Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Indonesian Journal for Health Sciences (IJHS)

PROTEIN PILI 96,4 kDa Klebsiella pneumoniae SEBAGAI PROTEIN HEMAGLUTININ DAN ADHESIN Laila Rizqi Kurniawati; M Ali Shodikin; Dini Agustina; Kristianningrum Dian Sofiana
Indonesian Journal for Health Sciences Vol 5, No 1 (2021): March
Publisher : Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (215.139 KB) | DOI: 10.24269/ijhs.v5i1.2700

Abstract

Klebsiella pneumoniae merupakan bakteri genus Klebsiella dalam famili Enterobactericeae. Klebsiella pneumoniae menyebabkan infeksi serius. Faktor virulensi penting dalam perlekatan awal bakteri untuk menginfeksi inang pili dan Outer Membrane Protein (OMP). Pili sebagai faktor virulensi dapat melekat kuat secara spesifik dan mampu menghindari pembersihan yang dilakukan oleh sel inang. Kemampuan adhesi suatu bakteri dipengaruhi oleh kemampuannya dalam mengagglutinasi eritrosit. Berdasarkan studi pendahuluan yang telah dilakukan, berat molekul protein pili yang muncul dari hasil elektroforesis SDS-PAGE yaitu 96,4 kDa memiliki pita tebal dan berkonsentrasi tinggi serta belum ada penelitian  membuktikan bahwa protein pili 96,4 kDa merupakan protein hemaglutinin dan adhesin.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peran protein pili 96,4 kDa bakteri Klebsiella pneumoniae sebagai protein hemaglutinin dan adhesin.  Penelitian ini dilakukan dengan mengisolasi protein pili Klebsiella pneumoniae kemudian dilakukan uji aglutinasi menggunakan sel eritrosit mencit dan uji adhesi menggunakan sel enterosit mencit. Hasil yang diperoleh dianalisis menggunakan Saphiro-Wilk. Hasil uji hemaglutinasi dengan menggunakan sel eritrosit mencit didapatkan titer hemaglutinasi paling tinggi untuk berat molekul protein pili 96,4 kDa adalah pada titer 1. Indeks adhesi dengan titer pengenceran memiliki hubungan yang bermakna yaitu  0,016 (p 0,05) dengan nilai r = -0,847, sehingga disimpulkan protein pili 96,4 kDa Klebsiella pneumoniae merupakan protein hemaglutinin dan adhesin.
Co-Authors Achmad Ma'ruf Fauzi Adelia Handoko Adilah Julinar Irianti Agustin, Aisyiyah Alviana Ainindya Pasca Rachmadiani Aisyiyah Alviana Agustin Anaditya Wahyu Kumudhaningsih Angga Mardro Raharjo Angga Mardro Raharjo, Angga Mardro Annisa Nadhifa Witanto Bagus Hermansyah Bellynda, Wynne Billy Jusup Kurniawan Cholis Abrori, Cholis Cicih Komariah Desi Dwi Wisudanti Desie Dwi Wisudanti Diana Chusna Mufida Dina Luthfiyah Dini Agustina Dissa Yulianita Suryani Dita Diana Parti Dwita Aryadina Dwita Aryadina Rachmawati Ekvan Danang Setya Pramudito Ellen Ocktavironita Elvia Rahmi Marga Putri ENNY SUSWATI Erfan Efendi Eva Deswinta Maharani Firman Pratama Andraputra Gianevan, Nicholas Jirezra Hadi Khoiruddin, Mukhammad Arif Ida Srisurani Wiji Astuti Ika Rahmawati Sutejo Inke Kusumastuti Irawan Fajar Kusuma Kristianningrum Dian Sofiana Kurnia Elka Vidyarni Laila Rizqi Kurniawati Lailatis Shofia Marchianti, Ancah C N Muhammad Alif Taryafi Nexia Nevarachell Onny Amirsyah Nisrina Salsabila Firmansyah Nurlaila Ayu Purwaningsih Oessi Salsabila Pradewi, Ranny Tandria Pramono, Anang Putra Uta, Diego Rafi Putri Prameswari Nastiti Ayu Qintar Layallia Faza Rahami, Nahla Ahmad Ramadhanty, Mira Haninda Renny Suwarniaty Rini Riyanti Rosita Dewi Rumastika, Nindya Shinta Safitri, Athiyah Naura Saputra, Antonius Dwi Semita, I Nyoman Sheilla Rachmania, Sheilla Shofia, Lailatis Sudarmanto, Yohanes Susanto Nugroho Tohari, Achmad Ilham Tsintani Nur Aristiana Wahidah Nur Indasyah Widhiasari Normaningtyas Wiwien Sugih Utami Wiwin Sugih Utami Yasmin Auralia Putri Yudha Nurdian Yuli Hermansyah Yuli Hermansyah Yuli Hermansyah, Yuli Yuli Lusiana Sari Yunita Armiyanti