Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

PEMBERIAN KREDIT DENGAN MENGGUNAKAN METODE ANALYTIC HIERARCHY PROCESS (AHP) PADA PERBANKAN Asmanto, Budi
Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer Vol. 4 No. 1 (2023): Jurnal Mahasiswa Ilmu Komputer March 2023
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/ilmukomputer.v4i1.3454

Abstract

Abstrak Meningkatkan kualitas kredit dan mengurangi pemberian kredit yang bermasalah, diselenggarakan melalui pendekatan kepada calon debitur, peningkatan pengetahuan petugas bank, pencegahan peyalah gunaan dana kredit, pembinaan terhadap calon debitur, dan kesadaran debitur untuk menangsur kredit tepat waktu, yang dilaksanakan secara menyeluruh, terpadu, dan berkesinambungan. Proses evaluasi memerlukan suatu metoda yang dapat memudahkan penilaian dan pengambilan keputusan, karena dalam pengambilan keputusan berhubungan dengan kriteria-kriteria dan banyaknya alternatif debitur, maka perlu digunakan suatu teknik penilaian yang efektif dan tidak terlalu kompleks, tetapi memberikan hasil yang akurat. Evaluasi ini juga melibatkan penilaian dari pihak manajemen perbankant atau pihak yang terkait dengan debitur sehingga ketepatan penilaian yang diberikan oleh tiap-tiap responden sangatlah penting. AHP merupakan suatu metoda untuk membuat ranking alternative keputusan dalam memilih salah satu yang terbaik ketika pembuat keputusan dan memiliki macam kriteria. Pada metode AHP pembuatan hirarki digunakan untuk menguraikan permasalahan menjadi bagian yang lebih terkecil. Hirarki terdiri dari beberapa tingkat, yaitu tujuan, kriteria, sub kriteria dan altervative. Kata kunci : kualitas kredit1, evaluasi para debitur kredit2, Analytic Hierarchy Process (AHP)3 Abstract Improving credit quality and reducing non-performing loans, implemented through approaches to prospective debtors, increased knowledge of bank officers, prevention of misuse of credit funds, guidance to prospective debtors, and awareness of debtors to repay loans on time, which is carried out in a comprehensive, integrated, and sustainable. The evaluation process requires a method that can facilitate assessment and decision making, because in making decisions related to the criteria and the number of alternative debtors, it is necessary to use an assessment technique that is effective and not too complex, but provides accurate results. This evaluation also involves an assessment from the banking management or parties related to the debtor so that the accuracy of the assessment given by each respondent is very important. AHP is a method for ranking decision alternatives in choosing the best one when making decisions and having various criteria. In the AHP method, a hierarchy is used to break down the problem into smaller parts. The hierarchy consists of several levels, namely objectives, criteria, sub-criteria and alternatives. Keywords: credit quality1, evaluation of credit debtors2, Analytic Hierarchy Process (AHP)3.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI KLINIK AL-FATIH SUNAT CENTER METRO BERBASIS WEBSITE Putri, Melisa Amelia; Irawan, Dedi; Asmanto, Budi
Jurnal Mahasiswa Sistem Informasi (JMSI) Vol. 5 No. 1 (2023): Jurnal Mahasiswa Sistem Informasi (JMSI)
Publisher : Program Studi DIII Sistem Informasi - Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jmsi.v5i1.5017

Abstract

Tujuan dari penelitian sistem ini adalah Perancangan Sistem Informasi Klinik Al-Fatih Sunat Center Metro Berbasis Website, perancangan website ini mampu menginput data, mengedit, dan mengahapus data. Perancangan ini diusulkan untuk memudahkan Masyarakat dalam mendapat informasi dengan menggunakan Bahasa pemrograman PHP. Untuk mencapai penelitian tersebut, maka digunakan metode System Development Life Cycle (SDLC) Waterfall. Tahapan tersebut yaitu Analisisi kebutuhan sistem, desain, implementasi dan pengujian
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA NILAI SISWA BERBASIS WEBSITE PADA SD NEGERI 3 RUKTI BASUKI Pratama, I Gede Rian Ompi; Priadi, Median Agus; Asmanto, Budi; Widodo, Suyud
Jurnal Mahasiswa Sistem Informasi (JMSI) Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal Mahasiswa Sistem Informasi (JMSI)
Publisher : Program Studi DIII Sistem Informasi - Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jmsi.v5i2.5915

Abstract

Pengolahan Data Nilai Siswa Berbasis Website pada SD Negeri 3 Rukti Basuki merupakansuatu system yang memberikan informasi laporan keaktifan siswa secara online yang berupalaporan nilai siswa dengan berbasis website, sehingga dapat membantu ketepatan dan kualitasdalam penyampaian informasi. Di SD Negeri 3 Rukti Basuki pada pengolahan data nilai siswamasih dilakukan secara manual dengan menggunakan Microsoft Excel serta didokumentasikanke pembukuan. Pengolahan data nilai siswa dengan cara manual dapat menimbulkan resikoseperti kerusakan dan hilangnya data nilai siswa. Pengolahan data nilai siswa ini dirancangandengan tujuan mengurangi resiko rusak dan hilangnya data serta mempermudah pengecekan,pencatatan, dan data nilai siswa yang terkomputerisasi, selain itu dengan berbasis website makainformasi dapat diakses kapan saja. Website ini menggunakan XAMPP sebagai web serveruntuk perancangan system dan MYSQL sebagai database. Perancangan website menu loginyang terdiri dari wali kelas, admin, dan kepala sekolah yang dapat memiliki akses tersendirisaat membuka website. Sistem ini bekerja memasukan dan menyimpan data, proses penilaiansiswa serta laporan nilai akhir siswa sehingga lebih mudah mengetahui informasi nilai siswayang akan disampaikan oleh pihak sekolah. Penelitian telah menghasilkan sebuah systempengolahan nilai yang membantu kerja dari wali kelas dan dapat mempermudah penggunauntuk melakukan proses pengolahan nilai.
The Evolution of Islamic Educational Institutions in Indonesia Asmanto, Budi; Suradi, Suradi; Warisno, Andi; Andari, An An; Anshori, M Afif
JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, dan Supervisi Pendidikan) Vol. 8 No. 1 (2023): JMKSP (Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, dan Supervisi Pendidikan)
Publisher : Graduate Program Magister Manajemen Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31851/jmksp.v8i1.11117

Abstract

The aim of this library research is to describe the history of Islamic educational institutions in Indonesia. The instrument in this study is documentation of literatures. The study found that the educational institutions are a strategic tool for the process of transforming values and culture in a social community. The existence of Islamic educational institutions cannot be separated from the process of the arrival of Islam in Indonesia. The emergence of Islamic educational institutions in a community does not experience a vacuum, but is always dynamic, both in terms of function and learning. The presence of Islamic educational institutions has provided its own spectrum in opening insights and intellectual dynamics of Muslims. Islamic educational institutions have experienced a long history. The study concluded that Islamic educational institutions cannot be separated from the history of Islamic education. Islamic education in Indonesia is as old as the existence of Islam in the archipelago.
Peran Sistem Informasi untuk Mendukung Pengembangan Karir dan Kompetensi (Literature Review) Joko Susanto, Lilik; Pujianto, Pujianto; Asmanto, Budi
Jurnal Ilmiah Sistem Informasi (JISI) Vol. 1 No. 1 (2022): MARET
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jisi.v1i1.1954

Abstract

Sistem informasi dapat mendukung berbagai tahapan proses rekrutmen seperti pendaftaran, tes, wawancara, dan sebagainya. Tinjauan pustaka ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mendeskripsikan berbagai metodologi yang dapat digunakan pada pengembangan, persyaratan dan aspek yang dapat mempengaruhi hasil rekrutmen dan dampak yang dihasilkan dari penggunaan sistem untuk mendukung karir dan kompetensi. Penelitian ini menggunakan metodologi PRISMA untuk melakukan studi literatur. Ada empat database penelitian akademik yang digunakan untuk memindai artikel referensi yang relevan, yaitu IEEE Explore, Science Direct, dan JSTOR. Penelitian ini memperoleh 15 literatur dan artikel yang dipilih dikelompokkan berdasarkan database, tahun dan kategori dalam penelitian ini. Hasil dari penelitian ini adalah ringkasan metodologi yang dapat digunakan dalam pengembangan sistem, aspek pendukung pengembangan dan dampak penerapan sistem penggunaan sistem pendukung karir dan kompetensi.
Aplikasi Pendataan Buku Di Badan Perancangan Pembangunan Daerah Kota Metro Berbasis Desktop Mujito, Mujito; Asmanto, Budi; Pujianto, Pujianto
Jurnal Ilmiah Sistem Informasi (JISI) Vol. 1 No. 2 (2022): OKTOBER
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jisi.v1i2.3171

Abstract

Regional Development Planning Agency, abbreviated as BAPPEDA, is a regional technical institution in research and regional development planning. The observations during the research process showed that book data collection was still carried out in Microsoft Excel, so frequent occurrences occurred, such as loss of document files and data corruption due to viruses. In this case, the authors designed a desktop-based book data collection application using the System Development Life Cycle (SDLC) method and Black Box Testing. The programming language used in this design is JAVA, and MySQL is the database. The result of this design is an application that can simplify and speed up officers in making reports, processing data, and collecting book data. The drawback of this application is that the application is still desktop-based and offline. Therefore, the authors hope future researchers can develop an online book data processing application
RANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBELIAN BARANG DENGAN METODOLOGI BERORIENTASI OBYEK Mujito, Mujito; Asmanto, Budi
Jurnal Ilmiah Sistem Informasi (JISI) Vol. 2 No. 1 (2023): MARET
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jisi.v2i1.4207

Abstract

In companies / agencies need an information system for purchasing goods so that it can be done computerized and not done using Microsoft Office. Purchasing goods is an overall process used to hold something necessary in meeting the needs of goods in the company. The need for goods is very important in supporting the work process in a company / agency, the unavailability of goods can hamper performance. Supervision of requests is generally less than optimal, because many procurement request files are still stored in the File and sometimes some are torn and lost, so a system is needed that handles the request process. The process of making requests for goods in the procurement section has difficulty updating the availability of goods so that it hampers the process of demand for goods, so a module is made to be able to monitor the process of demand for goods and activities related to the purchase of goods. So that the procurement department can speed up the process of disbursing data, minimizing errors and data loss. The system that is created later uses a Visual .Net programming language with a MySQL database, all processes will be stored into the MySQL database.
PENINGKATAN POTENSI DAN PEMBENTUKAN JIWA WIRAUSAHA MAHASISWA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO PRODI D-III SISTEM INFORMASI FAKULTAS ILMU KOMPUTER MELALUI PROGRAM WIRAUSAHA MERDEKA EDUBLANKON UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Kemalasari Siregar Pahu, Gunayanti; Mujito; Asmanto, Budi; Agung Nugraha, Afrizal
Jurnal Ilmiah Sistem Informasi (JISI) Vol. 3 No. 1 (2024): MARET
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jisi.v3i1.5684

Abstract

Masalah dalam pendidikan kewirausahaan melibatkan ketidakseimbangan teori-praktik, kurangnya pemahaman pengajar, dan kendala peserta didik dalam mengidentifikasi peluang bisnis. Penelitian ini bertujuan mengevaluasi efektivitas Program Wirausaha Merdeka Edublankon dalam membentuk jiwa wirausaha mahasiswa D-III Sistem Informasi. Melalui kerjasama ini, diharapkan mahasiswa dapat mengembangkan ide inovatif dan keterampilan bisnis, menghasilkan lulusan yang kompeten teknis dan memiliki jiwa kewirausahaan yang kuat. Penelitian ini bersifat kualitatif, berfokus pada pemahaman mendalam fenomena sosial. Kegiatan magang di Faux Society mengadopsi pendekatan learning by doing, peningkatan potensi, dan pembentukan jiwa wirausaha. Dilaksanakan selama 1 bulan, magang mencakup perencanaan bisnis, produksi, dan pemasaran. Praktik ini bertujuan meningkatkan keterampilan soft competency dan hard competency serta kemampuan manajerial. Expo sebagai tahap akhir diharapkan mengaplikasikan pengetahuan dari workshop dan magang ke dalam konteks nyata, dilaksanakan selama empat hari. Hasil magang di Faux Society mencakup data kuantitatif dan kualitatif selama satu bulan. Pelaksanaan magang dijelaskan dengan detail, termasuk kegiatan utama dan lokasi magang. Leaflet dibuat untuk memberikan informasi mengenai program WMK Edublankon UNY dan meningkatkan kesadaran mahasiswa tentang kewirausahaan di tingkat pendidikan tinggi. Laporan, proposal, dan pitching digunakan untuk merekam, merinci, dan menyampaikan rencana dan kemajuan program WMK Edublankon. Produk inovatif "Cosmic Cafeinne" memperoleh penilaian tertulis dan mengalami peningkatan penjualan yang signifikan. Penting juga untuk meningkatkan komunikasi dengan mahasiswa agar informasi yang disampaikan lebih terstruktur, tidak bersifat mendadak, sehingga mahasiswa dapat mempersiapkan kebutuhan acara dengan lebih baik.
SISTEM INFORMASI PEMESANAN JASA PERCETAKAN PADA CV NEKAD ROMO KOTA METRO BERBASIS WEB Raihan, Muhammad; Asmanto, Budi; Kemala Sari, Gunayanti
Jurnal Mahasiswa Sistem Informasi (JMSI) Vol. 6 No. 1 (2024): Jurnal Mahasiswa Sistem Informasi (JMSI)
Publisher : Program Studi DIII Sistem Informasi - Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jmsi.v6i1.7552

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai costumer, karyawan, kasir pada CV Nekad Romo. Data input dalam pemesanan jasa di percetakan berbasis web meliputi data konsumen informasi produk yang di inginkan, jumlah produk, dan detail pemesanan. Proses mencatat data pemesanan konsumen dan mengolah data untuk menghasilkan output yang sesuai dengan kebutuhan konsumen.Output dari pemesanan jasa percetakan berbasis web meliputi produk yang dihasilkan oleh percetakan seperti banner, stiker, buku, brosur. Metode pengembangan yang digunakan adalah metode SDLC (System Development Life Cycle) dengan menggunakan model Waterfall., Pemrograman dibangun menggunakan pendekatan terstruktur, Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode prototype. Pengujian yang dilakukan menggunakan blackbox testing dan beta testing. Aplikasi dibuat menggunakan bahasa pemrograman PHP, HTML, dan CSS, Database yang di gunakan MySQL,Webserver yang digunakan Xampp, Framework yang di gunakan adalah CodeIgniter, Text Editor pembuatan menggunakan Sublime text 3
MENGGALANG SEMANGAT JIWA BERWIRAUSAHA DI KALANGAN MAHASISWA DAN MENINGKATKAN SEKTOR UMKM MELALUI PROGRAM WIRAUSAHA MERDEKA EDUBLANK ON UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA Asmanto, Budi; Sila Chandra, Yolandika; Widodo, Suyud
Jurnal Ilmiah Sistem Informasi (JISI) Vol. 3 No. 2 (2024): OKTOBER
Publisher : Universitas Muhammadiyah Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24127/jisi.v3i2.8049

Abstract

The research evaluates the effectiveness of the "Wirausaha Merdeka" Program in fostering entrepreneurial spirit among students and enhancing the quality of Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs). Focused on the Immersion phase, particularly the internship activities within MSMEs, it aims to elevate student comprehension and motivation in entrepreneurship. The primary objective is to gauge the program's success in fostering entrepreneurial zeal among students and its impact on MSMEs. It's an evaluative qualitative study of the "Wirausaha Merdeka Edu blank On" Program at Yogyakarta State University. Involving conceptual understanding, practices, evaluations, and internship experiences, the research, conducted by a participant, utilizes qualitative data analysis to illustrate successes and challenges in instilling entrepreneurial spirit. The "Wirausaha Merdeka" Program effectively cultivates entrepreneurial spirit among students and MSMEs. Students exhibit improved entrepreneurial skills such as time management, communication, and innovative job creation The program's positive impact is evident in the economic contributions resulting from student ventures. It successfully encourages entrepreneurial drive, innovation, and employment opportunities for students