Claim Missing Document
Check
Articles

Found 22 Documents
Search

STUDY OF INCOME AND CHARACTERISTICS OF CERTIFIED RICE SEED CAPTURE BUSINESS IN BENGKULU TENGAH DISTRICT AND ITS SUSTAINABILITY Feriady, Anton; Mulyadi, Maheran; Mutmainnah, Elni
Jurnal AGRISEP JURNAL AGRISEP VOL 21 NO 02 2022 (SEPTEMBER)
Publisher : Badan Penerbitan Fakultas Pertanian, Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (626.041 KB) | DOI: 10.31186/jagrisep.21.2.409-424

Abstract

This study aims to examine the income and characteristics of certified rice seed breeding businesses in Central Bengkulu Regency which has a recommendation as a certified rice seed breeder from the BPSB (Seed Monitoring and Certification Center) Office of Horticulture and Plantation Food Crops Bengkulu Province.The data analysis method used in this research is using a mix method, namely the combination of quantitative and qualitative which is carried out simultaneously.The results showed that the breeding business of certified rice seeds in Bengkulu Tengah Regency was profitable, amounting to Rp. 23,719,248/planting season and based on the study of its characteristics it was necessary to improve and evaluate the role of the Seed, Plant Supervisor as a supervisor to the mentoring role seeing farmers who cultivate certified seeds in Central Bengkulu Regency has the characteristics of being male, with the highest average age being above 63 years, with an average land tenure of 0.5 to 1 hectare with the status of own land and having a number of dependents. mostly between 3 to 4 people. It is recommended to strengthen the capacity of captive farmers who do not continue through a selection process based on: age, gender, education, number of dependents, and land area owned. as well as improving the skills and knowledge of breeder farmers regarding certified rice seeds and their business prospects.
Edukasi Dan Motivasi SPP-IRT Bagi Calon Wirausaha Industri Rumah Tangga Di Lingkungan Ibu-Ibu Aisyiyah Kelurahan Sumber Jaya, Kecamatan Kampung Melayu, Kota Bengkulu Mutmainnah, Elni; Kurniati, Novitri; Fitriani, Dwi; Feriady, Anton
JAPI (Jurnal Akses Pengabdian Indonesia) Vol 9, No 2 (2024)
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33366/japi.v9i2.6111

Abstract

Kota Bengkulu sebagai wilayah pesisir pantai memiliki sumber daya alam laut yang melimpah. Pada kondisi tertentu saat musim penangkapan ikan berlimpah, ikan yang diperoleh nelayan selain dijual dalam keadaan segar juga dibuat menjadi berbagai ikan olahan ikan seperti ikan kering, ikan asin dan lain-lain. Usaha ini dilakukan secara turun temurun sebagai mata pencaharian sampingan masyarakat nelayan yang tinggal di Kampung Nelayan kelurahan Sumber Jaya kota Bengkulu. Produk ikan olahan yang dihasilkan dikumpulkan dan dijual melalui pengepul atau langsung ke konsumen. Namun sayangnya, produk ikan olahan yang dibuat belum berorientasi pasar. Dalam arti produk yang dihasilkan belum memperhatikan persyaratan jaminan keamanan produk dalam bentuk sertifikasi pangan. Sehingga keuntungan yang diperoleh belum maksimal karena tidak dapat bersaing dengan produk lain yang serupa. SPP-IRT merupakan perizinan keamanan pangan yang dimiliki suatu produk dengan tujuan memperluas area pemasaran dan meningkatkan daya saing produk. Sebagai wilayah penghasil ikan olahan, kelurahan sumber jaya berpotensi menghasilkan produk yang memiliki jaminan keamanan pangan dan mampu memberikan pendapatan tambahan bagi keluarga. Berdasarkan hal tersebut maka Tim Pengabdi Program Studi Agribisnis terdorong untuk melakukan pengabdian masyarakat tentang edukasi dan motivasi calon wira usaha bagi ibu rumah tangga di lingkungan Aisyiyah.  Bentuk kegiatan yang dilakukan berupa sosialisasi dan motivasi calon wirausaha baru untuk membuat jaminan keamanan produk ikan olahan yang dihasilkan mereka dalam bentuk Perizinan SPP-IRT dengan tujuan memperluas area pemasaran dan meningkatkan daya saing produk ikan kering yang dihasilkan.