Claim Missing Document
Check
Articles

Found 24 Documents
Search

MENEMUKAN ISLAM INDONESIA: Pandangan Hooker dalam Islam Indonesia Rosyidi, Imron
Nusantara Journal for Southeast Asian Islamic Studies
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/nusantara.v14i1.7137

Abstract

Indonesian Islam adalah term menarik yang selalu menjadi tema penting dalam studi Islam di kawasan Asia Tenggara. Dalam kaitan itu, Hooker mencoba menemukan ‘karakteristik’ keunikan Indonesian Islam dengan mempelajari sejumlah fatwa yang diputuskan oleh empat organisasi Islam penting Indonesia, ditambah satu lembaga semi-pemerintah di bawah departemen kesehatan. Ada dua hal menarik dari temuan Hooker. Pertama, Hooker menemukan bahwa dalam Indonesian fatwas hampir tidak ditemukan tipologi Islam modern versus Islam tradisional yang sering muncul dalam terminology Barat ketika membahas tentang Islam di Indonesia. Hal ini terlihat dari sejumlah produk fatwa yang dikeluarkan oleh NU dan Muhammadiyah. NU seringkali diidentifikasi sebagai organisasi Islam tradisional sementara Muhammadiyah adalah organisasi Muslim modern. Kenyataanya ketika hasil fatwa keduanya dikomparasikan, perbedaannya tidak begitu menonjol. Kedua, produk fatwa adalah produk kreatifitas Muslim Indonesia dalam menerjemahkan revelation ke realitas. Namun, catatan Hooker tentang fatwa sebagai cerminan Islam di Indonesia terbatasi oleh dua masalah. Pertama, fatwa-fatwa tersebut terbatas penyebarannya. Mereka tidak bisa mencapai Islam di pedesaan. Muslim di pedesaan cenderung memilih otoritas kiyai kampung untuk menyelesaikan problem keagamaan mereka daripada fatwa-fatwa tersebut. Kedua, karena fatwa sifatnya tidak binding maka Muslim Indonesia kemungkinan besar tidak mengikutinya.
Intercultural Communication at Nurul Qur'an Islamic Boarding School, Cirebon Regency Rosyidi, Imron; Khumaeroh, Kholidatul; Wahid, Arif Abdul
Gema Wiralodra Vol. 16 No. 1 (2025): Gema Wiralodra
Publisher : Universitas Wiralodra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31943/gw.v16i1.819

Abstract

Intercultural communication is a process of interaction involving individuals from different cultural backgrounds. In Indonesia, especially in Cirebon Regency, Islamic boarding schools have an important role in educating the younger generation, and are often a meeting place for various cultures from all over the country. This study aims to explore the dynamics of intercultural communication that occurs at the Nurul Qur'an Islamic Boarding School, located in Cirebon Regency. The research method used is a qualitative approach with a case study design. Data collection was carried out through in-depth interviews, participant observation, and documentation studies. The results of this study indicate that the Nurul Qur'an Islamic Boarding School is a space rich in cultural diversity, with students coming from various regions and different social backgrounds. Despite challenges in terms of language, social norms, and customs, this Islamic boarding school has succeeded in creating an inclusive atmosphere that supports intercultural interaction. Factors that influence intercultural communication in this Islamic boarding school include the role of caregivers in building tolerance values, multicultural education implemented in the curriculum, and active participation of students in joint social activities. The positive impact of this intercultural communication is reflected in the increased appreciation of differences, tolerance, and interpersonal skills among students.
Game Platformer 2d Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar Dengan Implementasi Algoritma A-Star Dalam Mencari Jalur Terdekat Pada Pergerakan Npc (None-Player Character) Hamdi, Achmad Sa’ad; Nurlifa, Alfian; Rosyidi, Imron; Hidayatullah, Zaebi Agustia
Prosiding Seminar Riset Mahasiswa Vol 1, No 1: Maret 2023
Publisher : Universitas Islam Sultan Agung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada dasarnya game dibuat hanya untuk melepas penat dan sebagai sarana hiburan semata, namun seiring dengan perkembangan zaman, game tidak lagi menjadi ajang melepas penat, namun dapat dijadikan sebagai sarana edukatif dalam membantu proses belajar dan mengajar menjadi menyenangkan. Game yang saat ini masih ada dan dikembangkan adalah game aliran platformer, dimana pemain diharuskan untuk melewati berbagai macam rintangan yang ada untuk mencapai skor tertinggi, Tujuan dalam penelitian ini tidak lain yaitu membantu para guru untuk menjadikan game sebagai salah satu alternatif media pembelajaran matematika dan menerapkan Algoritma A* pada NPC sehingga musuh dapat menggunakan rute terpendek dalam mencari Karakter. Proses pembuatan game ini menggunakan software Construct 2, sehingga output dari game ini adalah berbasis web.Keyword: Game, A Star, Construct 2, Edukasi, Media Pembelajaran.
Communication Contribution of IPNU Organization Gebang Kec. Cirebon District in the Development of Da'wah Ningsih, Widia; Rosyidi, Imron; Prahitaningtyas, Sherina
Jurnal Indonesia Sosial Teknologi Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal Indonesia Sosial Teknologi
Publisher : Publikasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59141/jist.v5i2.912

Abstract

The NU organization among students is IPNU-IPPNU; of course, it has a role in spreading the wings of Islamic da'wah, primarily through the Internet. Its function is to prevent the internet from being filled with content that does not contain education and people who are not responsible, especially people who can mislead the younger generation today. This study aims to analyze the contribution of IPNU organizational communication in Gebang District, Cirebon Regency, in developing da'wah science. The research method used in this study is the qualitative descriptive method. These sources are gathered based on discussion and linked from one piece of information to another. The data collection techniques used in this study were observation, interviews, and research. This data is analyzed, and then conclusions are drawn. Based on the results of the analysis, it was found that IPNU Gebang District plays a role in the development of da'wah in its area, with various activities held, such as monthly and weekly routines. The forms of activity are Narayanan, Yasin, recitation of Al-Barjanji, and general recitation. Other activities supporting the development of da'wah are developing adolescents' interests and talents, such as journalistic training, graphic design, and public speaking.