Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Empowerment of Village Owned Enterprises through E-Commerce Information Technology in Increasing the Economy of Sipodeceng Village Communities Razak, Muhammad Rais Rahmat; Mursalat, Aksal; Sellang, Kamaruddin; Syarifuddin, Rifni Nikmat; Ramadhan, Muhammad Rohady; Irwan, Muh.; Asra, Reza; Bibin, Muhammad; Said, Sunandar; Andreani, Andi Riska; Latif, Adam; B, Sofyan; Syam, Syaiful Bahri; Aksan, Muhammad
SPEKTA (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat : Teknologi dan Aplikasi) Vol. 4 No. 2 (2023)
Publisher : Universitas Ahmad Dahlan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12928/spekta.v4i2.7129

Abstract

Background: This activity aims to increase the role of Bumdes Padaidi Sipodeceng through e-commerce information technology based on the Bumdes Sipodeceng Store application in improving the economy of the people of Sipodeceng Village. Contribution: This activity improves the welfare of the people of Sipodeceng Village through e-commerce information technology. Method: The method of this activity includes Socialization of the implementation of activities, Counseling by explaining the e-commerce information technology marketing model (BUMDES Sipodeceng Store), training and mentoring the use of information technology for BUMDES partner groups, carrying out assistance, as well as monitoring and evaluation. Results: Training and mentoring activities based on pre-test and post-test data analysis have positive implications for 3 parameters: knowledge from 42.14 to 89.14%, skills from 35.9% to 90.12%, and motivation from 63.2% to 93 .2%. From these data, an analysis of the effectiveness of these 3 parameters is carried out, the values of which are knowledge at 81%, skills at 85%, and motivation at 79%. These three numbers indicate that community service activities are effective because the value is above 50%. Conclusion: From these activities, it can be concluded that e-commerce information technology at BUMDES Padaidi Sipodeceng is still very much needed to increase the role of BUMDES in community empowerment.
PEMANFAATAN MANAJEMEN SISTEM TRANSPORTASI UNTUK MENGATASI KEMACETAN LALU LINTAS DI BANGGAI LAUT Riduan; Syam, Syaiful Bahri; Hadi, Purnomo S.
SIPARSTIKA: Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Teknik Vol. 4 No. 1 (2024): SIPARSTIKA : Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Teknik
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Tompotika Luwuk

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55114/siparstika.v4i1.764

Abstract

Penduduk Indonesia tergolong ke dalam jumlah yang besar dan mengalami peningkatan dari tahun ke tahun, dengan semakin tingginya pertumbuhan penduduk semakin tinggi pula tingkat transportasi yang berada di dalam negeri. Pertambahan dan penambahan lebar jalan tidak pernah dilakukan sementara kendaraan bertambah terus hanya dengan mengandalkan transportasi yang ada pada setiap tahunnya. Di Kabupaten Banggai Laut sangat rentan terjadi kemacetan di beberapa titik jumlah kendaraan yang selalu bertambah dari tahun ketahun, dengan infrastruktur yang kurang memadai merupakan pendorong kemacetan dalam jam-jam tertentu adapun kondisi geografis di Kabupaten Banggai Laut yang terbilang cukup unik menjadi hambatan tersendiri dalam membangun infrastruktur transportasi. Penelitian ini menggunakan metode Panduan Kapasitas Jalan Indonesia (PKJI 2014) untuk mengetahui kapasitas, dan volume, pada setiap ruas jalan yang di teliti, Nilai derajad kejenuhan di ruas jalan kabupaten banggai laut dari Jalan Mampaliasan, Jalan Beringin, Jalan Mutiara dan Jalan R. Soak berada di Level B = 0,20 – 0,44 yaitu Arus stabil, tetapi kecepatan operasi mulai dibatasi oleh kondisi lalu lintas, pengemudi memiliki kebebasan untuk memilih kecepatan. Dengan kondisi arus masih stabil akan tetapi jadi perhatian ditahun ketahun yang akan datang perlu adanya upaya peningkatan kinerja lalu lintas, seperti penerapan jalur yang telah terterah rambu-rambu di jalan agar transportasi tetap tertip untuk mengurangi resiko kemacetan untuk ruas Jalan Mutiara area pasar tua perlu di adakan tempat khusus untuk kendaraan seperti taxi (mikrolet), bentor dan lain-lain agar menaik turunkan penumpang tidak menggunakan sebagian jalan karena akan mengurangi kapasitas jalan