Claim Missing Document
Check
Articles

PENGARUH KUALITAS JASA TERHADAP REPURCHASE INTENTION MELALUI KEPUASAN (STUDI PADA PENGGUNA JASA TRAVEL ASTRO MALANG) Irmawati Irmawati; Siti Saroh; Ratna Nikin Hardati
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 10, No 1 (2021): JIAGABI (JURNAL ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS)
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (469.135 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar pengaruh kualitas jasa terhadap repurchase intention melalui kepuasan pada pengguna jasa Travel Astro Malang. Analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah kuantitaif. Sampel dalam penelitian ini merupakan pengguna jasa travel secara berulang yang berjumlah 100 orang dengan teknik purposive sampling. Hasil penelitian Kualitas Jasa berpengaruh signifikan terhadap Kepuasan secara parsial karena nilai taraf signifikansi 0,05 > 0,000. Kualitas Jasa berpengaruh positif dan signifikan terhadap Repurchase Intention. Kepuasan berpengaruh signifikan terhadap Repurchase Intention secara parsial karena nilai taraf signifikansi 0,05 > 0,000. Kualitas Jasa Terhadap Repurchase Intention melalui Kepuasan.Hasil ini menunjukkan bahwa secara tidak langsung X melalui Z mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Y.
PENGARUH KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MAHASISWA BERWIRAUSAHA DI ERA INDUSTRI 4.0 (STUDI PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI ADMINISTRASI BISNIS FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS ISLAM MALANG) yunita sari; Siti Saroh; dadang krisdianto
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 9, No 1 (2020): JIAGABI
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (376.265 KB)

Abstract

This research was conducted because the Business Administration study program was taught entrepreneurship courses in which one of them was taught about entrepreneurial characteristics. The purpose of this study was to determine the effect of entrepreneurial characteristics consisting of 10 indicators (dream, decisiviness, doers, determination, dedication, devotion, details, destiny, dollars, distribute) on student entrepreneurship in the industrial era 4.0. The research method used is a quantitative method. The sampling technique used in this study is judgmental sampling with a sample size of 45 respondents and using simple linear regression analysis techniques. The results showed that there was a positive and significant influence between the variables of entrepreneurial characteristics on entrepreneurial students. This is indicated by the t count of 4,305> t table 0,00058.
IMPLEMENTASI STRATEGI DISTRIBUSI PADA TUJUAN PENJUALAN PT INDO OJI SUKSES PRATAMA KC MALANG Malik Ibrahim; Siti Saroh; Dadang Krisdianto
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 9, No 2 (2020): JIAGABI (JURNAL ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS)
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (468.345 KB)

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan implementasi strategi distribusi pada tujuan penjualan PT Indo Oji Sukses Pratama KC Malang.  Penelitian ini mengunakan metode kualitatif. Proses analisis data dalam penelitian ini yaitu dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Sedangkan keabsahan data diperiksa dengan menggunakan teknik triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa PT Indo Oji Sukses Pratama KC Malang sudah menerapkan keenam strategi distribusi dalam mendistribusikan produknya. Namun masih disayangkan, kurang efektifnya dalam pengimplimentasian di strategi pengendalian saluran distribusi. PT Indo Oji Sukses Pratama KC Malang dinilai kurang menjalin baik hubungan dengan pihak distributor yaitu PT Indoamarco Adi Prima. Hali ini menyebabkan tidak tercapainya tujuan penjualan yang ditargetkan oleh PT Indo Oji Sukses Pratama KC Malang.
PENERAPAN ANALISIS SWOT UNTUK MENENTUKAN STRATEGI PERUSAHAAN DI MASA PANDEMI COVID-19 (STUDI PADA CV NARENDRA FOOD COMPANY MALANG) Yesi Eli Saputri; Siti Saroh; Ratna Nikin Hardati
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 10, No 2 (2021): Permasalahan Bisnis di Era Pandemi Covid 19
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (550.904 KB)

Abstract

CV Narendra Food Company  merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang makanan. CV Narendra Food Company memproduksi keju mozarella. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pemasaran yang tepat untuk digunakan oleh CV Narendra Food Company di masa pandemi covid-19. Jenis penelitian ini adalah kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian strategi yang dapat digunakan oleh CV Narendra Food Company adalah melakukan promosi di sosial media secara rutin dengan konten yang menarik, memperluas jaringan distributor ke seluruh indonesia, menjaga hubungan baik dengan pemasok bahan baku, memproduksi produk baru berbahan dasar susu, mempertahankan kualitas produk, memfokuskan penjualan online, menjadikan pesaing sebagai acuan untuk terus berinovasi.
PENGARUH ATMOSFER TOKO, PRICE DISCOUNT, DAN SALES PERSON TERHADAP PEMBELIAN TIDAK TERENCANA (IMPULSE BUYING) (STUDI KASUSPADA KONSUMENTOKOSALSABILA PAITON-PROBOLINGGO) abu hasan; Siti Saroh; Ratna Nikin Hardati
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 8, No 2 (2019): JIAGABI
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (475.732 KB)

Abstract

Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif asosiatif. Hasil Uji t untuk variabel Atmosfer Toko di peroleh nilai t hitung sebesar 1,144 sedangkan nilai t tabel = 1,990 dengan taraf signifikansi 0,255 > 0,05 maka uji variabel Atmosfer Toko Ho tolak dan Ha diterima. Hasil Uji t untuk variabel Price Discount di peroleh nilai t hitung sebesar 0,366 sedangkan nilai t tabel = 1,990 dengan taraf signifikansi 0,255 > 0,05 maka uji variable Price Discount Ho ditolak dan Ha diterima. Hasil Uji t untuk variabel Sales Person di peroleh nilai t hitung sebesar 2,750 sedangkan nilai t tabel = 1,990 dengan taraf signifikansi 0,007 < 0,05 maka uji variabel Sales Person Ho diterima dan Ha ditolak.
STRATEGI PROMOSI PENJUALAN DALAM MENGHADAPI PESAING DI ERA DIGITAL (STUDI PADA PENGUSAHA MEBEL BINTANG BANYUWANGI) Arisma Ayuning Tyas; Siti Saroh; Daris Zunaida
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 9, No 2 (2020): JIAGABI (JURNAL ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS)
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (551.421 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan strategi promosi penjualan yang diterapkan oleh Mebel Bintang dalam menghadapi pesaing diera digital. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan deskriptif –kualitatif. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Menggunakan strategi promosi penjualan pengusaha Mebel Bintang dapat lebih efektif dalam melakukan promosi penjualannya. Selain itu dengan strategi promosi penjualan Mebel Bintang untuk menentukan strategi promosi penjualan dengan periklanan (advertising), penjualan pribadi (personal selling), promosi penjualan (sales promotion), penjualan langsung (direct marketing), dan penerapan promosi konsumen seperti kupon, arisan, potongan pembelian. Dan menentukan pengidentifikasian pesaing, untuk mempermudah pengusaha mebel bintang dalam menjual produknya.
PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING DAN MARKETING MIX TERHADAP MINAT BELI ULANG KONSUMEN (STUDI KASUS PADA KONSUMEN SEMUSIM CAFE KOTA MALANG) Ayu Maulidya; Siti Saroh; Daris Zunaida
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 10, No 2 (2021): Permasalahan Bisnis di Era Pandemi Covid 19
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (681.366 KB)

Abstract

Semusim Cafe yang berlokasi di Kota Malang merupakan cafe yang menyediakan fasilitas lengkap, varian menu yang bervariasi, dan harga yang terjangkau. Namun, dalam industry café yang sangat kompetitif saat ini, Semusim Café harus menciptakan dan menerapkan experiential markting dan marketing mix di benak konsumennya. Penelitian ini diadakan untuk mengukur tingkat experiential markting dan marketing mix Semusim Café terhadap minat beli Ulang Konsumen. Terdapat 100 responden yang berkontribusi dalam penelitian ini. Kriteria responden yaitu konsumen yang sedang dan pernah berkunjung sekaligus membeli menu produk Semusim café. Alat analisis yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa experiential marketing dan marketing mix berpengaruh signifikan terhadap minat beli ulang konsumen Semusim Café Kota Malang. 
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA DISKON TERHADAP MINAT BELI DI RESTORAN SABOTEN SHOKUDO KECAMATAN KLOJEN KOTA MALANG renie resha ekawati; Siti Saroh; daris zunaida
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 9, No 1 (2020): JIAGABI
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (448.552 KB)

Abstract

The problem of service quality in the company continues to grow along with the times. Companies must carry out marketing strategies in order to survive facing competition in this millennial era. The problems in this research are whether the quality of service and discount prices have a positive and significant influence towards the buying interest in Saboten Shokudo restaurant Klojen district, Malang. The purpose of this research are to find out how many influence of variables of service quality and discounted prices of buying interest in the Saboten Shokudo restaurant Klojen district, Malang.The type of this research is descriptive statistical research with quantitative approach. Samples taken in this research were consumers in Saboten Shokudo restaurant, Klojen district, Malang as much as 78 respondents determined by accidental sampling technique. Data collectig techniques used questionnaires have been tested for validity and reliability. Data analysis technique used is multiple linear regression, to test the hypothesis of every independent variable used the t test and to test the hypothesis variable simultaneously used the F test. The results of this research are the variable quality of service and discount prices significantly influence buying interest in Saboten Shokudo restaurant, Klojen district, Malang.
PENGARUH JASA TRANSPORTASI ONLINE TERHADAP PENURUNAN PENGANGGURAN TERBUKA DAN PENURUNAN SETENGAH MENGANGGUR (STUDI PADA DRIVER GRAB KOTA MALANG) Tri Wahyuning Tias; Siti Saroh; Ratna Nikin Hardati
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 9, No 2 (2020): JIAGABI (JURNAL ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS)
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (383.115 KB)

Abstract

Seiring dengan munculnya perusahaan jasa dibidang transportasi khususnya Grab, yang membuat masyarakat semakin banyak yang menjadikannya sebagai mata pencaharian. Munculnya Grab juga memberikan dampak bagi pengangguran di berbagai wilayah khususnya di Kota Malang. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui Pengaruh Jasa Transportasi Online Terhadap Penurunan Pengangguran Terbuka dan Penurunan Setengah Menganggur. Metode Penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan teknik sampling insidental. Jumlah sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah 100 responden serta menggunakan teknik analisis regresi linear sederhana.
PENGARUH SOP (STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR) DAN PENGHARGAAN (REWARD) TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI KASUS PADA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PT BERLINA TBK PANDAAN) Irvan Maudy; Siti Saroh; Daris Zunaida
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 10, No 2 (2021): Permasalahan Bisnis di Era Pandemi Covid 19
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (835.18 KB)

Abstract

PT Berlina Tbk merupakan perusahaan yang mepproduksi kemasan plastik dan berdiri sejak 1969. PT Berlina Tbk cabang Pandaan terletak di alamat Jl. Raya Pandaan - Bangil No.KM.43, Gelang, Tawang Rejo, Kec. Pandaan, Pasuruan, Jawa Timur 67156.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh standar operasional prosedur dan penghargaan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan analisis regresi linier berganda dengan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik Stratified Proportionate Random Sampling. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa secara parsialstandar operasional prosedur dan penghargaan berpengaruh terhadap kinerja karyawan dan terdapat pengaruh secara simultan dan sigifikan antara standar operasional prosedur dan penghargaan.