Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Journal On Teacher Education (Jote)

Menganalisis Siswa Mengenai Bacaan Qiro’ati yang dapat Mempengaruhi Kemampuan Membaca Al-Qur’an: - Putri Ayu Lestari; Munawir Pasaribu
Journal on Teacher Education Vol. 4 No. 2 (2022): Journal on Teacher Education
Publisher : Universitas Pahlawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jote.v4i2.9815

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kefektivitas penggunaan terhadap media Qiro’ah dalam kemampuan membaca Al-Qur’an pada siswa di Betong Junior Khalifah School Yala, Thailnd. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Metode ini dipilih untuk memaparkan secara lebih jelas terkait suatu masalah dalam kajian yang diteliti sehinga peneliti dapat menghasilkan kajian atau suatu fenomena yang terbukti kejelasannya. Objek dalam penelitian ini adalah seluruh anak kelas 3 SD. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa media pembelajaran Qiro’ah digunakan untuk meningkatkan pemahaman peserta didik dalam kemampuan membaca Al-Qur’an. Penggunaan media pembelajaran Qiro’ah dan flashcard menjadikan pembelajaran lebih menarik serta mempengaruhi kemampuan anak dalam mengenal huruf. Berdasarkan temuan penelitian yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa pemanfaatan media pembelajaran Qiro’ati dapat meningkatkan kefektivan peserta didik dalam mempelajari huruf hijaiyah, sehingga paham akan hukum tajwid yang ada didalam Al-Qur’an sehingga dalam membaca Al-Quran siswa tidaksalah lagi melafaskannya serta meningkatkan motivasi belajar siswa terhadap Al-Qur’an yang berdampak pada hasil belajar peserta didik.
Efektifitas Penggunaan Media Flashcard Terhadap Kemampuan Mengenal Huruf Hijaiyah Munawir Pasaribu; Nur Ainun Mukhrimah
Journal on Teacher Education Vol. 4 No. 2 (2022): Journal on Teacher Education
Publisher : Universitas Pahlawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jote.v4i2.9891

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas penggunaan media flashcard terhadap kemampuan mengenal huruf hijaiyah pada anak usia 4-5 tahun. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Metode ini dipilih untuk memaparkan secara lebih jelas terkait suatu masalah dalam kajian yang diteliti sehingga peneliti dapat menghasilkan kajian atau suatu fenomena yang terbukti kejelasannya. Populasi dalam penelitian ini adalah  seluruh anak usia 4-5 tahun dipilih sebagai sampel kelas A1. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa media pembelajaran flashcard digunakan untuk meningkatkan pemahaman peserta didik.Penggunaan media pembelajaran flashcard menjadikan pembelajaran lebih menarik serta  mempengaruhi kemampuan anak dalam mengenal huruf. Berdasarkan temuan penelitian yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa pemanfaatan media pembelajaran flashcard dapat meningkatkan efektifitas peserta didik dalam mempelajari huruf hijaiyah dan meningkatkan motivasi belajar peserta didik yang berdampak pada hasil belajar peserta didik.
Model Pelayanan Islami di Taska Kasih Khadeeja Bandar Bukit Raja Selangor Malaysia Elvira Damayanti; Munawir Pasaribu
Journal on Teacher Education Vol. 5 No. 2 (2023): Journal on Teacher Education
Publisher : Universitas Pahlawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jote.v5i2.19925

Abstract

Peran orang tua terutama ibu merupakan hal penting dalam membantu tumbuh kembang anak. Namun dengan berkembangnya zaman dan semakin meningkatnya kebutuhan hidup manusia, maka mendorong setiap orang termasuk kaum perempuan untuk bekerja di luar rumah. Untuk itu, muncul lembaga sosial taman penitipan anak (Day Care) di tengah masyarakat sebagai wadah untuk memenuhi peran orang tua dalam mengasuh, merawat dan mendidik anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis-jenis model pelayanan Islami anak usia 2 tahun yang diterapkan di Taska Kasih Khadeeja Bandar Bukit Raja. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Teknik pengumpulan data berdasarkan hasil observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan model pelayanan Islami di Taska Kasih Khadeeja: (1) perawatan dan pengasuhan, (2) pendidikan dan (3) kebutuhan gizi.