Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

PERLINDUNGAN KEPENTINGAN NASIONAL DALAM PENANAMAN MODAL Nadya Dara Prasetyo; Istislam Istislam; Siti Hamidah
Jurnal Hukum dan Kenotariatan Vol 5, No 2 (2021): Mei
Publisher : Universitas Islam Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (383.025 KB) | DOI: 10.33474/hukeno.v5i2.10630

Abstract

 Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis secara holistik urgensi perlindungan hukum terhadap kepentingan nasional dalam penanaman modal di Indonesia, serta menemukan upaya yang tepat. Juga untuk mengetahui kesesuaian pelaksanaan perlindungan kepentingan nasional dalam penanaman modal di Indonesia dengan asas yang sekaligus sebagai sistem perekonomian nasional, yakni demokrasi ekonomi. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan perundang-undangan (statute approach), pendekatan konseptual (conceptual approach) dan pendekatan historis (historical approach). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Indonesia sebagai negara berkembang membutuhkan dana yang cukup besar untuk melakukan pembangunan nasional, pemenuhan kebutuhan ini salah satunya didapatkan melalui penanaman modal yang dilaksanakan berdasarkan Undаng-Undаng Nomor 25 Tаhun 2007 tentаng Penаnаmаn Modаl. Dimana dalam peraturan tersebut turut mensyaratkan perlindungan atas kepentingan nasional. Namun demikian dalam pengaturannya masih belum maksimal untuk memberikan perlindungan sebagaimana dimaksud, terutama bila ditinjau dari asas demokrasi ekonomi. Asas tersebut memang sudah disinggung dalam pembentukan Undang-Undang Penanaman Modal, tetapi dalam pasal 18 terdapat aturan yang memberi fasilitas khusus tertentu bagi penanam modal berkapasitas besar, dengan kriteria yang kurang dapat melindungi eksistensi UMKM dan koperasi sebagai wujud nyata demokrasi ekonomi dalam kehidupan rakyat. Hal ini tentu berpotensi menimbulkan persaingan yang tidak berimbang antara pemodal besar dan ekonomi rakyat. Berdasarkan kondisi tersebut perlu dilakukan penguatan sistem UMKM serta pengembangan koperasi. Hal ini sesuai dengan cita-cita tolong menolong, sebagaimana amanat konstitusi. Dengan demikian akan terbentuk suatu perlindungan khusus, yang juga menempatkan UMKM dan koperasi pada tingkatan khusus sehingga memiliki peran yang signifikan dalam perekonomian nasional.Kata Kunci: Kepentingan Nasional, Penanaman Modal, Demokrasi Ekonomi This research aims to analyze holistically the urgency of legal protection for the national interest in investment in Indonesia, and to find the right efforts. Also to find out the suitability of the implementation of protection of national interests in investment in Indonesia with the same principle as a national economic system, namely economic democracy. The research method used is the statutory approach (statute approach), conceptual approach and historical approach. The result of the research show that Indonesia as a developing country requires substantial funds to carry out national development, one of which is the fulfillment through investment which is carried out based on Law Number 25 of 2007 concerning Modification of Capital. Where the regulation also requires protection of national interests. However, the regulation is still not maximal in providing the protection as intended, especially when it viewed from the economic democracy principles. This principle has indeed been mentioned in the formation of the Investment Law, but in article 18 there are regulations that provide certain special facilities for large capacity investors, with criteria that are not sufficient to protect the existence of UKMKs and cooperatives as a real form of economic democracy in people’s lives. This certainly has the potential to cause unequal competition between large investors and the people’s economy. Based on these conditions, it is necessary to strengthen the UMKM system and develop cooperatives. This is accordance with the ideals of mutual help, as mandated by the constitution. Thus a special protection will be formed, which also places UMKMs and cooperatives at a special level so that they have a significant role in the national economy. Keywords: National Interest, Investment, Economic Democracy.
PENEGAKAN HUKUM ATAS KETIDAKPATUHAN PERUSAHAAN DALAM MENERAPKAN SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA Fadli Akbar; Budi Santoso; Siti Hamidah
Legality : Jurnal Ilmiah Hukum Vol. 27 No. 1 (2019): Maret
Publisher : Faculty of Law, University of Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

PT. Karebet Mas Indonesia Branch of Muara Jawa has mentioned the existence of facilities for personal protective equipment against workers/laborers, but in the implementation of PT. Karebet Mas Indonesia does not all carry out the contents of the agreement and only partially runs for approximately 2 years. The formulation of the problem taken in this reserch is what the obstacles faced by the Manpower and Transmigration Agency of East Kalimantan Province are in enforcing sanctions for companies that do not comply with the occupational health and safety management system. This type of research is empirical juridical with a sociological juridical research approach. The conclusion of this research is the obstacle of the Manpower and Transmigration Office in enforcing the law because the human resources and budgetary funds that do not support and in finding violations of the law on the Manpower and Transmigration Office of East Kalimantan Province are passive.
ANALISIS YURIDIS KEWENANGAN PENYELESAIAN SENGKETA PEMBIAYAAN KONSUMEN DI INDONESIA Afrizal Mukti Wibowo; Sukarmi Sukarmi; Siti Hamidah
Legality : Jurnal Ilmiah Hukum Vol. 27 No. 1 (2019): Maret
Publisher : Faculty of Law, University of Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Consumer financing disputes can be resolved by litigation and non-litigation. However, the choice of dispute resolution raises an competence dispute between dispute resolution institutions. Thus giving rise to legal uncertainty and losses for the parties to the dispute. The purpose of this study is to analyze the competence of consumer financing dispute resolution institutions in Indonesia. This research is a normative juridical approach with a legal, conceptual and case approach. The results of this study are that each dispute resolution institution has the attribute attributive in resolving consumer financing disputes. The competence to settle consumer financing disputes for each settlement institution must pay attention to two aspects, including the types of consumer financing disputes; and the choice of dispute resolution based on the agreement of the parties.
PERLINDUNGAN HUKUM ATAS DATA PRIBADI BAGI KONSUMEN DALAM KLAUSULA EKSONERASI TRANSPORTASI ONLINE Muhammad Saiful Rizal; Yuliati Yuliati; Siti Hamidah
Legality : Jurnal Ilmiah Hukum Vol. 27 No. 1 (2019): Maret
Publisher : Faculty of Law, University of Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The exoneration clause is still used in the online transportation agreement clause, when the user registers. This has an impact on the legal uncertainty for consumers in the protection of their personal data managed by the application business actors. This study aims to analyze the presence or absence of violations in Article 18 of the Consumer Protection Law related to exoneration clauses in online transportation, and forms of legal protection of consumer personal data in standard contracts. This research is a normative legal research, with a statue approach and comparative approach. The results of this study are that application business actors have transferred the responsibility of protecting consumer personal data which should be the obligation of the application business actor. The application of exoneration clauses carried out by application businesses is very detrimental to consumers by feeling insecure and comfortable in using online transportation services. Forms of legal protection from the government related to consumer personal data in using online transportation services with the obligation of businesses to revise and replace losses suffered by consumers.
Kedudukan hukum dan hak waris anak hasil inseminasi buatan dari ayah yang telah meninggal Cindy Olivia Susanto; Siti Hamidah Siti Hamidah; Rachmi Sulistyarini Rachmi Sulistyarini
Jurnal Cakrawala Hukum Vol 11, No 3 (2020): December 2020
Publisher : University of Merdeka Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26905/idjch.v11i3.5475

Abstract

This research aims to analyze Artificial Insemination Children’s Standing anddiscover Their Hereditary Right from a Deceased Father viewed in Indonesia’sPositive Law. Judgment will affect to whether artificial insemination from the deceasedhusband’s sperm can be performed or not. Further, the judgment that decidethe artificial insemination can be performed will affect children’s standing from adeceased father. If the children are born alive, then the standing is legal based on Article 250 of Civil Code, Islamic Law (Sharia law), and customary law. In addition,customary law claims the standing as adopt them on culture. Artificial inseminationchildren’s hereditary right from a deceased father has the right to inherit (asheir).How to cite item: Susanto, C., Siti Hamidah, S., Rachmi Sulistyarini, R. (2020). Kedudukan hukum dan hak waris anak hasil inseminasi buatan dari ayah yang telah meninggal. Jurnal Cakrawala Hukum, 11(3). 302-312.doi:10.26905/idjch.v11i3.5475.
ASPEK PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA NOTARIS PADA PEMBUATAN AKTA PIHAK (STUDI PUTUSAN MAHKAMAH AGUNG NOMOR 1099/PID/2010 Gde Yogi Yustyawan; Siti Hamidah; Hariyanto Susilo
Jurnal IUS Kajian Hukum dan Keadilan Vol 6, No 2 (2018)
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (230.973 KB) | DOI: 10.29303/ius.v6i2.560

Abstract

Dalam membuat akta otentik tentu Notaris tidak lepas dengan apa yang dinamakan tanggung jawab atas semua tindakan atau perbuatannya. Pertanggungjawaban merupakan suatu sikap atau tindakan untuk menanggung segala akibat dari perbuatan yang dilakukan atau sikap untuk menanggung segala resiko ataupun kosekuensinya yang ditimbulkan dari suatu perbuatan.Pertanggungjawaban itu ditentukan oleh sifat pelanggaran dan akibat hukum yang ditimbulkannya.Sedangkan tanggung jawab notaris dalam Undang-Undang Jabatan Notaris dimaksudkan sebagai keterikatan Notaris terhadap ketentuan-ketentuan hukum dalam menjalankan tugas dan kewajibannya.
MAKNA KEPATUTAN DAN KEWAJARAN BERKAITAN DENGAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN DALAM UNDANG – UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2007 TENTANG PERSEROAN TERBATAS Rachmad Robby Nugraha; Siti Hamidah; Moch. Fadli
Jurnal Ilmiah Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Vol 3, No 2 (2018): Desember 2018
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (243.962 KB) | DOI: 10.17977/um019v3i2p176-185

Abstract

the purpose of the author of this article is to discuss the meaning of propriety and reason- ableness in Article 74 paragraph (2) of Law Number 40 of 2007 concerning Limited Liability Compa- nies (UUPT) on a corporate social responsibility agreement in the distribution. The method uses normative legal studies with legislative approaches, concepts, and case studies. The propriety meaning is conformity based on balance, meaning that it must fulfill the element of conformity with the situation or the balance between the company’s ability to risk the activities of the company. Fairness is interpreted as something that should or should be done based on the order and the appropriate rules. Compliance and reasonableness are viewed from the point of view of the amount that is spent on the company’s CSR must be in proportion and not contrary to the provisions of the legislation. Compliance and reasonableness are related to the number, objectives, and form of the agreement. 
Analisis Perbandingan Paksa Badan Menurut Hukum Islam Dengan Hukum Positif Indonesia Siti Hamidah
Jurnal Risalah Hukum Volume 7, Nomor 1, Juni 2011
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kredit dan pembiayaan bermasalah adalah salah satu dari risiko yang dihadapi perbankan. Berbagai upaya baik preventif maupun represif dapat dipilih dalam rangka melindungi bank dari terjadinya kredit atau pembiayaan bermasalah. Dalam rangka inilah maka pemerintah melalui PERMA Nomor 1 Tahun 2000 menghidupkan kembali lembaga paksa badan (gijzeling). Demikian pula bagi perbankan syariah, kajian penggunaan paksa badan perlu dianalisis sebagai alternatif dalam penanganan pembiayaan bermasalah. Untuk memberikan landasan kuat bagi perbankan syariah untuk menggunakan paksa badan, diperlukan suatu kajian perbandingan paksa badan dari perspektif Hukum Islam dengan hukum positif Indonesia, khususnya dengan membandingkan beberapa unsur, yaitu definisi, landasan hukum, kedudukan hukum lembaga paksa badan dalam pembidangan hukum publik dan privat, alasan putusan paksa badan, objek hukum dan bentuk eksekusi, maka melalui metode qiyas khususnya pada faktor landasan hukum, terdapat persamaan yang kuat dari aspek ashal, furu’, illat (alasan hukum) sampai hukumnya. Perbedaan yang diambil dari analisis ini dapat ditolelir mengingat paksa badan adalah bagian dari hukum ta’zir dalam pidana Islam, yaitu hukuman yang bentuknya tidak ditetapkan dalam Qur’an dan hadits. Kata Kunci: paksa badan, hukum Islam, dan perbankan syariah.
Analisis Strategi Kebijakan Tentang Lembaga Pembiayaan Bagi Usaha Mikro Berdasar Modal Sosial Di Kabupaten Madiun (Studi Pada Masyarakat Sekitar Hutan Penghasil Porang di Desa Sumber Bendo Kecamatan Saradan) Siti Hamidah dan Reka Dewantara
Jurnal Risalah Hukum Volume 8, Nomor 1, Juni 2012
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAKSI Dalam pemberdayaan masyarakat petani porang sebagai usaha kecil mikro keberadaan lembaga keuangan dalam pembiayaan untuk pengembangan usahanya disesuaikan dengan karakteristik budaya, wilayah dan kebutuhan masyarakat. Penelitian ini meneliti potensi sosial masyarakat sebagai dasar pembentukan atau pilihan lembaga pembiayaan yang tepat, serta menganalisis strategi kebijakan tentang lembaga pembiayaan yang sesuai. Dengan metode yuridis sosiologis diperoleh hasil yang menunjukkan kekuatan modal sosial (social capital) masyarakat petani baik secara individu maupun kelompok. Beberapa kelemahannya adalah dalam hal kelompok sebagai penguat jaringan yang relatif masih baru, perwujudan hubungan resiprositas antara petani dengan aparat desa dan tokoh masyarakat, aspek hukum sebagai penguat kepercayaan, jumlah petani, serta kurangnya dukungan pemerintah. Strategi kebijakan dalam pemilihan lembaga pembiayaan yang sesuai adalah membentuk unit simpan pada koperasi. Kata Kunci: porang, modal sosial, lembaga pembiayaan, pembiayaan
Kajian Yuridis Perlindungan Seimbang Bagi Factor, Client dan Customer Dalam Perjanjian Anjak Piutang (Factoring) Siti Hamidah
Jurnal Risalah Hukum Volume 5, Nomor 1, Juni 2009
Publisher : Fakultas Hukum Universitas Mulawarman

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Factoring stands for one activity of financing agency but unrecognized in the KUHPerdata because it has higher risk susceptibility to the claim failure. Where unperformed client and customer in case of settling the factoring financing debt become evident, the factor company only remains as concurrency creditor. Although the unperformed parties against the content of factoring financing covenant must be customer and client, the factor party should the first priority of protection. Considering the factor as the party who gives financing and binds client through contract-standard covenant, the balancing covenant seems very important because it does not close the possibility of unperformed customer and client due to imbalanced position against factoring covenant. Research analyzes unsuitable clauses or those regarded as not giving balancing protection to factor, client, and customer according to KUHPerdata of factoring covenant and its alternative clauses. In this case, research may suggest that some clauses may stand against KUHPerdata such that it must fail to give balancing protection and position for related parties, in term of interest, fine, and additional collateral. The change over clauses must be important to give balancing protection