that they are clearly part of the historical evidence of the development of Indramayu City as an important city in sea trade. This research is expected to be the basis for producing a document that is used as a guide for further researchers. Keywords: analysis, historic buildings, indramayu, tionghoa. Abstrak Kota Indramayu berada di propinsi Jawa Barat yang terpengaruh oleh budaya Belanda dan Tionghoa yang meninggalkan bangunan-bangunan bersejarah. Beberapa penelitian terdahulu telah dilakukan di Kota Indramayu ini lebih menekankan pada bangunan bersejarah sebagai objek utama dan objek arsitektur yang dianggap penting oleh peneliti. Penelitian ini bertujuan melakukan pemetaan bangunan dengan pengaruh budaya Tionghoa di Pecinan Kota Indramayu dan mengidentifikasi kondisi bersejarah saat ini untuk mengklarifikasi pengaruh budaya Tionghoa mana saja. Metode penelitian ini adalah deskripsi kualitatif dengan analisa pendekatan kajian budaya.  Observasi, wawancara dan pendokumentasian merupakan Teknik pengumpulan data pada penelitian ini. Hasil penelitian ini ditemukan tipologi pemetaan bangunan bersejarah di Kawasan pecinan Indramayu yang dapat diuraikan dan dicari benang merahnya. Dari hasil pendataan dapat dilihat bahwa elemen-elemen arsitektur Tionghoa yang dapat dikenali dari bangunan-bangunan tersebut sangat kental, sehingga secara jelas menjadi bagian dari bukti sejarah perkembangan Kota Indramayu adalah kota yang  penting di dalam perdagangan laut. Penelitian ini diharapkan menjadi dasar untuk menghasilkan suatu dokumen yang dijadikan panduan untuk peneliti-peneliti selanjutnya.  Kata Kunci: analisa, bangunan bersejarah, indramayu, tionghoa. Authors: Yudita Royandi : Universitas Kristen MaranathaIrena Vanessa Gunawan : Universitas Kristen MaranathaErwin Ardianto Halim : Universitas Kristen MaranathaReferences:Anonim. (2010). Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2010 Tentang Cagar Budaya. Jakarta: Kemendikbud.Bennet, Tony. (1998). Culture: A Reformer’s Science. London: SAGE Publications.Chin, J. (1987). David G. Kohl, Chinese Architecture in the Straits Settlements and Western Malaya: Temples, Kongsis and Houses. Archipel, 33(1), 185-185.Cortesao, Armando (peny.). (2015). Suma Oriental Karya Tome Pires: Perjalanan dari Laut Merah Ke Cina Dan Buku Fransisco Rodrigues. Terjemahan Adrian Perkasa dan Anggita Pramesti. Yogyakarta: Ombak.Czarniawska, B. (2004). Narratives in Social Science Research. Thousand Oaks. CA: SAGE Publications.Dasuki, H. A. (1977). Sejarah Indramayu. Indramayu: Pemerintah Kabupaten Derah Tingkat II Indramayu.Giedion, S. (1967). Space, Time and Architecture. Cambridge: Harvard University Press.Hartawan, T., & Ruwaidah, E. (2018). Pemetaan dan Identifikasi Bangunan Bersejarah di Kota Tua Ampenan Mataram Nusa Tenggara Barat. Sangkareang Mataram, 4(1), 41–46.Kasim, Supali. (2011). Menapak Jejak Sejarah Indramayu. Yogyakarta: Frame Publishing.Koentjaraningrat. (2007). Manusia dan Kebudayaan Di Indonesia. Jakarta: Djambatan.Lozar, C., & Rapoport, A. (1970). House Form and Culture. Journal of Aesthetic Education. https://doi.org/10.2307/3331293Middleton, E. L. (2019). No 主観的健康感を中心とした在宅高齢者における 健康関連指標に関する共分散構造分析Title.Miles, Matthew B; Huberman, A. Michael. (1994). Qualitative Data Analysis. Thousand Oaks, CA: SAGE Publications.Nurlelasari, D. (2017). Mencari Jejak Wiralodra Di Indramayu. Buletin Al-Turas, 23(1), 1-19.Shirvani, Hamid. (1985). The Urban Design Process. New York: Van Nostrand.Syam, Nur. (2005). Islam Pesisir. Yogyakarta: Lkis Pelangi Aksara.Tonapa, Y. N., Rondonuwu, D. M., & Tungka, A. E. (2015). Kajian Konservasi Bangunan Kuno dan Kawasan Bersejarah di Pusat Kota Lama Manado. Spasial, 2(3), 121-130.Trancik, Roger. (1986). Finding Lost Space: Theories of Urban Design. New York: Van Nostrand Reinhold Company.Tungka, Aristotulus. (2015). Materi Perkuliahan Teknik Konservasi dan Preservasi. Manado: Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota Universitas Sam Ratulangi.Widayati, N. (2004). Telaah Arsitektur Berlanggam China Di Jalan Pejagalan Raya Nomor 62 Jakarta Barat. DIMENSI (Journal of Architecture and Built Environment), 32(1).
KAJIAN RAGAM HIAS PADA RUMAH ADAT KARO DITINJAU DARI ETNOMATEMATIKA Erwin Ardianto Halim
Jurnal Arsitektur ZONASI Vol 5, No 2 (2022): Vol 5, No 2 (2022): Jurnal Arsitektur Zonasi Juni 2022
Publisher : KBK Peracangan Arsitektur dan Kota Program Studi Arsitektur Fakultas Pendidikan Teknologi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jaz.v5i2.44255

Abstract

Tulisan ini merupakan kajian elemen estetis pada rumah adat Karo ditinjau dari Etnomatematika. Karo terletak di Sumatera Utara memiliki sejarah,budaya dan artefak yang benilai tinggi. Salah satu artefak tersebut yang masih bertahan adalah rumah adat Karo. Rumah adat ini tidak hanya berfungsi sebagai pelindung penghuninya tetapi juga memiliki fungsi dan makna mendalam sesuai dengan adat dan budaya masyarakatnya. Pada rumah adat Karo, bentuk, fungsi dan motif elemen estetisnya menggambarkan hubungan erat antara manusia dan alam lingkungannya. Tulisan ini ditujukan sebagai penelitian kualitatif dengan pendekatan etnografi dengan mengkaji elemen estetis rumah adat karo yang memuat konsep geometri. Tanpa mempelajari konsep geometri dalam matematika masyarakat karo telah menerapkan konsep geometri dalam kehidupan sehari-hari, tercemin pada membuat elemen estetis pada rumah adat karo.Kata Kunci: ragam hias,geometri, etnomatematika, rumah adat Karo
REDESIGN INTERIOR GEREJA BATAK KARO PROTESTAN BANDUNG BARAT Erwin Ardianto Halim; Yudita Royandi; Irena Vanessa Gunawan; Lisa Levina K Jonatan
ABDIMAS UNWAHAS Vol 5, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Wahid Hasyim Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31942/abd.v5i2.3719

Abstract

Pengabdian kepada masyarakat ini merupakan bentuk penerapan ilmu desain interior dengan tujuan memberikan kontribusi kepada masyarakat Indonesia sesuai bidang ilmu dosen interior. Objek Gereja Batak Karo Protestan (GBKP) Bandung Barat menjadi proyek dalam menerepakan keilmuan desain interior. Etnis Karo merupakan salah satu Etnis yang ada di Pulau Sumatera, Etnis Karo kaya akan budaya lokal baik Tangible maupun Intagible dengan pengabdian ini Universitas Kristen Maranatha berperan serta untuk turut usaha pelatihan budaya Etnis Karo. Pengabdian ini merupakan hasil Kerjasama Universitas Kristen Maranatha dengan Gereja Batak Karo Protestan khususnya kepada Program Sarjana Desain Interior agar dilakukanya redesign interior GBKP sehingga jemaat dapat beribadah, melayani Tuhan dengan nyaman dan kyusuk. Dengan redesign interior gereja diharapkan kualitas suara, kualitas warna pada interior menjadi lebih baik untuk digunakkan, kegiatan pengabdian ini dinilai memiliki nilai positif bagi kedua belah pihak, khususnya program sarjana desain interior memiliki peran nyata yang dirasakan oleh masyarakat terutama jemaat Gereja Batak Karo Protestan. Kata kunci: Batak Karo, Desain Gereja, Gereja Karo, Interior, Redesign
STUDI TATA RUANG RUMAH ADAT “SIWALUH JABU” DESA LINGGA Erwin Ardianto Halim
Jurnal Dimensi Seni Rupa dan Desain Vol. 16 No. 2 (2020)
Publisher : Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (495.35 KB) | DOI: 10.25105/dim.v16i2.7057

Abstract

AbstractKaro traditional house is an authentic historical-cultural heritage and still stands tall. The existence of the Karo traditional house does not only function as an ordinary place to live, but has a meaning which is a medium of cultural expression of the people seen in the architecture and interior of this traditional karo house. This research is a study of spatial planning and its functions at this time. The results of the study know the spatial patterns in the traditional house of Siwaluh Jabu and find out what I am experiencing changes in the traditional house layout of Siwaluh Jabu. This has become very important in this research for the development of cultural history in the world of interior design education. AbstrakRumah adat Karo merupakan warisan sejarah-budaya yang otentik serta masih berdiri tegak. Keberadaan rumah adat Karo tidak saja berfungsi sebagai tempat tinggal biasa, namun memiliki makna yang merupakan media ekspresi kebudayaan masyarakatnya terlihat pada bentuk arsitektur dan interior rumah adat karo ini. Penelitian ini merupakan studi tata ruang dan fungsinya pada saat ini. Hasil penelitian mengetahui pola tata ruang pada rumah adat Siwaluh Jabu dan mengetahui apa saya yang menggalami perubahan pada tata ruang rumah adat Siwaluh Jabu. Hal tersebut menjadi sangat penting dalam penelitian ini untuk pengembangan ilmu sejarah budaya dalam dunia pendidikan desain interior.
PERUBAHAN FUNGSI RUANG DALAM PADA KERATON KACIREBONAN Yudita Royandi; Erwin Ardianto Halim; Lisa Levina Jonatan
Jurnal Dimensi Seni Rupa dan Desain Vol. 18 No. 1 (2021)
Publisher : Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (576.519 KB) | DOI: 10.25105/dim.v18i1.8814

Abstract

Keraton merupakan tempat tinggal bagi raja dan keluarganya pada bangunan diposisi sentral. Menurut Agustina (2013;2014) Keraton dalam pandangan kosmologis merupakan pusat kekuatan gaib yang berpengaruh pada seluruh kehidupan masyarakat.begitu pula dengan susunan keruangan keraton di Jawa mengadaptasi kepada susunan Gunung Mahameru, yaitu ada daerah puncak dengan anak gunungnya. Puncak Gunung adalah bangunan inti yang melambangkan gunung Mahameru. Hirarki ruang ditunjukkan dengan penaikkan lantai dimana ruang yang paling sakral adalah bangunan induk yang merupakan bangunan yang berada di level tertinggi. Pada Keraton Kacirebonan bangunan dengan level tertinggi adalah Bangunan Induk terdapat bangsal Prabayaksa tempat diselenggarakannya acara sakral. Sedangkan bangunan lainnya berada pada level yang lebih rendah. Hasil Observasi awal memperlihatkan adanya pergeseran fungsi ruang dalam pada Keraton Kacirebonan dari fungsi awalnya, beberapa ruang beralih fungsi menjadi area komersil bahkan beberapa ruang tidak difungsikan sebagaimana mestinya. Penelitian ini bertujuan mengetahui perubahan fungsi ruang apa saja dalam Keraton Kacirebonan yang berubah dari wujud tradisionalnya. Harapannya adalah agar fungsi dan nilai tradisi Keraton sebelumnya sebagai simbol budaya dapat dipertahakan serta dilestarikan.
Meningkatkan Kreativitas Dengan Pelatihan Bahan Keras Dengan Teknik Anyaman Bagi Siswa SMPK Trimulia HITS Irena Vanessa Gunawan; Halim, Erwin Ardianto
Jurnal Atma Inovasia Vol. 2 No. 6 (2022)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24002/jai.v2i6.6506

Abstract

Sesuai dengan kurikulum 2013 revisi 2016 salah satu Kompetensi Dasar siswa-siswi SMP di bidang kerajinan adalah memahami pengetahuan tentang jenis, sifat, karakter dan teknik pengolahan bahan olahan (kali ini menggunakan Busa Eva).SMPK Trimulia HITS mengajukan permohonan pelatihan untuk memperluas wawasan bagi guru maupun siswa tentang alternatif pengolahan bahan keras.  Dengan demikian tim FSRD mencari ide kriya dengan struktur sekaligus finishing yang tergabung dari dua material , tidak sekedar hanya menempelkan satu material di atas material lainnya. Materi yang diusulkan adalah busa eva, karena mudah untuk dipotong, dimanipulasi dengan cara ditekuk , dilengkungkan dan dapat dengan mudah dijahit. Adapun kriya yang diajarkan selalu berusaha memasukkan unsur-unsur kriya tradisional Indonesia , dalam hal ini adalah anyaman. Unsur menganyam akan dimasukkan untuk memperkuat pertemuan dua material antara busa eva dan benang yang dijalin atau dianyam membentuk tekstil. Pelatihan ini diharapkan dapat menumbuhkan kreativitas peserta didalam bidang seni dan mendukung perkembangan motorik peserta  
Identification of Ethnomathematics in Wat Arun “Temple of Dawn” in Bangkok, Thailand Halim, Erwin Ardianto; Darmayanti, Tessa Eka
Local Wisdom Jurnal Ilmiah Kajian Kearifan Lokal Vol. 17 No. 1 (2025): January 2025
Publisher : University of Merdeka Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26905/lw.v17i1.12806

Abstract

This qualitative descriptive research was conducted to identify ethnomathematics concepts in Wat Arun "Temple of Dwan" in Bangkok, Thailand using the ethnographic approach. The purpose was to explore and examine the mathematical elements or concepts as well as meaning contained in the geometric patterns of temple. The process involved describing the motif associated with temple based on certain categories using the data retrieved from documentation, observation, and literature review. The results showed that mathematical and the geometric concepts such as triangles, squares, and rhombus were depicted in the geometric and floral motifs, offering compelling evidence of the involuntary implementation of mathematics in traditional motifs. Furthermore, these results can also be applied as a reference to develop mathematics teaching materials and interior design or architecture courses based on local wisdom.