Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMANFAATAN LIMBAH PRODUKSI GARAM UNTUK PENINGKATAN PRODUKSI PERTANIAN Pranoto, Aris Kabul; Rizkiah, Riza; Sewiko, Roni; Pasaribu, Roberto Patar; Djary, Anthon Anthony; Handayani, Endy; Ismail, R Moh; Rahman, Abdul; Wardono, Suko; Sutrisno, Bagus Oktori; Luciana, Luciana
JP3M: Jurnal Pendidikan, Pembelajaran dan Pemberdayaan Masyarakat Vol 6 No 2 (2024): JURNAL PENDIDIKAN PEMBELAJARAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
Publisher : Universitas Insan Cendekia Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37577/jp3m.v6i2.836

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan masyarakat Desa Tambaksari, Kecamatan Tirtajaya, Kabupaten Karawang dalam mengolah limbah produksi garam menjadi pupuk organik cair berbahan dasar bittern. Bittern, yang merupakan limbah dari proses produksi garam, memiliki kandungan magnesium yang tinggi dan bermanfaat sebagai pupuk. Kegiatan ini melibatkan 33 peserta dengan metode ceramah dan praktik, dimana para peserta diberikan pelatihan mengenai teknik pengolahan limbah garam menjadi pupuk cair organik. Hasil kegiatan ini menunjukkan peningkatan pengetahuan dan keterampilan masyarakat dalam pengolahan limbah bittern, serta diharapkan dapat meningkatkan produksi pertanian dan kesejahteraan masyarakat lokal. Evaluasi lisan menunjukkan bahwa sebagian besar peserta mampu memahami dan mempraktikkan teknik yang telah diajarkan.