Claim Missing Document
Check
Articles

Found 39 Documents
Search

PENGEMBANGAN DESA WISATA BERBASIS DAYA TARIK WISATA PETUALANGAN PADA MASA PANDEMI COVID-19 DI BALI Dewa Putu Oka Prasiasa
JURNAL MASTER PARIWISATA Volume 09, Nomor 02, Januari 2023
Publisher : Magister Tourism Study, Faculty of Tourism, Udayana University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/JUMPA.2023.v09.i02.p01

Abstract

This study examines the strengths, weaknesses, opportunities and challenges of tourist villages in Bali; find important criteria in the development of tourist villages in Bali; and formulate strategic priorities for the development of tourist villages in Bali that offer adventure tourism attractions during the Covid-19 Pandemic. As a qualitative study, data analysis was carried out using SWOT, AHP, and a combination of SWOT and AHP. This study found that tourist villages with adventure tourism attractions during the Covid-19 Pandemic in Bali had strengths: variations in tourist attractions, community readiness to accept tourists during the Covid-19 Pandemic, people were easy to adapt, the implementation of health protocols was understood by the community; Weaknesses: public transportation to tourist villages, access is not well organized, tourist attractions are relatively the same; opportunities: potential to attract tourists, nature and culture support the development of tourist villages; and threats: digital technology in marketing tourism village products has not been evenly distributed, the entry of foreign investors into tourist villages. Three important criteria in the development of tourist villages during the Covid-19 Pandemic in Bali: concern for CHSE (score 0.351), security guarantees (score 0.34), and ease of CHSE facilities (score 0.329). Meanwhile, three strategic priorities need to be implemented: healthy tourism (score 0.89), sports tourism (score 0.67) and environmentally friendly tourism (score 0.58). Keywords: tourism village; adventure tourism; tourist attraction; covid-19 pandemic.
Capitalist Community in Tourism Development: Cultural Study Perspective Dewa Putu Oka Prasiasa
Lekesan: Interdisciplinary Journal of Asia Pacific Arts Vol. 5 No. 1 (2022): April
Publisher : Institut Seni Indonesia Denpasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31091/lekesan.v5i1.1990

Abstract

The study of capitalist society in tourism development based on the perspective of cultural studies is more emphasized on the relationship between politics and tourism, especially in terms of how tourism can change the composition of power and values in a Tourist Destination Area and vice versa. This research is a literature review research with qualitative descriptive analysis. Based on the results of the analysis of literature documents, this study finds the pattern of tourism development and its processes are the answers to conflicting values and interests; tourism can change the composition of power and values in a tourist destination in the form of domination as the exercise of power; tourism grows and develops in the midst of political changes that are strongly influenced by space and time; the study of tourism politics has presented three key players in tourism development, namely the state, society and market; capitalization and commodification arise as a result of the globalization of the tourism market or as a result of the internationalization of tourism; the placement of tourism in the capitalist space as a consequence of tourism politics will talk about who gets what, where it is obtained, and how to get it; and in studying tourism politics, it is necessary to know the political theory and political values that underlie public policy decisions, both explicitly and implicitly.
MODEL PEMILU DALAM REKRUTMEN PENGELOLADESAWISATA JATILUWIH KABUPATEN TABANAN Dewa Putu Oka Prasiasa; Dewa Ayu Diyah Sri Widari; Ni Wayan Karmini
Seminar Nasional Aplikasi Iptek (SINAPTEK) Vol. 6 (2023): PROSIDING SINAPTEK
Publisher : LPPM Universitas Dhyana Pura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengelolaan sumber daya manusia di DesaWisata Jatiluwih dengan menerapkan pendekatan fenomenologi. Subyek dalamkajianiniyaitu Pengelola Desa Wisata Jatiluwih. Pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi dengan teknik analisis data yaitu deskriptif kualitatif. Hasilkajian menemukan bahwa pengelolaan sumber daya manusia di Desa Wisata Jatiluwihmencakup rekrutmen pengelola dengan menggunakan sistem pemilihan umum, pemberianmotivasi menggunakan dua cara yaitu secara lisan dan tindakan, sistempenggajianmenggunakan sistem honor, pengembangan karir dan pelatihan berasal dari masyarakat luaratau lembaga, bentuk relasi antara pengurus dengan masyarakat desa, dan bentuk relasiantara pengurus dengan masyarakat luar/lembaga. Namun demikian, masih diperlukanupaya untuk meningkatkan pengelolaan sumber daya manusia di Desa Wisata Jatiluwih.
Challenges of Strengthening Culture in the Development of Sustainable Tourism Villages in Bali Prasiasa, Dewa Putu Oka; Ni Wayan Karmini; Dewa Ayu Diyah Sri Widari
Mudra Jurnal Seni Budaya Vol 39 No 1 (2024)
Publisher : Institut Seni Indonesia Denpasar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31091/mudra.v39i1.2554

Abstract

The development of a village into a sustainable tourism village is expected to be able to optimally meet cultural sustainability indicators. To realize cultural sustainability in the development of tourism villages in Bali, there are still challenges in strengthening culture such as the dynamics of authenticity and commodification, tourism political domination and hegemony, as well as strengthening traditional institutions. In order to increase the competitiveness of tourism, especially from the pillar of sustainable tourism villages, aspects of authenticity and commodification can increase their contribution to the local and national economy through the implementation of internationalization, traditionalization, and sacred versus profane; aspects of tourism political domination and hegemony through the implementation of policies related to the development of tourism villages; and aspects of strengthening traditional institutions through involving all levels of village society and community institutions in the village in relation to supporting the development of culture-based tourism villages, as well as revitalizing groups (sekaha-sekaha) that produce creative work to strengthen the development of tourism products in tourism villages and strengthen the image of a tourism village.
PESONA SEGARA-GUNUNG SEBAGAI KEUNGGULAN DALAM PENGEMBANGAN DESA WISATA LES, KABUPATEN BULELENG, BALI Widari, Dewa Ayu Diyah Sri; Dewa Putu Oka Prasiasa
Journal of Tourism Destination and Attraction Vol 12 No 2 (2024): Journal of Tourism Destination and Attraction
Publisher : Fakultas Pariwisata Universitas Pancasila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35814/tourism.v12i2.7739

Abstract

Segara-gunung is a concept in the development of Les Tourism Village which makes beaches and mountains an advantage of tourist attractions in supporting sustainable tourism development. This study uses a qualitative descriptive method. The data collection techniques used are observation, interviews and document study. The technique for determining informants is purposive sampling, with a total of 9 informants. This study aims to analyze the potential of Les Tourism Village which offers beach and mountains as tourist attraction advantages. The results show that the beach area on the north side of the village is not only used as a livelihood for local residents, but is also packaged into tourist attractions such as snorkeling and diving. Another charm that Les Tourism Village has is the mountainous area on the south side of the village. Tourists can visit waterfalls, hiking tours, see the charm of caves. Tourists can also witness the process of making traditional products in sugar tourist activities, Bali Arak tours, salt making tours, and kele honey tours. The community uses local ingredients in producing juruh sugar, Balinese Arak, salt and kele honey, the manufacturing process is traditionally carried out as an effort to preserve the heritage of ancestors, it can also play a role in supporting the development of sustainable tourism.
Penerapan Teknologi Urban Farming dan Aquaponik untuk Meningkatkan Ketahanan Pangan Desa Adat Kelan, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung Ariati, Putu Eka Pasmidi; Widnyana, I Ketut; Wijaya, I Made Wahyu; Prasiasa, Dewa Putu Oka
Jurnal Aplikasi dan Inovasi Iptek Vol 6 No 1 (2024): Jurnal Aplikasi dan Inovasi Iptek No. 6 Vol. 1 Oktober, 2024
Publisher : Denpasar Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52232/jasintek.v6i1.171

Abstract

Program Pemberdayaan Desa Binaan di Desa Adat Kelan, Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, Bali, bertujuan untuk menjadikan desa tersebut sebagai desa wisata tangguh dan pro-lingkungan. Fokus utama kegiatan adalah pengelolaan hasil POC rumah tangga, peningkatan kapasitas masyarakat dalam bidang pertanian organik, serta penguatan Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) dalam mendukung pengembangan Desa Wisata Kelan. Beberapa kegiatan yang telah dilakukan meliputi pelatihan dan penyuluhan kepada kelompok PKK dan Pokdarwis. Pelatihan tersebut mencakup standardisasi pupuk organik cair dari limbah rumah tangga, pengelolaan kebun organik dengan sistem hidroponik dan aquaponik, penguatan kelembagaan desa wisata, pelatihan Bahasa Inggris bagi anggota Pokdarwis, serta diversifikasi produk wisata berupa eduwisata dengan memanfaatkan hidroponik dan aquaponik. Selain itu, tim pelaksana juga mendampingi proses standardisasi produk POC agar memenuhi standar kualitas yang memudahkan pemasaran. Peserta pelatihan menunjukkan peningkatan signifikan dalam pemahaman, pengetahuan, dan keterampilan, dengan 90% diantaranya mampu memproduksi POC berkualitas sesuai standar. Kegiatan ini berkontribusi pada peningkatan kualitas lingkungan desa, pembukaan peluang ekonomi baru, dan dihasilkannya produk eduwisata baru berupa kebun organik. Melalui sinergisitas antara pemerintah desa, masyarakat, dan perguruan tinggi, Desa Adat Kelan diharapkan dapat terus berkembang menjadi desa wisata yang berkelanjutan secara lingkungan, ekonomi dan sosial budaya. Kegiatan selanjutnya akan difokuskan pada penguatan pengetahuan dan pemahaman terhadap atraksi eduwisata, pengukuran kualitas POC, penyerahan bibit ikan dan teknologi irigasi tetes untuk kebun organik
Model Pemberdayaan Local Genius Asrama Haji Embarkasi Guna Meningkatkan Ekonomi Nasional Sirna, Ketut; Komalasari, Yeyen; Prasiasa, Dewa Putu Oka
Seminar Ilmiah Nasional Teknologi, Sains, dan Sosial Humaniora (SINTESA) Vol. 7 (2025): PROSIDING SINTESA
Publisher : LPPM Universitas Dhyana Pura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36002/snts.v7i.3544

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah Pemberdayaan Local Genius Asrama Haji Embarkasi untuk meningkatkan ekonomi Nasional melalui kebijakan kementrian agama kepada Asrama Haji Embarkasi, sesuai dengan program sustainable development goals, Lokasi penelitian di Asrama Haji Embarkasi Medan Sumatra Utara, dengan metode penelitian secara deskriptif, kualitatif, pendekatan kajian hotel bintang, serta community base tourism, dan penelitian menunjukan nilai positif, dengan memperdayakan kearipan lokal daerah sumatra utara, seperti: 1). Mempekerjakan masyarakat sumatra utara sebagai karyawan, 2). Memperdayakan Tari Tor-Tor sebagai ciri khas tari mengisi kegiatan Asrama Haji, 3). Memperdayakan hasil kerajinan masyarakat sebagai Cindera mata, 4). Membuat Dekorasi kegiatan Event dari kreasi masyarakat medan, 5). Membuat Foto Model dari Kreasi masyarakat Medan. Dengan Fokus pemecahan masalah Bagaimana Memperdayakan Local Genius di Asrama Haji untuk meningkatkan Enomi Nasional?, Adapun saran yang dapat diberikan agar Asrama Haji Embarkasi Medan lebih maksimal dalam memperdayakan Local Genius. Untuk dapat membantu kegiatan Asrama Haji dalam meningkatkan ekonomi.
EDUTOURISM URBAN FARMING UNTUK MEWUJUDKAN DESA WISATA KELAN TANGGUH DAN PRO-LINGKUNGAN Prasiasa, Dewa Putu Oka; Widnyana, I Ketut; Ariati, Putu Eka Pasmidi; Wijaya, I Made
Seminar Nasional Aplikasi Iptek (SINAPTEK) Vol. 7 (2024): PROSIDING SINAPTEK
Publisher : LPPM Universitas Dhyana Pura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Desa Wisata Kelan terletak di Kecamatan Kuta, Kabupaten Badung, Provinsi Bali, dan mempunyai potensi wisata bahari dan wisata kuliner dengan memanfaatkan hasil laut berupa seafood sebagai menu utamanya. Potensi wisata tersebut saat ini sudah berjalan, namun secara ekonomi belum memberikan dampak yang maksimal. Hal ini disebabkan oleh menu pelengkap seafood berupa sayur-sayuran masih banyak dibeli dari luar Desa Wisata Kelan, padahal lahan perkebunan masih tersedia. Berdasarkan permasalahan tersebut maka solusi yang diberikan adalah penerapan Model Urban Farming Terintegrasi Aquaponik Bioflok, Ikan Nila Kebun Sayur Drip Irrigation. Model ini dikemas menjadi edutourism dengan sasaran siswa (SD dan SMP), wisatawan/pengunjung, dan masyarakat Desa Wisata Kelan. Implementasi solusi tersebut menunjukkan telah terjadi peningkatan pemahaman, pengetahuan dan keterampilan kelompok sasaran (Pokdarwis dan Ibu-ibu PKK), siswa (SD dan SMP), dan wisatawan/pengunjung mengenai Urban Farming Terintegrasi Aquaponik Bioflok, Ikan Nila Kebun Sayur Drip Irrigation. Selain itu, masyarakat yang berkecimpung pada usaha wisata kuliner juga mengalami peningkatan pendapatan akibat berkurangnya kebocoran (leakages) pembelian menu pelengkap seafood berupa sayur-sayuran, dan juga sebagai akibat keberhasilan penguatan lingkungan yaitu keberhasilan pengolahan sampah domestik menjadi Pupuk Organik Cair (POC) untuk mendukung Model Urban Farming Terintegrasi Aquaponik Bioflok, Ikan Nila Kebun Sayur Drip Irrigation.
OPTIMALISASI PERAN POKDARWIS DALAM PENYUSUNAN PAKET WISATA DI DESA WISATA BAHA, BADUNG-BALI Widari, Dewa Ayu Diyah Sri; Prasiasa, Dewa Putu Oka
Seminar Nasional Aplikasi Iptek (SINAPTEK) Vol. 7 (2024): PROSIDING SINAPTEK
Publisher : LPPM Universitas Dhyana Pura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pemerintah Daerah Kabupaten Badung melalui Peraturan Bupati Badung Nomor 47 Tahun 2010 menetapkan 11 desa wisata, salah satunya adalah Desa Wisata Baha. Dalam perkembangan sejak penetapannya sebagai desa wisata, Desa Wisata Baha belum berkembang dengan mengembirakan karena belum memiliki paket wisata dan Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) belum berperan secara optimal terutama terkait paket wisata. Optimalisasi peran Pokdarwis terkait penyusunan paket wisata berbasis alam dan berbasis budaya di Desa Wisata Baha dilaksanakan melalui tiga kegiatan yaitu Workshop Pengemasan Paket Wisata, Pembuatan Draft Video Promosi Paket Wisata, dan Finalisasi Video Promosi Paket Wisata. Melalui peran aktif Pokdarwis dalam memberikan informasi terkait daya tarik wisata yang dimiliki, sarana dan prasarana yang tersedia, sangat membantu dalam penyusunan paket wisata. Pokdarwis juga dilibatkan selama proses pembuatan draft video promosi terkait penentuan waktu dan tempat pengambilan video, perlengkapan yang diperlukan, dan hal-hal lain dalam proses tersebut. Luaran dihasilkan melalui sinergisitas tidak saja dari unsur Pokdarwis, akan tetapi juga didukung oleh seluruh pranata masyarakat Desa Wisata Baha, yaitu Pemerintah Desa Baha, Desa Adat Baha, Desa Adat Cengkok, Pekaseh, Pangliman, Teruna Teruni, serta siswa Sekolah Dasar yang ada di Desa Wisata Baha.
PELATIHAN MANAJEMEN SENI PADA SANGGAR CITRA KARA DI DESA BATUAN, KECAMATAN SUKAWATI, BALI Suardana, I Wayan; Ruastiti, Ni Made; Ruta, I Made; Suryantari, Eka Putri; Prasiasa, Dewa Putu Oka; Muka, I Ketut; Ardika, I Gusti Ngurah Putu
E-Amal: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4 No 3: September-Desember 2024
Publisher : LP2M STP Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47492/eamal.v4i3.3575

Abstract

Arts management training at the Citra Kara aims to increase the practical benefits of crafts activities. Dominant kriyawan are skilled at leather crafts. However, quite a few kriyawan from the Cita Kara admit that their craft works could be more helpful. The problems : 1) What is the form of arts management training?; 2) How does arts management training impact?. The training uses R&D methods. The results : 1) training in selecting commodity materials, training in the production of commodities, technical assistance in the production of commodities, technical assistance in the coloring of commodities, training in the marketing of commodities, training in digital marketing and assistance in the digitalization of marketing of commodities; 2) there is an increase in artists' skills in producing new types of craft art commodities & there is an increase in artists' interest in marketing leather inlaid art commodities in new ways.