Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

Peningkatan Omzet Penjualan Melalui Diversifikasi Produk dan Toko Online pada UMKM Al Baik Food Saat Pandemi Covid-19 Finanta Okmayura; Vitriani; Pratama Benny Herlandy; Regiolina Hayami; Risnal Diansyah
ABDIMAS EKODIKSOSIORA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ekonomi, Pendidikan, dan Sosial Humaniora (e-ISSN: 2809-3917) Vol 2 No 1 (2022): Juni 2022
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (164.618 KB) | DOI: 10.37859/abdimasekodiksosiora.v2i1.3522

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian ini adalah untuk membantu UMKM Al Baik Food dalam meningkatkan omset penjualan melalui diversifikasi produk dan promosi. Al Baik Food sendiri merupakan UMKM yang menjual berbagai macam cemilan asinan khas Pekanbaru. Pemilik Usaha Al Baik Food ini mengatakan dalam mengembangkan usahanya ini masih bersifat konvensional karena penjualannya hanya melalui whatsapp saja. Selain itu, kemasan produk cemilan yang dihasilkan Al Baik Food masih bersifat sederhana. Sementara itu selama pandemi covid 19 omset penjualan pun mengalami penurunan. Oleh karena itu diperlukan strategi promosi dan pemasaran produk yang menarik untuk untuk meningkatkan strategi penjualan UMKM ini. Promosi nantinya akan dilakukan melalui media sosial dan juga toko online yang berbasis android. Kemudian UMKM Al Baik Food ini akan dilakukan pembinaan, pemberdayaan dan pendampingan melalui pemberian pelatihan pembuatan toko online berbasis android. Selain itu, diiversifikasi produk juga perlu dilakukan dengan memberikan pelatihan pembuatan kemasan yang menarik konsumen.
Knowledge Management System Pada PT. Central Bearing Sentosa Pekanbaru Risnal Diansyah; Edo Arribe
SATIN - Sains dan Teknologi Informasi Vol 4 No 1 (2018): SATIN-Sains dan Teknologi Informasi
Publisher : STMIK Amik Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (520.997 KB) | DOI: 10.33372/stn.v4i1.294

Abstract

Utilization of information technology can answer to the challenge of using knowledge management into the Knowledge Management System (KMS) application. One method that can be used to build KMS is Zack & Meyer Model combined with Nonaka & Takeuchi Model. The stages of the Zack & Meyer model are Acquire, Refine, Store, Distributed, and Present. As for the Nonaka & Takeuchi Model consist of Socialization, Externalization, Combination, and Internalization. PT. Central Bearing Sentosa (CBS) is a company that has many branches and one of them is in the city of Pekanbaru. The high flow of employee going in and out into the company makes PT. CBS requires strategies to help new employees adaptation process. In this case, the steps in the Zack & Meyer model are applied to PT. CBS. The goal is to get the application features relevant to the existing state in PT. CBS. Based on research conducted, the results obtained shows that the KMS built on PT. CBS has a set of features that consist of discussion forums, knowledge sharing, online meetings, messaging, libraries, wikis, and marketing maps
Peningkatan Skill Web Programming Menggunakan Framework Laravel Bagi Siswa Jurusan RPL SMKN 7 Pekanbaru Doni Winarso; Edo Arribe; Rizka Hafsari; Setyawan Ardhi Wijaya; Syahril Syahril; Aryanto Aryanto; Risnal Diansyah; Wide Mulyana; Nurul Alifa Putri Muslim
Kontribusi: Jurnal Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 4 No. 2 (2024): Mei 2024
Publisher : Cipta Media Harmoni

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53624/kontribusi.v4i2.368

Abstract

Web telah menjadi kebutuhan penting diera kehidupan modern saat ini. Hal tersebut mendorong lembaga pendidikan formal untuk mempersiapakan tenaga kerja terampil yang siap pakai. Salah satunya adalah Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak(RPL). Tujuan kegiatan ini untuk meningkatkan keterampilan web programming menggunakan framework Laravel bagi siswa jurusan RPL di SMKN 7 Pekanbaru. Melibatkan 34 peserta, kegiatan dilakukan dengan memperkenalkan serta memberikan pelatihan praktis dalam penggunaan Laravel. Metode pelatihan yang digunakan mencakup pengenalan konsep dasar Laravel, pembuatan aplikasi web sederhana, dan penerapan praktik terbaik dalam pengembangan web. Evaluasi dilakukan melalui tes keterampilan dan penilaian hasil proyek yang telah dibuat oleh peserta. Hasil dari pengabdian ini menunjukkan peningkatan signifikan dalam pemahaman dan keterampilan siswa dalam penggunaan Laravel sebagai framework pengembangan web. Kesimpulannya, pengabdian ini berhasil memberikan kontribusi positif dalam meningkatkan kompetensi siswa RPL SMKN 7 Pekanbaru dalam bidang pemrograman web menggunakan framework Laravel.
Rancang Bangun Aplikasi Perawatan Kendaraan di PT. Petro Artha Indo Diansyah, Risnal; Agusri, Syafrani Risha; Saputra, Dio
Jurnal Teknologi Sistem Informasi Vol 5 No 1 (2024): Jurnal Teknologi Sistem Informasi
Publisher : Program Studi Sistem Informasi, Universitas Multi Data Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35957/jtsi.v5i1.7868

Abstract

PT Petro Artha Indo, perusahaan perawatan kendaraan terkemuka, berupaya meningkatkan efisiensi dengan menerapkan sistem informasi untuk mencatat riwayat perawatan terpusat, mengatur jadwal, dan melacak kemajuan perbaikan. Sistem ini diharapkan memaksimalkan bengkel internal, mengurangi waktu tunggu, dan memastikan perawatan kendaraan yang komprehensif dan tepat waktu. Selain itu, perusahaan berencana merancang aplikasi yang terhubung ke sistem informasi keamanan dan keselamatan, yang akan menyederhanakan penjadwalan manual dan mengurangi biaya. Penelitian ini bertujuan mengembangkan aplikasi perawatan kendaraan menggunakan metode Rapid Application Development (RAD), melalui tiga tahap: Perencanaan Kebutuhan, Siklus Prototipe, dan Implementasi. Aplikasi ini akan mencatat riwayat perawatan secara terpusat, mengelola jadwal, dan melacak kemajuan perbaikan, serta dapat digunakan melalui aplikasi seluler atau online, dengan modifikasi sesuai kebutuhan unik PT Petro Artha Indo. Implementasi sistem informasi ini akan meningkatkan efisiensi operasional, mengurangi biaya, meningkatkan kinerja kendaraan, dan merampingkan operasi. Dengan arsitektur sistem yang baik dan kepatuhan terhadap standar industri, PT Petro Artha Indo diharapkan dapat memenuhi harapan dan mencapai tingkat kepuasan bisnis internal yang lebih tinggi.
PERANCANGAN SISTEM BOOKING ONLINE BERBASIS WEB DENGAN METODE WATERFALL STUDI KASUS: DANGAU BARBERSHOP Visky Windri Aidil Putra; Rendy Rahmadani Saputra; muhammad luthfillah andria; Mutia Hasanah; Risnal Diansyah
PROSISKO: Jurnal Pengembangan Riset dan Observasi Sistem Komputer Vol. 11 No. 2 (2024): Prosisko Vol. 11 No. 2 September 2024
Publisher : Pogram Studi Sistem Komputer Universitas Serang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30656/prosisko.v11i2.8593

Abstract

Perawatan rambut merupakan salah satu aspek utama penampilan yang sering diperhatikan oleh para pria. Tren ini semakin diperkuat dengan maraknya bisnis salon khusus pria atau yang biasa disebut barbershop. Dangau Barbershop merupakan salah satu barbershop yang terletak di Jl.Suka Karya,Tuah Karya,Kec. Tampan, Kota Pekanbaru yang banyak dikunjungi oleh pelanggan. Dalam penelitian ini, peneliti merancang sistem booking online berbasis website untuk Dangau Barbershop. Sistem ini bertujuan untuk memudahkan pelanggan dalam memesan layanan barbershop, meningkatkan efisiensi pengelolaan booking oleh karyawan, dan meningkatkan kepuasan pelanggan.Metode waterfall digunakan dalam pengembangan sistem ini. Tahapan-tahapannya meliputi perencanaan, analisis, desain, pengembangan, pengujian, implementasi, dan pemeliharaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem booking online berbasis website yang dirancang dapat memenuhi kebutuhan Dangau Barbershop. Sistem ini dapat memudahkan pelanggan dalam memesan layanan barbershop, meningkatkan efisiensi pengelolaan booking oleh karyawan, dan meningkatkan kepuasan pelanggan.
Pemasaran UMKM Desa Sei Simpang Dua Melalui E-Commerce Hafsari, Rizka; Arribe, Edo; Diansyah, Risnal; Mulyana, Wide; Aryanto; Setiawan Ardi Wijaya
Journal of International Multidisciplinary Research Vol. 2 No. 2 (2024): Februari 2024
Publisher : PT. Banjarese Pacific Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62504/vq9x2e56

Abstract

This service focuses on MSMEs in Sei Simpang Dua Village, Kampar Regency, Kampar Kiri Hilir District, Riau Province. The purpose of this service is to meet customer needs and make it easier for MSME (Micro, Small and Medium Enterprises) players to disseminate information related to products in the village, as well as support government programs, namely smart villages and be able to face the Industrial Revolution 4.0, namely the importance of digital transformation with a vision towards village digitalization. This service method includes observation, training, monitoring and evaluation. So that the results of this service are in the form of utilizing e-commerce applications that have been built for the village of sei simpang dua with 3 menus including the home menu, product menu and basket menu. The home menu contains general information, the product menu displays all products from the village of sei simpang dua and the basket menu displays the number of items and the total shopping price.
RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MENU BERBASIS WEBISTE PADA PT. SUPERFOOD CITA INSANI Khairana Zaskiv Sikumbang, Marshal; Oktaviani, Noni; Diansyah, Risnal
JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika) Vol. 8 No. 5 (2024): JATI Vol. 8 No. 5
Publisher : Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/jati.v8i5.10619

Abstract

Di era digital, PT. Superfood Cita Insani menghadapi tantangan dalam sistem transaksi konvensional dan peluang pemasaran online yang belum dimanfaatkan. Penelitian ini bertujuan merancang dan mengimplementasikan sistem informasi pemesanan berbasis web menggunakan metode Waterfall untuk meningkatkan efisiensi proses pemesanan dan transaksi. Tahapan penelitian meliputi analisis kebutuhan melalui wawancara dan observasi, perancangan sistem, implementasi, serta pengujian dengan metode Black Box Testing. Analisis SWOT digunakan pada tahap analisis kebutuhan untuk mengidentifikasi kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang dihadapi perusahaan.Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem yang dikembangkan mempermudah pelanggan dalam pemesanan online, serta membantu perusahaan mengelola data pesanan dan pembayaran lebih efektif. Pengujian sistem dilakukan menggunakan metode Black Box Testing, yang menunjukkan keandalan dan efektivitas sistem dalam operasional perusahaan. Implementasi sistem ini juga menunjukkan peningkatan kepuasan pelanggan dan efisiensi operasional secara keseluruhan.Sistem informasi pemesanan berbasis web ini tidak hanya mengatasi kelemahan sistem konvensional tetapi juga memberikan solusi yang dapat diandalkan untuk meningkatkan kinerja dan daya saing perusahaan. Penerapan teknologi informasi yang tepat dapat menjadi alat strategis dalam meningkatkan layanan pelanggan dan efisiensi operasional.
RANCANG BANGUN APLIKASI INPUT JAMAAH UMROH PADA PT. SAMIRA TRAVEL PEKANBARU DENGAN METODE WATERFALL Nugroho, Jati; Khotomi, Haikal; Diansyah, Risnal
JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika) Vol. 8 No. 5 (2024): JATI Vol. 8 No. 5
Publisher : Institut Teknologi Nasional Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36040/jati.v8i5.10756

Abstract

Samira Travel Pekanbaru menghadapi kendala dalam pengelolaan manual paket perjalanan umroh yang dilakukan melalui WhatsApp, yang menyebabkan kesalahan data mitra travel. Untuk mengatasi masalah ini, dikembangkan Aplikasi Input Jamaah Umroh menggunakan metode Waterfall. Aplikasi ini mengotomatisasi pengelolaan data calon jamaah umroh, meningkatkan akurasi, dan memberikan pemantauan real-time terkait status pendaftaran dan jadwal keberangkatan. Hasil implementasi menunjukkan peningkatan efisiensi operasional hingga 50%, pengurangan risiko kesalahan data sebesar 30%, dan peningkatan kepuasan calon jamaah umroh sebesar 25%. Dengan modul input data yang intuitif dan dashboard pemantauan, aplikasi ini memastikan validasi otomatis dan efisiensi dalam pengelolaan informasi.
ANALISIS PENGARUH CUSTOMER SATISFACTION TERHADAP E-SERVICE QUALITY BERDASARKAN E-CUSTOMER LOYALTY PADA WEBSITE TOKOPEDIA Diansyah, Risnal; Arribe, Edo; Maula Zhakiyah, Annisa
Jurnal Rekayasa Perangkat Lunak dan Sistem Informasi Vol. 1 No. 1 (2021)
Publisher : Department of Information System Muhammadiyah University of Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (448.271 KB) | DOI: 10.37859/seis.v1i1.2868

Abstract

Tokopedia is an online buying and selling website that is safe, easy and convenient. In its services, there are still customer complaints about the quality of e-commerce services such as old delivery of goods, then the results of the goods sent do not match the criteria described on the website, then sometimes it is difficult to confirm problems about the goods purchased, and user security problems. Therefore, to overcome this problem, it is necessary to measure the quality of e-commerce services using the e-service method which focuses on six dimensions, namely Reliability, Responsiveness, Privacy / security, Information quality. / benefit (benefits / quality of information), Ease of use / usability (ease of use / usability) and Web design (site design). This study aims to determine the Analysis of the Influence of Customer Satisfaction on E-Service Quality Based on E-Customer Loyalty in Tokopedia Users. And knowing which variables get recommendations for improvement. In this study, the samples used were students of the Muhammadiyah Riau University who used Tokopedia e-commerce. Data obtained by conducting interviews, literature study and distributing questionnaires about the effect of Customer Satisfaction based on the E-servqual method to customers using Tokopedia e-commerce. Simultaneous test results (Test F) as a whole can be seen that the value of F count 132.557> F table 1.90, so it can be concluded that H1 is accepted which means there is a variable influence, namely E-Servqual (X1) and Customer Satisfaction (X2) the effect simultaneously (simultaneously) on the E-Customer Loyalty variable (Y)
ANALISIS PENGARUH KUALITAS MARKETPLACE TOKOPEDIA TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA MENGGUNAKAN METODE END USER COMPUTING SATISFACTION (EUCS) Diansyah, Risnal; Purnomo Pranoto, sudrajat; Syahril
Jurnal Rekayasa Perangkat Lunak dan Sistem Informasi Vol. 2 No. 1 (2022)
Publisher : Department of Information System Muhammadiyah University of Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (176.837 KB) | DOI: 10.37859/seis.v2i1.3378

Abstract

Tokopedia is an online buying and selling website (e-commerce) in Indonesia that carries the Marketplace business model. In an effort to achieve efficiency in user satisfaction with the Tokopedia Marketplace, the EUCS method is used. Based on 5 independent variables in EUCS, namely Content (content), Accuracy (accuracy), Format (format), Ease of Use (ease of use) and Time linesss (timeliness). Data collection was carried out by distributing questionnaires to the Pekanbaru community using Tokopedia, from distributing the questionnaire 100 data were taken as samples to measure the satisfaction of Tokopedia marketplace users. Then it is known that the level of satisfaction with the content of information (Content) is 76.4%, Satisfaction with the accuracy of information (Acuracy) is 74.46%, Satisfaction with Display (Format) is 77.53%, Satisfaction with user convenience (Ease of Use) of 78.66%, and satisfaction with Timelines of 75.9%.