Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

Improving Employee Performance Through Physical Work Environment And Soft Skills: The Moderating Role Of Work Motivation Erniwati, Erniwati; Sardiyo, Sardiyo; Mulyadi, Mulyadi
EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis Vol 13 No 3 (2025): Juli
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/ekombis.v13i3.8787

Abstract

Employee performance is essential for government agencies in achieving organizational goals. Several factors can affect employee performance, including the physical work environment and soft skills, which can be moderated by work motivation. This study aims to analyze the effect of the physical work environment and soft skills on employee performance at the Regional Inspectorate of Musi Rawas Regency, with work motivation as a moderating variable. This research uses a quantitative approach with a survey method. The sample consisted of 65 employees who represented the population in the agency. Data were obtained through questionnaires and analyzed using multiple linear regression and moderation tests. The results showed a significant influence of the physical work environment on employee performance, which is moderated by work motivation. In addition, soft skills also have a considerable impact on employee performance, which is also moderated by work motivation. This research highlights the importance of paying special attention to motivation and soft skills in government agency human resource development programs. A conducive work environment and high work motivation contribute to improved employee performance.
PERAN KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU Kurniawan, Muhamad Andri; Sardiyo, Sardiyo; Fitria, Fitria
Jurnal Interprof Vol 11 No 1 (2025): Jurnal Interprof, Juni
Publisher : LPPM UNIVERSITAS BINA INSAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32767/interprof.v11i1.2706

Abstract

This study aims to explore the role of transformational leadership of school principals in improving teacher performance at SMPN Purwodadi. The research method used is descriptive qualitative with a case study approach. Data collection was carried out through observations, interviews, and documentation involving the principal, vice principal, and six teachers. The results revealed that the four dimensions of transformational leadership— idealized influence, inspirational motivation, intellectual stimulation, and individualized consideration—were effectively implemented, significantly contributing to the improvement of teacher performance. This research affirms that transformational leadership style is a productive approach to fostering a supportive work environment and encouraging professional growth among teachers.
BEBAN KERJA BERPENGARUH TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN STRES KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING DI KANTOR CAMAT LUBUKLINGGAU UTARA II Arna, Masliatul; Sardiyo, Sardiyo; Azhar, Azhar
Jurnal Media Ekonomi (JURMEK) Vol 30 No 2 (2025): Jurnal Media Ekonomi (JURMEK) Agustus
Publisher : LPPM UNIVERSITAS BINA INSAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32767/jurmek.v30i2.2720

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Beban Kerja Berpengaruh Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Stres Kerja Sebagai Variabel Intervening Di Kantor Camat Lubuklinggau Utara II Kota Lubuklinggau. Dalam penelitian ini populasi dan sampel yang dimaksud adalah pegawai Kantor Camat Lubuklinggau Utara II Kota Lubuklinggau yang berjumlah 33 orang pegawai. Hasil pengujian hipotesis pertama diperoleh beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai di kantor camat lubuklinggau utara II, berdasarkan hasil data koefisien jalur sebesar 0,965 atau sebesar 96,5% dengan nilai thitung sebesar 122,302. Karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (1,697) atau p-value (0,000) > 0,05 maka H1 diterima dan H0 ditolak. Maka hipotesis 1 diterima. Hasil pengujian hipotesis kedua diperoleh stres kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai di kantor camat lubuklinggau utara II, berdasarkan hasil data koefisien jalur sebesar 0,339 atau sebesar 33,9% dengan nilai thitung sebesar 2,780. Karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (1,697) atau p-value (0,005) > 0,05 maka H2 diterima dan H0 ditolak.. maka hipotesis 2 diterima. Hasil pengujian hipotesis ketiga diperoleh beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap stres kerja di kantor camat lubuklinggau utara II, berdasarkan hasil data koefisien jalur sebesar 0,886 atau sebesar 88,6% dengan nilai thitung sebesar 35,004. Karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (1,697) atau p-value (0,000) > 0,05 maka H3 diterima dan H0 ditolak., maka hipotesis 3 diterima. Hasil pengujian hipotesis keempat diperoleh beban kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai dengan stres kerja sebagai variabel intervening di kantor camat lubuklinggau utara II positif signifikan, berdasarkan hasil data koefisien jalur sebesar 0,300 atau sebesar 30% dengan nilai thitung sebesar 2,713 dan nilai Z 25. Karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (1,697) atau p-value (0,007) > 0,05 maka H4 diterima dan H0 ditolak, maka hipotesis 4 diterima.
BEBAN KERJA BERPENGARUH TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN STRES KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING DI KANTOR CAMAT LUBUKLINGGAU UTARA II Arna, Masliatul; Sardiyo, Sardiyo; Azhar, Azhar
Jurnal Media Ekonomi (JURMEK) Vol 30 No 2 (2025): Jurnal Media Ekonomi (JURMEK) Agustus
Publisher : LPPM UNIVERSITAS BINA INSAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32767/jurmek.v30i2.2720

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Beban Kerja Berpengaruh Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Stres Kerja Sebagai Variabel Intervening Di Kantor Camat Lubuklinggau Utara II Kota Lubuklinggau. Dalam penelitian ini populasi dan sampel yang dimaksud adalah pegawai Kantor Camat Lubuklinggau Utara II Kota Lubuklinggau yang berjumlah 33 orang pegawai. Hasil pengujian hipotesis pertama diperoleh beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai di kantor camat lubuklinggau utara II, berdasarkan hasil data koefisien jalur sebesar 0,965 atau sebesar 96,5% dengan nilai thitung sebesar 122,302. Karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (1,697) atau p-value (0,000) > 0,05 maka H1 diterima dan H0 ditolak. Maka hipotesis 1 diterima. Hasil pengujian hipotesis kedua diperoleh stres kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai di kantor camat lubuklinggau utara II, berdasarkan hasil data koefisien jalur sebesar 0,339 atau sebesar 33,9% dengan nilai thitung sebesar 2,780. Karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (1,697) atau p-value (0,005) > 0,05 maka H2 diterima dan H0 ditolak.. maka hipotesis 2 diterima. Hasil pengujian hipotesis ketiga diperoleh beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap stres kerja di kantor camat lubuklinggau utara II, berdasarkan hasil data koefisien jalur sebesar 0,886 atau sebesar 88,6% dengan nilai thitung sebesar 35,004. Karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (1,697) atau p-value (0,000) > 0,05 maka H3 diterima dan H0 ditolak., maka hipotesis 3 diterima. Hasil pengujian hipotesis keempat diperoleh beban kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai dengan stres kerja sebagai variabel intervening di kantor camat lubuklinggau utara II positif signifikan, berdasarkan hasil data koefisien jalur sebesar 0,300 atau sebesar 30% dengan nilai thitung sebesar 2,713 dan nilai Z 25. Karena nilai thitung lebih besar dari ttabel (1,697) atau p-value (0,007) > 0,05 maka H4 diterima dan H0 ditolak, maka hipotesis 4 diterima.
Career Development as a Mediator of Internal Communication and Work Motivation on Employee Performance Wati, Aslinda; Paleni, Herman; Sardiyo, Sardiyo
Equity: Jurnal Ekonomi Vol 13 No 2 (2025): Equity : Jurnal Ekonomi
Publisher : Universitas Bangka Belitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33019/equity.v13i2.526

Abstract

This study examines how internal communication and work motivation affect civil servant performance through career development as a mediator. Using a quantitative approach with an explanatory design to describe the relationship and influence between variables on 31 civil servants in the Communication, Informatics, and Statistics Office of Musi Rawas Regency, data were collected through questionnaires, observation, and documentation. The analysis included linear regression, path analysis, and Sobel's test to examine direct and indirect effects. The results showed that internal communication and work motivation had a positive effect on career development and performance; career development significantly mediated the influence of internal communication and work motivation on employee performance. These findings emphasize the importance of career-based intervention designs that link organizational communication practices and employee motivation to performance achievement. The uniqueness of the study lies in testing the mediation model at the district level with explicit links between individual/organizational and performance, providing a concise and measurable empirical basis for formulating human resource development policies in the public sector. Recommendations emphasize strengthening internal communication, maintaining motivation, and structured career development programs to optimize civil servant performance.
Strategi Pemberdayaan Masyarakat Desa Sungai Pinang Melalui Pembentukan Desa Binaan Di Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan Yuwono, Imam; Sardiyo, Sardiyo; Rahmanti, Virzinia Nur; Putri, Nurulita Purnama; Rakhmawati, Nur Endah; Yuwanti, Destiyana; Rahmat, Rahmat; Nasution, Ibnu Haris; Sari, Ovi Hamidah
Jurnal Abdimas Kartika Wijayakusuma Vol 6 No 3 (2025): Jurnal Abdimas Kartika Wijayakusuma (In Progress)
Publisher : LPPM Universitas Jenderal Achmad Yani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26874/jakw.v6i3.836

Abstract

Desa Sungai Pinang di Kecamatan Muara Lakitan, Kabupaten Musi Rawas, menghadapi tantangan sosial-ekonomi yang signifikan, termasuk keterbatasan akses pendidikan, keterampilan, dan sumber daya ekonomi. Upaya pemberdayaan masyarakat desa menjadi strategi krusial dalam meningkatkan kesejahteraan dan kemandirian masyarakat. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk merancang dan mengimplementasikan strategi pemberdayaan berbasis desa binaan dengan pendekatan multidisiplin yang melibatkan perguruan tinggi, pemerintah desa, dan komunitas lokal. Metode kegiatan ini menggunakan metode tindakan partisipatif (Participatory Action Research/PAR) dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Program pengabdian masyarakat dilaksanakan pada Juli 2023, melibatkan 35 peserta dari berbagai kelompok masyarakat, termasuk tokoh adat, aparat desa, dan warga setempat yang dilakukan melalui tiga tahap utama: (1) edukasi dan sosialisasi konsep desa binaan, (2) pembentukan kelompok kerja berbasis bidang (ekonomi, pertanian, hukum, dan teknologi informasi), serta (3) implementasi dan evaluasi program berbasis kebutuhan masyarakat. Program ini berhasil meningkatkan kesadaran masyarakat mengenai konsep desa binaan serta memfasilitasi pengelompokan warga dalam bidang ekonomi, pertanian, hukum, dan teknologi informasi. Hasil evaluasi menunjukkan peningkatan keterampilan teknis dan manajerial peserta dalam bidang ekonomi kreatif, pertanian berkelanjutan, pemanfaatan teknologi digital, serta pemahaman terhadap regulasi hukum desa. Selain itu, kolaborasi dengan perguruan tinggi berkontribusi pada peningkatan kapasitas sumber daya manusia desa.