Latar belakang; Asi eksklusif adalah pemberian asi saja tanpa tambahan cairan lain baik susu formula, air putih, air jeruk, atau makanan tambahan lain sebelum mencapai usia enam bulan. ibu memberikan asi secara tidak eksklusif dengan alasan ibu takut payudaranya berubah dan berapa ibu juga mengatakan asi yang keluar tidak lancar, Adapun faktor lain karena takut anaknya kelaparan suami memberikan susu formula dan beberapa ibu mengatakan tidak bisa memberikan asi karena ibu sibuk bekerja di luar sehigga tidak sempat memberikan asi.Tujuan; Untuk mengetahui faktor yang memengaruhi pemberian asi eksklusif.Metode; Desain penelitian yang digunakan adalah Cross Sectional. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 32 orang dengan sampel sebanyak 32 orang. Metode pengumpulan data yaitu data primer, sekunderdan tersier. Analisa data yang digunakan yaitu analisis univariat, bivariat dan multivariat dengan uji regresilogistik.Hasil; Analisis multivariat nilai sig-p 0,908 < 0,05, sikap sig-p 0,040 < 0,05, pekerjaan sig-p 0,273 > 0,05, pengetahuan sig-p 0,095 > 0,05, dukungan suami.Kesimpulan; Ada pengaruh Pekerjaan, dukungan suami, tidak ada pengaruh pengetahuan dan sikap terhadap pemberian asi eksklusif.Saran: Memberikan penyuluhan dapat menambah pengetahuan ibu tentang pemberian asi eksklusif. Kata Kunci : Asi Eksklusif, Pemberian ABSTRACT Background: Exclusive breastfeeding is breastfeeding without the addition of other fluids, either formula milk, water, orange juice, or other additional foods before reaching the age of six months. Mothers give breast milk non-exclusively with the reason that the mother is afraid that her breasts will change and some mothers also say that the milk that comes out is not smooth. The other factor is because they are afraid that the baby is starving. The husband gives formula milk and some mothers say they cannot give breast milk because the mother is busy working outside so that they do not have time to give breast milk.Purpose; to know the factors that influence exclusive breastfeeding.Method; the research design used was Cross Sectional. The population in this study were 32 people with a sample of 32 people. Data collection methods used were primary, secondary and tertiary data. Analysis of the data used was univariate, bivariate and multivariate analysis with logistic regression test.Results; Multivariate analysis resulted in sig-p of 0,908 < 0,05, attitude sig-p 0,040 < 0,05, work sig-p 0,273 > 0,05, knowledge sig-p 0,095 > 0,05, husband's support.Conclusion: there was influence of employment, husband's support on providing exclusive breastfeeding to the infants 7 – 12 months, and there was no influence of knowledge and attitude towards exclusive breastfeeding.Suggestion: Providing counseling can increase mother's knowledge about exclusive breastfeeding. Keywords: Exclusive Breastfeeding, Giving