Claim Missing Document
Check
Articles

Found 26 Documents
Search

How Digital Literacy Affects Indonesian Students' Motivation and Interest in Entrepreneurship Suprianto*, Suprianto; Komara, Endang; P. Agung, Ign. Wiseto; Fauzzia, Willma
JURISMA : Jurnal Riset Bisnis & Manajemen Vol. 14 No. 1: April 2024
Publisher : Program Studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34010/jurisma.v14i1.12400

Abstract

This study aims to investigate the impact of digital literacy on motivation and interest in entrepreneurship at the Mardira Indonesia College of Information and Computer Management (STMIK). A survey of 100 students was conducted using a quantitative approach. The results showed a significant positive effect of digital literacy on students' entrepreneurial motivation and interest. The implications of this research provide a deeper understanding of the importance of digital literacy in influencing student entrepreneurial attitudes and behaviors in the digital era. The implications of this research include increasing digital literacy awareness, the role of education in developing entrepreneurial skills, developing entrepreneurship coaching programs, and increasing career opportunities and economic independence of students. Keywords: Digital literacy; Digitalization; Entrepreneurial Motivation; Entrepreneurial Interest; Student’s Motivation
Strategi Penentuan Harga Jual Tanaman Hias di UMKM Tanaman Hias Cihideung Lestari, Yuniati; Noor, Chairil M; Fauzzia, Willma; Anissa, Regina Nurfitriyani
Jurnal Sosial & Abdimas Vol 6 No 2 (2024): Jurnal Sosial & Abdimas
Publisher : LPPM Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51977/jsa.v6i2.1831

Abstract

Penelitian ini mengkaji faktor-faktor yang mempengaruhi strategi penentuan harga di UMKM tanaman hias di Desa Cihideung, Kabupaten Bandung Barat, yang dikenal sebagai sentra produksi tanaman hias. Metode kualitatif digunakan melalui wawancara semi-terstruktur, observasi lapangan, dan analisis dokumentasi untuk memahami bagaimana harga ditentukan oleh para pelaku UMKM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi penentuan harga di Cihideung dipengaruhi oleh biaya produksi, harga pasar, permintaan konsumen, serta tren yang berkembang. Pemilik UMKM cenderung menetapkan harga berdasarkan kombinasi antara biaya produksi dan observasi harga pasar, dengan mempertimbangkan faktor keunikan dan ukuran tanaman. Tantangan utama yang dihadapi adalah fluktuasi harga akibat perubahan musim dan permintaan pasar. Penggunaan teknologi dalam penentuan harga masih terbatas, namun beberapa UMKM yang mulai menggunakan platform digital melaporkan peningkatan penjualan dan kemampuan untuk menyesuaikan harga lebih responsif. Penelitian ini menekankan pentingnya strategi penentuan harga yang adaptif dan berbasis data untuk memastikan keberlanjutan dan pertumbuhan UMKM tanaman hias di tengah persaingan pasar yang ketat. Hasilnya diharapkan dapat menjadi panduan bagi UMKM dalam optimalisasi penetapan harga serta memberikan masukan untuk kebijakan pemerintah yang mendukung sektor ini.
PENGARUH KOMPENSASI, GAYA KEPEMPIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA Halimah, Siti; Purwadhi, Purwadhi; Andriani, Rian; Fauzzia, Willma
Service Management Triangle: Jurnal Manajemen Jasa Vol 5 No 2 (2023): Service Management Triangle: Jurnal Manajemen Jasa
Publisher : Magister Manajemen Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51977/jsj.v5i2.1399

Abstract

Manajemen harus didukung oleh peran manajer untuk meningkatkan motivasi dan disiplin karyawan dalam mengikuti program dan aturan pengelolaan dan pengembangan SDM perusahaan yang dikenakan sanksi. Karena kompensasi dan motivasi karyawan sangat penting, dengan kompensasi dan motivasi yang tinggi karyawan merasa dan tidak berhenti pada tujuan perusahaan untuk memberikan kontribusi terbaik bagi kemajuan departemen perusahaan.Gaya kepemimpinan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja dan motivasi karyawan. Pemimpin mempengaruhi komitmen dan kinerja organisasi dengan mampu membimbing karyawannya untuk mencapai tujuan Perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana gambaran, pengaruh dan hubungan antara kompensasi, gaya kepemimpinan, dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada karyawan PT Indomarco Prismatama Cabang Bekasi. Populasi penelitian ini berjumlah 330 orang. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 72 orang. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif verifikatif. Instrumen statistik yang digunakan adalah analisis regresi dengan menggunakan uji validitas, reliabilitas, normalitas. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh kompensasi, gaya kepemimpinan, dan motivasi terhadap kinerja karyawan sebesar 64,6% (kategori tinggi) karena 35,5% dipengaruhi oleh variabel atau faktor lain seperti halnya personality, profesionalisme dan penilaian kinerja dan lain-lain.
OPTIMALISASI PERAN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM BIDANG PERTANIAN UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN PETANI KOPI DI UMKM SANINTEN KOPI PASCA PANDEMI COVID-19 Andriani, Rian; Chairil M Noor; Kristian Ismail; Willma Fauzzia; Fanny Agustina Hidayat; Panggita Tria Oktaviani; Jemi Angga Ruhiat
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI) Vol. 2 No. 2 (2022): Agustus: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI)
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jpkmi.v2i2.304

Abstract

Usaha Mikro Kecil dan Menegah (UMKM) merupakan urat nadi perekonomian nasional. UMKM memiliki peran dalam perekonomian nasional diantaranya sebagai penyedia lapangan kerja, sumber inovasi (pencipta pasar baru), serta ikut berperan mengembangkan perekonomian lokal dan pemberdayaan masyarakat. Pada akhir tahun 2019 pandemi covid mulai melanda Indonesia. bukan hanya menjadi masalah kesehatan, pandemi Covid-19 juga menjadi bencana di sektor ekonomi karena adanya pembatasan sosial/social distancing, tidak hanya industri besar saja yang terdampak Covid-19, juga termasuk para pelaku UMKM di Indonesia. Pada awal tahun 2022 kasus covid berangsur menurun, kebijakan pemerintah terkait pembatasan sosial sudah mulai longgar, perlu ada upaya yang dilakukan untuk membantu para pelaku UMKM untuk bisa bangkit dan meningkatkan kembali kegiatan usahanya. Untuk itu tim PKM program studi Magister Manajemen Univeritas Adhirajasa Reswara Sanjaya membantu salah satu UMKM yang bergerak di bidang agribisnis kopi yaitu Saninten Coffee, untuk bisa mengoptimalkan peran SDM untuk meningkatkan pendapatan petani kopi di UMKM Saninten Coffe tersebut. Kata Kunci: UMKM, Covid-19, Optimalisasi, SDM
STRATEGI PENINGKATAN PEMASARAN MELALUI DIGITAL MARKETING PADA UMKM BINANGKIT KABUPATEN BANDUNG Rian Andriani; Fauzzia, Willma; Mira Veranita; Chairil M Noor; Kristian Ismail; Willma Fauzzia; Fanny Agustina Hidayat; Najip Hendra S Parino
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI) Vol. 2 No. 3 (2022): Desember : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI)
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jpkmi.v2i3.659

Abstract

Keberadaan UMKM dapat menenciptakan lapangan kerja dan memberdayakan rumah tangga untuk mendapatkan pendapatan. UMKM memiliki peranan yang besar dalam pertumbuhan ekonomi, sebagai penyedia lapangan pekerjaan dan juga sebagai sumber pendapatan bagi masyarakat. Oleh karena itu perlu adanya pemberdayaan agar UMKM lebih berkembang dan mampu mendukung kestabilan perekonomian nasional. Di era teknologi sekarang ini, para pelaku UMKM hendaknya bisa memanfaatkan media digital sebagai salah satu upaya pemasaran produknya sehingga konsumen lebih mengenal produk yang dihasilkan oleh UMKM tersebut. UMKM yang memiliki akses online, terlibat di media sosial, dan mengembangkan kemampuan e-commerce-nya, biasanya akan menikmati keuntungan bisnis yang signifikan baik dari segi pendapatan, kesempatan kerja, inovasi, dan daya saing. UMKM Binangkit adalah kelompok usaha yang berada di Desa Jelegong kecamatan Kutawaringin Kabupaten Bandung, kelompok usaha ini terdiri dari 27 unit usaha. Unit usaha yang tergabung dalam UMKM Binangkit bergerak dalam produksi makanan ringan seperti sumpia, basreng, pisang aroma dan lain-lain. Selama ini pemasaran yang dilakukan hanya berupa menjualnya secara tradisional misalnya menjual lagsung kepada pembeli, menitipkannya di warung atau mengikuti pameran. Agar penjualan produk dari UMKM Binangkit ini meningkat, program studi Magister Manajemen Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat dengan merumuskan strategi melalui pemanfaatan digital marketing. Kata kunci : UMKM, digital marketing, pemasaran
STRATEGI PENINGKATAN PEMASARAN MELALUI DIGITAL MARKETING PADA UMKM BINANGKIT KABUPATEN BANDUNG Rian Andriani; Fauzzia, Willma; Mira Veranita; Chairil M Noor; Kristian Ismail; Willma Fauzzia; Fanny Agustina Hidayat; Najip Hendra S Parino
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI) Vol. 2 No. 3 (2022): Desember : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI)
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jpkmi.v2i3.659

Abstract

Keberadaan UMKM dapat menenciptakan lapangan kerja dan memberdayakan rumah tangga untuk mendapatkan pendapatan. UMKM memiliki peranan yang besar dalam pertumbuhan ekonomi, sebagai penyedia lapangan pekerjaan dan juga sebagai sumber pendapatan bagi masyarakat. Oleh karena itu perlu adanya pemberdayaan agar UMKM lebih berkembang dan mampu mendukung kestabilan perekonomian nasional. Di era teknologi sekarang ini, para pelaku UMKM hendaknya bisa memanfaatkan media digital sebagai salah satu upaya pemasaran produknya sehingga konsumen lebih mengenal produk yang dihasilkan oleh UMKM tersebut. UMKM yang memiliki akses online, terlibat di media sosial, dan mengembangkan kemampuan e-commerce-nya, biasanya akan menikmati keuntungan bisnis yang signifikan baik dari segi pendapatan, kesempatan kerja, inovasi, dan daya saing. UMKM Binangkit adalah kelompok usaha yang berada di Desa Jelegong kecamatan Kutawaringin Kabupaten Bandung, kelompok usaha ini terdiri dari 27 unit usaha. Unit usaha yang tergabung dalam UMKM Binangkit bergerak dalam produksi makanan ringan seperti sumpia, basreng, pisang aroma dan lain-lain. Selama ini pemasaran yang dilakukan hanya berupa menjualnya secara tradisional misalnya menjual lagsung kepada pembeli, menitipkannya di warung atau mengikuti pameran. Agar penjualan produk dari UMKM Binangkit ini meningkat, program studi Magister Manajemen Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat dengan merumuskan strategi melalui pemanfaatan digital marketing. Kata kunci : UMKM, digital marketing, pemasaran
Pengembangan Wirausaha Peternak Ikan Jaring Terapung di Desa Batulayang Kecamatan Cililin Kabupaten Bandung Barat Andriani, Rian; Wibisono, Angki; Fauzzia, Willma; Parino, Najip Hendra S; Putri, Saparingga Dasti; Kopong, Fransiska Sabu
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI) Vol. 3 No. 2 (2023): Agustus: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Indonesia (JPKMI)
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jpkmi.v3i2.1693

Abstract

Pengembangan wirausaha peternak ikan jaring terapung di Desa Batulayang sangat penting untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat pedesaan. Kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan oleh Prodi Magister Manajemen Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya menjadi langkah strategis dalam mendorong pertumbuhan usaha peternak ikan jaring terapung. Kolaborasi antara akademisi, ahli perikanan, pemerintah daerah, dan masyarakat setempat menjadi kunci keberhasilan dalam pengembangan wirausaha ini. Fokus utama kegiatan pengabdian adalah memberikan penyuluhan dan pelatihan kepada peternak ikan jaring terapung. Tujuannya adalah meningkatkan pengetahuan, keterampilan, dan dukungan bagi para peternak untuk meningkatkan produktivitas, efisiensi, dan keuntungan usaha. Penyuluhan memberikan pemahaman mengenai strategi pengembangan wirausaha, manajemen usaha, pemasaran, dan teknik budidaya ikan jaring terapung yang optimal. Pelatihan dilakukan untuk meningkatkan kreativitas dan keahlian peternak dalam mengelola usaha, meningkatkan efisiensi operasional, dan menghasilkan produk ikan berkualitas. Tantangan yang dihadapi peternak saat ini adalah pendapatan yang tidak memadai. Oleh karena itu, pengembangan usaha dan diversifikasi produk menjadi fokus utama dalam kegiatan pengabdian ini. Dengan peningkatan keterampilan dan dukungan yang diberikan, diharapkan peternak dapat mengembangkan produk olahan ikan dengan nilai tambah dan memperluas jangkauan pasar. Melalui kegiatan pengabdian masyarakat yang berkelanjutan dan kolaboratif, diharapkan terjadi peningkatan berkelanjutan dalam usaha peternak ikan jaring terapung di Desa Batulayang. Peningkatan pendapatan peternak akan berdampak positif pada kesejahteraan masyarakat setempat, pertumbuhan ekonomi lokal, dan pengurangan tingkat kemiskinan di pedesaan. Upaya ini juga dapat menjadi contoh dan model inspiratif dalam pengembangan wirausaha perikanan di daerah lain.
The Role of Omnichannel Strategy in Enhancing Consumer Experience: A Literature Review Fauzzia, Willma; Rahayu, Agus; Hendrayati, Heny
Dinasti International Journal of Education Management And Social Science Vol. 6 No. 3 (2025): Dinasti International Journal of Education Management and Social Science (Febru
Publisher : Dinasti Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38035/dijemss.v6i3.3907

Abstract

Omnichannel strategies have become key in enhancing consumer experience by creating integrated and seamless interactions across multiple channels. This research highlights the key factors that contribute to the success of omnichannel strategies, including channel integration, personalization, and experience consistency. Channel integration allows consumers to seamlessly switch between online and offline channels, while personalization provides relevant experiences according to individual preferences. Consistency in communication and offerings across channels plays an important role in building customer trust and loyalty. Implications for business practice suggest that companies need to invest in technological infrastructure and human resource training to support effective implementation of omnichannel strategies. This study also suggests that future research explore the integration of new technologies and the challenges faced in implementing omnichannel strategies, as well as their impact on customer loyalty and company profits. Thus, omnichannel strategies not only improve consumer experience, but also provide a sustainable competitive advantage in the digital age.
Corporate Governance in the 21st Century: How Technological Disruption is Shaping Corporate Control Fauzzia, Willma; Waspada, Ikaputera; Sari, Maya
Indonesian Management and Accounting Research Vol. 24 No. 1 (2025): Indonesian Management and Accounting Research
Publisher : Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi dan Bisns, Universitas Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/v24i1.21940

Abstract

This article explores the influence of disruptive technologies, such as artificial intelligence (AI), blockchain and big data, on corporate governance in the 21st century. Findings from the literature review show that these technologies increase transparency, accountability and efficiency in the management of companies. Blockchain enables irreversible recording of transactions, reducing the risk of data manipulation and increasing trust between management and stakeholders. Meanwhile, AI and big data support more evidence-based decision-making by analyzing big data to provide deep insights into company performance. However, the adoption of these technologies also faces challenges, including privacy risks, data security and algorithm bias. To maximize the benefits and overcome these challenges, companies are advised to develop comprehensive policies and implement strict security measures. This conclusion emphasizes the need for a strategic approach in integrating disruptive technologies to achieve better and sustainable performance.
Strategic Leadership and Green HRM: A Comprehensive Review of Existing Literature Fauzzia, Willma; Santoso, Budi; Ahman, Eeng
CAKRAWALA : Management Science Journal Vol. 2 No. 2 (2025): Cakrawala : Management Science Journal - Mei
Publisher : Yayasan Edukasi Cakrawala Nusantara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.63541/52rkee28

Abstract

This study presents a comprehensive literature review on the relationship between strategic leadership and Green Human Resource Management (GHRM). Drawing from twenty Scopus-indexed articles, the review highlights that visionary leadership plays a key role in embedding sustainability into organizational culture, driving employee engagement, and fostering environmental innovation. The findings emphasize the importance of organizational learning, adaptability, and technology as enablers of successful GHRM implementation. Challenges such as limited managerial knowledge, employee resistance, and resource constraints are also discussed. This review offers insights for both scholars and practitioners, stressing the need for leadership commitment, cross-functional collaboration, and continuous learning in building sustainable organizations. Future research is encouraged to explore GHRM across diverse sectors and cultural settings.