Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search
Journal : JIAGABI

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KERAGAMAN PRODUK DAN PROMOSI E-COMMERCE TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN SHOPEE (STUDI PADA: MAHASISWA UNIVERSITAS ISLAM MALANG PENGGUNA SHOPEE) Isfatul Jannah; Ratna Niken Hardati; Khoiriyah Trianti
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 11, No 2 (2022): JIAGABI
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (317.131 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Pelayanan, Keragaman Produk dan Promosi E-commerce Terhadap Kepuasan Konsumen Shopee. Jenis penelitian adalah kuantitatif. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Jumalah sampel sebanyak 102 responden serta menggunakan metode analisis regresi linier berganda yang diolah dengan menggunakan SPSS 25.Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara simultan antara variabel kualitas pelayanan, keragaman produk dan promosi terhadap kepuasan konsumen shopee. Secara parsial terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen shopee. Secara parsial terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel keragaman produk terhadap kepuasan konsumen shopee. Sedangkan secara parsial tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel promosi terhadap kepuasan konsumen shopee. Kata kunci: kualitas pelayanan, keragaman produk, promosi, kepuasan konsumen.
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, PENGAWASAN KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN Norma Wijayanti; Daris Zunaida; Khoiriyah Trianti
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 11, No 2 (2022): JIAGABI
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (236.313 KB)

Abstract

ABSTRAKRadio Republik Indonesia (RRI) Malang, perusahaan ini bergerak pada bidang penyiaran di di Jl. Candi Panggung No.58, Mojolangu, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65142, Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh lingkungan kerja , pengawasan kerja dan disiplin kerja. Penelitian ini menggunakan metode dengan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampel jenuh. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa secara parsial lingkungan kerja berpengaruh terhadap produktivitas kerja, pengawasan kerja tidak berpengaruh terhadap produktivitas kerja dan disiplin kerja berpengaruh terhadap produktivitas kerja, dan terdapat pengaruh secara simultan dan signifikan antara lingkungan kerja, pengawasan kerja dan disiplin kerja terhadap produktivitas karyawan.Kata kunci: Lingkungan Kerja, Pengawasan Kerja Disiplin Kerja dan Produktivitas kerja  ABSTRACTRadio Republik Indonesia (RRI) Malang, this company is engaged in broadcasting on Jl. Candi Panggung No.58, Mojolangu, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65142. The purpose of this study was to determine how much influence the work environment, work supervision and work discipline had. This study uses a method with a sampling technique using a saturated sample technique. The results of this study indicate that partially the work environment affects work productivity, work supervision has no effect on work productivity and work discipline affects work productivity, and there is a simultaneous and significant influence between work environment, work supervision and work discipline on employee productivity. Keywords: Keywords: Work Environment, Work Supervision, Work Discipline, and Work Productiviti
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KERAGAMAN PRODUK DAN PROMOSI E-COMMERCE TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN SHOPEE (STUDI PADA: MAHASISWA UNIVERSITAS ISLAM MALANG PENGGUNA SHOPEE) Isfatul Jannah; Ratna Niken Hardati; Khoiriyah Trianti
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 11 No 2 (2022): JIAGABI
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Pelayanan, Keragaman Produk dan Promosi E-commerce Terhadap Kepuasan Konsumen Shopee. Jenis penelitian adalah kuantitatif. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Jumalah sampel sebanyak 102 responden serta menggunakan metode analisis regresi linier berganda yang diolah dengan menggunakan SPSS 25.Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh secara simultan antara variabel kualitas pelayanan, keragaman produk dan promosi terhadap kepuasan konsumen shopee. Secara parsial terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen shopee. Secara parsial terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel keragaman produk terhadap kepuasan konsumen shopee. Sedangkan secara parsial tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel promosi terhadap kepuasan konsumen shopee. Kata kunci: kualitas pelayanan, keragaman produk, promosi, kepuasan konsumen.
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA, DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi Pada Konsumen Di Kafe Kopi Latar Gondanglegi) Sisilia Ramadhani; Dadang Krisdianto; Khoiriyah Trianti
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 11 No 2 (2022): JIAGABI
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kualitas pelayanan, harga, dan lokasi terhadap keputusan pembelian konsumen kafe Kopi Latar Gondanglegi. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode pengumpulan data menggunakan kuesioner, wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik pengambilan sampel menggunakan accidental sampling dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial variabel kualitas pelayanan tidak berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian. Variabel harga berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian. Variabel lokasi berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian. Berdasarkan hasil uji simultan menunjukan bahwa variabel kualitas pelayanan (X1), harga (X2), dan lokasi (X3) berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian (Y).Kata kunci: Kualitas Pelayanan, Harga, Lokasi, Keputusan Pembelian
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, PENGAWASAN KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN Norma Wijayanti; Daris Zunaida; Khoiriyah Trianti
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 11 No 2 (2022): JIAGABI
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAKRadio Republik Indonesia (RRI) Malang, perusahaan ini bergerak pada bidang penyiaran di di Jl. Candi Panggung No.58, Mojolangu, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65142, Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh lingkungan kerja , pengawasan kerja dan disiplin kerja. Penelitian ini menggunakan metode dengan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampel jenuh. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa secara parsial lingkungan kerja berpengaruh terhadap produktivitas kerja, pengawasan kerja tidak berpengaruh terhadap produktivitas kerja dan disiplin kerja berpengaruh terhadap produktivitas kerja, dan terdapat pengaruh secara simultan dan signifikan antara lingkungan kerja, pengawasan kerja dan disiplin kerja terhadap produktivitas karyawan.Kata kunci: Lingkungan Kerja, Pengawasan Kerja Disiplin Kerja dan Produktivitas kerja  ABSTRACTRadio Republik Indonesia (RRI) Malang, this company is engaged in broadcasting on Jl. Candi Panggung No.58, Mojolangu, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65142. The purpose of this study was to determine how much influence the work environment, work supervision and work discipline had. This study uses a method with a sampling technique using a saturated sample technique. The results of this study indicate that partially the work environment affects work productivity, work supervision has no effect on work productivity and work discipline affects work productivity, and there is a simultaneous and significant influence between work environment, work supervision and work discipline on employee productivity. Keywords: Keywords: Work Environment, Work Supervision, Work Discipline, and Work Productiviti
PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada PT. Hyarta Danadipa Raya Malang) Hudratil Yaumil Husniah; Sri Nuringwahyu; Khoiriyah Trianti
JIAGABI (Jurnal Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis) Vol 11 No 2 (2022): JIAGABI
Publisher : LPPM FIA Unisma Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja dan pengawasan terhadap kinerja karyawan. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan penyebaran kuesioner. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 33 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan sampling jenuh. Data yang di dapat diolah menggunakan aplikasi statistik SPSS 16.Berdasarkan hasil uji yang dilakukan, secara parsial menunjukkan bahwa variabel disiplin kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Hal tersebut dapat di buktikan dengan nilai signifikan sebesar 0,011 < 0,05, sedangkan nilai thitung 2,694 > dari ttabel 0,361 di mana secara parsial H0 ditolak dan Ha diterima. Variabel pengawasan (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan dan menghasilkan nilai signifikan sebesar 0,025 < 0,05, sedangkan nilai thitung 2,368 > dari ttabel 0,361di mana secara parsial H0 ditolak dan Ha diterima. Berdasarkan hasil uji simultan (F) menunjukkan bahwa variabel disiplin kerja (X1) dan pengawasan (X2) berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan (Y). Hal tersebut dapat di buktikan dengan nilai fhitung  sebesar 22,711. Ftabel 3,32 dan nilai signifikan 0,000 < 0,05 di mana dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima.Kata Kunci : Disiplin Kerja, Pengawasan, Kinerja KaryawanÂ