Claim Missing Document
Check
Articles

Found 6 Documents
Search

Pemanfaatan Media Pembelajaran Menggunakan Metode Gamifikasi Untuk Meningkatkan Minat Siswa SMKN 1 Kendari Berbasis Website Asrul; Baihaqi; Bahar, Harmiaty; Randy Angriawan
VIDHEAS: Jurnal Nasional Abdimas Multidisiplin Vol. 1 No. 2 (2023): Desember 2023
Publisher : VINICHO MEDIA PUBLISINDO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61946/vidheas.v1i2.41

Abstract

Dewasa ini, teknologi yang berperan penting dalam mempermudah kegiatan manusia mengalami perkembangan pesat baik dalam bidang ekonomi, sosial dan pendidikan. Perkembangan teknologi di bidang pendidikan menjadi tantangan tersendiri bagi guru dan siswa, mereka dituntut untuk melakukan inovasi dalam proses pembelajaran. Salah satu strategi dalam menghadapi perkembangan teknologi yang dapat mempengaruhi kualitas pendidikan, yaitu dengan memanfaatkan teknologi informasi dan fasilitas media pembelajaran yang sejatinya fungsi dan penggunaanya masih belum dapat dimaksimalkan oleh para guru di sekolah. Adapun media pembelajaran dalam penelitian ini adalah media pembelajaran menggunakan metode Gamifikasi berbasis website, dimana media ini berisi konten pembelajaran meliputi judul, materi, tugas, soal, video dan evaluasi penilaian pembelajaran yang diharapkan dapat meningkatkan minat belajar siswa. Media pembelajaran ini dirancang untuk membuat para siswa lebih bersemangat dalam melaksanakan proses pembelajaran. Berdasarkan hasil yang diperoleh dari literature, penulis menyimpulkan bahwa Perancangan sistem media pembelajaran menggunakan metode gamifikasi berbasis web dinyatakan sangat baik untuk digunakan dan layak untuk diimplementasikan di SMKN 1 KENDARI. Media Pembelajaran menggunakan metode gamifikasi ini, masih perlu upaya pengembangan lebih lanjut, seperti penambahan fitur-fitur, meningkatkan kualitas penyimpanan yang dapat diintegrasikan ke dalam media pembelajaran berbasis Web.
ANALYSIS OF MARKETING CAPABILITIES, COMPETITIVE ADVANTAGE AND ORGANIZATIONAL CULTURE IN IMPROVING SME PERFORMANCE(SMALL AND MEDIUM ENTERPRISES) Bahar, Harmiaty; Windayani, Windayani; Husriadi, Muh.; Putri, Triwulandari Nehru
Maneggio Vol. 1 No. 5 (2024): Maneggio-Oct
Publisher : Pt. Anagata Sembagi Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62872/jk4bwx82

Abstract

Small and Medium Enterprises (SMEs) face significant challenges in maintaining performance amidst increasingly tight market competition, especially in utilizing marketing capabilities, competitive advantages, and organizational culture. This study aims to explore the impact of investment in training and technology, participation in industry conferences, and collaboration with technology partners on SME performance. Qualitative research methods were used, including in-depth interviews and thematic analysis, to identify key factors influencing the success of these strategies. The results show that investments in training and technology significantly increase employee competency and technology adoption, while participation in technology conferences and collaborations expands innovation opportunities and market access. The implications of these findings underscore the importance of an integrative approach that combines training, technology and strategic partnerships to enhance the competitiveness and long-term success of SMEs. This research provides new contributions to the SME management literature as well as practical recommendations for industry players and policy makers.
DIGITAL MARKETING AND PRODUCT BRANDING IN TOASTED BREAD MSMES PLAYERS Bahar, Harmiaty
Journal of Finance, Economics and Business Vol. 3 No. 2 (2024): JFEB, November 2024
Publisher : Laboratorium Riset Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59827/jfeb.v3i2.191

Abstract

In the growing digital era rapidly, many MSMEs, including toast MSMEs in Kendari City, are facing challenges in implementing effective digital marketing strategies to build and strengthen their product branding. This study aims to analyze implementation digital marketing in increasing brand awareness and sales toasted bread MSMEs products in Kendari City. The method used is qualitative research with interviews in-depth study of MSME actors and data analysis through a thematic approach. The results of the study show that although MSME actors have utilized digital platforms such as social media and marketplaces, the challenges The main problem faced is the lack of understanding of effective digital marketing strategies and their limitations resources. Digital marketing is proven increase visibility brand and sales product, but still need more structured management. The implications of this research provide insight practical for MSMEs to optimize digital marketing strategies and provide recommendations policies to support the development of technology- based MSMEs.
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PENGOLAHAN BUAH-BUAHAN MENJADI FRUIT’S CANDY DALAM MENINGKATKAN EKONOMI KELUARGA DI DESA SINDANGKASIH Nurwati, Nurwati; Sarita, Buyung; Hamid, Wahyuniati; Bahar, Harmiaty; Harjoprawiro, La; Latupapua, Conchita V
E-Amal: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4 No 3: September-Desember 2024
Publisher : LP2M STP Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47492/eamal.v4i3.3612

Abstract

Desa Sindangkasih adalah wilayah yang berada di Kecamatan Ranomeeto Barat Kabupaten Konawe Selatan Provinsi Sulawesi Tenggara. Desa Sindangkasih memiliki potensi pertanian yang tinggi yaitu buah-buahan, namun kenyataannnya hasil pertanian tersebut tidak dapat mensejahterahkan masyarakat desa tersebut. Melihat fenomena tersebut, maka dilakukan pemberdayaan masyarakat melalui pelatihan pembuatahfruit’scandy dari buah-buahan dengan tujuan meningkatkan keterampilan masyarakat sehingga dapat menambah nilai jual, mengoptimalkan potensi pertanian, serta meningkatkan perekonomian keluarga. Adapun yang digunakan yaitu metode ceramah dan diskusi mengenai cara pengolahan fruit’scandy. Hasil pengabdian tersebut yaitu masyarakat Desa Sindangkasih menjadi kreatif dan mampu membuka lapangan usahanya sendiri, serta mampu meningkatkan perekonomian keluarga
STRATEGY OF SUSTAINABLE BUSINESS DEVELOPMENT BASED ON COMMUNITY (STUDY OF TODAY'S MODERN COFFEE SHOP BUSINESS ACTORS) Ramawati, Yussi; Bahar, Harmiaty; Husriadi, Muh.
Nomico Vol. 1 No. 9 (2024): Nomico-Oktober
Publisher : PT. Anagata Sembagi Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.62872/vmra3a34

Abstract

This study explores the sustainable community-based business approach adopted by modern coffee shops in Kendari City to boost community participation and foster customer loyalty. Through qualitative research, including case studies and in-depth interviews with business owners, employees, and community members, the findings indicate that involving the community in innovation and business adaptation strengthens customer relationships and enhances business sustainability. By engaging the community, coffee shops are able to create a sense of ownership, resulting in higher customer retention and greater brand loyalty. The approach also proves effective in addressing operational challenges such as fluctuating demand and supply disruptions by leveraging community-driven solutions. Furthermore, the adoption of sustainable practices, such as sourcing local ingredients, minimizing waste, and utilizing eco-friendly packaging, increases operational resilience and attracts environmentally conscious customers. This business model aligns with local policies promoting the sustainability of MSMEs and offers a replicable framework for other small businesses in similar contexts. Ultimately, the combination of community engagement and sustainable practices not only generates economic benefits but also builds social capital, ensuring long-term business resilience and contributing to local economic growth.
Perancangan Sistem Informasi Pengajuan Kredit Motor PT Bussan Auto Finance Berbasis Web Asrul, Asrul; Puteri, Annisa Nurul; Windayani, Windayani; Bahar, Harmiaty; Putra, Ade
Jurnal Minfo Polgan Vol. 14 No. 2 (2025): Artikel Penelitian
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/jmp.v14i2.15410

Abstract

Permasalahan yang terjadi adalah PT Bussan Auto Finance Cabang 2 Makassar terkait lamanya informasi saat mengajukan kredit motor dikarenakan jumlah data yang masuk sangat banyak sehingga membuat admin dan tim survey membutuhkan waktu yang cukup lama dalam menentukan customer layak kredit atau tidak. Maka dari itu dibuatlah sistem penunjang keputusan dalam menentukan kelayakan kredit motor. Tujuan dari penelitian ini adalah mengembangkan sistem penunjang keputusan untuk membantu admin dalam menganalisis data dan mendukung pengambilan keputusan terkait kredit motor di PT Bussan Auto Finance 2. Data ini diperoleh melalui penelitian lapangan, studi pustaka,wawancara dan dokumentasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode naïve, yang melibatkan proses pengumpulan data, preprocessing data, pembentukan model naïve bayes, prediksi, dan pengujian menggunakan blackbox dan confusion matrix. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat akurasi sebesar 97%, presisi 96% dan recall 100%, membuktikan bahwa metode naïve bayes merupakan pendekatan yang sangat baik membantu menganalisis data dan mendukung pengambilan keputusan terkait kredit motor.