Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

OPTIMALISASI KUNJUNGAN POSYANDU BALITA MELALUI PROGRAM INOVASI “CORONG POSYANDU” Yustanta, Brivian Florentis; Setyorini, Heny Dwi; Hanifah, Sulistiana Nur; C, Fatikasari; R, Haryani
Journal of Community Engagement and Empowerment Vol 2, No 1 (2020)
Publisher : Institut Ilmu Kesehatah Bhakti Wiyata Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar belakang: Pemantauan status gizi pada balita dilakukan dengan memanfaatkan data hasil penimbangan posyandu setiap bulan berdasarkan indikator SKDN, dimana (S): sasaran balita di suatu wilayah, (K): balita yang memiliki KMS, (D): balita yang ditimbang berat badannya, (N): balita yang ditimbang dan naik berat badannya. Salah satu indikator SKDN di Desa Sekoto Kecamatan Badas Kabupaten Kediri yang tidak tercapai adalah indikator D/S yang menggambarkan tingkat partisipasi masyarakat dalam kegiatan di posyandu . Hasil indikator D/S pada bulan Januari – Juni 2019 berturut-turut adalah 63,3%, 74,3%, 62,7%, 64,8%, 72,5%, 68,6% dengan rerata 67,7%. Tujuan: mengoptimalkan kunjungan posyandu balita melalui program inovasi “corong posyandu”. Metode: survei pendataan jumlah sasaran balita, kerjasama lintas sektor serta sosialisasi kepada masyarakat mengenai program inovasi “corong posyandu”, jadwal dan pentingnya mengikuti posyandu melalui kegiatan PKK, kegiatan arisan dan kegiatan keagamaan di desa.  Kegiatan ini dilaksanakan pada Juli – Desember 2019. Hasil: terdapat peningkatan jumlah kunjungan posyandu balita dari bulan Juli – Desember 2019 dengan rerata 84,7%.  Dalam waktu 6 bulan pelaksanaan program inovasi ”corong posyandu” dapat menaikkan 17% jumlah kunjungan ke posyandu balita. Kesimpulan: program inovasi “corong posyandu” dapat meningkatkan partisipasi mayarakat untuk kegiatan pemantauan pertumbuhan dan perkembangan balita.
MEDICAL INDICATIONS OF SECTIO CAESAREA IN GENERAL DISTRICT HOSPITAL OF PARE KEDIRI YEAR 2013 – 2015 Brivian Florentis Yustanta
JURNAL ILKES : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 6 No 2 (2015)
Publisher : STIKES Karya Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (938.655 KB)

Abstract

Sectio caesarea is a surgical operation to deliver baby by opening uterus, as the last alternative problem solving in labour which must consider medical indications. Within last 20 years, occurence of sectio caesarea is increasing from 5% become 20%. According to Indonesian Health Ministry (2010), the number of sectio caesarea in goverment hospital is about 20-25% from total labor. Researcher wants to know the sectio caesarea phenomenon which is increasing year by year with present the data about the sectio caesarea indications in General District Hospital of Pare Kediri year 2013 – 2015. This is descriptive research. The population was all of mothers whom have delivered in sectio caesarea in General District Hospital of Pare Kediri, at 2013 was amount 167 mothers, at 2014 was amount 369 mothers, and at 2015 was amount 461 mothers. This was using total sampling technique. Data collection by secondary data from medical record. The result research showed that sectio caesarea from 2013 until 2015 kept on increasing. At 2013 the number of sectio caesarea 25,9% from total labor, at 2014 increased into 33% from total labor, and at 2015 was 35,8% from total labor. The greatest indication at 2013 was failure of labor induction (26,9%), at 2014 was sectio caesarea history (22,8%), and at 2015 was sectio caesarea history (21,7%). During implementing sectio caesarea have to pay attention to conditions, requisites and indications before, so it won’t cause any new suffering as well as reach raising of mother and child health level
Hubungan Umur dan Paritas Ibu dengan Pemilihan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang di Klinik Rawat Inap Vita Medika Kepung Kabupaten Kediri Tahun 2017 Sulistijowati Sulistijowati; Siti Asiyah; Brivian Florentis Yustanta
JURNAL ILKES : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 9 No 2 (2018): Jurnal Ilkes (Jurnal Ilmu Kesehatan)
Publisher : STIKES Karya Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (300.825 KB)

Abstract

Indonesia's population growth rate is still relatively high, within a year the population of Indonesia increases by around 4 million. In order to control fertility, the government promotes long-term contraceptive methods including at the Inpatient Vita Medika Kepung Kediri Clinic. Objective To determine the relationship between maternal age and parity with the selection of long-term contraceptive methods at the Vita Medika Nursing Clinic in Kepung Kediri. Research Method Analytical Correlational research design with Kohort retrospective time. The population in this study were all KB acceptors at the Vita Medika Kepung Inpatient Clinic in Kediri. The sample technique uses proportional random sampling, in this study a sample of 99 acceptors was obtained. The tool used is a cohort. Data analysis using Chi-Square test. Results: In the use of long-term contraceptive methods, acceptors pay more attention to age factors than parity, with a chi-square coefficient of 0.04 and parity having a chi-square coefficient of 0.075, with a value of 0.05, so that the relationship between age and Long Term Contraception Method selection and the absence of a relationship between parity and Long Term Contraception Method selection at Vita Medika Kepung Inpatient Clinic in Kediri. There is a relationship between age andLong Term Contraception Method selection and there is no relationship between parity and Long Term Contraception Method in the Vita Medika Kepung Inpatient Inpatient Clinic. It is expected that acceptors in the use of contraceptives can correctly use contraceptive methods as needed according to various factors.
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Ibu Nifas terhadap SPA Nifas di Desa Sukomulyo Kecamatan Pujon Kabupaten Malang Suriati Suriati; Siti Asiyah; Brivian Florentis Yustanta
JURNAL ILKES : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol 9 No 2 (2018): Jurnal Ilkes (Jurnal Ilmu Kesehatan)
Publisher : STIKES Karya Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (306.073 KB)

Abstract

Spa service that done according to holistic with fuse various tradisional healthy treatment and modern that use water to give therapy effect to achieve balance between body, idea and soul, so that materialized optimal healthy condition and overcome unpleasant at postpartum.Interest in postpartum spa was influenced by various factor. There were knowledge about postpartum spa, social motive and mother need at postpartum. Those research would be where would researcher would factors that effect postpartum interest doing postpartum spa at Sukomulyo Village Pujon District. factors by knowledge, social motive, and need. The research used to approach cross. The plan research describe variable or condition what going on at one particular situation that was interest uses postpartum spa. Data was analysis in used to analysis fisher exact's that was detect effect knowledge, motive social and need to interest postpartum to do spa. The analysis result data 68,43 %. had good knowledge hits spa postpartum, has which were positive social motive much as 84,22% while respondent wanted postpartum spa much as 68,43%. Data with standard signifikansi 0,05.Give effect in respondent interest because with good knowledge one would would done spa postpartum. Also connected with that was ρ value knowledge, 0,003 ρ value social motive 0,021 ρ value need 0,017. Also norm subjektif perception somebody hits to hit belief and postpartum mother behaviour about postpartum spa. Belief and postpartum mother evaluation about consequence postpartum spa was one of the element that effect postpartum mother to do postpartum spa. After mother would give mother would feel need other will return self fitness, one of them can be done to pass postpartum spa.
KEKERASAN VERBAL PADA ANAK OLEH ORANG TUA YANG WORK FROM HOME PADA MASA PANDEMI COVID-19 TERHADAP PERKEMBANGAN KOGNITIF ANAK Brivian Florentis Yustanta
coba Vol 10 No 2 (2022): Mei 2022
Publisher : Akademi Keperawatan Dharma Husada Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32831/jik.v10i2.387

Abstract

Pendahuluan: Sekitar 50 - 60% masyarakat work from home pada masa pandemi Covid-19. Tingkat stress didalam pekerjaan menyebabkan orang tua melakukan kekerasan verbal kepada anak sehingga dapat menghambat perkembangan kognitif anak. Tujuan penelitian ini mengetahui hubungan kekerasan verbal pada anak oleh orang tua yang bekerja dari rumah pada masa pandemi Covid-19 terhadap perkembangan kognitif anak. Metodologi: Jenis penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi anak usia 10 - 11 tahun sejumlah 82. Besar sampel 68 menggunakan simple random sampling. Penelitian dilakukan di Kabupaten Kediri bulan Juni 2021. Pengumpulan data melalui pengisian instrumen berupa kuesioner. Uji statistik menggunakan Spearman Ranks. Hasil: Sejumlah 68,1% orang tua melakukan kekerasan verbal pada anak. Jenis kekerasan verbal yang paling sering dilakukan orang tua adalah membentak dan menyalahkan anak. Sejumlah 44,1% anak memiliki perkembangan kognitif cukup. Hasil uji Spearmank Ranks p value 0,01 < 0,05, H0 ditolak, artinya ada hubungan kekerasan verbal pada anak oleh orang tua yang bekerja dari rumah pada masa pandemi Covid-19 terhadap perkembangan kognitif anak. PR 2,4 artinya anak yang mengalami kekerasan verbal 2,4 kali lebih mungkin mengalami gangguan perkembangan kognitif dibandingkan dengan anak-anak yang tidak mengalami kekerasan verbal. Diskusi: Ketika orang tua melakukan kekerasan verbal pada anak maka akan berdampak negatif pada perkembangan kognitif anak. Pola pikir orang tua yang melakukan kekerasan verbal kepada anak karena untuk kebaikan anak harus diubah agar tidak menjadi kebiasaan yang menghambat perkembangan kognitif anak. Kata Kunci: Kekerasan Verbal, Perkembangan Kognitif
REBAHAN (REMAJA BERAKTIVITAS HADAPI PANDEMI) PRODUKTIF Brivian Florentis Yustanta; Dian Purmitasari
Prosiding Conference on Research and Community Services Vol 2, No 1 (2020): Second Prosiding Conference on Research and Community Services
Publisher : STKIP PGRI Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pemerintah sudah mulai menerapkan adaptasi kebiasaan baru (new normal) di masa pandemi Covid-19. Secara alamiah, remaja memiliki kecenderungan untuk lebih tertarik berinteraksi kepada teman sebaya (peer group). Jika remaja sering beraktivitas di luar rumah tanpa menerapkan protokol kesehatan, saat di rumah bisa menularkan kepada orang yang rentan yang ada didalam rumah tersebut. Di masa pandemi ini remaja diharuskan lebih banyak menghabiskan waktu di rumah, hal tersebut membuat remaja menjadi kurang produktif dan hanya bermalas-malasan saja. Kegiatan pengabdian ini diselenggarakan secara daring pada tanggal 25 - 26 Juli 2020 dengan melibatkan 3 narasumber dengan topik: kiat aktif remaja menghadapi pandemi, kesehatan reproduksi pada remaja saat pandemi dan peran pemuda dalam ketahanan pangan saat pandemi. Populasi dalam kegiatan ini adalah semua peserta yang mengikuti kegiatan ini via Zoom atau Youtube Live. Jumlah peserta kegiatan pengabdian sejumlah 228, dimana 43 peserta mengikuti via Zoom dan 185 peserta mengikuti via Youtube Live. Teknik sampling menggunakan purposive sampling sehingga didapatkan besar sampel 202 peserta. Hasil pengabdian didapatkan bahwa mayoritas peserta berusia 15 – 24 tahun sejumlah 141 peserta (69,8%), berjenis kelamin perempuan sejumlah 145 peserta (71,8%), pelajar SMA sejumlah 145 peserta (71,8%), berasal dari Jawa Timur sejumlah 158 peserta (78,2%), mengikuti kegiatan melalui media Youtube Live sejumlah 160 peserta (79,2%), dan tingkat pengetahuan peserta setelah mengikuti kegiatan pengabdian kepada masyarakat adalah baik sejumlah 187 peserta (92,6%). Dengan diadakannya kegiatan REBAHAN (Remaja Beraktivitas Hadapi Pandemi) PRODUKTIF dapat memberikan wawasan kepada remaja agar tetap bisa produktif meskipun aktivitas diluar rumah dibatasi, remaja dapat berdiskusi tentang kiat aktif pada saat pandemi, menjaga kesehatan reproduksi pada saat pandemi, dan menjaga ketahanan pangan pada saat pandemi.
PAPARAN MEDIA MASSA ELEKTRONIK BERKONTEN DEWASA TERHADAP USIA MENARCHE PREKOKS PADA REMAJA PUTRI Brivian Florentis Yustanta; Hyang Al Qudusa
Prosiding Conference on Research and Community Services Vol 2, No 1 (2020): Second Prosiding Conference on Research and Community Services
Publisher : STKIP PGRI Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Menstruasi pertama (menarche) menjadi tanda bahwa anak perempuan telah memasuki usia pubertas.Menarche normalnya terjadi pada usia 10 – 16 tahun. Apabila menarche terjadi kurang dari usia10 tahun maka disebut menarche prekoks(menstruasi dini). Salah satu faktor terjadinya menarche prekoks disebabkan oleh stimulus eksternal yang kuat yaitu melalui paparan media massa elektronik berkonten dewasa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan paparan media massa elektronik berkonten dewasa dengan usia menarche prekoks pada remaja putri.Desain penelitian adalah analitik korelasional dengan pendekatan cross sectional. Variabel independen adalah paparan media massa eletronik berkonten dewasa. Variabel dependen adalah usia menarche prekoks pada remaja putri. Penelitian dilakukan di SMPN 1 Karangrejo Kabupaten Tulungagung pada 4-7Agustus 2020. Populasi adalahremaja putri kelas VII sejumlah 120. Teknik sampling menggunkan simple random samplingdengan besar sampel 92 responden. Instrumen penelitian adalah kuesioner closed-endedquestions. Analisa uji statistikmenggunakanspearman rank.Dari 9 remaja putri yang mengalami menarche prekoks didapatkan 33,3% terpapar berat media massa elektronik berkonten dewasa, dan 66,7% terpapar terpapar ringan media massa elektronik berkonten dewasa. Hasil ujispearmanrank didapatkan nilai signifikansi 0,007< 0,05dan koefisien korelasi 0,278artinya ada hubungan yang cukup erat antara paparan media massa elektronik berkonten dewasa dengan usia menarche prekoks pada remaja putri.Semakinberat tingkat paparan media massa eletronik berkonten dewasa maka akan semakin banyak remaja putri mengalami menarche prekoks. Dikatakan terpapar berat jika terdapat materi orang dewasa dan materi seks eksplisit seperti menampilkan gambar-gambar alat kelamin, parabaan dada atau alat kelamin, oral seks dan aktivitas seksual (penetrasi).Sedangkan terapapar ringan jika terdapat materi berupa adegan pegangan tangan, pelukan, ciuman bibir, dan juga adegan yang mengesankan terjadinya hubungan seks dan seks simulasi
The Timeliness of Basic Immunization in Infants Related To The Knowledge About Covid-19 Brivian Florentis Yustanta; Layudha Ikhrima
Procedia of Social Sciences and Humanities Vol. 1 (2021): Proceedings of the 2nd International Conference On Intelectuals Global Responsibility
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21070/pssh.v1i.2

Abstract

During the covid-19 pandemic, many parents are worried about providing basic immunizations for their infants. This caused the basic immunization coverage at Gandusari Public Health Service in Blitar Regency in April 2020 to decrease by 4.9%, and in May 2020 to decrease by 19.7%. This study objective to determine the correlation of knowledge about covid-19 and the timeliness of basic immunization in infants. This research was analytic correlational with cross sectional study approach. The independent variable was knowledge about covid-19, while the dependent variable was the timeliness of basic immunization in infants. The population were all parents who had infants as many as 87 parents. This study using simple random sampling. The sample size was 71 parents. The instruments were maternal and child health book and questionnaires. The data were analyzed using chi square test. The results showed that p value 0.001 < 0.05 that there were any correlation of knowledge about covid-19 and the timeliness of basic immunization in infants. The sufficient knowledge of parents about covid-19 made parents hesitate to immunize their infants. Providing basic immunization to infants during a pandemic is not prohibited as long as they comply with health protocols.
THE EFFECTS OF CARRYING THE M-SHAPE METHOD ON BONDING ATTACHMENT AND INFANT'S SLEEP QUALITY Brivian Florentis Yustanta
Placentum: Jurnal Ilmiah Kesehatan dan Aplikasinya Vol 11, No 1 (2023): February
Publisher : Program Studi Kebidanan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/placentum.v11i1.66418

Abstract

Background: Carrying an infant using M-shape method is vital in creating a bond of affection (bonding attachment) between mother and infant. Carrying using the M-shape method makes the infant calmer and sleeps easier, because the face of infant facing the person carrying themObjective: The aim of the study was to determine the effect of carrying the M-shape method on bonding attachment and infant’s sleep quality.Methods: This research was analytic correlational design with cross sectional approach. It was conducted in Pare Kediri, East Java, Indonesia on June, 9th to 25th 2022. The sampling technique used simple random sampling. The population were all infants 6 to 12 month amount 94 and the sample size were 72 infants. The research data used primary data through interviews. The independent variable was carrying the M-shape method, while the dependent variable were bonding attachment and infant’s sleep quality. The research instrument were questionnaires. The data was analyze by Wilcoxon Sign Ranked Test.Result: The result showed that 58,3% were 10-12 months old, 70,8% were the youngest child in their family, (52,8%) had carrying duration for more than an hour a day, and 68,1% were carried most dominantly by their parents. P-value were 0.000 and 0.002 , meaning that there were effects of carrying the M-shape method on bonding attachment and the infant's sleep quality.Conclusion: Carrying with M-shape was an alternative in avoiding the wrong position when carrying and can be done from the beginning of newborn. 
Analysis of factors associated with early menarche in adolescents Brivian Florentis Yustanta
Science Midwifery Vol 11 No 1 (2023): April: Midwifery and Health Sciences
Publisher : Institute of Computer Science (IOCS)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35335/midwifery.v11i1.1245

Abstract

The incidence of menarche praecox is 5.2% of adolescents in Indonesia. Indonesia ranks 15th out of 67 countries with a decline in menarche age of up to 0.145 years per decade. The study aimed to analyze factors associated with early menarche (praecox menarche) in adolescents. This type of analytic research with quantitative methods and crosssectional research design. This used primary data, the instruments used microtoise, weight scales, and checklists. The population was 145 adolescents. The sample size was 124 respondents using simple random sampling. The research was tested using the Chi Square test. It was conducted in Kediri on October to December 2022. The research results were found that adolescents who experienced praecox menarche were 41.9%, nutritional status was not obese by 75.2%, exposed to pornography by 65.6%, genetics (early menarche age of mother) by 51.2%, not active in sports by 69.6%. From the results of data analyze it can be concluded that there was no correlation between nutritional status and praecox menarche (P-value 0.100), there was correlation between exposure to pornography and praecox menarche (P-value 0.000), there was correlation between genetics and praecox menarche (P-value 0.002), there was correlation between physical activity (exercise) and praecox menarche (P-value 0.001).