Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat

PKM Pelatihan Ketatausahaan Berbasis Android Bagi Tenaga Administrasi Sekolah Menengah Pertama Kabupaten Maros Sitti Habibah; Muhammad Ardiansyah; Andi Mappincara
Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat SEMINAR NASIONAL 2021 : PROSIDING EDISI 12
Publisher : Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (305.539 KB)

Abstract

Abstrak.Mitra Program Kemitraan Komunitas (PKM) ini adalah Dinas Pendidikan Kabupaten Maros. Masalahnyaadalah: Identifikasi awal terhadap permasalahan yang dihadapi oleh mitra yakni para tenaga admnistrasi sekolah (tatausaha sekolah) adalah sebagai berikut: (a) Sejak masa pandemic covid 19 melanda, banyaknya pekerjaan dan tugasketatausahaan terhambat dikarenakan kekurang pahaman tenaga administrasi sekolah dalam memanfaatkan perangkatteknologi informasi dan komunikasi yang berbasis android; (b) Laporan-laporan yang terkait dengan akses informasike Dinas Pendidikan kerap mengalami keterlambatan karena ketidak mampuan dalam mengikuti ritme pekerjaan yangbegitu cepat harus diselesaikan; (c) Para tenaga administrasi sekolah sudah begitu familiar dengan perangkat androidnamunbelummampudimaksimalkankebermanfaatannyadalammenunjangtugas-tugaspokokmereka;(d)Kebutuhan pengembangan kompetensi teknis tenaga kependidikan/tenaga administrasi sekolah boleh di katakansangat jarang dilakukan mengingat porsi perhatian pemerintah masih berfokus kepada tenaga pendidik (guru). Sasaraneksternal adalah para tenaga kependidikan (administrasi sekolah) pada jenjang SMP Negeri se Kabupaten Maros yangdiundang berdasarkan tingkat kebutuhan pengembangan kompetensinya. Adapun metode yang diguunakan adalahdengan bentuk ceramah, simulasi (praktek),project work,dengan menggunakan perangkat android (hp, gadget,laptop). Beberapa hasil yang dicapai dalam kegiatan ini adalah (1) mitra telah mengembangkan kemampuan literasidigital tenaga administrasi sekolah menengah pertama yang lebih baik, (2) mitra menjadi lebih keterampilan untukmerancang dan menjahit aksesoris, (3) mitra lebih mampu meningkatkan produktivitasnya dalam bekerja meskipundilakukan dalam situasiwork from home(bekerja dari rumah), (4) Secara kualitas dan kuantitas pekerjaan-pekerjaanadministrasi sekolah dapat jauh lebih efisien (tepat waktu, hemat bahan dan peralatan) dan efektif (berhasil guna).Kata kunci:android, ketatausahaan, tenaga administrasi sekolah