Claim Missing Document
Check
Articles

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PENGGUNAAN JASA TRANSPORTASI OJEK ONLINE HEEHJEK DI KOTA NGANJUK Umi Mukimatur Rohmah; Finisica Dwijayati Patrikha
Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN) Vol 10 No 2 (2022)
Publisher : Program Studi Pendidikan Tata Niaga Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (368.84 KB) | DOI: 10.26740/jptn.v10n2.p1710-1717

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi keputusan penggunaan jasa ojek online “Heehjek” di kota Nganjuk. Teknik observasi dan angket online adalah teknik yang digunakan dalam pengumpulan data. Populasi pada penelitian ini merupakan semua konsumen yang telah menggunakan jasa Transportasi Ojek Online “Heehjek” di Kota Nganjuk lebih dari 1x. Teknik pengumpulan sampel menggunakan rumus slovin. Skala pengukuran pada penelitian ini menggunakan skala likert dengan skor 4-1. Pada penelitian ini menggunakan teknik analisis faktor dengan KMO (Kaiser-Mayer-Olkin) dibantu dengan software IBM SPSS 25 for window. menghasilkan 24 variabel yang membentuk 5 komponen faktor. Faktor 1,kesesuaian harga dengan kualitas produk. Faktor 2, keputusan waktu. Faktor 3, ketetapan waktu. Faktor 4, kualitas kesesuaian. Faktor 5, keandalan. Faktor utama dan paling mempengaruhi keputusan penggunaan jasa transportasi ojek online “Heehjek” di Kota Nganjuk ini, yakni faktor 1,kesesuaian harga dengan kualitas produk. Kata kunci : jasa transportasi online; analisis faktor; keputusan menggunakan jasa ojek online
PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN DISKON TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK ADVANCE DI SURABAYA Siti Alfiatus Sholekah; Finisica Dwijayati Patrikha
Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN) Vol 10 No 2 (2022)
Publisher : Program Studi Pendidikan Tata Niaga Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (322.223 KB) | DOI: 10.26740/jptn.v10n2.p1718-1724

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana pengaruh kualitas produk dan diskon terhadap keputusan pembelian produk Advance di Surabaya. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang telah melakukan pembelian produk Advance di Surabaya dengan jumlah sampel sebanyak 110 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Untuk membuktikan hipotesis tersebut, maka digunakan analisis Regresi Linier Berganda. Dengan menggunakan analisis tersebut, diketahui kualitas produk berpengaruh signifikan dan positif terhadap keputusan pembelian yang dapat dilihat dari hasil analisis regresi sebesar 0,046. Sedangkan diskon juga berpengaruh secara signifikan dan simultan terhadap keputusan pembelian dengan hasil 0,107. Berdasarkan analisis data keputusan pembelian diperoleh hasil bahwa keputusan pembelian dan diskon berpengaruh terhadap keputusan pembelian produk Advance di Surabaya dengan anggapan tidak ada yang berubah salah satunya (konstan). Kata kunci: diskon; kualitas produk; pembelian.
ANALISIS STRATEGI PEMASARAN DIGITAL DALAM UPAYA PENINGKATAN OMSET PENJUALAN Hesti Suryaning Tyasari; Finisica Dwijayati Patrikha
Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN) Vol 11 No 1 (2023)
Publisher : Program Studi Pendidikan Tata Niaga Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (702.324 KB) | DOI: 10.26740/jptn.v11n1.p9-17

Abstract

Geprek Bensu is a franchise business that offers contemporary food in the form of processed chicken with a variety of contemporary chili toppings owned by one of the Indonesian presenters, namely Ruben Onsu. Geprek Bensu began to be known to the wider community starting in early 2017, this did not escape the marketing strategy used by the owner by using digital promotion. With a strong branding, the brand can be recognized by the public very quickly. The purpose of this study is to analyze the digital marketing strategy used by Geprek Bensu in the city of Surabaya in an effort to increase sales turnover of Geprek Bensu. The method used in this study is a descriptive method with a sample of managers and employees from geprek bensu in the Surabaya city area. The sampling technique used observation and interview methods which were sent online. From the results of the study, it can be concluded that geprek bensu did a promotion on the digital ojol platform which was quite successful because of the large discounts that made spicy lovers consumers more interested in taking their orders home.
PENGARUH TIME LIMIT MARKETING DAN VIRAL MARKETING STRATEGY TERHADAP IMPULSIVE BUYING PADA PENGGUNA APLIKASI SOCIAL COMMERCE Riski Andra Widiyawati; Finisica Dwijayati Patrikha
Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN) Vol 11 No 2 (2023)
Publisher : Program Studi Pendidikan Tata Niaga Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jptn.v11n2.p152-164

Abstract

This study aims to determine the effect of time limit marketing and viral marketing strategy on impulsive buyingamong users of social commerce applications. This study uses explanatory research methods and uses aquantitative approach. The population of this study is the entire population of the city of Surabaya whose exactnumber is not known. The research sample uses the lemeshow formula calculation which produces a sample of200 respondents. Data collection techniques carried out in this study using a questionnaire/ questionnaire. Thedata analysis method used is multiple linear regression analysis with the help of the Statistical Package for theSocial Science (SPSS) version 22 software application. The results of this study indicate that: (1) Time LimitMarketing has a positive effect on Impulsive Buying on Social Commerce application users, (2) Viral Marketinghas a positive effect on Impulsive Buying on Social Commerce application users, (3) Time Limit Marketing andViral Marketing positive effect on Impulsive Buying on Social Commerce application users.
Pelatihan Penulisan Karya Tulis (KTI) Bagi Guru-guru SMK di Kabupaten Jombang Dwijayanti, Renny; Marlena, Novi; Patrikha, Finisica Dwijayati
Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM) Vol. 1 No. 2 (2017): Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (712.752 KB) | DOI: 10.21009/JPMM.001.2.07

Abstract

Professional teachers not only perform functions related to pedagogical competence, but also professional functions. Indicated by improve professional functions in writing scientific papers. This Community Service collaborates with two partners, which are teachers who are member of MGMP Office Administration and teachers in SMKN 1 Jombang. The aim of this Community Service is to train teachers to write scientific papers well, and publish their papers as well. These activities conducted in training activity, lecturing, question and answer, discuss and practice how to write scientific papers well. The result of these activities are 1) the implementation of this scientific writing training for vocational high school teachers is consistent to the steps that planned before, with two partners, which are teachers who are member of MGMP Office Administration and teachers in SMKN 1 Jombang, 2) the overall response from the participants of this scientific writing trainingare very satisfied, mainly because of the aspects of activities, speakers aspects, and general aspects.
Penyegaran Kemampuan Guru dalam Merancang Media Pembelajaran Melalui Aplikasi Powtoon dan Screencast O Matic Marlena, Novi; Dwijayanti, Renny; Patrikha, Finisica Dwijayati; parjono, Parjono; Sudarwanto, Tri
Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM) Vol. 2 No. 2 (2018): Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani (JPMM) (DOAJ Indexed)
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1554.62 KB) | DOI: 10.21009/JPMM.002.2.04

Abstract

The lack of technology and information utilization in the making of learning media by teachers is the main factor in this community service activity. It is a challenge for teachers to create an interactive and varied learning media that can stimulate students to be more active, stimulate students' critical and creative thinking. To increase students' concentration and interest is audio-visual media, which is able to stimulate their senses of sight and hearing together. This designing audio-visual learning media based IT training uses the Powtoon application and the Screencast O Matic application. Direct and mentoring training made it easier for teachers to produce interesting and interactive learning media based on audio-visual. The aims of this training in community service are 1) provide teachers' knowledge and understanding of the nature of learning media, 2) developing audio-visual media training uses Powtoon application and Screencast O Matic application, 3) provide assistance related to audio-visual learning media based IT. The subjects in this community service are vocational high school teachers in Bangkalan and members of MGMP Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran (OTKP). The implementation of this community service uses a variety of lecture methods, discussions, question and answer, direct tutorials and direct practice of making an audio-visual learning media based IT. The result of this community service are that most trainees are able to practice and design learning media from the learning subjects using Powtoon or Screencast O Matic application.
PENGARUH HARGA, KUALITAS LAYANAN DAN KEMUDAHAN PENGGUNAAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KUOTA INTERNET MELALUI APLIKASI Saqdiyah, Nurusati; Patrikha, Finisica Dwijayati
Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN) Vol 11 No 3 (2023)
Publisher : Program Studi Pendidikan Tata Niaga Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jptn.v11n2.p229-239

Abstract

Besarnya pemakaian koneksi data seluler di Indonesia menunjukkan bahwa kebutuhan masyarakat terhadap layanan kuota internet cukup besar. Hal ini membuat operator seluler berinovasi mendigitalkan layanan mereka dengan menghadirkan aplikasi self-care yang memiliki fitur pembelian kuota internet. Dengan adanya aplikasi self-care, cara pembelian kuota internet yang semula dilakukan secara konvensional melalui kios pulsa, kini dapat dengan mudah dilakukan kapanpun dan dimanapun melalui smartphone. Dengan merujuk pada fenomena tersebut, tujuan dari penelitian ini adalah untuk memeriksa apakah harga, kualitas layanan, dan kemudahan penggunaan berdampak pada keputusan pembelian kuota internet melalui aplikasi oleh pengguna di Surabaya. Penelitian ini mengadopsi pendekatan kuantitatif dengan analisis SEM PLS yang diproses menggunakan alat bantu SmartPLS 3.0. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik purposive sampling, di mana sejumlah 204 responden berhasil dikumpulkan sebagai sampel penelitian. Responden dalam penelitian ini adalah konsumen yang pernah membeli kuota internet menggunakan aplikasi self-care operator seluler (MyTelkomsel, MyIM3, MyXL, Bima+ atau BimaTri, mySF. atau MySmartfren) yang tinggal di Surabaya dengan frekuensi minimal 4 kali pembelian. Temuan dari penelitian ini mengindikasikan bahwa harga tidak memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian secara parsial, sementara kualitas layanan dan kemudahan penggunaan memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian secara parsial. Akan tetapi, ketika dipertimbangkan secara bersamaan, harga, kualitas layanan dan kemudahan penggunaan memengaruhi keputusan pembelian kuota internet melalui aplikasi pada pengguna di Kota Surabaya secara simultan.
PENGARUH BRAND AMBASSADOR, CUSTOMER REVIEW DAN LAYANAN CSH ON DELIVERY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DI APLIKASI SOCIAL COMMERCE. Sihaloho, Wilda Thoma; Patrikha, Finisica Dwijayati
Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN) Vol 11 No 3 (2023)
Publisher : Program Studi Pendidikan Tata Niaga Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jptn.v11n3.p334-342

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of Brand Ambassador (X1), customer reviews (X2) and cash on delivery services (X3) on consumer purchasing decisions (Y) in social commerce applications. the type of research used is quantitative. The population used is consumers of social commerce applications who have purchased fashion products with a total of 136 samples used. Sampling is sought using the lemeshow formula because the population is an infinite population where the exact number of populations is not known, and uses a purposive sampling method. For data collection techniques, researchers use questionnaires with dissemination via googleforms and to carry out data processing using PLS (Partial Least Square) data analysis techniques with SEM analysis methods using SmartPLS 3 with tests namely (1) measurement of external models/models, (2) structural models / model in and (3) hypothesis test. Based on the results of data processing, it was obtained (1) The test results showed that the original sample X1 value for Y 0.278, the t-statistic value 2.367 and the p-value 0.018 and the t-statistic greater than 1.96 and the p-value smaller than 0.05 and has a (+) relationship because the original sample is close to +1. So that Brand Ambassadors influence consumer decisions to buy in social commerce applications. (2) The test results show that the original sample X2 to Y is 0.737, the t-statistic is 7.576, and the p-value is 0.000 and the t-statistic is greater than 1.96, and the p-value is less than 0.005 and The relationship has a positive because the original sample is close to +1 so that customer reviews have a (+) influence on consumer purchasing decisions in social commerce applications. (3) The test results show that the original value of sample X3 to Y is -0.188, the t-statistic value is 1.906, and the p-value is 0.057 and the t-statistic is greater than 1.96, and the p-value is less than 0.005 and the relationship has a (-) because the original sample is close to -1 so that the cash on delivery service has no effect on consumer purchasing decisions in social commerce applications.
PENGARUH KUALITAS KONTEN, JUMLAH PENGIKUT DAN RATING TOKO TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA PLATFORM E-COMMERCE Sari, Ayu Ervanda Kumala; Patrikha, Finisica Dwijayati
Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN) Vol 12 No 2 (2024)
Publisher : Program Studi Pendidikan Tata Niaga Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jptn.v12n2.p283-291

Abstract

Abstrak E-commerce adalah penjualan yang dilakukan melalui media elektronik (Ramadhani et al., 2021). E-commerce yang sering digunakan masyarakat adalah shopee, tokopedia dan lazada. Shopee adalah platform belanja online terkemuka di Asia Tenggara dan Taiwan. Tokopedia merupakan contoh nyata perusahaan digital besar yang berkembang di Indonesia dalam bidang e-commerce (marketplace). Lazada merupakan salah satu e-commerce terkenal di Asia Tenggara yang berasal dari Singapura oleh perusahaan Rocket Internet pada tahun 2011. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas konten terhadap keputusan pembelian pada platform e-commerce, mengetahui pengaruh kualitas konten terhadap keputusan pembelian pada platform e-commerce, dan mengetahui pengaruh kualitas konten terhadap keputusan pembelian pada platform e-commerce. jumlah pengikut terhadap keputusan pembelian di platform e-commerce, mengetahui pengaruh rating toko terhadap keputusan pembelian di platform e-commerce. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kausal dengan metode kuantitatif dan mempunyai sampel sebanyak 120 responden dengan populasi konsumen asal Surabaya. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah penyebaran kuesioner melalui googleform. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Content Alias ????(X1) secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian (Y) pada platform e-commerce sehingga H1 diterima. Variabel jumlah pengikut (X2) secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian (Y) pada platform e-commerce sehingga H2 diterima. Variabel rating toko secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian (Y) pada platform e-commerce sehingga H3 diterima. Serta variabel kualitas konten (X1), variabel jumlah follower (X2), dan variabel rating toko (X3) secara bersama-sama (simultan) mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian pada platform e-commerce. Kata Kunci : Kualitas Konten, Jumlah Followers, Rating Toko, Keputusan Pembelian.
PENGARUH MATA PELAJARAN PRODUKTIF DAN PRAKERIN MELALUI EFIKASI DIRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA PROGRAM KEAHLIAN BISNIS DARING DAN PEMASARAN DI SMK SURABAYA TAHUN AJARAN 2023/2024 Prayoga, Anggara Caesarya; Patrikha, Finisica Dwijayati
Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN) Vol 12 No 2 (2024)
Publisher : Program Studi Pendidikan Tata Niaga Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jptn.v12n2.p243-255

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh mata pelajaran produktif dan prakerin melalui efikasi diri terhadap kesiapan kerja siswa program keahlian bisnis daring dan pemasaran di SMK Kota Surabaya. Penelitian ini menggunakan kuantitatif deskriptif. Populasi pada penelitian ini yaitu siswa kelas XII program keahlian bisnis daring dan pemasaran di SMKN 4 Surabaya, SMKN 10 Surabaya, SMK PGRI 13 Surabaya yang telah terakreditasi A dan sudah melaksanakan UAS semester I saat kelas XII dan sudah mengikuti kegiatan prakerin yang bekerja sama dengan PT. Sumber Alfaria Trijaya. Sampel yang digunakan adalah 122 sampel untuk penelitian ini, dengan menggunakan teknik purposive sampling dan menggunakan rumus Slovin. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana dan analisis path pada penelitian ini menggunakan program SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel mata pelajaran produktif (X1) tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kesiapan . Nilai signifikansi yang diperoleh (0.074 > 0.05) menunjukkan bahwa tidak terdapat hubungan langsung yang signifikan antara Mata Pelajaran Produktif dengan Kesiapan Kerja Siswa. Prakerin juga tidak berpengaruh secara langsung terhadap Kesiapan Kerja. Nilai signifikansi (0.221 > 0.05) menegaskan bahwa tidak terdapat pengaruh langsung yang signifikan antara Prakerin dengan Kesiapan Kerja Siswa. Secara signifikan, Efikasi Diri berpengaruh terhadap Kesiapan Kerja. Nilai signifikansi (0.000 < 0.05) menunjukkan bahwa semakin tinggi tingkat efikasi diri siswa, semakin siap mereka dalam menghadapi dunia kerja. Mata Pelajaran Produktif tidak berpengaruh signifikan terhadap Kesiapan Kerja melalui Efikasi Diri sebagai variabel mediasi. Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel Efikasi Diri tidak memoderasi hubungan antara Mata Pelajaran Produktif dengan Kesiapan Kerja Siswa. Prakerin berpengaruh terhadap Kesiapan Kerja melalui Efikasi Diri sebagai variabel mediasi. Efikasi Diri mampu menjembatani pengaruh Prakerin terhadap Kesiapan Kerja Siswa secara signifikan.