Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search
Journal : Journal of Economy Business Development

Pengaruh Pelatihan, Kompensasi, Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Hotel Swan Hospitality Management Febrianti, Febrianti; Mardjuni, Sukmawati; Jumardin, Ahmad
Journal of Economy Business Development Vol. 3 No. 1 (2025): Journal of Economy Business  Development, April 2025
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56326/jebd.v3i1.2666

Abstract

Penelitian bertujuan untuk menganalisis pengaruh pelatihan, kompensasi, dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada Hotel Swan Hospitality Management. Metode kuantitatif digunakan dengan pendekatan survei melalui penyebaran kuesioner kepada karyawan hotel. Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel pelatihan, kompensasi, dan motivasi kerja secara parsial maupun simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Uji t menunjukkan bahwa pelatihan, kompensasi, dan motivasi kerja masing-masing memiliki pengaruh yang kuat terhadap peningkatan produktivitas dan efektivitas kerja karyawan. Uji F memperkuat hasil tersebut dengan menunjukkan bahwa ketiga variabel secara bersama-sama memiliki kontribusi signifikan terhadap kinerja karyawan. Temuan ini mengindikasikan bahwa peningkatan kualitas pelatihan, penyediaan kompensasi yang adil, dan penguatan motivasi kerja dapat mendorong kinerja karyawan menjadi lebih optimal. Oleh karena itu, manajemen hotel perlu merancang strategi pengembangan karyawan yang terintegrasi dan berkelanjutan untuk meningkatkan keterampilan, kesejahteraan, dan semangat kerja karyawan. Dengan pengelolaan yang tepat, organisasi dapat menciptakan lingkungan kerja yang kondusif dan produktif yang berdampak pada pencapaian tujuan perusahaan. This study aims to analyze the influence of training, compensation, and work motivation on employee performance at Swan Hospitality Management Hotel. A quantitative method was applied using a survey approach by distributing questionnaires to hotel employees. The analysis results indicate that the variables of training, compensation, and work motivation both partially and simultaneously have a positive and significant effect on employee performance. The t-test shows that each of these factors strongly influences the increase in productivity and work effectiveness of employees. The F-test further reinforces these findings by demonstrating that all three variables together make a significant contribution to employee performance. These results indicate that improving the quality of training, providing fair compensation, and strengthening work motivation can encourage employees to perform optimally. Therefore, hotel management needs to design integrated and sustainable employee development strategies to enhance employees' skills, welfare, and work enthusiasm. With appropriate management, the organization can create a conducive and productive work environment that supports the achievement of corporate goals.
Pengaruh Dimensi Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Tenaga Kependidikan Universitas Bosowa Randan, Jihan Fahira; Mardjuni, Sukmawati; Mane, Arifuddin
Journal of Economy Business Development Vol. 1 No. 3 (2023): Journal of Economy Business  Development, Desember 2023
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56326/jebd.v1i3.1798

Abstract

Manajemen sumber daya manusia dapat didefinisikan menjadi proses dan upaya untuk merekrut, mengembangkan, memotivasi, serta mengevaluasi keseluruhan sumber daya manusia yang diperlukan perusahaan dalam pencapaian tujuannya. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh pengetahuan, keterampilan dan  pengaruh perilaku terhadap kinerja tenga kependidikan Universitas Bosowa. Objek penelitian ini adalah perguruan tinggi yaitu Universitas Bosowa. Data yang digunakan adalah data primer berupa kuesioner yang dibagikan kepada responden. Metode Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS (Statisticsl Product and Service Solutions). Data Primer, yaitu data yang diperoleh dan dikumpulkan secara langsung dari sumbernya melalui wawancara. Data Sekunder, yaitu sumber data penelitian yang diperoleh melalui media perantara atau secara tidak langsung yang berupa buku, catatan, bukti yang telah ada, atau arsip. Hasil penelitian secara simultan menunjukkan bahwa adanya pengaruh positif antara Pengetahuan, Keterampilan, dan Perilaku terhadap kinerja tenaga kepenedikan Universitas Bosowa. Human resource management can be defined as a process and effort to recruit, develop, motivate and evaluate all human resources needed by a company to achieve its goals. The aim of the research is to determine the influence of knowledge, skills and behavior on the performance of Bosowa University's educational staff. The object of this research is a higher education institution, namely Bosowa University. The data used is primary data in the form of questionnaires distributed to respondents. The data analysis method used in this research is multiple linear regression analysis with the help of SPSS (Statistics Product and Service Solutions). Primary Data, namely data obtained and collected directly from the source through interviews. Secondary Data, namely sources of research data obtained through intermediary media or indirectly in the form of books, notes, existing evidence, or archives. Simultaneous research results show that there is a positive influence between Knowledge, Skills and Behavior on the performance of Bosowa University's educational staff.
Analisis Pengelolaan Kinerja Keuangan Badan Usaha Milik Desa Di Desa Bajiminasa Kecamatan Rilau Ale Kabupaten Bulukumba Ningsi, Nurwidiya; Mardjuni, Sukmawati; Jumarding, Ahmad
Journal of Economy Business Development Vol. 2 No. 2 (2024): Journal of Economy Business  Development, Agustus 2024
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56326/jebd.v2i2.2766

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengetahui kinerja keuangan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Desa Bajiminasa, Kecamatan Rilau Ale, Kabupaten Bulukumba, yang diukur menggunakan rasio profitabilitas, rasio likuiditas, dan rasio solvabilitas. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif, yang dilakukan melalui pengumpulan data berupa jumlah anggaran pendapatan, realisasi penerimaan, dan pengeluaran dari BUMDes setempat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelolaan modal terhadap kinerja keuangan BUMDes Desa Bajiminasa telah efektif berdasarkan rasio profitabilitas (ROE) yang berada di atas standar (59,26% > 40%), mandiri berdasarkan rasio likuiditas (Current Ratio) yang berada di atas standar (1183,75% > 200%), dan efisien berdasarkan rasio solvabilitas (Debt to Equity Ratio) yang berada di atas standar (37,04% > 30%).. This study aims to analyze and evaluate the financial performance of the Village-Owned Enterprise (BUMDes) in Bajiminasa Village, Rilau Ale Subdistrict, Bulukumba Regency, measured using profitability ratios, liquidity ratios, and solvency ratios. The analytical technique employed is descriptive analysis with a quantitative approach, conducted by collecting data on budget revenues, realized income, and expenditures from the local BUMDes. The results indicate that the financial performance of the BUMDes in Bajiminasa Village is effective, as evidenced by the profitability ratio (ROE) exceeding the standard (59.26% > 40%), independent as shown by the liquidity ratio (Current Ratio) above the standard (1183.75% > 200%), and efficient as demonstrated by the solvency ratio (Debt to Equity Ratio) surpassing the standard (37.04% > 30%).
Pengaruh E-Trust, E-Service Quality Dan Online Customer Rewiew Terhadap Keputusan Pembelian Pada Marketplace Shopee Zainal, Nur Annisa; Mardjuni, Sukmawati; Abubakar, Herminawaty
Journal of Economy Business Development Vol. 2 No. 3 (2024): Journal of Economy Business  Development, Desember 2024
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56326/jebd.v2i3.2792

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh E-Trust, E-Service Quality dan Online Customer Review terhadap keputusan pembelian pada pengguna marketplace Shopee. Adapun teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 65 mahasiswa. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda yang diolah dengan bantuan software SPSS Versi 26.0. Hasil penelitian menunjukkan (1) terdapat pengaruh positif dan tidak signifikan E-Trust terhadap keputusan pembelian, dibuktikan dengan nilai koefisien regresi sebesar 0.078; thitung sebesar 0.176; dan nilai probabilitas (Sig) sebesar 0.477 > 0.05. (2) terdapat pengaruh positif dan signifikan E-Service Quality terhadap keputusan pembelian, dibuktikan dari nilai koefisien regresi sebesar 0.307; thitung sebesar 2.369; dan nilai probabilitas (Sig) 0.021 < 0.05. (3) terdapat pengaruh positif dan signifikan Online Customer Review terhadap keputusan pembelian, dibuktikan dengan nilai koefisien regresi sebesar 0.510; thitung sebesar 4.711; dan nilai probabilitas (Sig) 0.000 < 0.05. (4) terdapat pengaruh positif dan signifikan E-Trust, E-Service Quality dan Online Customer Review secara simultan terhadap keputusan pembelian, dibuktikan dengan nilai Fhitung sebesar 31.821 dengan nilai probabilitas 0.000 < 0.05. The study aims to determine the effect of E-Trust, E-Service Quality and Online Customer Reviews on purchasing decisions in Shopee marketplace users. The sampling technique uses purposive sampling with a sample of 65 students. The data analysis technique used is multiple linear regression which is processed with the help of SPSS software Version 26.0. The results showed (1) there was a positive and insignificant influence of E-Trust on purchasing decisions, evidenced by the value of the regression coefficient of 0.078; t count of 0.176; and probability value (Sig) of 0.477 > 0.05. (2) there is a positive and significant influence of E-Service Quality on purchasing decisions, as evidenced by the regression coefficient value of 0.307; tcount of 2.369; and probability values (Sig) 0.021 < 0.05. (3) there is a positive and significant influence of Online Customer Review on purchasing decisions, evidenced by a regression coefficient value of 0.510; tcount of 4.711; and probability values (Sig) 0.000 < 0.05. (4) there is a positive and significant influence of E-Trust, E-Service Quality and Online Customer Review simultaneously on purchasing decisions, evidenced by a calculated F value of 31,821 with a probability value of 0.000 < 0.05.
Pengaruh Keterampilan, Komunikasi DanLingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Mitsubishi Berlian Alauddin Makassar Bulqis, St. Annisa Tri; Mardjuni, Sukmawati; Abubakar, Herminawaty
Journal of Economy Business Development Vol. 2 No. 2 (2024): Journal of Economy Business  Development, Agustus 2024
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56326/jebd.v2i2.2959

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mencari bukti empiris mengenai Pengaruh Keterampilan, Komunikasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Mitsubishi Makassar Berlian Alauddin. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode random sampling. Data diperoleh melalui observasi, dokumentasi dan kuesioner yang disebarkan kepada 48 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai t hitung variabel keterampilan (X1) sebesar 3,255, variabel komunikasi (X2) sebesar 2,155, dan variabel lingkungan kerja (X3) sebesar 2,644. Nilai t hitung tersebut lebih besar dari nilai t tabel yaitu sebesar 2,013 yang berarti secara parsial variabel X1, X2, dan X3 mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan (Y). Selanjutnya nilai F hitung sebesar 17,049 lebih besar dari nilai F tabel sebesar 2,816, hal ini menunjukkan bahwa secara simultan X1, X2, dan X3 berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan (Y). This study aims to find empirical evidence regarding the Influence of Skills, Communication and Work Environment on Employee Performance at PT. Mitsubishi Makassar Berlian Alauddin. This study used a Quantitative approach with a random sampling method. Data was obtained through observation, documentation, and questionnaires distributed to 48 respondents. The results of this research indicate that the t-values of the skill variable (X1) are 3.255, the communication variable (X2) is 2.155, and the work environment variable (X3) is 2.644. These t-values are greater than the t-table value of 2.013, which means that partially, variables X1, X2, and X3 have a positive and significant influence on employee performance (Y). Furthermore, the computed F-value is 17.049, which is greater than the F-table value of 2.816, indicating that simultaneously, X1, X2, and X3 have a positive and significant influence on employee performance (Y).
Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Dan Keahlian Kerja Terhadap Kinerja Pegawai PT Angkasa Pura I (Persero) Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar Arifah, Nur Atikah; Mardjuni, Sukmawati; Jumarding, Ahmad
Journal of Economy Business Development Vol. 2 No. 2 (2024): Journal of Economy Business  Development, Agustus 2024
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56326/jebd.v2i2.3117

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh disiplin kerja, motivasi, dan keahlian kerja terhadap kinerja pegawai pada PT Angkasa Pura I (Persero) Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei dengan teknik pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner kepada pegawai di perusahaan tersebut. Untuk menganalisis data, digunakan analisis regresi berganda, uji t, uji f, dan uji koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa disiplin kerja, motivasi, dan keahlian kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai. Disiplin kerja berkontribusi besar dalam meningkatkan kinerja, diikuti oleh motivasi dan keahlian kerja. Penelitian ini memberikan gambaran yang jelas mengenai faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kinerja pegawai, serta memberikan rekomendasi untuk meningkatkan kinerja dengan meningkatkan faktor-faktor tersebut dalam lingkungan kerja. This study aims to analyze the influence of work discipline, motivation, and work skills on employee performance at PT Angkasa Pura I (Persero) Sultan Hasanuddin International Airport Makassar. The research method used is a survey, with data collection techniques through distributing questionnaires to employees of the company. Data analysis was conducted using multiple regression analysis, t-test, f-test, and coefficient of determination test. The results show that work discipline, motivation, and work skills have a positive and significant impact on employee performance. Work discipline contributes the most to improving performance, followed by motivation and work skills. This research provides a clear understanding of the factors that influence employee performance and offers recommendations to improve performance by enhancing these factors in the workplace.
Analisis Kinerja Keuangan Berdasarkan Rasio Likuiditas Dan Solvabilitas Pada BPJS Ketenagakerjaan Cabang Makassar Syahrier, Andi Ersya; Mardjuni, Sukmawati; Setiawan, Lukman
Journal of Economy Business Development Vol. 2 No. 3 (2024): Journal of Economy Business  Development, Desember 2024
Publisher : Program Studi Manajemen Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56326/jebd.v2i3.3136

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis kinerja BPJS Ketenagakerjaan Cabang Makassar 2019-2022 ditinjau dari analisis rasio likuiditas (current ratio, quick ratio, cash ratio) dan solvabilitas (debt to aset ratio dan debt to equity ratio). Populasi penelitian ini adalah laporan keuangan pada kantor BPJS Ketenagakerjaan Cabang Makassar, dengan sampel dalam penelitian ini yaitu current aset, liabilitas jangka pendek, ekuitas, kas dan setara kas, persediaan, total liabilitas dan total aktiva. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan dua variabel yaitu rasio likuiditas dan solvabilitas. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis statistik deskriptif dengan menggunakan rasio keuangan yang terdiri dari rasio likuiditas (current ratio, quick ratio, cash ratio) dan solvabilitas (debt to aset ratio dan debt to equity ratio).  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan BPJS Ketenagakerjaan Cabang Makassar ditinjau melalui rasio likuiditas berada dalam kondisi cukup baik karena masing-masing perhitungan rasio likuiditas memenuhi Standar Rasio Industry serta kinerja perusahaan terbilang cukup baik karena Hasil Melalui rasio solvabilitas, berada dalam kondisi baik karena masing-masing perhitungan rasio solvabilitas memenuhi syarat Standar Rasio Industry serta kinerja perusahaan juga terbilang baik karena menunjukkan kemampuan perusahaan dalam hal memenuhi kewajibannya karena perusahaan mampu dalam membayar hutangnya. The purpose of this study was to analyze the performance of the Makassar Branch Employment BPJS 2019-2022 in terms of analysis of liquidity ratios (current ratio, quick ratio, cash ratio) and solvency (debt to asset ratio and debt to equity ratio). The population of this study is the financial reports at the Makassar Branch Employment BPJS office, with the samples in this study namely current assets, short-term liabilities, equity, cash and cash equivalents, inventories, total liabilities, and total assets. This study uses a quantitative method with two variables, namely the ratio of liquidity and solvency. The data analysis technique used is a descriptive statistical analysis technique using financial ratios consisting of liquidity ratios (current ratio, quick ratio, cash ratio) and solvency (debt to asset ratio and debt to equity ratio). The results of this study indicate that the financial performance of the Makassar Branch Employment BPJS in terms of liquidity ratios is in fairly good condition because each liquidity ratio calculation meets the Industry Ratio Standards and the company's performance is fairly good because the results through solvency ratios are in good condition. After all, each solvency ratio calculation meets the requirements of the Industry Ratio Standard and the company's performance is also fairly good because it shows the company's ability to fulfill its obligations because the company can pay its debts.