Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Performansi Audio Terwatermark dengan Metode Discrete Wavelet Transform (DWT) dan Histogram Audio Watermarking Terhadap Parameter SNR dan ODG Sulistyawan, Vera Noviana
Edu Elektrika Journal Vol 8 No 2 (2019): Edu Elektrika Journal
Publisher : Electrical Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/eej.v8i2.38555

Abstract

Perkembangan teknologi membuat informasi dapat dengan mudah di akses oleh publik. Diperlukan perlindungan hak cipta untuk melindungi kepemilikan data secara resmi. Watermarking merupakan suatu teknik penyembunyian atau penanaman informasi tertentu baik berupa teks maupun gambar kedalam sebuah media digital seperti gambar dan audio. Informasi yang disembunyikan tidak diketahui kehadirannya oleh indra manusia. Keharusan untuk tidak ada kerusakan pada media yang ditumpangi informasi menjadi keharusan dalam proses ini. Dalam penelitian ini, Discrete Wavelet Transform dikombinasikan dengan Histogram Audio Watermarking untuk melakukan proses penyisipan informasi ke dalam sebuah audio. Simulasi ini menghasilkan nilai SNR rata-rata adalah 40.7310 dB dan ODG rata-rata sebesar -0.4594. Jumlah watermark rata-rata yang dapat disisipkan (capacity) sebesar 192 bit/detik. Sehingga dengan design penyisipan menggunakan Discrete Wavelet Transform dan Histogram Audio Watermarking, audio terwatermark mempunyai kualitas audio yang tinggi. Hasil dari proses audio watermarking tidak terlihat adanya kerusakan audio oleh watermark yang disisipkan.
Performansi Audio Terwatermark dengan Metode Discrete Wavelet Transform (DWT) dan Histogram Audio Watermarking Terhadap Parameter SNR dan ODG Sulistyawan, Vera Noviana
Edu Elektrika Journal Vol 8 No 2 (2019): Edu Elektrika Journal
Publisher : Electrical Engineering, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/eej.v8i2.38555

Abstract

Perkembangan teknologi membuat informasi dapat dengan mudah di akses oleh publik. Diperlukan perlindungan hak cipta untuk melindungi kepemilikan data secara resmi. Watermarking merupakan suatu teknik penyembunyian atau penanaman informasi tertentu baik berupa teks maupun gambar kedalam sebuah media digital seperti gambar dan audio. Informasi yang disembunyikan tidak diketahui kehadirannya oleh indra manusia. Keharusan untuk tidak ada kerusakan pada media yang ditumpangi informasi menjadi keharusan dalam proses ini. Dalam penelitian ini, Discrete Wavelet Transform dikombinasikan dengan Histogram Audio Watermarking untuk melakukan proses penyisipan informasi ke dalam sebuah audio. Simulasi ini menghasilkan nilai SNR rata-rata adalah 40.7310 dB dan ODG rata-rata sebesar -0.4594. Jumlah watermark rata-rata yang dapat disisipkan (capacity) sebesar 192 bit/detik. Sehingga dengan design penyisipan menggunakan Discrete Wavelet Transform dan Histogram Audio Watermarking, audio terwatermark mempunyai kualitas audio yang tinggi. Hasil dari proses audio watermarking tidak terlihat adanya kerusakan audio oleh watermark yang disisipkan.
Implementasi Kendali Keseimbangan Gerak Two Wheels Self Balancing Robot Menggunakan Fuzzy Logic Fathoni, Khoirudin; Pratama, Ababil Panji; Salim, Nur Azis; Sulistyawan, Vera Noviana
Jurnal Teknik Elektro Vol 13, No 2 (2021): Jurnal Teknik Elektro
Publisher : Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jte.v13i2.33414

Abstract

Self balancing robot is a two-wheeled robot that only has two fulcrums so that this robot is an unbalanced system. Therefore, a control system that can maintain the stability of the robot is needed so that the robot can keep in standing position. This study aims to design a self-balancing robot and its control system which improves the robot's performance against the maximum angle of disturbance that can be overcome. The control system used is based on fuzzy logic with 9 membership functions and 81 rules. The control system is applied to the ESP-32 microcontroller with the MPU-6050 sensor as a feedback position of the robot and DC motor as an actuator. Complementary filters are added to the MPU-6050 sensor readings to reduce noise to obtain better robotic tilt angle readings. The improvement of this research compared to previous research based on fuzzy is the addition of the number of membership functions from 7 to 9 and the embedding of a complementary filter on the MPU-6050 sensor output reading. The result shows that the designed self balancing robot which has dimensions of 10cm x 18cm x 14.5cm can cope with the maximum disturbance angle up to 17.5⁰.
PELATIHAN INOVASI MEDIA PEMBELAJARAN FLIPBOOK BAGI GURU SMA NEGERI 1 PRINGSURAT TEMANGGUNG Nashiroh, Putri Khoirin; Hastawan, Ahmad Fashiha; Budiman, Febrian Arif; Sulistyawan, Vera Noviana; Maharani, Annisa Tetty; Oktavariza, Feri; Rojannah, Amelinda; Agusthio, Laode Hamdi
JURNAL PENGABDIAN MANDIRI Vol. 2 No. 12: Desember 2023
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pandemi Covid-19 telah mengubah paradigma pendidikan yang kini banyak menggu­na­kan teknologi digital. Kemampuan guru dalam penggunaan dan pemilihan teknologi digital yang tepat sebagai media pembelajaran menjadi penting agar pembelajaran di kelas dapat berjalan dengan efektif. Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah memberikan pendampingan bagi guru SMA untuk meningkatkan kemampuan pengem­bang­an media pembelajaran inovatif berbasis digital. Metode pelaksanaan kegiatan terdiri atas empat tahap, yakni (1) koordinasi, (2) pembuatan contoh inovasi media pembelajaran, (3) sosialisasi dan pendam­pingan, serta (4) review dan evaluasi. Kegiatan pendampingan dilaksana­kan secara luring di lokasi mitra, yaitu SMA Negeri 1 Pringsurat Temanggung. Kegiatan pelatihan diikuti oleh 33 guru dari berbagai bidang mata pelajaran. Pelatihan berupa penjelasan materi yang dikolaborasikan dengan pemberian buku panduan Flipbook yang dikemas sebagai contoh inovasi, dan praktik langsung dengan didampingi oleh tim pengabdi. Lebih lanjut, pihak mitra memberikan respon yang sangat baik dari pendampingan ini dan berharap ada keberlanjutan program pelatihan yang mampu meningkatkan keterampilan guru terkhusus pada bidang teknologi digital.
FUNGSIONALISASI PLASMA DINGIN UNTUK PENGUAT IKATAN ADHESI PADA KOMPOSIT JERAMI PADI Harianingsih, Harianingsih; Imani, Nadya Alfa Cahaya; Sulistyawan, Vera Noviana; Pangestu, Indra Sakti; Erliana, Savira Rinda; Ubay, Isnina Noor
Bookchapter Alam Universitas Negeri Semarang No. 4 (2024)
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ka.v1i4.171

Abstract

Bahan lignoselulosa yang berasal dari jerami padi masih belum dioptimalkan sepenuhnya, dengan hanya sekitar 7-16% dari potensinya yang dimanfaatkan dalam industri. Salah satunya adalah pemanfaatannya sebagai bahan pengisi atau penguat dalam produk komposit polimer kayu, namun adhesi antarmuka pada aplikasi tersebut masih menjadi tantangan yang signifikan. Penggunaan perlakuan plasma dingin (atmosferik) sebagai alternatif untuk meningkatkan efektivitas serat jerami pada komposit kayu. Komposit dibuat dengan menggunakan serat jerami dan matriks polyvinyl alcohol yang bersifat biodegradable. Perlakuan plasma dilakukan dengan variasi waktu 10, 20, dan 30 detik, serta dibandingkan dengan komposit tanpa perlakuan plasma. Kekuatan komposit serat jerami/polivinil alkohol dianalisis melalui pengujian flexural, dengan fokus pada setiap variasi waktu perlakuan plasma. Kekuatan flexural tertinggi tercapai pada perlakuan plasma dengan durasi 30 detik. Perlakuan plasma, baik dengan maupun tanpa plasma, memberikan perbedaan signifikan dalam kekasaran permukaan. Plasma secara konsisten meningkatkan kekasaran, yang pada gilirannya meningkatkan adhesi antarmuka pada matriks komposit. Potensi peningkatan sifat mekanis dan morfologis komposit serat jerami/polivinil alhohol melalui perlakuan plasma, membuka peluang baru dalam pengembangan material yang ramah lingkungan dan efisien secara ekonomi.
Design of Brushless DC Motor Driver Based on Bootstrap Circuit Fathoni, Khoirudin; Apriaskar, Esa; Salim, Nur Azis; Sulistyawan, Vera Noviana; Satria, Rifki Lukman; Hidayat, Syahroni
Jurnal Elektronika dan Telekomunikasi Vol 23, No 2 (2023)
Publisher : National Research and Innovation Agency

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55981/jet.563

Abstract

Brushless DC (BLDC) motor is a three-phase motor that cannot work directly with DC current but requires electronic commutation to replace the brush function in DC motor. This paper aims to implement BLDC motor driver integration based on bootstrap circuit using Autodesk Eagle. The driver board consist of bootstrap circuit based on IR2110, MOSFETs, three voltage regulator, ESP32 microcontroller and ACS712 current sensor connection, logic level converter, and BLDC hall effect signal sensor conditioning. The research proposes bootstrap capacitor calculation based on charging/discharging capacitor principle and the minimum motor speed rotation. The implemented driver has 14x10 cm dimension tested to drive 24V/135W/6000rpm sensored BLDC motor using six steps commutation with pulse width modulation (PWM) inserted programmatically in ESP 32 to drive the high side MOSFET of the driver without AND gate circuit. The effect of pwm frequency and dutycycle variation to the speed and current of the motor is investigated. The results showed that the driver with both 12 V and 24 V voltage source and 68 μF bootstrap capacitor work optimally in 20 KHz PWM frequency both in open loop and closed loop speed control test. The motor reach 129 W for the largest power and 5250 rpm for the fastest speed in 24 V supply.
Pengaruh Serangan LPF pada Audio Watermarking dengan Metode DWT-Histogram Terhadap Performa BER Sulistyawan, Vera Noviana; Andrasto, Tatyantoro; Fathoni, Khoirudin; Setiyani, Hendra Dewinta; Azizah, Nur Rokhimatul; Adnan, Fahrizal; Prasetyo, Yogi
Techno.Com Vol. 22 No. 4 (2023): November 2023
Publisher : LPPM Universitas Dian Nuswantoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33633/tc.v22i4.8850

Abstract

Perkembangan teknologi yang pesat membuat kemudahan untuk mengakses data oleh umum sehingga dibutuhkan suatu perlindungan hak cipta guna melindungi hak perihal pemilikan data secara legal. Audio watermarking yang diusulkan menanamkan informasi bit biner ke dalam sebuah media digital berupa audio yang tidak menyebabkan kerusakan pada media yang disisipi informasi. Penelitian ini menggunakan kombinasi metode DWT dan Histogram. Hasil yang diperoleh berupa audio terwatermark yang mempunyai kualitas tinggi dan tidak menimbulkan dampak berati terhadap sinyal informasi yang telah disisipkan dengan menggunakan parameter Bit Error Ratio (BER). Pada penelitian ini, rata-rata BER yang didapat saat dilakukan serangan LPF adalah 0.07952. Sehingga metode ini mempunyai ketahanan yang tinggi. Sedangkan tanpa serangan watermark dapat terekstrak sempurna tanpa kerusakan dengan BER=0.
Penerapan IoT Untuk Sistem Penerangan Pintar di Panti Asuhan Sunan Bonang Melalui Google Assistant Sulistyawan, Vera Noviana; Salim, Nur Aziz; Hasanah, Uswatun; Abas, Faizal Ghozali; Apriyansyah, Andrean; Setiyani, Hendra Dewinta
ABDIMASKU : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol 7, No 3 (2024): SEPTEMBER 2024
Publisher : LPPM UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62411/ja.v7i3.2503

Abstract

Perkembangan teknologi yang pesat mengakibatkan makin berkembangnya perangkat-perangkat pintar. Sistem penerangan pintar menjadi topik hangat dalam konteks rumah pintar untuk penghematan energi dan kemudahan kontrol jarak jauh. Panti Asuhan Sunan Bonang, yang mengasuh anak-anak balita dan usia sekolah, menjadi sasaran pengabdian ini karena lokasinya yang jauh dari pemukiman dan rentan terhadap bahaya kelistrikan. Dalam pengabdian ini, tim mengusulkan penerapan Internet of Things (IoT) untuk sistem penerangan pintar di panti asuhan tersebut menggunakan Google Assistant. Tujuannya adalah untuk meningkatkan kenyamanan, keamanan, dan efisiensi energi. Selain implementasi, tim juga menyelenggarakan sosialisasi dan pelatihan terkait pembuatan, penggunaan, dan pemeliharaan sistem penerangan pintar. Implementasi ini diharapkan memberikan manfaat nyata dalam meningkatkan kualitas hidup di Panti Asuhan Sunan Bonang.
Optimal Propagation Model for DVB-T2 System in Urban Area Sulistyawan, Vera Noviana; Pamungkas, Damar Purba; Andrasto, Tatyantoro; Fathoni, Khoirudin; Widhira, Sepfianda Eka; Abas, Faizal Ghozali; Setiyani, Hendra Dewinta
ELKHA : Jurnal Teknik Elektro Vol. 16 No.2 October 2024
Publisher : Faculty of Engineering, Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26418/elkha.v16i2.82749

Abstract

The large-scale implementation of analog switch-off for television broadcasting in Indonesia has led to blank spots in several regions. To address this issue, an optimal propagation model is needed. Proper selection and analysis of the channel model can enhance transmitter coverage, increase coverage percentage, improve energy efficiency, and boost field strength due to optimal transmit power. Previous studies have explored various DVB-T2 propagation models, notably the ITU-R P.1812-4 and Longley-Rice models, which are sophisticated and consider various environmental parameters, making them suitable for diverse broadcasting conditions. This research introduces a novel approach by specifically focusing on the urban context of Semarang City, Indonesia, to reduce blank spots by applying the ITU-R P.1812-4 and Longley-Rice propagation models. This study uniquely compares the two models to determine the most effective one for this urban area. Results indicate that the ITU-R P.1812-4 model provides a higher field strength value than the Longley-Rice model, with average field strengths of 108.3425 dBμV/m and 108.2325 dBμV/m, respectively. The difference in average field strength of 0.11 dBμV/m, despite having the same free space loss value of 100.9025 dB, indicates that one model has a slightly stronger signal. This stronger signal can improve coverage by reaching further distances and penetrating obstacles better. Additionally, a stronger signal means less power is needed to maintain the same coverage area, thus improving energy efficiency. This research not only offers empirical data specific to Semarang City but also provides insights that can guide future digital broadcasting optimizations in similar urban environments.
LSTM-Based NLP Chatbot for Fish E-Marketplace at BBI Cangkiran Mijen Wahyudi, Tri Agus; Putri, Riana Defi Mahadji; Arief, Ulfah Mediaty; Sulistyawan, Vera Noviana
SISTEMASI Vol 14, No 5 (2025): Sistemasi: Jurnal Sistem Informasi
Publisher : Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32520/stmsi.v14i5.5170

Abstract

Efficient and responsive information services are essential to support the fish sales process at the Cangkiran Mijen Fish Hatchery Center (Balai Benih Ikan), Semarang City. Interviews with hatchery staff revealed that the fish trading process is still conducted conventionally, requiring buyers to visit the hatchery in person. Currently, information regarding fish sales is only available through the official Semarang City Government website and Google Maps, which provides limited and often incomplete details. To obtain more comprehensive information, the public must contact staff via WhatsApp or visit the site directly. Moreover, customer inquiries tend to be repetitive, making the information service less effective. To address these issues, this study aims to develop a web-based fish e-marketplace system integrated with a natural language processing (NLP) chatbot using the Long Short-Term Memory (LSTM) algorithm. The system is expected to provide more informative, responsive, and always-available information services without relying on staff availability. The chatbot was trained using 757 question-and-answer pairs as training data. The system was developed using the Software Development Life Cycle (SDLC) waterfall model. Testing results indicate that the system demonstrates good functionality, is compatible across multiple devices and web browsers, and received positive feedback from users regarding ease of interaction and the relevance of chatbot responses. Algorithm validation results show an accuracy of 97%, precision of 94%, and recall of 95%.