Claim Missing Document
Check
Articles

Found 31 Documents
Search

Kemiskinan Ekstrem, Ketimpangan Dan Pertumbuhan Ekonomi Di Indonesia Putri Indah Lestari; Bernadette Robiani; Sukanto Sukanto
EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis Vol 11 No 2 (2023)
Publisher : UNIVED Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37676/ekombis.v11i2.4789

Abstract

This study aims to analyze the conditions and distribution patterns of Extreme Poverty, Inequality and Economic Growth in Indonesia, and the relationship between Indonesia's economic growth and Extreme Poverty itself. The data used is quantitative secondary data from TNP2K for extreme poverty data, and GRDP for each province, namely 34 provinces in Indonesia in the 2021-2022 period. The analysis technique used is Klassen Typology Analysis and Partial Correlation Analysis. Based on the research results show that extreme poverty has a strong relationship with economic inequality. As well as the relationship between Extreme Poverty, Inequality and Economic Growth as a control variable does not really have a big impact on changes in Indonesia's economic development.
The Effect of Economic Growth, Fiscal Decentralization, Fiscal Stress, and Economic Openness on Regional Inequality Hanny Tri Putri; Didik Susetyo; Feny Marissa; Sukanto Sukanto
Jurnal Ekonomi Pembangunan Vol 20, No 2 (2022): Jurnal Ekonomi Pembangunan
Publisher : Department of Development Economics, Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29259/jep.v20i2.19113

Abstract

Regional inequality is a phenomenon that occurs universally in all countries, regardless of their size and level of development. Regional inequality is basically caused by differences in the content of natural resources and demographic conditions in each region This study aims to determine the effect of economic growth, the degree of fiscal decentralization, fiscal stress, and economic openness on regional inequality between provinces in Sumatra during the 2010-2020 period. The method used in this study is the panel data regression analysis method using the Random Effect Model. The results showed that simultaneously economic growth, degree of fiscal decentralization, fiscal stress and economic openness influenced regional inequality. Partially, economic growth and the degree of fiscal decentralization have a negative but not significant effect on regional inequality, while fiscal stress has a positive but not significant effect on regional inequality, and economic openness has a positive and significant effect on regional inequality. The implication of this research is that local governments need to adopt policies to impose restrictions on exports and imports, such as barriers in the form of quotas or tariffs.
Gender Segregation in Regional Labour Market: Evidence from South Sumatra Province, Indonesia Azwardi Azwardi; Yunisvita Yunisvita; Sri Andaiyani; Sukanto Sukanto; Arika kurniawan
SRIWIJAYA INTERNATIONAL JOURNAL OF DYNAMIC ECONOMICS AND BUSINESS SIJDEB, Vol. 7, No. 3, September 2023
Publisher : Faculty of Economics, Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29259/sijdeb.v7i3.179-200

Abstract

This study aims to examine gender segregation and type of work to measure the overall of segregation and the segregation of several population subgroups, namely education, age, wages, working hours, and area of residence. The approach that used is the measurement of segregation Multi-group that refers to. Research finds that working women have relatively high contribution against the segregation of gender as a whole, in the case of the level of education shows female and male segregated by level of education. While it is for the subgroup (type of work) workers young and advanced age, workers with a group of wages high and workers part-time has contributed that high against segregation type of work as a whole
EFEKTIFITAS ALOKASI DANA DESA (ADD) DAN KEMISKINAN DI PROVINSI SUMATERA SELATAN Azwardi Azwardi; Sukanto Sukanto
Jurnal Ekonomi Pembangunan Vol. 12 No. 1 (2014): Jurnal Ekonomi Pembangunan
Publisher : Department of Development Economics, Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29259/jep.v12i1.4865

Abstract

This study aims to acquire an overview of the distribution of funds allocation in rural South Sumatra Province, and its relationship with the level of poverty. Data used time series data from 2006 to 2012. Statistical method used is qualitative and quantitative, with a simple regression model. The results showed that the Rural Fund Allocation (ADD) is not in accordance with the applicable provisions. When viewed from the extended to the year 2012 no one ever meets the applicable provisions (at least 10% of funds for revenue minus expenses plus tax officials). However, the district has been doing distributing ADD showed increasing, when in 2006 of 35.71%, increasing to 90% in the year 2012 This is due, government regulations on the ADD does not provide sanctions for non-distribution returning ADD. When an area it has not been able to estimate ADD provincial and central government can do strictly the sanctions. Simple regression results indicate a negative influence on the level of poverty among ADD, as well as the simulation results with ADD at least 10% of the poverty even show a negative correlation. Keywords: Distribution of Funds Allocation, Poverty
Peningkatan Kualitas Packaging Produk UMKM Untuk Meningkatkan Penjualan di Desa Sungsang 4 Bernadette Robiani; Mukhlis Mukhlis; Sukanto Sukanto; Hamira Hamira; Deassy Apriani
AKM Vol 5 No 1 (2024): AKM : Aksi Kepada Masyarakat Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat - Juli 2024
Publisher : Sekolah Tinggi Ekonomi dan Bisnis Syariah (STEBIS) Indo Global Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36908/akm.v5i1.973

Abstract

Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Desa Sungsang 4 Kabupaten Banyuasin memiliki potensi besar, namun terbatas oleh kemasan produk yang sederhana. Artikel ini membahas kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan fokus pada peningkatan kualitas kemasan produk UMKM. Melalui pengabdian yang dilakukan oleh Dosen dan Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya, pelaku UMKM diberi pemahaman tentang pentingnya desain kemasan yang menarik dan informatif. Hasilnya, para pelaku usaha memahami nilai strategis kemasan dalam meningkatkan daya tarik produk dan kesadaran akan atribut penting seperti merek, gambar, warna bentuk, dan label dalam kemasan. Diharapkan, pemahaman ini mendorong UMKM untuk menciptakan kemasan yang menarik, mampu memperluas pasar, dan meningkatkan daya saing di era modern. Melalui partisipasi pemerintah dan perguruan tinggi, kegiatan ini mendorong inovasi, menciptakan nilai tambah produk, dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat local. Pendekatan ini menggambarkan upaya konkret untuk memperkuat UMKM, mendukung ekonomi lokal, dan memajukan komunitas melalui peningkatan kreativitas dalam kemasan produk.
Determinan Keputusan Anak Bekerja Di Kota Palembang Geminata, Muhammad Arumbinang; Yunisvita, Y; Sukanto, S
Jurnal Informatika Ekonomi Bisnis Vol. 5, No. 3 (September 2023)
Publisher : SAFE-Network

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37034/infeb.v5i3.627

Abstract

Peningkatan aktivitas globalisasi industri merupakan dua mata pisau dalam perkembangan pekerja anak di dunia Seiring dengan perkembangan era globalisasi industri, permintaan yang tinggi akan tenaga kerja menyebabkan perluasan kesempatan terhadap anak untuk mendapatkan pendapatan yang pada akhirnya akan meningkatkan jumlah pekerja anak. Peningkatan ini disebebkan oleh faktor penarik (rasionalitas / pemberi kerja) dan faktor pendorong paling kuat pendapatan rumah tangga atau kemisk inan. Dalam penelitian ini menggunakan metode observasi penyebaran kuesioner kepada 100 anak yang berusia 10-19 tahun dan teknik analisis menggunakan regresi logistik. Dari hasil regresi logistik didapat bahwa pendapatan pekerja anak, jumlah tanggungan, pendidikan orang tua memiliki hubungan signifikan terhadap keputusan anak dalam bekerja dengan nilai koefisien negatif sedangkan untuk variabel sifat pekerjaan, status pekerjaan dan jenis pekerjaan yang dimiliki orang tua memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan bekerja anak dengan nilai koefisien positif. Artinya, variabel tersebut dapat meningkatkan jumlah pekerja anak dalam waktu cepat dengan alasan membentuk perekonomian keluarga sebagai faktor penting dan utama. Variabel umur tidak memiliki hubungan signifikan terhadap keputusan anak bekerja. Pada nilai R Square Nagelkerker didapat sebesar 0.706 atau 70,6% sisanya 29,4%.
Indeks Pembangunan Manusia, Penduduk Lanjut Usia, Pertumbuhan Ekonomi dan Pengeluaran Kesehatan di Negara-Negara ASEAN Marcheline, Monica; Marwa, Taufi; Sukanto, S
Jurnal Informatika Ekonomi Bisnis Vol. 5, No. 4 (December 2023)
Publisher : SAFE-Network

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37034/infeb.v5i4.685

Abstract

Kajian ini berfokus pada determinan pengeluaran kesehatan sektor publik di negara-negara ASEAN yaitu indeks pembangunan. pertumbuhan manusia dan ekonomi dengan periode waktu 2000-2020. Analisis yang digunakan untuk menganalisis pengaruh Indeks Pembangunan Manusia terhadap Pengeluaran Kesehatan Masyarakat di negara-negara ASEAN dilakukan secara kuantitatif. Alat analisis yang digunakan adalah Regresi Data Panel dengan metode Ordinary Least Square (OLS). Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat indeks pembangunan manusia dan populasi lansia berpengaruh positif terhadap pengeluaran kesehatan masyarakat dan tingkat pertumbuhan PDB berpengaruh negatif terhadap pengeluaran kesehatan masyarakat. Studi ini mengungkap dua isu utama modal manusia dan pertumbuhan ekonomi dimana modal manusia termasuk indeks pembangunan manusia dan populasi lanjut usia terbukti menjadi penentu utama peningkatan belanja kesehatan di kawasan ASEAN.
Identifikasi pengaruh infrastruktur publik dan ketimpangan pendapatan per kapita terhadap pertumbuhan ekonomi di Wilayah Sumbagsel tahun 2013-2022 Luthfi, M. Ihsanuddin; Bashir, Abdul; Sukanto, Sukanto
Jurnal Kebijakan Ekonomi dan Keuangan Volume 3 Issue 2, Desember 2024
Publisher : Jurusan Ilmu Ekonomi, Fakultas Bisnis dan Ekonomika, Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20885/JKEK.vol3.iss2.art14

Abstract

Purpose – This study aims to analyze the influence of public infrastructure and per capita income inequality on economic growth in five regions of Sumbagsel.Methods – This study uses panel data analysis to analyze conditions in five regions of Sumbagsel, namely Jambi, South Sumatra, Bengkulu, Bangka Belitung, and Lampung, in 2013-2022.Findings – This study found that the variables of PLN electricity usage and use of clean drinking water sources have a negative and significant effect on economic growth.Implication – The government should improve public infrastructure such as roads, electricity, and water among the community so there is no per capita income inequality in the South Sumatra region.Originality – Using the panel data method, this study contributes to analyzing the influence of public infrastructure and per capita income inequality on economic growth in the South Sumatra region. AbstrakTujuan – Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh infrastruktur publik dan ketimpangan pendapatan per kapita terhadap pertumbuhan ekonomi di lima wilayah Sumbagsel. Metode – Penelitian ini menggunakan analisis data panel untuk menganalisis kondisi di lima wilayah Sumbagsel yaitu Jambi, Sumatera Selatan, Bengkulu, Bangka Belitung, Lampung pada tahun 2013-2022.Temuan – Penelitian ini menemukan bahwa variabel penggunaan listrik PLN dan penggunaan sumber air minum layak berpengaruh secara negatif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi.Implikasi – Pemerintah sebaiknya meningkatkan infrastruktur publik seperti jalan, listrik dan air di kalangan masyarakat, supaya tidak adanya ketimpangan pendapatan per kapita di wilayah sumbagsel.Orisinalitas – Penelitian ini berkontribusi menganalisis pengaruh infrastruktur publik dan ketimpangan pendapatan per kapita terhadap pertumbuhan ekonomi di wilayah Sumbagsel menggunakan metode data panel.
Pelatihan Manajemen Koperasi Syariah di Desa Kerinjing, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan Hamidi, Ichsan; Bashir, Abdul; Atiyatna, Dirta Pratama; Sukanto, Sukanto; Mukhlis, Mukhlis
Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services Vol. 1 No. 1 (2020): Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services
Publisher : Faculty of Economics, Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29259/jscs.v1i1.5

Abstract

Koperasi Syariah merupakan bagian dari Lembaga keuangan syariah (LKS) yang berlandaskan prinsip syariah dan bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan berorientasikan keuntungan dan juga falah. Sehingga bukan hanya satu pihak saja yang mendapatkan keuntungan, akan tetapi kedua belah pihak yang bisa merasakan keuntungan, terutama daerah pedesaan yang masih sangat membutuhkan keberadaan koperasi syariah dalam menunjang kehidupan masyarakat. Dalam kenyataannya masyarakat desa Kerinjing Kecamatan Tanjung Raja Selatan Kabupaten Ogan Ilir Provinsi Sumatera Selatan masih mengalami kesulitan dalam mencari pinjaman yang berlandaskan syariah, sehingga masyarakat terpaksa meminjam ke rentenir yang menerapkan sistem bunga. Maka itu perlu dilakukan pemahaman kepada masyarakat desa kerinjing terkait karakteristik, prinsip, dan tujuan ekonomi Islam melalui pelaksanaan koperasi syariah.  Hasil pengabdian menunjukkan bahwa terjadi peningkatan pengetahuan dan pemahaman aparat desa dan masyarakat tentang koperasi syariah dengan melibatkan partisipasi dan kerjasama seluruh aspek masyarakat. Masyarakat desa kerinjing ingin menerapkan dan segera mendirikan koperasi syariah. Melalui peran serta aktif masyarakat desa maupun koperasi syariah yang ada di desa kerinjing maka diharapkan hasilnya bisa berkontribusi terhadap pembangunan perdesaaan itu sendiri.
Pemberdayaan Masyarakat dalam rangka Mendukung Kelancaran Pelaksanaan Pengelolaan Dana Desa di Desa Kerinjing Kecamatan Tanjung Raja, Kabupaten Ogan Ilir Sukanto, Sukanto; Marwa, Taufiq; Atiyatna, Dirta Pratama; Sari, Dwi Darma Puspita
Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services Vol. 1 No. 1 (2020): Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services
Publisher : Faculty of Economics, Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29259/jscs.v1i1.8

Abstract

Kegiatan dana desa saat ini diarahkan untuk dilaksanakan dengan cara pemberdayaan masyarakat dan swakelola. Salah satu program swakelola adalah cash for work yang bertujuan mencegah terjadinya kebocoran wilayah (regional leakages). Dana desa diharapkan tidak mengalir ke luar desa sehingga dapat menimbulkan multiplier effect bagi pembangunan desa. Bentuk kegiatan dalam cash for work misalnya pembangunan sarana dan prasarana. Hasil disikusi mengidentifikasi masalah-masalah dalam pengelolaan dana desa yaitu: 1) masyarakat belum sepenuhnya memahami pengunaan dana desa sehingga tidak jarang sebagian masyarakat menganggap dana desa sebagai bantuan dari pemerintah. 2) aparat desa belum memahami dengan baik mengenai pengelolaan dana, konsekuensinya mereka ragu dalam menggunakan dana desa karena takut tersangkut kasus penyelewengan dana desa. 3) masyarakat masih kesulitan dalam pengalokasian dana desa walaupun standar baku dari pemerintah sudah ada, 4) beberapa masyarakat mengangap pengelolaan dana desa relatif belum transparan, 5) masyarakat masih sulit menemukenali potensi pendapatan desa sehingga diversifikasi sumber-sumber pendapatan desa masih sangat terbatas.