Claim Missing Document
Check
Articles

Found 19 Documents
Search

Development and Usability Evaluation of an IT-Based Disaster Medical Record System in South Kalimantan, Indonesia Asih, Hastin Atas; Indrayadi, Indrayadi; Heriyadi, Muhamad; Hayati, Nur Sa'adah; Chantika, Rahardina Dwi
Pancasakti Journal Of Public Health Science And Research Vol 5 No 3 (2025): PJPHSR
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Pancasakti, Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47650/pjphsr.v5i3.2168

Abstract

Indonesia, as a disaster-prone region, requires a resilient health information system. Conventional paper-based medical records are vulnerable to damage and inefficient in emergency response, making the development of an electronic disaster medical record crucial. This study aims to design and test the usability of a web-based electronic disaster medical record prototype. This study used a prototyping method involving 32 medical records staff from hospitals in South Kalimantan. System usability evaluation was conducted using the System Usability Scale (SUS) questionnaire through usability testing with a disaster documentation task scenario. Statistical analysis was performed by calculating the SUS score using a standard formula that yields a score of 0-100. The results showed an average SUS score of 79.31, which is classified as grade B (good) on the acceptability scale, indicating that the system is acceptable and meets basic usability aspects well. This finding proves that the electronic disaster medical record prototype is feasible and has the potential to improve victim data management, although there is still room for refinement of certain elements to achieve an excellence level. The implementation of this system is expected to be integrated with the national health platform to support more effective disaster response.
Environmental Sanitation with the Incidence of Helmothermal Disease B, Muslimin; Indrayadi, Indrayadi; Susanti, Rini; Fredy Saputra, M.Khalid; Yuniarti, Elsa; Haedir, Haedir; Yermi, Yermi; Islaeli, Islaeli
International Journal of Health Sciences Vol. 1 No. 2 (2023): IJHS : International Journal of Health Sciences
Publisher : Asosiasi Guru dan Dosen Seluruh Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (240.57 KB) | DOI: 10.59585/ijhs.v1i2.60

Abstract

Environmental sanitation of an environment consisting of sewage facilities, water supply facilities, garbage disposal facilities, and wastewater disposal facilities. And the sanitation must be owned by every housing that is maintained, clean and healthy, in order to prevent environmental pollution. This study was conducted with the aim to determine the relationship between environmental sanitation and the incidence of helminthiasis in elementary school children in the Barrang Lompo island area with a sample size of 143 children aged 5-10 years. The variables in this study were fecal disposal facilities (latrines), house floors, provision of trash bins, and clean water facilities as part of environmental sanitation. The method used was observational method with cross sectional study design. The results of this study were there was no relationship between latrine ownership and helminthiasis with a value of P = 0.077 > 0.05. There is a relationship between the floor of the house and the incidence of helminthiasis where the value of P = 0.000 < 0.005. There is a relationship between clean water facilities and the incidence of helminthiasis where P value = 0.000 < 0.05. There is a relationship between waste disposal facilities and the incidence of helminthiasis where the P value = 0.000 < 0.05. The conclusion shows that there is an association between helminthiasis in children aged 5-10 years with clean water facilities, house floors, and garbage disposal.
Basic Sanitation With Diarrhea Lahming, Lahming; B, Muslimin; Indrayadi, Indrayadi; Singga, Siprianus; Yermi, Yermi; Ata Maran, Albertus; Wahyuni, Sri
International Journal of Health Sciences Vol. 1 No. 2 (2023): IJHS : International Journal of Health Sciences
Publisher : Asosiasi Guru dan Dosen Seluruh Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (395.439 KB) | DOI: 10.59585/ijhs.v1i2.63

Abstract

Aroppoe hamlet is the hamlet with the highest number of cases of diarrhea. The data obtained shows that the hamlet is one of the most densely populated hamlets with a total of 389 heads of household. There are many houses whose latrines do not meet health requirements, and the average clean water consumed is from dug wells, as well as air pollution. as a result of sewerage that does not meet health requirements. The purpose of this study was to determine basic environmental sanitation with the incidence of diarrhea in Aroppoe Hamlet, Tellumpanua Village, Tanete Rilau District, Barru Regency. The type of research used was an analytic survey research with a cross sectional study approach from a sample of 60 families of a total population of 289 families. Data presentation was carried out in the form of a table distribution accompanied by an explanation in the form of a narrative, and data analysis used the Chi-Square statistical test. The results showed that there was a relationship between the condition of clean water and the incidence of diarrhea (p=0.01), there was no relationship between the condition of the sewerage (SPAL) and the incidence of diarrhea (p=0.1). There is a relationship between the condition of the latrine and the incidence of diarrhea (p=0.03). There is a relationship between the state of clean water and latrines. The conclusion is that the lack of healthy toilet facilities is due to the lack of a residential environmental sanitation program targeting house floors and physical handling of clean water quality in Aroppoe Hamlet, Tellumpanua Village, Tanete Rilau District, Barru Regency.
The Development of Traditional Medicine into Modern Medicine: A Review of Its Potential and Challenges Indrayadi, Indrayadi; Betan, Abu Bakar
International Journal of Health Sciences Vol. 3 No. 3 (2025): IJHS : International Journal of Health Sciences
Publisher : Asosiasi Guru dan Dosen Seluruh Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59585/ijhs.v3i3.835

Abstract

Traditional medicine has been an integral part of public health systems for centuries. With the advancement of science and technology, traditional medicine has begun to be adapted to modern medical approaches through standardization, scientific research, and regulation. This study aims to examine the potential and challenges in transforming traditional medicine into modern medicine. The method used was a literature review, reviewing relevant national and international journals. The results indicate that traditional medicine has great potential as a source of new drugs, increasing accessibility, and providing a wider range of therapeutic options. However, challenges include limited scientific research, a lack of quality standardization, safety and side effect issues, and regulatory constraints. In conclusion, traditional medicine has great potential to be developed into modern medicine, but requires more comprehensive research support, standardization, and adaptive health policies.
Faktor Budaya Terhadap Kesadaran Masyarakat Dalam Mengatasi Masalah Buang Air Besar Sembarangan: Literature Review Indrayadi, Indrayadi; Yuhansyah, Yuhansyah; Asih, Hastin Atas
Jurnal Promotif Preventif Vol 7 No 2 (2024): April 2024: JURNAL PROMOTIF PREVENTIF
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Pancasakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47650/jpp.v7i2.1252

Abstract

Buang air besar sembarangan merupakan isu global yang menyebabkan konsekuensi negatif yang serius terhadap kesehatan masyarakat dan lingkungan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kesenjangan dalam pemahaman faktor budaya yang mempengaruhi kesadaran masyarakat tentang sanitasi serta merumuskan strategi tindakan yang sesuai berdasarkan temuan dari sistematic literature review. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan systematic literature review. Sumber literatur diperoleh dari pengindek seperti DOAJ, SCOPUS, dan Google Scholar dengan interval tahun penerbitan antara 2013 hingga 2024. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya lokal, lembaga sosial, dan interaksi antara budaya lokal dan global memainkan peran penting dalam membentuk kesadaran dan perilaku masyarakat terkait sanitasi. Faktor-faktor budaya seperti norma, nilai, dan kepercayaan, serta lembaga sosial seperti keluarga, pendidikan, dan bisnis, memiliki pengaruh yang signifikan dalam membentuk persepsi dan praktik sanitasi. Selain itu, interaksi antara budaya lokal dan global juga mempengaruhi kesadaran masyarakat terhadap sanitasi yang layak, sementara perbedaan budaya regional memengaruhi implementasi kebijakan sanitasi di tingkat lokal. Kesadaran masyarakat dalam melaksanakan program sanitasi juga dipengaruhi oleh pengetahuan kontekstual, manajerial, dan teknis. Temuan ini memberikan landasan untuk merumuskan strategi tindakan yang lebih efektif dalam meningkatkan kesadaran masyarakat dalam mengatasi masalah buang air besar sembarangan, dengan memperhatikan faktor budaya yang relevan.
Pertunjukan Bapandung: Upaya Untuk Menghentikan Buang Air Besar Sembarangan Indrayadi, Indrayadi; Yuhansyah, Yuhansyah; Arif, Muhamad Syaiful; Jariah, Ainun; Salam, Rizkiy; Magfiro, Shafana Indika; Hanifa, Latifa Alya
Jurnal Promotif Preventif Vol 7 No 5 (2024): Oktober 2024: JURNAL PROMOTIF PREVENTIF
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Pancasakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47650/jpp.v7i5.1564

Abstract

Buang air besar sembarangan merupakan kegiatan yang berpotensi menimbulkan risiko kesehatan, terutama bagi anak-anak, dengan hubungan yang jelas terhadap penyakit diare. Penelitian memiliki tujuan untuk membandingkan pengetahuan siswa sebelum dan sesudah diberikan pementasan bapandung. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan quasi eksperimen, dengan desain pre test dan post test control group, melibatkan 35 peserta di SDN Pemurus Baru 1 dan 32 peserta di SDN Pemurus Dalam 1. Intervensi pemetasan bapandung diberikan kepada kelompok intervensi, setelah itu dilakukan pengukuran pengetahuan sebelum dan setelah intervensi. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Hasil menunjukkan bahwa terdapat peningkatan signifikan dalam pengetahuan, di mana 84% siswa kelompok intervensi mencapai kategori baik setelah intervensi, dibandingkan dengan 88% yang berada di kategori kurang sebelum intervensi. Analisis data menggunakan SPSS dengan uji wilcoxon. Hasil uji menunjukkan nilai p hitung dibandingkan dengan nilai α lebih kecil sehingga didapatkan hasil yaitu adanya pengaruh antara pementasan bapandung terhadap tingkat pengetahuan siswa tentang bahaya buang air besar sembarangan.
Rancangan Formulir Rekam Medis Bencana Asih, Hastin Atas; Indrayadi, Indrayadi; Auliani, Firda; Octaviani, Sri Rezki; Sembiring, Dhea Amanda; Istiqamah, Nur
Jurnal Promotif Preventif Vol 7 No 6 (2024): Desember 2024: JURNAL PROMOTIF PREVENTIF
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Pancasakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47650/jpp.v7i6.1581

Abstract

Kejadian bencana alam setiap tahunya terus meningkat yaitu banjir, puting beliung, dan tanah longsor, mengakibatkan lebih dari 8,6 juta jiwa menderita dan mengungsi, serta 676 jiwa meninggal, sementara 370 fasilitas hancur, sehingga penting untuk merancang formulir rekam medis bencana yang sederhana, ringkas, dan akurat untuk meningkatkan kesiapsiagaan bencana. Penelitian ini bertujuan untuk merancang formulir rekam medis bencana yang sederhana dan efektif guna meningkatkan pengumpulan data dalam situasi darurat. Metode yang digunakan adalah Research and Development (R&D) dengan melibatkan ahli untuk merancang formulir rekam medis bencana. Uji formulir rekam medis bencana dilakukan dengan korelasi Pearson product moment oleh 25 petugas rekam medis di rumah sakit, dengan taraf signifikansi 0,05% dan nilai r tabel 0,413. Hasil penelitian menunjukkan bahwa formulir yang dirancang memenuhi kriteria validitas dan reliabilitas, dengan nilai r hitung yang signifikan di atas r tabel dan nilai Cronbach-Alpha sebesar 0,947. Formulir ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi pengumpulan data medis saat bencana, serta memastikan kesinambungan perawatan pasien dalam kondisi darurat.
Evaluasi Keamanan Data Pasien Pada Rekam Medis Elektronik Dengan Systematic Literature Review Asih, Hastin Atas; Indrayadi, Indrayadi; Soraya, Soraya; Khairunnisa, Khairunnisa
Jurnal Ilmiah FIFO Vol 16, No 2 (2024)
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22441/fifo.2024.v16i2.001

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melakukan evaluasi terhadap ancaman keamanan dan kerentanan data pasien, serta mengusulkan solusi-solusi yang efektif untuk meningkatkan keamanan sistem dan integritas data pasien dalam sistem rekam medis elektronik (RME) melalui Systematic Literature Review. Sumber literatur berasal dari pengindeks terpercaya seperti DOAJ, Scopus, dan Google Scholar dengan interval tahun terbit antara tahun 2013 hingga tahun 2024. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masalah keamanan dalam RME menjadi isu krusial yang memengaruhi integritas dan kerahasiaan data pasien dalam layanan kesehatan modern. Tinjauan literatur mengidentifikasi berbagai faktor kunci yang memengaruhi keamanan RME, termasuk kepatuhan terhadap peraturan, infrastruktur teknologi, dan faktor manusia. Solusi yang telah diajukan antara lain penggunaan autentikasi, enkripsi, tanda tangan temporal, dan langkah-langkah proaktif untuk meningkatkan kesadaran akan privasi data pasien. Dengan demikian, penelitian ini menyajikan wawasan yang penting untuk memahami dan mengatasi tantangan keamanan dalam pengelolaan data pasien melalui sistem RME.
PELATIHAN STRATEGI MEKANISME KOPING SEBAGAI SOLUSI MASALAH PSIKOSOSIAL PADA REMAJA DI SMPN 1 TABUNGANEN Husni, Muhammad; Baidah, Baidah; Yuhansyah, Yuhansyah; Ernawati, Ernawati; Asnuriyati, Wahyu; Indrayadi, Indrayadi
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024): Volume 5 No 1 Tahun 2024
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v5i1.24796

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pelatihan strategi mekanisme koping kepada siswa-siswi di SMPN 1 Tabunganen Barito Kuala. Identifikasi masalah psikososial pada remaja di sekolah ini mengindikasikan kebutuhan akan pendekatan holistik dalam pengembangan kesejahteraan psikologis. Melalui survei dan wawancara, permasalahan seperti stres akademik, konflik interpersonal, dan ketidakmampuan mengelola emosi ditemukan sebagai fokus utama. Materi pelatihan dikembangkan dengan pendekatan interaktif, termasuk penggunaan materi visual dan audiovisual, untuk memperkaya pengalaman belajar siswa. Pelatihan dilaksanakan pada tanggal 19 Januari 2024, melibatkan 60 siswa siswi. Hasil pelatihan mencerminkan peningkatan kesadaran psikososial, penguasaan strategi koping, dan perubahan positif dalam perilaku siswa. Dampak positif ini juga merambah ke kinerja akademik yang lebih baik dan hubungan sosial yang lebih harmonis di lingkungan sekolah. Modul bahan ajar yang dikembangkan menjadi sumber daya tambahan untuk mendukung kemandirian siswa dalam menghadapi tantangan psikososial.