Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PENGUATAN LAYANAN ADMINISTRASI KANTOR KELURAHAN BARRANG CADDI KOTA MAKASSAR Sadly Samsuddin; Hasyrif Sy; Suryani Suryani; Nurdiansah Nurdiansah; Ahyuna Ahyuna; Usman Usman; Abdul Ibrahim; Nurlina Nurlina; Arham Arifin; Faizal Faizal; Madyana Patasik; Magfirah Magfirah; Imran Djafar; Suci Ramadhani Arifin; Asmah Akhriana
RAMBIDEUN : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 6 No. 1 (2023): Rambideun: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : LPPM Universitas Al Muslim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51179/pkm.v6i1.1579

Abstract

Barrang Caddi Island is one of the islands located in Barrang Caddi Village, Sangkarang Islands District, Makassar City. The Barrang Caddi Village Office as a public service provider has various types of services to the community, including issuing recommendation letters and certificates. Barrang Caddi Village Office staffs were required to provide effective and efficient services to the community, hence village officials must always improve their knowledge and skills, including increasing information technology literacy. Utilization of information technology in supporting public services within the Barrang Caddi Village environment requires the ability of Human Resources to use this information technology. In response to this, the Dipa Makassar University Lecturer team carried out community service activities addressed to the Barrang Caddi Village officers with a counseling approach in the form of training in the use of office applications, namely Microsoft Word, Microsoft Excel and the internet. The purpose of this community service activity was to improve the quality of HR performance for the Barrang Caddi Village Office in operating office applications to ensure faster, more effective and efficient services for the community. Based on the results of the community service activities that have been carried out, it can be seen that all participants in the training, namely the Barrang Caddi Village Office staff, were very enthusiastic about participating in the training and the participants were able to understand and practice well all the material presented during the activity.
Implementasi Forward Chaining untuk Mendiagnosis Kerusakan Motor Vespa Klasik pada Bengkel Skuter Ombur husain husain; herlinda herlinda; kasmawaru kasmawaru; nurdiansah nurdiansah; erna erna; andi hasriadi putra
Jambura Journal of Electrical and Electronics Engineering Vol 5, No 2 (2023): Juli - Desember 2023
Publisher : Electrical Engineering Department Faculty of Engineering State University of Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/jjeee.v5i2.19576

Abstract

Vespa menjadi skuter legendaris yang tak lekang oleh waktu. Populasi Vespa dengan mesin 2 tak, alias Vespa lawas masih banyak berseliweran dan sangat mudah dijumpai. Banyak pengguna sepeda motor vespa klasik yang tak paham mengenai perbaikan kendaraan sehingga, butuh mekanik atau bengkel jika kendaraan mereka mengalami masalah ataupun kerusakan.   Apabila   kendaraan   motor   mereka   mengalami kerusakan maka perlu dibawa ke bengkel untuk diperbaiki oleh ahlinya. Namun masih adanya kendala yang dialami mekanik yaitu harus mencari tahu apa permasalahannya, dikarenakan banyak mekanik atau teknisi baru yang belum paham tentang kerusakan-kerusakan motor vespa tersebut. Pada penelitian ini penulis membuat sistem pakar berbasis web untuk mendiagnosis kerusakan pada motor vespa klasik. Metode penelitian menggunakan forward chaining untuk mengukur suatu fakta berdasarkan gejala-gelaja kerusakan pada motor vespa klasik. Pada sistem ini diinput tujuh jenis kerusakan dan masing-masing kerusakan memiliki minimal empat gejala kerusakan sebagai basis pengetahuan ahli. Adapun proses analisis kerusakan digunakan metode forward chaining dan penentuan kerusakannya. Dengan adanya aplikasi sistem pakar ini, dapat memudahkan pemilik motor untuk mengetahui gejala kerusakan motornya, dan untuk montir atau mekanik pemula dapat memudahkan menganalisa/memperbaiki kerusakan motor vespa klasik.    Vespa is a legendary scooter that is timeless. The population of Vespas with 2 stroke engines, aka old Vespas, is still a lot around and very easy to find. Many Users of classic Vespa motorbikes do not understand vehicle repair, so they need a mechanic/workshop if their vehicle is damaged. And if their motor vehicle is damaged, it needs to be taken to a garage to be repaired by an expert. However, there are still obstacles where mechanics have to find out what the problem is, because many new mechanics or technicians don't understand about the damage to the Vespa motorbike. In this study, the authors created a web-based expert system to diagnose damage to classic Vespa motors. The research method uses forward chaining to measure a fact based on the symptoms of damage to the classic Vespa motor. In this system, seven types of damage are input and each damage has at least four damage symptoms as an expert knowledge base. The damage analysis process uses the forward chaining method and determines the damage. With this expert system application, it can make it easier for motorbike owners to find out symptoms of motorbike damage, and for beginner mechanics or mechanics it can make it easier to analyze/repair damage to classic Vespa motorbikes.
UI/UX Design Of Mobile-Based Pharmacy Application Using Design Thinking Method Suryani Suryani; Nurdiansah Nurdiansah; Faizal Faizal; Nirwana Nirwana; Andrew Ridow Johanis; Marsa Marsa; Arkjun Yudistira Pratama
Journal of Computer Networks, Architecture and High Performance Computing Vol. 5 No. 2 (2023): Article Research Volume 5 Issue 2, July 2023
Publisher : Information Technology and Science (ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/cnahpc.v5i2.2811

Abstract

Pharmacy is a public facility that supplies, distributes, and serves medicine needs. Based on observations, Rania Farma Pharmacy is one of the pharmacies that still uses conventional methods of medicine management. The Pharmacist Assistant has to write down medicine stocks and transactions in a book, calculate sales with the help of a calculator, and monthly reporting by inputting daily sales in the Microsoft Office Excel application which takes quite a long time. This process is prone to human error, such as calculation and recording errors, which can harm pharmacies and consumers. This research uses the Design Thinking method to design a mobile-based pharmacy application based on the User Interface (UI) and User Experience (UX). Then perform prototype analysis using the System Usability Scale (SUS). Design Thinking includes software development methods focusing on solving human-centered problems. Pharmacy information needs are collected through observation, interviews, and literature study. In designing this information system, it is hoped that it can help medicine management at the Rania Farma Pharmacy. In testing the prototype, the analysis used is the System Usability Scale (SUS). The results of the SUS value were 79.5, which was included in the Good category. Therefore the design of the Pharmacy application can be used and developed to become a better and more useful system for pharmacies.
Decision Support System for the Presidential Election of the Student Executive Board Using the Multi-Factor Evaluation Process Method Suryani Suryani; Annah Annah; Nurdiansah Nurdiansah; Faizal Faizal; Akbar Bahtiar; Hardi Hardi
Journal of Computer Networks, Architecture and High Performance Computing Vol. 6 No. 1 (2024): Article Research Volume 6 Issue 1, January 2024
Publisher : Information Technology and Science (ITScience)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/cnahpc.v6i1.3480

Abstract

Student Executive Board is a student organization or executive institution found in every tertiary institution and can represent the existence of a tertiary institution. The student Executive Board is headed by the Student Executive Board President, who is assisted by the Secretary-General, three Coordinating Ministers, and several ministries that represent student needs. In carrying out its function as a forum for student aspirations to make changes (agents of change) in paradigm, emotional, intellectual, and religious values, the Student Executive Board requires student candidates who are in synergy with their vision and mission. The Student Executive Board Presidential Election is usually held every year. A decision support system (DSS) was built by implementing the Multi-Factor Evaluation Process (MFEP) method to easily and efficiently elect the Student Executive Board President quickly and efficiently. The criteria used are communication skills (C1), leadership attitude (C2), vision and mission (C3), skills (C4), and organizational experience (C5). Each criterion is weighted where the total weight of all criteria equals 1. Next, calculate the evaluation weight value (EW), total evaluation weight (TEW), and ranking. The research results show that alternative 7 (A7), with the highest score of 4.35, is the student candidate with the top ranking, meaning A7 is the most recommended to be elected as President of the Student Executive Board. With this DSS, we can provide appropriate recommendations for Student Executive Board Presidential candidates and assist universities and students in carrying out the selection process quickly and efficiently.
PKM Pelatihan Dan Pendampingan Implementasi TIK Dalam Meningkatkan Efektivitas Pembelajaran Guru SD Negeri Bulurokeng Suryani Suryani; Asrul Syam; Nurdiansah Nurdiansah
Jurnal SOLMA Vol. 11 No. 3 (2022)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka (UHAMKA Press)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22236/solma.v11i3.9853

Abstract

Background: Keterampilan guru SD Negeri Bulurokeng dalam mengimplementasikan TIK sebagai tools pembelajaran masih kurang. Beberapa guru belum mahir dalam penggunaan dan pemanfaatan teknologi komputer, sehingga media pembelajaran yang disajikan di kelas masih monoton. Oleh sebab itu perlu diselenggarakan kerjasama pengabdian kepada guru SD Negeri Bulurokeng, dengan tujuan memberikan pelatihan dan pendampingan implementasikan TIK untuk meningkatkan kemampuan guru dalam penggunaan dan pemanfaatan aplikasi komputer. Metode: Partisipasi SD Negeri Bulurokeng selaku mitra mempersiapkan peserta sebanyak 32 orang guru untuk mengikuti pelatihan selama tiga hari. Metode yang digunakan mulai dengan wawancara singkat dengan kepala sekolah dan guru-guru, kemudian dilakukan pelatihan dengan menyajikan dan menjelaskan materi bandicam aplikasi dan powerpoint, dilanjutkan dengan pendampingan peserta dalam mengimplementasikan materi dan terakhir adalah evaluasi yaitu mengukur sejauh mana tingkat pemahaman dan keterampilan peserta setelah mengikuti pelatihan dan pendampingan tersebut. Hasil: Pelatihan dan pendampingan implementasi TIK tersebut, peserta dalam kapasitas sebagai pendidik lebih mempunyai pilihan dalam membuat bahan ajar, meningkatkan kapasitasnya dalam perkembangan teknologi melalui kreatifitas penggunaan bandicam dan powerpoint. Sebagai mitra, guru-guru merasa sangat antusias dan merasa puas mengikuti pelatihan tersebut karena mampu mengimplementasikan metode pengajaran baru yang lebih menarik minat siswa. Kesimpulan: Meningkatkan kreatifitas guru dalam implementasi TIK khususnya membuat bahan ajar yang lebih interaktif.
Implementasi Metode Certainty Factor Pada Sistem Pakar Untuk Mendiagnosis Gangguan Mental Berbasis Android Nurdiansah; Cucut Cucut Susanto; Husain T; Irmawati; Akbar Bahtiar
Computer Science Research and Its Development Journal Vol. 15 No. 1: February 2023
Publisher : LPPM Universitas Potensi Utama

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Good mental health is a condition when our mind is in a state of calm and calm, allowing us to enjoy everyday life and appreciate others around us. The importance of mental health for life because it can affect how a person thinks. Mental disorders can change the way a person handles stress, relates to others, makes choices, and triggers the desire to hurt oneself. In this study, the author intends to design and build an expert system to diagnose android-based mental disorders using the certainty factor method. The certainty factor method is a method used to measure something whether it is certain or uncertain in diagnosing and identifying a problem. In whitebox testing, conclusions are drawn, from the overall results of testing the applications made are free from logical errors, this can be seen from the results of calculations for the number of Cyclomatic Complexity (CC) is 12, Region = 12 and IndependentPath = 12, all values are the same. In the blackbox testing, conclusions are drawn, the overall results of the input and output testing of the application that are made are in accordance with the desired specifications. a value of 73% means the system can work well.
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN GURU SMKN 1 GOWA Cucut Susanto; Nurdiansah Nurdiansah; Akbar Bahtiar; Usman Usman
JURDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyrakat Universitas DIPA Makassar Vol 1 No 2 (2023): Jurnal Pengabdian Masyarakat (JURDIMAS)
Publisher : JURDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyrakat Universitas DIPA Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Guru SMK Negeri 1 Gowa dalam proses pembelajaran masih banyak yang menggunakan Power Point di kelas. Seiring dengan perkembangan teknologi, upgrade pengetahuan dan penguasaan teknologi menjadi suatu tuntutan kewajiban khususnya bagi guru-guru agar tidak ketinggalan teknologi. Media pembelajaran semakin beragam dan menyajikan berbagai fitur menarik dan kemudahan bagi pengguna. Hal tersebut memotivasi tim pengabdi untuk melakukan edukasi dan juga pelatihan IT menggunakan aplikasi Kecerdasan Buatan yaitu Pictory AI dan ChatGPT agar dapat mendukung pengembangan media pembelajaran Guru-guru SMK Negeri 1 Gowa. Metode yang digunakan adalah anailisis data kepada Kepala Sekolah dan pretest bagi Guru, yang kedua metode problem solving yang dilakukan dengan presentasi, pelatihan sekaligus pendampingan, yang ketiga adalah evaluasi yaitu memberikan posttest bagi Guru. Tujuan Pengabdian Masyarakat ini adalah menganalisa dan memberikan solusi bagi guru-guru di SMKN 1 Gowa dalam proses belajar mengajar. Hasil kegiatan pengabdian masyarakat adalah peningkatan pengetahuan sebesar 93,84615 % tentang google drive sebagai media penyimpanan digital dan pengembangan media pembelajaran melalui penguasaan penggunaan aplikasi Kecerdasan Buatan dalam membuat video pembelajaran yang lebih menarik, cerdas dan responsif
PKM WORKSHOP MICROSOFT OFFICE 2016 UNTUK BAHAN PENGAJARAN DI SMA RAMA SEJAHTERA MAKASSAR Asrul Syam Asrul Syam; Cucut Susanto; Nurdiansah Nurdiansah; Nurlindasari Tamsir; Hasriani Hasriani; Rismayani Rismayani
JURDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyrakat Universitas DIPA Makassar Vol 2 No 1 (2023): Jurnal Pengabdian Masyarakat (JURDIMAS)
Publisher : JURDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyrakat Universitas DIPA Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sekolah Menengah Atas Rama Sejahtera merupakan salah satu sekolah swasta yang ada di kota makassar. SMA Rama Sejahtera berlokasi di jalan Racing Center II No 27 Makassar.SMA Rama Sejahtera memiliki 3 ruang kelas dengan jumlah siswa masing-masing kelas yaitu kurang lebih 20 siswa. Proses belajar mengajar berjalan setiap hari yaitu mulai hari senin sampai hari sabtu (6 hari sekolah). Kurikulum yang dijalankan mengikuti kurikulum yang ada pada sekolah swasta pada umumnya.Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah untuk mengajarkan pada guru-guru tentang pengolahan data siswa yang dilakukan dengan menggunakan buku dan kalkulator yang membutuhkan waktu yang cukup lama karena data yang sama diolah secara berulang-ulang, untuk mengetahui pengetahuan guru dan admin tentang penggunaan Microsoft office khususnya Microsoft excel dan Microsoft word masih minim, dan dijadikan Referensi guru dan admin tentang Microsoft excel dan Microsoft word masih minim.Metode pengabdian Masyarakat ini adalah dengan mengedepankan Permasalahan di Prioritas Mitra, Metode Pendekatan Untuk Menyelesaikan Permasalahan Mitra, Tahap Pelaksanaan dan Kontribusi Partisipasi Mitra. Hasil Pengabdian Masyarakat adalah bahwa selama pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat di SMA RAMA Sejahtera adalah penggunaan Microsoft Word dan Microsoft Excel sangat membantu guru dan admin dalam mengolah nilai dan data-data lainnya. Mengolah absen dan nilai siswa dapat dilakukan dalam jangka waktu yang singkat.
PKM WORKSHOP TERAPAN APLIKASI PERKANTORAN SDN, MI, MTs, RA DDI LANGKEMME KAB. SOPPENG Annah Annah; Cucut Susanto; Asrul Syam Asrul Syam; Hasyrif SY Hasyrif SY; Siti Aisa; Hasriani Hasriani; Rismayani Rismayani; Andi Irmayana; Nurdiansah Nurdiansah
JURDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyrakat Universitas DIPA Makassar Vol 2 No 1 (2023): Jurnal Pengabdian Masyarakat (JURDIMAS)
Publisher : JURDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyrakat Universitas DIPA Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

RA, SDN, MI, Mts DDI Langkemme merupakan sekolah yang memiliki sejumlah siswa, guru, dan staf. Data siswa, guru, dan staf setiap saat berubah. Pengolahan data tersebut masih dilakukan dengan cara menulis di buku besar yang tentunya demi waktu ke waktu akan terjadi penumpukan buku. Nilai siswa bahwan semua data yang menyangkut perhitungan masih diselesaikan dengan menggunakan alat bantu kalkulator. Penulisan data yang sama masih dilakukan secara berulang-ulang dalam waktu yang berbeda. Tujuan Pengabdian masyarakat ini adalah memberikan pemahaman dan meningkatkan kemampuan peserta dalam mengoperasikan komputer dan aplikasi perkantoran khususnya aplikasi Microsoft word dan Microsoft excel, untuk pekerjaan administrasi perkantoran umum sehari-hari dengan baik, dengan luaran keterampilan bagi guru dan admin RA, SDN, MI, dan MTs DDI Langkemme agar mampu Menggunakan aplikasi Microsoft Office 2016 khususnya Microsoft Excel dan Microsoft Word, Menggunakan perangkat IT dalam kegiatan akademik dan Menambah ilmu tentang penggunaan Microsoft Excel dan Microsoft Word. Metode Pelaksanaan Pengabdian masyarakat ini adalah Permasalahan Prioritas Mitra Permasalahan mitra dalam hal ini RA, SDN, MI, dan MTs yang telah disepakati untuk ditindaklanjuti adalah sebagai berikut : Penulisan data yang sama dilakukan secara berulang-ulang, Perhitungan nilai dan absensi masih menggunakan alat bantu kalkulator dan Pengetahuan guru dan admin penggunaan Microsoft office khususnya Microsoft excel dan Microsoft word masih minim. Metode Pendekatan Untuk Menyelesaikan Permasalahan Mitra, Tahap Pelaksanaan terdiri dari Tahap Persiapan, Tahap Wawancara, Tahap Persiapan Aplikasi, Tahap pelaksanaan pelatihan dan Tahap Evaluasi Hasil pengabdian masyarakat adalah banyak keuntungan yang bisa di dapatkan dengan menguasai aplikasi microsoft office, diantaranya bisa bekerja sebagai entry data. Pekerjaan entry data tidak hanya ada di perusahaan, di sekolah ataupun lembaga pendidikan seperti tempat kursus atau universitas pasti membutuhkan orang-orang yang mempunyai skill microsoft office 2016.
PELATIHAN PEMBUATAN ECOMMERCE DAN MANAJEMEN PADA KOPERASI SERIKAT PEKERJA MERDEKA INDONESIA (KOSPERMINDO) Joseph Tumiwa; Cucut Susanto; Nurdiansah Nurdiansah; Muhammad Sulkifly; Nurhudayah Nurhudayah
JURDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyrakat Universitas DIPA Makassar Vol 2 No 2 (2024): Jurnal Pengabdian Masyarakat (JURDIMAS)
Publisher : JURDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyrakat Universitas DIPA Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kospermindo merupakan perusahaan yang bergerak dibidang perdagangan rumput laut. Berdiri pada tahun 1999. Bergerak dalam memberdayakan dan mengembangkan budidaya rumput laut di wilayah Sulawesi Selatan dan Sulawesi Tengah dengan pembinaan dan pengembangan kelompok tani budidaya rumput laut yang berbasispada Klaster Industri. Berdasar pada permasalahan yakni sistem pengarsipan surat yang masih dilakukan secara manual dibuku besar.Menurut kami hal ini kurang efisien karena dapat beresiko kehilangan data kerusakan data dan penumpukan data. Selain itu membutuhkan waktu lama pada saat mencari kembali data secara menual karena harus membacanya satu persatu. Luaran dari kegiatan ini adalah Berdasar hasil maka ditarik kesimpulan bahwa pada kantor kospermindo yakni sistem pengarsipan surat yang masih dilakukan secara manual dibuku besar. Menurut kami hal ini kurang efisien karena dapat beresiko kehilangan data kerusakan data dan penumpukan data.